Anda di halaman 1dari 7

CYSTOGRAPHY DAN URETROCYSTOGRAPHY

A. Anatomi
Tractus Urinari terdiri dari :

Pemeriksaan pada Tractus Urinari meliputi :


1. BNO-IVP (pemeriksaan dari Ginjal sampai Uretra)
2. APG ( Pemeriksaan untuk gagal ginjal akut dan pasien yang alergi dengan media kontras)
3. RPG
4. Cystography ( pemeriksaan pada Vesica Urinaria)
5. Uretrography ( pemeriksaan pada uretra)
6. Uretrocystography ( pemeriksaan pada Vesica Urinaria dan Uretra)

B. Indikasi Cystography
Cystitis (Peradangan pada kandung kemih)
Obstruksi (Sumbatan)
Bladder Calculi/ Vesicolitiasis ( adanya batu pada Vesica Urinaria)
Fistula (lubang yang tidak normal antara dua organ internal atau antara organ dan permukaan
tubuh)
CA Bulli
BPH (Benign Prostatic Hiperplasia)
C. Persiapan Pemeriksaan
1. Persiapan Alat (Non Steril)
Pesawat sinar-x
Kaset + film + grid (24x30 cm)
Marker (R/L)
Alat Fiksasi
Alat Proteksi

2. Persiapan Alat (Steril)


Media Kontras (Iodium dicampur dengan NaCl atau Aquadest dengan perbandingan 1:3/1:4)
Volle kateter
Jelly
Spuit 50 cc
JArum
Mangkok/ cawang
Desinfektan
Kapas dan kassa
Klem
Handscoon

3. Persiapan Pasien
Pasien diminta untuk mengosongkan daerah Vesica Urinaria dg cara Buang Air Kecil
Pasien diminta untuk membersihkan daerah rectum dengan cara Buang Air Besar
Adanya Inform concent antara pasien dg radiographer

D. Proyeksi Pemeriksaan
1. Foto Polos AP Pelvis
Kaset : 24x30 cm (Melintang)
PP : Supine
PO : True AP ditandai dengan tidak adanya rotasi Pelvis, MSP tegak lurus pertengahan kaset
CP : Pada MSP setinggi 2 inchi superior symphisis pubis
CR : Vertical tegak lurus
FFD : 100 cm
Tujuan : melihat anatomi dari vesica urinaria
2. Pemasukan Media Kontras
Pemasukan media kontras pada pemeriksaan ini dilakukan melalui kateter yang telah
dipasangkan pada pasien
AP Axial Pelvis
Tujuan : menghindari terjadinya superposisi dg simphisis pubis
Kaset : 24x30 cm (Melintang)
PP : Supine
PO : True AP ditandai dengan tidak adanya rotasi Pelvis, MSP tegak lurus pertengahan kaset
CP : Pada MSP setinggi 2 inchi superior symphisis pubis
CR : 10 – 15 derajat caudad
FFD : 100 cm
Kriteria Radiograph :

a) Tampak daerah distal ureter, kandung kemih, dan bagian proximal dari uretra.
b) Os. Pubis terproyeksi dibawah bladder neck dan proximal uretra
c) Skala pendek pada kontras dapat menampakkan dengan jelas media kandung kemih, distal
ureter dan proximal kandung kemih

Tambahan :
Untuk kasus Tumor digunakan proyeksi lateral
Kaset : 24x30 cm (Melintang)
PP : Supine
PO : tidur miring kesalah satu sisi, MCP tegak lurus kaset
CP : 2 inchi superior symphisis pubis pada MCP
CR : vertical tegak lurus
FFD : 100 cm
Kriteria Radiograph:

a) Tampak daerah distal ureter, kandung kemih, dan bagian proximal dari uretra.
b) Skala pendek pada kontras dapat menampakkan dengan jelas media kandung kemih, distal
ureter dan proximal kandung kemih
c) Superposisi antara hip dan femur
d) Kandung kmih dan distal ureter terlihat melalui panggul

Untuk kasus BPH dan Cystitis digunakan proyeksi Oblik


Kaset : 24x30 cm (Melintang)
PP : Supine
PO : tubuh pasien di oblikkan 45 derajat
CP : Pada MSP setinggi 2 inchi superior symphisis pubis
CR : vertical tegak lurus
FFD : 100 cm
Kriteria Radiograph:

a) Tampak bagian distal ureter, kandung kemih, dan bagian proximal uretra
b) Os. Pubis terproyeksi dibawah bladder neck dan proximal uretra
c) Skala pendek pada kontras dapat menampakkan dengan jelas media kandung kemih, distal
ureter dan proximal kandung kemih
d) Tidak terjadi superposisi kandung kemih dengan proximal femur

E. Indikasi Uretrocystography
Batu pada Uretra
Striptur
Ruptur
Retensi Urine
F. Proyeksi Pemeriksaan Uretrocystography
1. Foto Polos AP Pelvis
Kaset : 24x30 cm (Membujur)
PP : Supine
PO : posisi true AP ditandai dengan tidak adanya rotasi pelvis, MSP tegak lurus
pertengahan kaset
CP : setinggi symphisis pubis
CR : vertical tegak lurus
FFD : 100 cm

2. Pemasukan Media Kontras dg Proyeksi Oblik

Kaset : 24x30 cm (Membujur)


PP : Supine
PO : tubuh pasien di oblikkan 30 derajat
CP : setinggi symphisis pubis
CR : vertical tegak lurus
FFD : 100 cm
Kriteria Radiograph:
LAPORAN PRAKTIKUM TR - III
CYSTOGRAPHY DAN URETROCYSTOGRAPHY
Dosen Pengampu: Siti Rosidah, S.ST

Kelompok V

DIII TEKNIK RONTGEN


STIKES WIDYA HUSADA
TAHUN AJARAN 2014/2015

Anda mungkin juga menyukai