Anda di halaman 1dari 10

INSTITUT KESEHATAN DAN TEKNOLOGI PKP DKI JAKARTA

Kode
FAKULTAS TEKNOLOGI Dokumen
PROGRAM STUDI SARJANA TEKNIK LINGKUNGAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Mikrobiologi Lingkungan TL200203 Teknik Lingkungan T = 2 sks I 8 Januari 2023

P = 1 sks
OTORISASI / PENGESAHAN Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

Haerul Anwar, S.Si., M.Sc Haerul Anwar, S.Si., M.Sc Faisal, S.T, M.Si
Capaian CPL-PRODI yang dibebankan pada MK
Pembelajaran CPL1 (S8) Berkontribusi di bidang teknik lingkungan untuk meningkatkan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan
peradaban berdasarkan 4 pilar kebangsaan yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika.
CPL2 (P3) Menguasai konsep mikrobiologi lingkungan dan bioremediasi serta fitoremediasi lingkungan.
CPL3 (KU4) Mampu mempelajari hubungan manusia dengan lingkungan, masalah kesehatan lingkungan, manajemen resiko, baku mutu, standar
kesehatan masyarakat, dan menjadi Fasilitator dan pendamping pengelolaan lingkungan bagi masyarakat
CPL4 (KK3) Mampu mengkaji kasus penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai
dengan bidang keahliannya dalam rangka menghasilkan prototype, prosedur baku, desain atau karya seni, menyusun hasil kajiannya,
dalam bentuk kertas kerja, spesifikasi desain, dan menggunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)


CPMK-1 Mampu menganalisis konsep mikrobiologi lingkungan agar dapat berkontribusi di bidang Teknik Lingkungan. (CPL1) (C4)
CPMK-2 Mampu menganalisis konsep mikrobiologi lingkungan dan bioremediasi serta fitoremediasi lingkungan. (CPL2) (C4)
CPMK-3 Mampu menganalisis konsep mikrobiologi lingkungan pada pengendalian dan pengawasan kualitas air, udara dan tanah, pengendalian
pencemaran air, udara dan tanah. (CPL2) (C4)
CPMK-4 Mampu melakukan analisis konsep mikrobiologi lingkungan dan bioremediasi serta fitoremediasi lingkungan pada prinsip perencanaan
dan perancangan seperti pengelolaan air limbah, pengendalian dan pengawasan kualitas air, udara dan tanah, pengendalian
pencemaran air, udara dan tanah, pengelolaan limbah B3, teknologi penyediaan air, dan pengelolaan persampahan. (CPL3) (C4)

CPMK-5 Mampu menelaah kasus penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai
dengan mata kuliah mikrobiologi lingkungan dalam rangka menghasilkan prototype, prosedur baku, desain atau karya seni atau
menyusun hasil kajiannya, dalam bentuk kertas kerja. (CPL4) (C4)
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)

Sub-CPMK 1 Mahasiswa mampu mengidentifikasi mikroba di lingkungan permukaan bumi (biosfer) (C1)
Sub-CPMK 2 Mahasiswa mampu mengidentifikasi cara pengambilan sampel dan metode kultur mikroba (C1)
Sub-CPMK 3 Mahasiswa mampu menganalisis aktivitas mikroba, jenis analisis aktivitas mikroba, sumber mikroba dan transport mikroba (C4)
Sub-CPMK 4 Mahasiswa mampu menganalisis mengenai peran mikroba di siklus biogeokimia (C4)
Sub-CPMK 5 Mahasiswa mampu menganalisis mikroorganisme di polutan lingkungan beserta keragaman dan interaksinya di ekosistem alami (C4)
Sub-CPMK 6 Mahasiswa mampu mengaplikasikan teknologi terkini dalam analisis mikroba lingkungan (C3)
Sub-CPMK 7 Mahasiswa mampu mengaitkan mikroba indicator dan transmisi pathogen di lingkungan (C3)
Sub-CPMK 8 Mahasiswa mampu menelaah peran mikrobiologi untuk pengelolaan air limbah perkotaan dan air minum (C4)
Sub-CPMK 9 Mahasiswa mampu menganalisis masalah global terkait mikrobiologi di era antroposentris (C4)
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK
Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub-
CPMK1 CPMK2 CPMK3 CPMK4 CPMK5 CPMK6 CPMK7 CPMK8 CPMK9
CPMK1 v v v v
CPMK2 v v v v v v
CPMK3 v v v v v v
CPMK4 v v v v
CPMK5 v v v v v
Deskrisi Singkat MK Mata kuliah ini mempelajari mengenai disiplin ilmu yang telah berkembang pesat dalam lingkup dan minat selama beberapa dekade terakhir. Dari
ekosistem darat dan perairan hingga lingkungan perkotaan dan dalam ruangan. Mata kuliah ini juga membahas hubungan mikrobiologi lingkungan
dengan berbagai topik ilmu hayati, ekologi, dan ilmu lingkungan termasuk siklus biogeokimia, bioremediasi, transmisi patogen lingkungan, serta
penggunaan mikroba sebagai indikator lingkungan. Selain itu mata kuliah ini juga menyoroti beberapa masalah yang muncul termasuk remediasi
tumpahan minyak laut menggunakan mikroba, kontribusi mikroba terhadap pemanasan global, dampak perubahan iklim terhadap penyakit infeksi
mikroba, dan perkembangan bakteri yang kebal antibiotik.
Bahan Kajian: 1. Pengenalan Mikrobiologi Lingkungan
Materi pembelajaran 2. Mikroba di Biosfer
3. Pertumbuhan Bakteri Pengambilan Sampel, Teknik Mikroskopis, dan Metode Kultur
4. Mikroba di Permukaan Bumi Pelacakan Sumber Mikroba dan Transpor Mikroba di Subsurface
5. Aeromicrobiology Mikrobiologi Domestik dan Indoor
6. Aquatic Environments - Keragaman dan Interaksi Mikroba di Ekosistem Alami
7. Siklus Biogeokimia
8. Peran Mikroba di Bioremediasi (Mikroorganisme di Polutan)
9. Transmisi Patogen Lingkungan
10. Mikroba Indikator
11. Analisis Aktivitas Mikroba (Metode Fisiologis, Imunologis, dan Asam Nukleotida)
12. Mikrobiologi untuk Pengelolaan Air Limbah Perkotaan dan Air Minum
13. Masalah Mikroba Global yang Muncul di Era Antroposentris
Pustaka Utama
1. Pepper, I.L., Gerba, C.P., Gentry, T.J., 2014. Environmental Microbiology 3rd Edition. Elsevier. USA.
Pendukung
2. Madigan, M.T., Martinko, J.M., Stahl, D.A., Clark, D.P., 2012. Biology of Microorganisms. Pearson Education Inc. USA.
3. Tortora, G.J., Funke, B.R., Case, C.L., 2010. Microbiology: An Introduction. Pearson Education Inc. USA.
4. Artikel ilmiah terbaru dan terkait
Dosen Pengampuh Haerul Anwar, S.Si., M.Sc
Matakuliah Syarat -
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
1,2 Sub-CPMK 1: Mahasiswa 1.1 Ketepatan Kriteria: Bentuk: - Pengenalan 15
mampu mengidentifikasi menjelaskan tentang Pedoman Penskoran Tatap Muka Mikrobiologi
mikroba di lingkungan kelompok mikroba di (Marking Scheme) Lingkungan
permukaan bumi lingkungan permukaan Metode: - Mikroba di
(biosfer) (C1) bumi (biosfer) Bentuk non-tes: Problem Based Biosfer
1.2 Ketepatan Meringkas materi Learning [1 (hal 2-44)]
menggambarkan jenis- kuliah [TM: 1x(2x50”)]
jenis mikroba dan ciri Tugas 1:
khasnya Menyebutkan
klasifikasi mikroba
di ekosistem
tertentu
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
3 Sub-CPMK 2: Mahasiswa 2.1 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Pertumbuhan 10
mampu mengidentifikasi mengidentifikasi cara Pedoman Penskoran Tatap Muka Bakteri
cara pengambilan sampel pengambilan sampel (Marking Scheme) Pengambilan
dan metode kultur dan metode kultur Metode: Sampel, Teknik
mikroba (C1) mikroba Bentuk non-tes: Problem Based Mikroskopis, dan
2.2 Ketepatan Meringkas materi Learning Metode Kultur
menganalisis cara kuliah [TM: 1x(2x50”)] [2 (hal 1-17);
pengambilan sampel Tugas: Membaca 3 (hal 5-10)]
dan metode kultur bahan pertemuan
mikroba selanjutnya dan 3
2.3 Mahasiswa pertanyaan+jawab
mampu melakukan annya
teknik dasar pada [PT+BM: (1+1) x
laboratorium (2x60”)]
mikrobiologi Praktikum
[TM: 6 x(3x50”)]
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
4 Sub-CPMK 3: Mahasiswa 3.1 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Mikroba di 5
mampu menganalisis menyebutkan Pedoman Penskoran Tatap Muka Permukaan Bumi
aktivitas mikroba, jenis karakteristik habitat (Marking Scheme) Pelacakan
analisis aktivitas mikroba, mikroba di lapisan Metode: Sumber Mikroba
sumber mikroba dan Subsurface Bentuk non-tes: Problem Based dan Transpor
transport mikroba (C4) 3.2 Ketepatan Meringkas materi Learning Mikroba di
membedakan kuliah [TM: 1x(2x50”)] Subsurface
kelompok mikroba di Tugas 2: [1 (hal 50-67)]
lapisan Subsurface Membentuk
3.3 Ketepatan kelompok kecil
menganalisis factor untuk SGD pada
pertumbuhan mikroba pertemuan 5 & 6.
di lapisan Subsurface Pembagian tema
presentasi
mengenai
Mikrobiologi Udara
dan Mikrobiologi
Air
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
5 Sub-CPMK 3: Mahasiswa 3.4 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Aeromicrobiology 10
mampu menganalisis menyebutkan Pedoman Penskoran Tatap Muka Mikrobiologi
aktivitas mikroba, jenis karakteristik habitat (Marking Scheme) Domestik dan
analisis aktivitas mikroba, mikroba di udara Metode: Indoor
sumber mikroba dan 3.5 Ketepatan Bentuk tes: Small Group [1 (hal 100-134);
transport mikroba (C4) membedakan Presentasi Discussion 4 (jurnal terkait)]
kelompok mikroba di [TM: 1x(2x50”)]
udara Tugas 3:
3.6 Ketepatan Menyebutkan jenis
menganalisis factor mikroba di
pertumbuhan mikroba ekosistem perairan
di udara [PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
6 Sub-CPMK 3: Mahasiswa 3.7 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Aquatic 10
mampu menganalisis menyebutkan Pedoman Penskoran Tatap Muka Environments -
aktivitas mikroba, jenis karakteristik habitat (Marking Scheme) Keragaman dan
analisis aktivitas mikroba, mikroba di perairan Metode: Interaksi Mikroba
sumber mikroba dan 3.8 Ketepatan Bentuk tes: Small Group di Ekosistem
transport mikroba (C4) membedakan Presentasi Discussion Alami
kelompok mikroba [TM: 1x(2x50”)] [1 (hal 137-146);
perairan Tugas 4: Membaca 2 (hal 57-68);
3.9 Ketepatan bahan pertemuan 3 (hal 21-35);
menganalisis factor selanjutnya dan 3 4 (jurnal terkait)]
pertumbuhan mikroba pertanyaan+jawab
perairan annya [PT+BM:
3.10 Mampu bekerja (1+1) x (2x60”)]
sama dengan tim saat
menyelesaikan tugas
dan aktif saat rekan
presentasi
7 Sub-CPMK 4: Mahasiswa Mata Kuliah Kimia 4.1 Mampu Kriteria: Bentuk: Siklus 5
mampu menganalisis Organik Program menafsirkan definisi Pedoman Penskoran Tatap Muka Biogeokimia:
mengenai peran mikroba Studi Teknologi siklus biogeokimia (Marking Scheme) 1. Definisi siklus
di siklus biogeokimia (C4) Pangan dengan tepat Metode: biogeokimia
4.2 Mampu Bentuk non-tes: Problem Based 2. Jenis-jenis
mengemukakan jenis Meringkas materi Learning siklus
siklus biogeokimia kuliah [TM: 1x(2x50”)] biogeokimia
dengan jelas Tugas: Membaca 3. Mikroba yang
4.3 Mampu bahan pertemuan berperan penting
menganalisis peran selanjutnya pada siklus
mikroba di siklus [PT+BM: (1+1) x biogeokimia
biogeokimia (2x60”)] [1 (hal 148-156);
2 (hal 80-90);
3 (hal 56-68)]
8 UTS / Evaluasi Tengah Semester: melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi dan perbaikan proses pembelajaran
berikutnya
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
9 Sub-CPMK 5: Mahasiswa 5.1 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Peran Mikroba di 5
mampu menganalisis menganalisis Peran Pedoman Penskoran Tatap Muka Bioremediasi
mikroorganisme di Mikroba di (Marking Scheme) (Mikroorganisme
polutan lingkungan Bioremediasi Metode: di Polutan)
beserta keragaman dan (Mikroorganisme di Bentuk non-tes: Problem Based [1 hal 200-232]
interaksinya di ekosistem Polutan) Meringkas materi Learning
alami (C4) 6.1 Ketepatan dalam kuliah [TM: 1x(2x50”)]
Sub-CPMK 6: Mahasiswa menganalisis Tugas 5: Membaca
mampu mengaplikasikan penggunaan bahan pertemuan
teknologi terkini dalam bioremediasi selanjutnya dan 3
analisis mikroba pertanyaan+jawab
lingkungan (C3) annya
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
10 Sub-CPMK 7: Mahasiswa 7.1 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Transmisi 5
mampu mengaitkan mengemukakan Pedoman Penskoran Tatap Muka Patogen
mikroba indicator dan transmisi pathogen di (Marking Scheme) Lingkungan
transmisi pathogen di lingkungan Metode: [2 (hal 115-120);
lingkungan (C3) Bentuk non-tes: Problem Based 3 (hal 200-211)]
Meringkas materi Learning
kuliah [TM: 1x(2x50”)]
Tugas 6:
Macam mikroba
indikator
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
11 Sub-CPMK 7: Mahasiswa 7.2 Ketepatan Kriteria: Bentuk: Mikroba Indikator 10
mampu mengaitkan mengaitkan mikroba Pedoman Penskoran Tatap Muka [2 (hal 120-125);
mikroba indicator dan indicator dengan (Marking Scheme) 3 (hal 212-215);
transmisi pathogen di transmisi pathogen di Metode: 4 (jurnal terkait)]
lingkungan (C3) lingkungan Bentuk tes: Small Group
Presentasi Discussion
[TM: 1x(2x50”)]
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
7.3 Partisipasi dan Tugas: Membaca
keaktifan dalam bahan pertemuan
proses diskusi kelas selanjutnya dan 3
pertanyaan+jawab
annya
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
12 Sub-CPMK 6: Mahasiswa 6.2 Ketepatan dalam Kriteria: Bentuk: Analisis Aktivitas 5
mampu mengaplikasikan menganalisis Pedoman Penskoran Tatap Muka Mikroba (Metode
teknologi terkini dalam penggunaan metode (Marking Scheme) Fisiologis,
analisis mikroba fisiologis dan Metode: Imunologis, dan
lingkungan (C3) imunologis Bentuk non-tes: Problem Based Asam Nukleotida)
6.3 Ketepatan dalam Meringkas materi Learning [1 (hal 100-134)]
penggunaan metode kuliah [TM: 1x(2x50”)]
fisiologis di Tugas: Membaca
laboratorium bahan pertemuan
selanjutnya dan 3
pertanyaan+jawab
annya
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
Praktikum
[TM: 6 x(3x50”)]
Integrasi Penilaian Bentuk Pembelajran;
Sub-CPMK Materi
Mg Keilmuan dengan Metode Pembelajaran; Bobot
(sbg kemampuan akhir Pembelajaran
Ke- kelimuan lainnya Indikator Kriteria & Bentuk Penugasan Mahasisswa; Penilaian (%)
diharapkan) [Pustaka]
[Estimasi Waktu]
(1) (2) (3) (4) (5) Luring (6) Daring (7) (8) (9)
13 Sub-CPMK 8: Mahasiswa 8.1 Ketepatan dalam Kriteria: Bentuk: Mikrobiologi 10
mampu menelaah peran menelaah peran Pedoman Penskoran Tatap Muka untuk
mikrobiologi untuk mikrobiologi untuk (Marking Scheme) Pengelolaan Air
pengelolaan air limbah pengelolaan air limbah Metode: Limbah Perkotaan
perkotaan dan air minum 8.2 Partisipasi dalam Bentuk non-tes: Contextual dan Air Minum
(C4) kuliah lapangan dalam Meringkas materi Instruction [2 (hal 198-203);
rangka praktikum kuliah [TM: 1x(2x50”)] 3 (hal 220-224)]
mengenai Tugas 7: Membuat
mikrobiologi di presentasi
pengelolaan air mengenai masalah
limbah/air minum mikroba global di
era antroposentris
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
Praktikum
[TM: 2 x(3x50”)]
14- Sub-CPMK 9: Mahasiswa MK Managemen 9.1 Ketepatan dalam Kriteria: Bentuk: Masalah Mikroba 10
15 mampu menganalisis Resiko Program menganalisis masalah Pedoman Penskoran Tatap Muka Global yang
masalah global terkait Studi Kesehatan global terkait (Marking Scheme) Muncul di Era
mikrobiologi di era dan Keselamatan mikrobiologi di era Metode: Antroposentris
antroposentris (C4) Kerja antroposentris Bentuk tes: Small Group [1 (hal 256-289);
9.2 Partisipasi dan Presentasi Discussion 4 (jurnal terkait)]
keaktifan dalam [TM: 1x(2x50”)]
proses diskusi kelas Tugas 8: Membuat
presentasi
mengenai masalah
mikroba global di
era antroposentris
[PT+BM: (1+1) x
(2x60”)]
16 UAS / Evaluasi Akhir Semester: melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa
Catatan:
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan
pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian
atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir
yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja
hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang
telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian
Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning,
Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-CPMK tsb.,
dan totalnya 100%.
12. TM=tatap muka, PT=penugasan terstuktur, BM=belajar mandiri

Anda mungkin juga menyukai