Anda di halaman 1dari 15

LK 2.

3 Rencana Aksi
Nama Mahasiswa : INDO, S. P
Asal Instansi : SMPN Satap Pulau Papagarang

Tujuan Bukti penilaian Kegiatan belajar dan asesmen formative


(1) (2) (3)

Apa hasil yang diinginkan? Apakah bukti penilaian yang harus ada untuk membuktIkan bahwa Kegiatan atau aktivitas apa yang secara bertahap dapat
Tujuan ini diturunkan dari siswa telah mencapai/ menuju tujuan pembelajaran? membantu siswa memberIkan bukti penilaian dan
CP/ KD dokumen kurikulum mencapai tujuan pembelajaran?
dan dikaitkan dengan
permasalahan yang Kegiatan atau aktivitas apa yang dilakukan guru (dan
diidentifikasi. siswa) untuk mengetahui hambatan siswa dan memantau
ketercapaian tujuan?
1. Asesmen Sikap : Lembar Observasi ( Terlampir) Kegiatan atau aktivitas secara bertahap dapat
Siswa mampu menganalisis 2. Asesmen Pengetahuan : Tes Tulis : Uraian ( Terlampir) membantu siswa memberikan bukti penilaian dan
konsep persamaan linier satu 3. Asesmen Keterampilan : Unjuk kerja berupa aktif dalam mencapai tujuan pembelajaran melalui :
variabel untuk diskusi kelompok, dan mempresentasikan hasil diskusi LANGKAH – LANGKAH PBL :
menyelesaikan masalah kelompoknya ( Terlampir) Tahap 1: Orientasi Kepada Masalah
kontektsual yang berkaitan
1. Guru memberikan permasalahan kontekstual
dengan kehidupan sehari-
sehari dengan tepat dalam kehidupan sehari-hari terkait materi
persamaan linear satu variabel.
2. Peserta didik menyimak permasalahan
tersebut yang dituangkan dalam Powerpoint
interaktif.
3. Peserta didik menyimak rencana kegiatan
yang disampaikan oleh guru bahwa peserta
didik akan belajar secara berkelompok untuk
menyelesaikan masalah dengan mengerjakan
lembar kerja peserta didik. (LKPD berbasis
HOTS).
Tahap 2: Mengorganisasikan peserta didik untuk
belajar
4. Peserta didik membentuk kelompok dengan
bimbingan guru menjadi kelompok-
kelompok yang heterogen yang terdiri dari 3-
4 orang tiap kelompok.
5. Peserta didik menerima lembar kerja
peserta didik
(LKPD berbasis HOTS) yang dibagikan oleh
guru.
Tahap 3: Membimbing penyelidikan individu
maupun kelompok
6. Peserta didik berdiskusi untuk menganalisa dan
menyelesaikan masalah yang diberikan pada lembar
kerja peserta didik (LKPD berbasis HOTS) pada
tiap- tiap kelompok dan guru membimbing serta
memantau jalannya diskusi tersebut.
7. Tahap 4: Mengembangkan dan menyajikan hasil
karya
8. Guru meminta peserta didik untuk
mempresentasikan dan menyajikan hasil
kerja kelompok.
9. Peserta didik menyajikan
/mengkomunikasikan hasil pekerjaannya
mengenai pemecahan masalah
kontekstual dari persamaan linear satu
variabel.
Tahap 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses
pemecahan masalah
10. Peserta didik menganalisa dan mengevaluasi
hasil presentasi kelompok lain.
11. Peserta didik menyimak penguatan yang
diberikan oleh guru, kemudian guru
meluruskan pendapat peserta didik dalam
presentasi.
12. Peserta didik bersama guru menarik
kesimpulan terhadap materi yang telah
dipelajari hari ini mengenai menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan persamaan
linear satu variabel.
Kegiatan atau aktivitas yang dilakukan guru dan
siswa untuk mengetahui hambatan siswa dan
memantau ketercapaian tujuan melalui :
 Peserta didik bersama guru melakukan
tanya jawab untuk memberikan apersepsi
terkait materi sebelumnya yaitu materi
aljabar
 guru memberikan pertanyaan pemantik
terkait masalah dikehidupan sehari – hari
 Peserta didik dan guru melakukan refleksi
dengan melakukan tanya jawab terkait hal
yang belum dipahami selama proses diskusi
berlangsung.
 Peserta didik dan guru menarik kesimpulan
terhadap keterkaitan antara materi
sebelumnya dan materi yang sedang
dipelajari
Bukti penilaian
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN
A. PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
Kisi-kisi Penilaian Sikap Spiritual
No. Aspek Pengamatan
1 Berdoa sebelum dan sesudah belajar
2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan
3 Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi
Pedoman Observasi Sikap Spiritual
Petunjuk:
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah tanda ( √ ) nilai pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = Selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = Sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = Kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = Tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4. Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:
Skor yang diperoleh
Skor Akhir  4
Skor maksimal
Berdoa
sebelum dan MenyampaIkan Memberi
Skor
No. Nama Siswa sesudah rasa syukur salam Predikat
total
kegiatan
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1 Arya
2 cahyani Mentari
3 Fadil
4 Farhan Akbar
5 Gairil
6 Inayah
7 Indah Sari
8 Indira
9 Jainudin
10 Juhria
11 Kaisar
12 Kaisar Maulana
13 Kirana
14 Marwah
15 Nada Dahniati
16 Purnama
17 Rohim
Total skor rentang antara 1 – 4
A apabila memperoleh nilai pada rentang 3,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 4,0 B
apabila memperoleh nilai pada rentang 2,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 3,5
C apabila memperoleh nilai pada rentang 1,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 2,5
D apabila memperoleh nilai pada rentang 1,0 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 1,5
B. PENILAIAN SIKAP SOSIAL
Kisi-kisi Penilaian Sikap Sosial
No. Aspek Pengamatan
1 Tanggung jawab : Mengumpulkan pekerjaan atau tugas dengan tepat waktu
2 Percaya diri : Mengemukakan pendapat dan atau mengajukan pertanyaan
Kerjasama : Belajar bersama dalam kelompok akan menanamkan
3
pemahaman untuk saling membantu
Pedoman Observasi Sikap Spiritual
Petunjuk:
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual peserta didik.
Berilah tanda ( √ ) nilai pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = Selalu, apabila selalu konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek sikap
3 = Sering, apabila sering konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek sikap dan kadang-
kadang tidak sesuai aspek sikap
2 = Kadang-kadang, apabila kadang-kadang konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek
sikap dan sering tidak sesuai aspek sikap
1 = Tidak pernah, apabila tidak pernah konsisten menunjukkan sikap sesuai aspek
sikap
Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4. Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:
Skor yang diperoleh
Skor Akhir  4
Skor maksimal
Tanggung
Percaya diri Kerjasama Skor
No. Nama Siswa jawab Predikat
total
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1 Arya
2 cahyani Mentari
3 Fadil
4 Farhan Akbar
5 Gairil
6 Inayah
7 Indah Sari
8 Indira
9 Jainudin
10 Juhria
11 Kaisar
12 Kaisar Maulana
13 Kirana
14 Marwah
15 Nada Dahniati
16 Purnama
17 Rohim
Total skor rentang antara 1 – 4
A apabila memperoleh nilai pada rentang 3,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 4,0
B apabila memperoleh nilai pada rentang 2,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 3,5
C apabila memperoleh nilai pada rentang 1,5 < 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 2,5
D apabila memperoleh nilai pada rentang 1,0 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ≤ 1,5
C. PENILAIAN PENGETAHUAN

KISI-KISI SOAL PENGETAHUAN

Satuan Pendidikan : SMPN Satap Pulau Papagarang


Mata Pelajaran : Matematika
Fase/Kelas : D/7
Bentuk Penilaian : Tes Tertulis

Capaian Pembelajaran
Di akhir fase D, peserta didik dapat membaca, menuliskan, dan membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional, bilangan desimal,
bilangan berpangkat dan bilangan berpangkat tak sebenarnya, bilangan dengan menggunakan notasi ilmiah. Mereka dapat
melakukan operasi aritmetika pada ragam bilangan tersebut dengan beberapa cara dan menggunakannya dalam menyelesaikan
masalah Mereka dapat mengklasifikasi himpunan bilangan real dengan menggunakan diagram Venn. Mereka dapat memberikan
estimasi/perkiraan hasil operasi aritmetika pada bilangan real dengan mengajukan alasan yang masuk akal (argumentasi). Mereka
dapat menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala, proporsi, dan laju perubahan) dalam penyelesaian masalah.

Level Nomor Jenis Kunci


Tujuan Pembelajaran (TP) Materi Indikator Soal Skor
Kognitif Soal Soal Jawaban
Siswa mampu menganalisis konsep Persamaan menyelesaikan masalah C4 1 Uraian 10 Terlampir
persamaan linier satu variabel untuk Linear kontektsual yang berkaitan
menyelesaikan masalah kontektsual dengan konsep persamaan
yang berkaitan dengan kehidupan linier satu variabel dengan
sehari- sehari dengan tepat tepat
Soal Pengetahuan

NAMA :
Kelas :
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

Kelas VII pergi untuk mengambil Ikan Lajang . Hasil pengambilan dibagi pada siswa. Ketika setiap
siswa mengambil 9 ekor, kelas VII kekurangan 3 ekor. Jika setiap orang mengambil 8 ekor, maka
tersisa 4 ekor
 Buatlah model matematikan untuk permasalahan tersebut
 Hitunglah banyak siswa dan Ikan Lajang yang ambil
Kunci Jawaban

No. Soal Kunci Jawaban Skor


1 Kelas VII pergi untuk mengambil Berdasarkan soal tersebut diperoleh
Ikan Lajang . Hasil pengambilan informasi sebagai berikut.
dibagi pada siswa. Ketika setiap Diketahui:
siswa mengambil 9 ekor, kelas VII  Jika setiap siswa mengambil 9 ekor 1
kekurangan 3 ekor. Jika setiap orang kelas VII kekurangan 3 ekor
mengambil 8 ekor, maka tersisa 4  Jika setiap orang mengambil 8 buah,
ekor maka tersisa 4 ekor
a. Buatlah model matematikan Ditanyakan:
untuk permasalahan tersebut a. Buatlah model matematikan untuk
b. Hitunglah banyak siswa dan permasalahan tersebut.
Ikan Lajang yang ambil b. Hitunglah banyak siswa dan Ikan
Lajang yang diambil

Jawab
a. Misalkan banyaknya siswa adalah x
 Jika setiap siswa mengambil 9
ekor, kelas VII kekurangan 3
ekor. Jadi banyaknya
Ikan Lajang adalah 9x  3 2
 Model matematika dari masalah
tersebut adalah 9x  3
 Jika setiap orang mengambil 8
ekor, maka tersisa 4 ekor. Jadi
banyaknya Ikan Lajang adalah
8x  4
 Model matematika dari masalah 2
tersebut adalah 8x  4
b. Banyak siswa tersebut adalah
9x  3  8x  4
1
9x  8x  4  3
x7 1
 Banyak siswa tersebut adalah 7 1
Banyaknya Ikan Lajang adalah
9x  3  9(7)  3
 63  3
 60 1
Banyaknya Ikan Lajang adalah 60 1

Jumlah Skor 10

Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 0 sampai 100.
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

Skor yang diperoleh


Skor Akhir  100
Skor maksimal
Penilaian keterampilan

No Nama Peserta Didik Keaktifan dan peran peserta didik dalam


diskusi kelompok dan presentasi
K C B SB
1 Arya
2 cahyani Mentari
3 Fadil
4 Farhan Akbar
5 Gairil
6 Inayah
7 Indah Sari
8 Indira
9 Jainudin
10 Juhria
11 Kaisar
12 Kaisar Maulana
13 Kirana
14 Marwah
15 Nada Dahniati
16 Purnama
17 Rohim

Keterangan:
K: Kurang C: Cukup B: Baik SB: Sangat baik
Rubrik Penilaian Keterampilan
No Aspek yang Sangat Baik Baik Cukup Kurang
dinilai
1 Keaktifan Peserta didik Peserta didik aktif Peserta didik Peserta didik
peserta didik sangat aktif dalam diskusi cukup aktif dalam kurang aktif
dalam diskusi dalam diskusi kelompok, dan diskusi kelompok, dalam diskusi
kelompok, kelompok, dan mempresentasikan dan kelompok dan
dan presentasi mempresentasi hasil diskusi mempresentasikan mempresentasi
kan hasil kelompoknya hasil diskusi kan hasil
diskusi kelompoknya diskusi
kelompoknya
Peserta didik
aktif dalam
diskusi
kelompok
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

ASAL SEKOLAH : SMPN Satap Pulau Papagarang


FASE/KELAS : D/7
MATERI : PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL

NAMA KELOMPOK:
1. ……………………………………………
2. ……………………………………………
3. ……………………………………………
4. ……………………………………………
5. ……………………………………………
Waktu: 40 Menit

Tujuan Pembelajaran
Setelah melakukan kegiatan ini, peserta didik dapat:
Siswa mampu menganalisis konsep persamaan linier satu variabel untuk
menyelesaikan masalah kontektsual yang berkaitan dengan kehidupan sehari-
sehari dengan tepat

PETUNJUK:
1. Bacalah LKPD ini dengan cermat
2. Diskusikan LKPD ini dengan teman sekelompokmu
3. Tanyakan pada guru apabila mendapat kesulitan atau kurang jelas
dalam mengerjakan LKPD
4. Tuliskan jawabanmu dalam LKPD ini
5. Setelah selesai mengerjakan LKPD, setiap kelompok
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya
Cermati permasalahan berikut!

OSIS sedang mengadakan olimpiade matematika. Ada 63 orang


yang memasuki final. Setiap finalis berhak mendapatkan
penghargaan. Finalis tebaik akan mendapatkan Rp100.000. Finalis
lainnya mendapatkan Rp25.000 uang yang tersedia Rp3.000.000.
berapakah jumlah finalis yang berhak mendapatkan uang
Rp100.000?

Apa saja yang diketahui dan ditanyakan dari masalah tersebut!

Tuliskan variabel dan


persamaan dari permasalahan
di atas.
Untuk menjawab soal tersebut anda bisa membuka
Ayo bahan ajar tentang persamaan linear satu variabel
Selesaikan

Berapa banyak finalis yang berhak mendapatkan uang Rp100.000?

Setelah melakukan aktivitas 1, dan 2 apa yang bisa kamu simpulkan


Kunci Jawaban LKPD

Anda mungkin juga menyukai