Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KURIKULUM 2013

Satuan Pendidikan : SDN 009 RATTE


Kelas / Semester : V (Lima) / 1 (Satu)
Tema : 4 ( Sehat Itu Penting)
Sub Tema : 1 (Peredaran Darahku Sehat)
Pembelajaran ke- :1
Muatan Pelajaran : IPA
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima ,menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianut.
2. Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan
rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan koseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Muatan Pelajaran : IPA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Menjelaskan organ peredaran darah dan
fungsinya pada hewan dan manusia serta Mendeteksi fungsi organ peredaran
3.4 3.4.1
cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia (C4)
darah manusia.
Membuat produk sistem organ
4.4.1
Menyajikan karya tentang organ peredaran peredaran darah manusia (P5)
4.4
darah pada manusia. Mempresentasikan organ peredaran
4.4.2
darah manusia dan fungsinya (P3)

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati video peredaran darah manusia, peserta didik dapat mendeteksi macam-macam
organ peredaran darah dan fungsinya pada manusia secara tepat. (C4)
2. Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat membuat produk organ peredaran darah
manusia dengan benar. (C6) (P5)
3. Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat mempresentasikan sistem peredaran darah
manusia dengan benar. (P3)
D. PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER
Karakter peserta didik yang diharapkan:
o Religius
o Nasionalis
o Mandiri
o Gotong Royong
o Integritas
Keterampilan abad 21 yang dikuasi peserta didik:
o Critical Thingking and Problem Solving
o Collaboration
o Communication
o Creativity and Inovation

E. MATERI
1. Sistem peredaran darah pada manusia.
2. Organ peredaran darah pada manusia.

F. MODEL, PENDEKATAN & METODE


1. Model : Project Based Learning (PjBL)
2. Pendekatan : Saintifik dan TPACK
3. Metode : Penugasan, Pengamatan, Tanya Jawab, Diskusi, dan Unjuk Kerja.

G. SUMBER BELAJAR
1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Peserta didik Tema Sehat itu Penting. Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Tema 4 subtema 1 Pembelajaran 1 halaman 1 – 10.
2. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Guru Tema Sehat itu Penting. Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Tema 4 subtema 1 Pembelajaran 1 halaman 5 – 15.
3. Video tentang peredaran darah manusia: (https://www.youtube.com/watch?v=_vMIvibgEcg)

H. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Media Pembelajaran
a. Video Sistem Peredaran Darah Manusia
b. Powerpoint
2. Alat dan Bahan Pembelajaran
a. Kardus/Sterofoam g. Botol Air Mineral 4 Buah
b. Gambar Organ dan Namanya h. Lem Tembak
c. Selang Bening i. Gunting
d. Pewarna Makanan (Merah dan Biru) j. Solder/ Lilin
e. Gambar Anak Panah k. Lem Kertas
f. Kabel Tie l. Ballpoin
I. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka kegiatan dengan mengucapkan salam dan sapa kepada 1 Menit
(8 Menit) peserta didik. (Religius dan Integritas)
2. Guru mengecek kesiapan belajar peserta didik. (Integritas dan Mandiri) 1 Menit
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan mengajak semua peserta didik 1 Menit
berdo’a yang dipimpin oleh satu peserta didik. (Religius)
4. Guru meminta perwakilan peserta didik untuk memimpin “Tepuk dan 1 Menit
Salam PPK”.
5. Menyanyikan lagu Nasional “Garuda Pancasila” bersama-sama. 1 Menit
(Nasionalisme)
https://www.youtube.com/watch?v=v4C508doEV8
6. Peserta didik bertanya jawab dengan guru berkaitan dengan pertanyaan 2 Menit
pemantik yang diberikan guru. Kemudian guru menyampaikan manfaat
pembelajaran dalam kehidupan sehari-hari. (Apersepsi), (Motivasi),
(Saintifik-Menanya)
7. Guru menyampaikan tujuan dan kegiatan yang akan dilakukan selama 1 Menit
proses pembelajaran.
Inti 1. Peserta didik mengamati vidio sistem peredaran darah manusia yang 5 Menit
ditampilkan pada powerpoint. https://www.youtube.com/watch?
(54 Menit) v=_vMIvibgEcg (Saintifik – Mengamati, Mengumpulkan Informasi) (4C
– Critical Thingking) (HOTS) (Mandiri) (TPACK)
2. Peserta didik bertanya jawab tentang berbagai hal yang mereka
ketahui tentang organ dan sistem peredaran darah. (Saintifik - 3 Menit
Mengamati, Menanya) (TPACK) (4C – Critical Thingking,
Collaboration, Communication) (HOTS) (TPACK)
Dengan pertanyaan yang bisa dijawab setelah membuat proyek sistem
peredaran darah manusia:
a. Organ tubuh apa yang kalian lihat pada tayangan video tadi?
b. Apa saja fungsinya?
c. Bagaimana cara kerja sistem peredaran darah?
3. Peserta didik mendengarkan penjelasan singkat dari guru tentang proyek
sistem peredaran darah pada manusia. (Saintifik – Mengumpulkan 1 Menit
Informasi) (4C – Critical Thinking)
4. Peserta didik dibagi kedalam 5 kelompok heterogen yang terdiri dari 5
orang dan kemudian mempelajari Bahan Ajar dan LKPD yang telah 3 Menit
disediakan. (Saintifik – Mengumpulkan dan Mengolah Informasi) (4C –
Critical Thinking, Collaboration, Communication, Creativity) (HOTS)
(Gotong Royong)
5. Peserta didik dengan kelompoknya mempersiapkan bahan-bahan yang
akan digunakan dalam proyek. (4C – Collaboration) (Mandiri, Gotong 2 Menit
Royong)
6. Peserta didik mengerjakan proyek sesuai langkah-langkah yang ada pada 30 Menit
LKPD. (Saintifik – Mengumpulkan Informasi, Mengolah Informasi)
(4C – Critical Thinking, Collaboration, Communication, Creativity)
(HOTS) (TPACK) (Integritas, Mandiri, Gotong Royong)
7. Tiap-tiap kelompok mempresentasikan hasil karya/ proyek tentang sistem 6 Menit
peredaran darah. (Saintifik – Mengkomunikasikan) (4C –
Communication) (HOTS) (Percaya Diri)
8. Peserta didik lain mengajukan pertanyaan atau memberikan tanggapan 4 Menit
terhadap hasil presentasi temannya. (Saintifik – Mengkomunikasikan)
(4C – Communication) (Mandiri)
Penutup 1. Peserta didik dan guru membuat kesimpulan atau rangkuman hasil 2 Menit
(8 Menit) pembelajaran yang sudah dilakukan. (Mandiri, Gotong Royong,
Integritas)
2. Peserta didik mengerjakan lembar evaluasi pembelajaran yang telah 4 Menit
disiapkan. (Mandiri, Integritas)
3. Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah 1 Menit
dilaksanakan. “Bagaimana perasaanmu selama kegiatan belajar hari
ini berlangsung?”.
4. Peserta didik diberi gambaran tentang kegiatan pembelajaran pada 30 Detik
pertemuan berikutnya dan mengingatkan kembali agar peserta didik
mengulang pelajaran dirumah. (Tanggung jawab)
5. Mengajak semua peserta didik untuk berdo’a yang dipimpin oleh salah satu 30 Detik
peserta didik, kemudian mengucapkan salam (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran). (Religius)

J. PENILAIAN
1. Penilaian Sikap : Menggunakan teknik non tes melalui observasi. (Terlampir)
2. Penilaian Pengetahuan : Menggunakan teknik tes tertulis melalui soal pilihan ganda. (Terlampir)
3. Penilaian Keterampilan : Menggunakan teknik non tes melalui observasi unjuk kerja. (Terlampir)

Mengetahui, Ratte, November 2023


Kepala Sekolah Guru Kelas V

MUHAMMAD SYAHRIl, S.Pd. HASTITI RAHAYU, S.Pd.


NIP 19631107 199007 2 001 NIP 19870417 2019 03 2013

Anda mungkin juga menyukai