Anda di halaman 1dari 12

Tugas

Perkembangan
(masa bayi dan anak)
Presentasi Kelompok 11
Psikologi Perkembangan Peserta Didik
Our Team
Kelompok 11

Berliani Putri Zanuar (214110402106)

Aprillian Mariska (214110402180)

Faisya Nasywa Adelia (214110402249)


Tugas perkembangan adalah sesuatu tugas yang
timbul pada periode tertentu dalam kehidupan
seseorang. Adapun menurut Gunarsa, tugas
perkembangan ialah tugas yang terdapat pada suatu
tahap kehidupan seseorang, yang akan membawa
individu kepada kebahagiaan dan keberhasilan

Menurut Havighurst, tugas perkembangan adalah


tugas-tugas yang harus diselesaikan individu pada
fase-fase atau periode kehidupan

DEFINISI TUGAS
PERKEMBANGAN
Perkembangan masa bayi merujuk pada serangkaian
perubahan fisik, kognitif, sosial, dan emosional yang terjadi
pada anak sejak lahir hingga usia sekitar 2 tahun.
Periode ini dianggap sangat penting dalam perkembangan
manusia, karena merupakan saat di mana anak mengalami
pertumbuhan yang pesat dan memperoleh kemampuan baru
dalam berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya.

Definisi
perkembangan
masa bayi
Pandangan
tentang Masa Vital
Prof. Kohnstamm menyebut masa ini denga periode vitaal. Kata “vital”
diartikan “penting”. Jadi masa bayi dianggapnya sebagai masa
perkembangan yang sangat penting. Anak mengalami perubahan yang.
pesat dalam perkembangan jasmani dan rohaninya. Jadi masa bayi
dianggapnya sebagai masa perkembangan yang sangat penting. Anak
mengalami perubahan yang pesat dalam perkembangan jasmani dan
rohaninya.
Kaitannya Faktor Perkembangan Bayi
dan Tugas-Tugas Perkembangan Bayi

Kontinuitas dan
Nature dan Nurture
Diskontinuitas

Pengalaman Awal Mengevaluasi Isu


dan Lanjutan Perkembangan
Beberapa tugas perkembangan
pada masa bayi adalah:

Senorimotor Stage

Trust vs Mistrust

Attachment

Motor Development
Masa kanak-kanak merupakan periode perkembangan
ketiga setelah masa prenatal dan bayi.
Papalia membagi masa kanak-kanak ke dalam tiga
tahap perkembangan,
Hurlock dalam tahap perkembangan ini hanya
membagi ke dalam dua kelompok usia

DEFINISI MASA
KANAK-KANAK
MASA KANAK-KANAK AWAL (PRA SEKOLAH)
Menurut Hurlock (1993) tugas perkembangan kanak-kanak awal (PRA SEKOLAH) 2-6 tahun
adalah:

1. Toilet Training
2. Belajar membedakan jenis kelamin
3. Belajar mencapai stabilitas fisiologis
4. Pembentukan konsep-konsep yang sederhana mengenai kenyataan-kenyataan yang
bersifat sosial dan yang bersifat fisik
5. Belajar untuk menghubungkan diri sendiri secara emosional dengan orang lain, sanak
saudara dan orang lain
6. Belajar membedakan baik dan buruk yang berarti mengembangkan kata hati (hati
nurani)
7. Belajar sikap dasar terhadap tanggung jawab, kewajiban dan kenyataan.
8. Belajar kesadaran akan kemandirian
MASA KANAK-KANAK
AKHIR (MASA SEKOLAH)
Tugas – tugas perkembangan pada masa sekolah (6 – 12 tahun) Menurut Robert J. Havighurst

1.Belajar memperoleh keterampilan fisik untuk melakukan permainan : bermain


sepak bola, loncat tali, berenang.
2.Belajar membentuk sikap yang sehat terhadap dirinya sendiri sebagai
makhluk biologis.
3.Belajar bergaul dengan teman – teman sebaya.
4.Belajar memainkan peranan sesuai dengan jenis kelaminnya.
5.Belajar keterampilan dasar dalam membaca, menulis, dan berhitung
6.Belajar mengembangkan konsep sehari – hari.
7.Mengembangkan kata hati
8.Belajar memperoleh kebebasan yang bersifat pribadi
9.Mengembangkan sikap yang positif terhadap kelompok sosial dan lembaga -
lembaga.
Masa kanak-anak (2-7 tahun disebut dengan fase
thufulah), Anak mulai mengembangan sikap kasih
sayang antara dua arah (anak dan ibunya).
Masa Tamyiz (7-10 tahun), fase ini anak sudah mulai
mampu membedakan baik dan buruk berdasarkan
nalarnya sendiri sehingga di fase inilah kita sudah mulai
mempertegas pendidikan pokok syariat.

TUGAS PERKEMBANGAN
USIA KANAK-KANAK
DALAM ISLAM
Thank You
Any Question?

Anda mungkin juga menyukai