Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Lanniang Makassar


Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Mata Pelajaran/Tema : IPA/Sistem Peredaran Darah pada Manusia
Subtema : Gangguan atau Kelainan pada Organ Peredaran Darah dan Upaya
Mencegah serta Menanggulanginya
Pertemuan :2
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


KOMPETENDI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3.7 Menganalisis sistem IPK Pendukung
peredaran darah pada 3.7.1 Menyebutkan macam-macam gangguan
manusia dan memahami atau kelainan pada organ peredaran darah
gangguan pada sistem (C1)
peredaran darah, serta
upaya menjaga kesehatan IPK Kunci
sistem peredaran darah. 3.7.2 Mengidentifikasi penyebab gangguan pada
organ peredaran darah (C3)
3.7.3 Menjelaskan cara mencegah gangguan pada
organ peredaran darah manusia (C2)

IPK Pengayaan
3.7.5 Menganalisis gangguan pada organ
peredaran darah serta cara mencegahnya
(C4)
4.7 Menyajikan hasil percobaan 4.7.1 Mempresentasikan hasil kerja kelompok
pengaruh aktivitas (jenis, pada LKPD tentang gangguan pada organ
intensitas, atau durasi) peredaran darah serta cara menanggulangi
dengan frekuensi denyut
jantung.
C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video, peserta didik dapat menyebutkan macam –
macam penyakit pada organ peredaran darah.
2. Melalui kajian literatur dan tayangan video, peserta didik dapat mengidentifikasi penyebab
gangguan pada sistem peredaran darah.
3. Melalui kajian literatur dan tayangan video, peserta didik mampu memahami cara mencegah
gangguan pada organ peredaran darah.
4. Setelah melakukan pengamatan video dan kajian literatur, peserta didik mampu
menganalisis gangguan pada organ peredaran darah serta cara menanggulangi
5. Setelah melakukan diskusi kelompok, peserta didik mampu mempresentasikan tentang
gangguan pada organ peredaran darah serta cara menanggulanginya.

D. Materi Pembelajaran
 Gangguan pada organ peredaran darah
 Macam-macam penyakit pada organ peredaran darah
 Upaya mencegah gangguan pada organ peredaran darah

E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Scientific dan TPACK
2. Model : Problem Based Learning (PBL)
3. Metode : Pengamatan dan diskusi kelompok, ceramah.

F. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan – 2

Kegiatan Deskripsi Alokasi


Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pertemuan dengan mengajak peserta berdoa, 10 menit
dilanjutkan menanyakan kabar dan mengecek kehadiran peserta.
2. Guru memberikan apersepsi dengan memberikan pertanyaan
yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari (Apa yang
menyebabkan kematian mendadak bagi manusia?)
3. Guru menggiring peserta didik agar muncul jawaban-jawaban
sesuai dengan soal pemantik.
4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai dalam kegiatan pembelajaran.
5. Menyiapkan sarana dan prasarana untuk kegiatan inti.

Kegiatan Inti Sintaks PBL Waktu


Fase 1. Orientasi Peserta didik terhadap Masalah 4 menit
1. Guru menampilkan gambar/video youtube dengan link:
https://youtu.be/umAFJQxv8qk
peserta didik mengamati dan mengajukan pertanyaan terkait
gambar/video tersebut. (Berpikir kritis).
2. Peserta didik diminta menuliskan informasi dan merumuskan
masalah terkait video yang disajikan (berpikir kritis, komunikasi,
kreatif).
Fase 2. Mengorganisasi Peserta Didik 20 menit
3. Guru membagi peserta didik ke dalam 4 kelompok yang
beranggotakan 4 – 5 orang (kolaborasi)
4. Guru membagikan LKPD dan bahan ajar pada masing-masing
kelompok, kemudian peserta didik diminta untuk membaca dan
mengerjakan LKPD.
5. Memfasilitasi peserta didik untuk berdiskusi tentang aktivitas
yang perlu dilakukan pada LKPD.
Fase 3. Membimbing Penyelidikan Individu dan Kelompok 10 menit
(Mengolah dan mengumpulkan informasi)
6. Peserta didik melakukan kegiatan mengolah informasi terkait
permasalahan, yaitu menyelesaikan LKPD.
7. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan peserta didik,
memastikan peserta didik bekerja sesuai perintah, serta
memberikan bantuan apabila terdapat masalah dalam
pengerjaan LKPD.

Catatan: Proses mengumpulkan informasi yang dilakukan peserta


didik pada contoh tersebut untuk mengembangkan sikap teliti,
kritis, berpikir logis dan analitis, kerja keras dan tekun, santun,
menghargai pendapat teman. (Collaboration, Transfer
Knowledge, Creatif Thinking) ) (PPP: gotong royong, mandiri).
Fase 4. Mengembangkan dan menyajikan Hasil Karya 25 menit
8. Peserta didik melakukan persentase (kegiatan bertanya,
berdiskusi, berpendapat, dan berargumentasi) mengenai

pemahaman mereka tentang gangguan pada organ peredaran


darah serta cara menanggulangi.
9. Peserta didik lain dan guru memberikan masukan berupa
komentar atau saran terhadap teman yang berpendapat.

Catatan: Kegiatan mengolah informasi yang dilakukan peserta


didik pada contoh tersebut dapat menjadi wahana untuk
mengembangkan sikap teliti, kritis, berpikir logis dan analitis, taat
azas atau aturan, kerja keras dan gigih (tidak mudah menyerah),
menghargai pendapat teman dan kemampuan berkomunikasi.
Fase 5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan 6 menit
Masalah
10. Guru dan peserta didik memberikan penilaian terhadap peserta
didik dengan cara memberikan pujian dan ucapan terima kasih,
sebagai bentuk apresiasi atas kelompok yang sudah berani
berpendapat.
11. Guru memberikan penguatan tentang sistem peredaran darah
pada manusia.
12. Peserta didik mengerjakan Latihan soal secara mandiri.

Penutup 1. Peserta didik dengan bantuan guru membuat resume 5 menit


pembelajaran tentang materi yang sudah dipelajari.
2. Guru memberikan refleksi kepada peserta didik (terlampir)
3. Peserta didik diberikan infomasi tentang pokok materi yang akan
dibahas pada pertemuan berikutnya.
4. Guru memberikan tugas kepada pserta didik
5. Peserta didik dan guru berdoa untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran. (Religius)

G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Media/Alat :
1. Laptop
2. LCD/Smart TV
3. LKPD
4. PPT
5. Bahan ajar (Handout)
6. Link video Youtube (https://youtu.be/umAFJQxv8qk)
2. Sumber Belajar :
1. Sally V. K, dkk, 2017, IPA TERPADU SMP Kelas VIII, Yudistira.
2. Aji, Seno. 2018. Mengenal Komposisi dan Fungsi Darah Dalam Tubuh
Manusia.Diakses dari ruang guru https://blog.ruangguru.com/komposisi-dan-
fungsidarah
3. https://youtu.be/umAFJQxv8qk
4. Bahan Ajar

H. Penilaian
1. Jenis dan Teknik Penilaian
a. Jenis
• Sikap : Jurnal
• Pengetahuan : Uraian
• Keterampilan : Lembar Penilaian
b. Teknik
• Sikap : Lembar Observasi
• Pengetahuan : Tes Tertulis
• Keterampilan : Presentasi dan diskusi kelompok

2. Instrumen Penilaian
• Sikap : Terlampir
• Pengetahuan : Terlampir
• Keterampilan : Terlampir

I. Remedial dan PengayaanPembelajaran


1. Materi Remidial
Bagi peserta didik yang belum mencapai KKM dapat diberi remidial yaitu mempelajari
kembali materi yang belum dikuasai dengan bimbingan guru.

2. Materi Pengayaan
Pemberian materi Konsep tekanan zat padat dalam berbagai permasalahan sehari-hari
untuk peserta didik yang telah memenuhi nilai minimal KKM.

Makassar, November 2023


Mengetahui,
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

Masniati, SE., MM. Rice Luther, S.Si


NIP. NIP. 19810104 202221 2 018
LEMBAR PENILAIAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP Lanniang Makassar


Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Gangguan pada Organ Peredaran Darah serta Cara Menanggulangi

KD INDIKATOR TEKNIK INSTRUMEN


PENILAIAN
3.7 Menganalisis sistem IPK Pendukung 1. Tes Tertulis 1. Soal tes tertulis
peredaran darah pada 3.7.1 Menyebutkan macam-macam
manusia dan gangguan atau kelainan pada 2. Penugasan 2. Lembar tugas
memahami gangguan organ peredaran darah (C1) dan lembar
pada sistem peredaran penilaian tugas
darah, serta upaya IPK Kunci
menjaga kesehatan 3.7.2 Mengidentifikasi penyebab
sistem peredaran darah. gangguan pada organ
peredaran darah (C3)
3.7.3 Menjelaskan cara mencegah
gangguan pada organ
peredaran darah manusia (C2)

IPK Pengayaan
3.7.5 Menganalisis gangguan pada
organ peredaran darah serta
cara mencegahnya (C4)
4.7 Menyajikan hasil 4.7.1 Mempresentasikan hasil Tes ujuk kerja Lembar observasi
Percobaan pengaruh diskusi unjuk kerja
aktivitas (jenis, kerja kelompok gangguan
intensitas, atau durasi) organ peredaran darah serta
dengan frekuensi denyut cara menanggulangi
jantung.
LEMBAR EVALUASI

Nama Peserta Didik :

Mata Pelajaran/Tema/Subtema : IPA/Sistem Peredaran Darah pada Manusia

Kelas/Semester : VIII/Ganjil

Tahun Pelajaran : 2023/2024

Kompetensi Dasar Indikator Nomor Level Soal Kunci Skor


Pencapaian Kompetensi soal Kognitif) Jawaban
3.7 Menganalisis Menyebutkan macam- 1 C1 Sebutkan 5 gangguan organ yang sering terjadi pada Serangan 10
sistem peredaran macam gangguan atau organ peredaran darah manusia? jantung,
darah pada kelainan pada organ Stroke,
anemia,
manusia dan peredaran darah hipertensi,
memahami hipotensi
gangguan pada
sistem peredaran Mengidentifikasi 2 C3 Jelaskan 2 faktor penyebab gangguan pada organ 10
darah, serta penyebab gangguan peredaran darah manusia?
upaya menjaga pada organ peredaran
kesehatan darah
sistem peredaran Menjelaskan cara 3 C2 Jelaskan secara singkat cara mencegah gangguan pada 10
darah. mencegah gangguan organ peredaran darah manusia?
pada organ peredaran
darah manusia
Menganalisis 4 C5
gangguan pada organ
peredaran darah serta
cara mencegahnya

Anda mungkin juga menyukai