Anda di halaman 1dari 1

Nama : Putu Aan kartika Yudha

Nim: AK0322002
S1 Administrasi Kesehatan

Resume Promosi Kesehatan

Perilaku manusia adalah suatu kegiatan atau aktivitas manusia, baik yang dapat diamati
langsung maupun yang tidak dapat diamati oleh pihak luar (Notoatmojo, 2007).

Skiner (1938) : perilaku merupakan respons seseorang terhadap stimulus (rangsangan dari
luar). Oleh karena itu perilaku ini terjadi melalui proses adanya stimulus terhadap organisme,
dan kemudian organisme tersebut merespon.

Skiner membedakan adanya 2 respons

• Respondent respons atau reflexive


Respon yang ditimbulkan oleh rangsangan (stimulus) tertentu. Stimulus semacam ini
disebut eliciting stimulation karena menimbulkan respons-respons yang relatif tetap
• Operant respons atau instrumental respons respons yang timbul dan berkembang
kemudian diikuti oleh stimulus atau perangsang tertentu Perangsang ini disebut
reinforcing stimulation atau reinforce, karena memperkuat respon.

Tiga tahap perubahan perilaku:

1. Phase 01 Pengetahuan: pengetahuan tentang cara pemeliharaan kesehatan dan cara


hidup sehat.
2. Phase 02 Sikap: sikap cara pemeliharaan kesehatan dan cara hidup sehat.
3. Phase 03 Perilaku: tindakan pemeliharaan dan peningkatan kesehatan.

Faktor peilaku merupakan faktor kedua terbesar yang pengaruhi status kesehatan:
1) Tekanan: dalam bentuk peraturan, tekanan dan sanksi.

2) Edukasi: melalui persuasi, himbauan, ajakan, kesadaran.

Anda mungkin juga menyukai