Anda di halaman 1dari 12

23 OKTOBER 2021

MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA

Pengembangan Karir
Perkenalkan Tim Kami
KELOMPOK 2

RENAWATI M RIZKY RAIHAN LARASHATI L.P

J0310201115 J0310201280 J0310201152


Perkenalkan Tim Kami
KELOMPOK 2

LUTHFIA NANDA P FAKHITA SAFANA

J0310201316 J0310201272
LATAR BELAKANG

PENGEMBANGAN KARIR

Pengembangan karir itu adalah keputusan yang diambil sekarang tentang hal – hal yang
akan dikerjakan pada masa depan dan rencana untuk pengembangan diri dan potensi dari
seorang pekerja. Pengembangan karier merupakan pendekatan formal yang dilakukan
perusahaan untuk menjamin pekerja dibutuhkan oleh perusahaan.

Pengembangan karir menurut Ballout dalam Hassan I, 2009 adalah perkembangan pekerja
secara individu dalam jenjang jabatan atau kepangkatan yang dapat dicapai selama masa
kerja dalam suatu perusahaan.

Pengembangan karir ini sangat penting di masing – masing perusahaan, disisi lainnya
perusahaan akan bisa mencapai tujuannya karena setiap pekerja akan melihatkan potensi
dirinya untuk naik ke level yang lebih tinggi. Oleh karena itu dibutuhkan dukungan dari
pemimpin untuk mengembangkan karir bagi karyawannya yang memiliki potensi dan
motivasi untuk berkembang
Karier adalah sejumlah posisi kerja yang dijabat seseorang
selama siklus kehidupan pekerjaan sejak dari posisi paling
TINJAUAN PUSTAKA
bawah hingga posisi paling atas (Sinambela, 2016:253).

Menurut Bernardin dan Russel (2013) karier adalah persepsi


sikap pribadi dan perilaku seseorang yag terkait dengan
aktivitas- aktivitas dan pengalaman-pengalaman dalam PENGEMBANGAN KARIR

rentang perjalanan pekerjaan seseorang.

Pengembangan karier adalah suatu rangkaian posisi atau


jabatan yang ditempati seseorang selama masa kehidupan
tertentu.
Pengembangankarieradalahperubahannilai-
nilai,sikap,danmotivasiyang terjadi pada seseorang,
karena dengan penambahan usia akan semakin matang.
Pengembangan karier adalah usaha yang dilakukan secara
formal dan berkelanjutan dengan difokuskan pada
peningkatan dan penambahan kemampuan seseorang.
Pengembangan karier (career development) adalah suatu
kondisi yang menunjukkan adanya peningkatan status
seseorang dalam suatu organisasi pada jalur karier yang
telah ditetapkan dalam organisasi yang bersangkutan.
(Samsudin, 2010:140).
NARASUMBER

KAK RISKA

Supervisor Shieraki Indonesia

KELOMPOK 2
Informasi mengenai pengembangan karir

KARIR TINGKAT AWAL KARIR TINGKAT MENENGAH


(EARLY STAGE) (MIDDLE STAGE)

Karyawan yang menduduki posisi pada Pada karyawan yang menduduki posisi
menengah biasanya memiliki skill dan kualitas
tingkat awal pastinya masih memerlukan
yang sudah cukup baik dan bisa beradaptasi
banyak pelatihan dan juga proses
dengan baik.
adaptasi yang terus di-upgrade
KARIR TINGKAT PUNCAK
(TOP / FINAL STAGE)

Pada karyawan yang menduduki posisi ini skill dan keahlian juga
pengalaman sudah semakin matang dan mampu menyelesaikan
masalah-masalah dalam dunia kerja dengan baik
Hasil Wawancara Jenjang Karir/Pengalaman
yang pernah dijalani
kelompok 2
Menjadi owner catering
Sekretaris di perusahaan konsultan
selama 1 tahun
Tujuan berkarier dan Call center nasabah priotitas bank
bagaimana meraihnya CIMB niaga selama 2 tahun
Menurut narasumber, pilihan berkarir Ahli gizi RS Azra selama 1 bulan
yang dijalani seiras dengan prinsip dalam Back Office bank Danamon selama 1
hidupnya. Sebaik-baik manusia adalah bulan
yang paling bermanfaat bagi manusia yang CS bank Muamalat selama 5 tahun
lain. Maka di dunia kerja apapun dan di Head CS sekaligus PIC layanan bank
posisi apapun narsumber akan berusaha Muamalat selama 3 tahun
menjadi versi terbaik dari dirinya untuk Saat ini sebagai supervisor sekaligus
memberikan manfaat/kontribusi bagi HRD di Shieraki Group
sesama.
2021

Pendidikan & pelatihan yang pernah dijalani

1 Basic syariah banking 5 APU PPT

2 Service Soul
6 Basic Risk Awareness

3 Leadership and Communication 7 Code of Conduct

4 Anti Fraud 8 Corporate Values


Pembahasan Beasiswa yang pernah di dapat saat
bekerja

Narasumber menerangkan bahwa belum


pernah menerima beasiswa selama bekerja,
akan tetapi pernah menerima Reward atas
Prestasi Kerja.
Pengalaman Promosi dan Resign

Saat di promosikan untuk suatu posisi tertentu Ketika narasumber resign dari suatu tempat,
narasumber berusaha meninggalkan kesan yg baik
ada rasa bahagia namun ada sedikit ke bagi perusahaan tersebut, sebagian besar ketika
khawatiran dalan diri dan mempertanyakan meninggalkan perusahaan sebelumnya narasumber
apakah narasumber sanggup untuk sedang berada dalam posisi dan prestasi terbaik di
mengemban tugas yang lebih tinggi lagi. Akan perusahaan tersebut, sehingga atasan dan rekan
sangat menyayangkan keputusan narasumber,
tetapi berpikir positif dan semangat yang terus
namun sebelumnya sebenarnya keputusan
dilakukan supaya bisa maksimal. tersebut sudah dipikirkan dengan matang.
Pencapaian Karir
Pernah Mewakili bank Muamalat Bogor
untuk mengikuti ajang Service
Champion Tingkat Regional
Dinobatkan sebagai Best CS Muamalat
Bogor dan Best CS area jakarta tahun
2019
Best KPI CS nasional tahun 2019
Best Achievement 2019
Best Individual Service 2019

KELOMPOK 2
Kesimpulan
Pengembangan karir ke arah yang lebih baik, entah hal tersebut
mendapatkan promosi ataupun penghargaan, memiliki kunci yang
pasti, yaitu senantiasa berusaha semaksimal mungkin dan tidak takut
untuk terjun dan mencoba hal yang baru. Selain itu, memiliki tingkat
adaptasi yang baik dan juga komunikasi dan kepemimpinan yang
baik akan mengantarkan dan menunjang seseorang pula untuk terus
merangkak ke arah karier yang lebih tinggi lagi.

Anda mungkin juga menyukai