Anda di halaman 1dari 1

Rumah Sakit Makanan yang Dianjurkan

Ÿ Nasi, Roti, Mie, Kentang, Singkong,


Sepatan Tangerang Ubi, Sagu
Ÿ Lauk hewani rendah lemak, Ikan,

DIET DIABETES
Ayam tanpa kulit, susu rendah lemak,
kacang-kacangan, tahu, tempe

MELITUS
Ÿ Mengolah makanan dianjurkan
dengan dibakar, dikukud, ditumis,
direbus, dan disetup

Tujuan Tinggi Kalori Tinggi Protein


Makanan yang Tidak Dianjurkan
Ÿ Mempertahankan kadar glukosa darah
Ÿ Gula, madu, sirup, selai, jelly, dodol,
mendekati normal
kue-kue manis, manisan buah,, susus
Ÿ Mencapai dan mempertahankan kadar
kental manis, minuman manis, eskrim
lipida serum normal
Ÿ Jeroan, otak dan lauk pauk tinggi
Ÿ Memberi cukup energy untuk
kolesterol, daging berlemak, susu
mempertahankan dan mencapai BB normal
full cream, makanan siap saji, cake,
Ÿ Menghindari komplikasi akut
gorengan
Ÿ Meningkatkan derajat kesehatan
Ÿ Ikan asin, telur asin, dan makanan
yang diawetkan
Macam- Macam Bahan Makanan
Yang Ditambahkan Pada Menu Sehari-Hari
Ÿ Pagi : Nasi ¾ gelas, Semur daging 1 ptng
sedang, oseng tahu ½ bj sedang
Ÿ Snack Pagi : Mangga potong 1 buah 0813 1689 9600
Ÿ Siang : Nasi 1 ½ gelas, Ikan goring 1 ptg unimedika.com
sedang, Tempe balado 2 ptng sedang,
unimedika.sepatan
sayur asem 1 gelas, Jeruk 1 buah
Ÿ Snack sore : Pisang 1 buah sedang
Ÿ Malam : Nasi 1 gelas, Botok Ayam 1
potong sedang, Pepes tahu 1 bj besar,
Tumis buncis 1 gelas, papaya 1 potong
besar

flr/UMST/gz/okt-2023

Anda mungkin juga menyukai