Anda di halaman 1dari 11

1,Sebutkan apa saja peran peranan pengawasan mutu fisik dalam pengawasan

mutu & stand mutu produk?


Jawab
- Sifat fisik lebih mudah dan cepat dikenal/diukur dari pada sifat kimia,
mikrobiologi dan fisiologi
- Diukur dengan alat sederhana
- diamati secara organoleptis

2. Sinar datang ke suatu benda perlu 4 proses, yaitu?


Jawab
- diserap (absorpsi)
- ditembuskan/diteruskan (transmisi)  produk bersifat transparan sep : gelatin,
agar, pati
- dipantulkan (refleksif)
- dipancarkan kembali (emisi)  benda yang bersifat flourescens (tidak ada
pangan normal)

3. jelaskan hubungan Fenomena Fisik dan Subjektif?


Jawab
- Jika hampir seluruh sinar (semua spektra dari sinar) terlihat dipantulkan =
warna putih
- Jika tidak ada yg dipantulkan dan diserap semua oleh benda = warna hitam
- Jika pemantulan seluruh spektrum terjadi di antara benda = warna abu-abu 
Putih, hitam dan abu-abu = warna pragmatis
- Jika dipantulkan tidak pada semua spektra melainkan hanya pada beberapa
spektra maka akan terjadi spektrum dominan

4.Apa contoh sifat fisik khusus yang mencirikan sifat-sifat khusus pada zat
cair?
Jawab
Titik beku susu segar
5. Apa contoh sifat fisik khusus yang mencirikan sifat-sifat khusus pada zat
padat?
Jawab
Bentuk,ukuran,kekerasan,halus-kasar,kilap-suram

6.Sebutkan Sifat-Sifat umum pada mutu fisik?


Jawab
sifat fisik komoditi yang berlaku untuk semua produk mis : warna, bentuk,
ukuran

7.Sebutkan Macam-Macam sifat fisik?


Jawab
1. Morfologis
2. Sifat spektral (dibahas tersendiri) 3. Sifat Thermal
4. Sifat Reologi

8.Apa saja aspek yang dilihat dapat dilihat dari sifat norfologi dalam mutu fisik?
Jawab
Sifat Morfologi
1. bentuk
2. ukuran
3. aspek atau sifat permukaan 4. susunan
5. warna
=dikenal dengan pengamatan visual (organoleptis) atau dengan alat (objektif).

9.Apa yang dimaksud dengan aspek atau sifat permukaaan dalam muti fisik?
Jawab
menyatakan isi dalam satuan komoditas dan suatu
manifestasi dari ukuran (berat, volume, luas, panjang, diameter, tebal)

10.Sebutkan klasifikasi telur berdasarkan berat (gram)!


Jawab
60 Eksta Besar/jumbo
55-60 Besar
50-55 Sedang
45-50 Kecil
45 Ekstra kecil

11. Sebutkan peran warna pada produk?


Jawab
- penciri jenis
- tanda-tanda pematangan
- tanda kerusakan
- Petunjuk tingkat mutu
- Pedoman proses pengolahan

12. spektrofotometer dengan prinsip mengukur sinar absorbsi, refleksi atau


transmisi Besaran yang diukur adalah?
Jawab
(1) Absorbsi : kerapatan optik (optical density)  produk pangan cair, plastis yg
dpt dilalui sinar
(2) Reflektan : mengukur mutu warna produk pangan padat yang tidak dapat
ditembus cahaya
(3) Transmitan :

13.Apa yang dimaksud dengan Sifat thermal?


Jawab
Sifat fisik pada produk yang berkaitan dengan peram batan panas atau
perunahan suhu.

14. Sebutkan mekanisme keruh!


Jawab
1. Sinar dapat masuk menembus benda
2. Sinar ditahan oleh partikel yg melayang atau menetap dalam benda itu
3. Partikel2 tsb karena bentuknya meman tulkan sinar secara difus. - keruh tidak
ada sangkut paut dg warna krn dapat terjadi dg warna putih dsb.

15.Apa yang dimaksud dengan sifat reologi pada sifat fisik?


Jawab
Sifat fisik produk pangan berkaitan dg deformasi bentuk
akibat terkena gaya mekanis. Misalnya,
 Kelengketan
 elastisitas
 Kekentalan
 Plastis
 Lentur
 Kenyal

16.Apa arti kekentalan bagi produk?


Jawab
- Kekentalan merupakan salah satu sifat reologi yang
penting pada produk pangan.
- menunjukkan adanya kerusakan, penyimpangan atau
penurunan mutu pada beberapa produk pangan.
sep: pektin, gelatin, agar jika kekentalan turun=rusak

17. Tingkat besaran energi gelombang elektromagnetik terbagi 2 yaitu?


Jawab
- sinar yang intensitas tinggi = cahaya terang/kuat
- sinar yang intensitas rendah = cahaya redup/lemah

18. Dalam Industri pangan pencampuran beberapa zat warna/ pigmen sering
dilakukan dalam pengolahan dg tujuan?
Jawab
1. mempertajam warna yang sudah ada
2. mendapatkan warna baru
3. menyeragamkan warna produk

19.Apa yang dimaksud dengan plastis?


Jawab
sifat benda yang mudah mengalir di mana tiap partikel/molekul dlm benda itu
bergerak ke arah yg sama

20. Jelaskan hubungan Fenomena Fisik dan Subjektif?


Jawab
- Jika hampir seluruh sinar (semua spektra dari sinar) terlihat dipantulkan =
warna putih
- Jika tidak ada yg dipantulkan dan diserap semua oleh benda = warna hitam
- Jika pemantulan seluruh spektrum terjadi di antara benda = warna abu-abu
 Putih, hitam dan abu-abu = warna pragmatis
- Jika dipantulkan tidak pada semua spektra melainkan hanya pada beberapa
spektra maka akan terjadi spektrum dominan

21.Apa yang dimaksud Produk Newton?


Jawab
produk kental atau cair yang kekentalan nya tidak dipengaruhi oleh besarnya
atau meningkatnya gaya untuk mengalirkannya atau menggerakannya.
misal: larutan murni encer : larutan gula encer, larutan asam
22. Sebutkan 5 cara penilaian dan pengukuran warna!
Jawab
1. Deskriptif
2. Cara gambar
3. Notasi
4. Spektrometer
5. Panelis Ahli

23. Apa yang dimaksud produk pangan Dilatan?


Jawab
mempunyai sifat aliran kebalikan dari produk
plastis.
>>> gaya=makin kental
mis : susu kental, mentega kental, gula kental
 jika tiba-tiba dikenai gaya mekanis yang tinggi, bahan pangan menjadi
sangat keras dan mudah rapuh (pecah-pecah).

24. sebutkan perbedaan sifat bening, jernih dan transparan?


Jawab
- Bening : o tidak ada kerusakan
o dipakai utk produk berwarna maupun tidak berwarna
- Jernih : hanya untuk produk yg tidak berwarna  produk bening & tidak
berwarna  jernih
- Transparan : o hampir sama dg bening
o produk pangan yg tipis atau bhn dpt dilalui sinar
o dinding wadah yg tipis atau pembungkus yg tipis (kantong
plastik)

25. Jelaskan apa yang dimaksut Sifat spektral?


Jawab
merupakan fenomena fisik atau sifat komoditas yang menyangkut sinar (energi
gelom bang elektromagnetik) yang dapat diukur dengan instrumen fisik.

Anda mungkin juga menyukai