Anda di halaman 1dari 4

Tugas Pendidikan

Agama Islam
Di susun oleh :
Nama : Mirnawaty Alidasil
NIM : 202328098
APA YANG DIMAKSUD DENGAN
AKIDAH?

kata akidah berasal dari Bahasa Arab, yaitu dari kata al-‘aqdu yang berarti
ikatan, at-tautsiqu yang berarti kepercayaan atau keyakinan yang kuat, al-
ihkamu yang artinya mengokohkan (menetapkan), dan ar-rabthu biquwwah
yang berarti mengikat dengan kuat. Sedangkan menurut istilah, aqidah adalah
iman Aaron Danielorang
yang teguh dan pasti, yang tidak ada keraguan sedikit pun bagi
yang meyakininya.
Beberapa definisi akidah dari para
ahli :
1. Abu Bakar Jabir Al Jazairy
Aqidah adalah kebenaran yang dapat diterima manusia berdasarkan akal, wahyu, dan fitrah. Akidah ditanamkan dalam
hati dengan keyakinan yang kuat dan menolak segala sesuatu yang bertentangan dengan kebenaran tersebut.
2. Hasal Al Banna
Akidah, yaitu beberapa perkara yang wajib diyakini kebenarannya oleh Muslim yang mendatangkan ketenteraman jiwa
dan tidak dicampuri oleh rasa ragu-ragu.
3. Syaikh Taqiyuddin An Nabhaniy
Akidah merupakan iman atau keyakinan yang bersifat pasti berdasarkan dalil-dalil Islam.
4. Mahmud Syaltouth
Akidah merupakan cara pandang seseorang tentang segala perkara yang tidak diikuti dengan keraguan apa pun.
5. Muhammad Husein Abdullah
Aqidah adalah pemikiran yang menyuluruh tentang alam, manusia, kehidupan, dan semua yang berhubungan dengan
Tuhan, hari kiamat, syariat, dan hisab.
Berikut ini contoh akidah
Islam :

Memperkuat keimanan kepada Allah SWT dengan cara menjalankan rukun


iman.
Mengerjakan semua perintah Allah SWT dan menjauhi larangan-Nya.
Memperkuat ukhuwah Islamiyah antar sesama umat Muslim.
Saling menghargai dan menyayangi orang-orang terdekat seperti keluarga,
saudara, dan teman.
Menjalankan sunnah-sunnah Nabi yang dianjurkan.
Menerima fatwa yang selaras dengan Alquran, sunnah, dan pendapat
salafush shalih.

Anda mungkin juga menyukai