Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Sumber Daya Alam, Manfaat, Jenis, Contoh, dan

Cara Melestarikannya
Pengertian sumber daya alam adalah segala sesuatu yang bisa diambil atau dimanfaatkan dari alam
karena memiliki nilai manfaat untuk memenuhi kebutuhan manusia. Selain itu, sumber daya alam juga
penting sebagai tempat tinggal manusia.

Sementara merujuk pada Kamus Cambridge, pengertian sumber daya alam adalah sesuatu seperti galian
(tambang), hutan, dan kekayaan alam lain di suatu tempat yang dapat dimanfaatkan manusia. Sumber
daya alam sendiri terdiri dari beberapa jenis dan dapat dimanfaatkan untuk banyak tujuan.

Meskipun begitu, sumber daya alam tidak boleh hanya dimanfaatkan begitu saja, tetapi juga perlu
adanya pelestarian dari manusia yang bertanggungjawab. Sumber daya alam dibagi menjadi dua, yaitu
sumber daya alam yang dapat diperbaharui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui.

Anda mungkin juga menyukai