Anda di halaman 1dari 11

LK 2.

1 Eksplorasi Alternatif Solusi


Nama : Eni Eviyanti, S.Pd
Instansi : SMP N 157 Jakarta

Masalah dalam Penyebab


Kategorisasi Masalah Alternatif Solusi Kelebihan Kekurangan Mitigasi
Pembelajaran Masalah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Tuliskan persoalan Tuliskanlah Renungkan, apakah persoalan Tuliskan 2-3 solusi yang Apakah kelebihan Apakah kelemahan Menurut Anda,
yang telah penajaman apa tersebut terkait dengan sesuai dengan masalah dan dari setiap dari setiap apakah kelemahan
diidentifikasi / penyebab pemilihan/ penyajian materi penyebab masalah yang telah alternatif solusi alternatif solusi tersebut dapat
ditentukan di tahap setiap masalah ajar, media, metode diidentifikasi. Solusi ini yang dipilih yang dipilih diantisipasi? Jika bisa,
sebelumnya. Fokuskan yang pembelajaran, atau yang lain. diperoleh dari hasil kajian bagaimana caranya?
pada persoalan diidentifikasi. Centang pada kolom yang literatur dan wawancara
terkait pembelajaran sesuai. dengan sejawat / pakar

metode
lainny
materi media /
a
strategi

1. Belum Guru belum v Hasil kajian literatur: Kelebihan Kekurangan Kelemahan dapat
maksimalnya maksimal 1. Menurut Fitri & dkk model PBL: model PBL: diantisipasi
proses melaksanakan (2020), perlu adanya 1. Siswa aktif. 1. Timbulnya dengan:
pembelajaran proses inovasi pembelajaran 2. Pengetahuan sikap peserta 1. Jika terjadi
inovatif pembelajaran siswa didik yang kegaduhan bisa
yang berpusat pada
sehingga inovatif secara mendalam kurang menggunakan
peserta didik utuh, peserta didik, 3. Membantu terkontrol Ice breaking
masih kurang Pembelajaran pembelajaran yang siswa (kegaduhan) untuk
aktif dalam masih memberikan Peluang bersosialisasi, yang dapat memusatkan
pembelajaran Terpusat pada kepada peserta didik berdiskusi mengganggu kembali
Interaksi guru. untuk dapat dan konsentrasi konsentrasi
Makhluk belum meningkatkan aktivitas mengeluarkan saat mereka
Hidup dengan sepenuhnya belajar peserta didik. pendapat melakukan sehingga
lingkungannya. student Menurut Arends, untuk proses dapat
center menghasilkan pembelajaran. mengontrol
Problem Based
produk yang 2. Manakala kegaduhan
Learning (PBL) adalah lebih baik. siswa tidak saat membuat
suatu model 4. Membuat memiliki produk.
pembelajaran inovatif siswa percaya minat atau 2. Untuk siswa
yang menggunakan diri. tidak yang enggan
masalah dunia nyata 5. Mendapatkan memiliki Mencoba,
sebagai suatu konteks pengetahuan kepercayaan dikelompokkan
yang luas bahwa dengan siswa
bagi peserta didik
dengan media masalah yang yang memiliki
untuk belajar tentang bervariatif di pelajari kemampuan
keterampilan sulit untuk di lebih tinggi
pemecahan masalah. pecahkan, sehingga bisa
Jurnal Ilmiah dari: maka mereka membantu
Fitri, M., Yuanita, P., & akan merasa dalam proses
Maimunah, M. (2020). enggan untuk belajarnya
mencoba supaya lebih
Pengembangan
termotivasi dan
Perangkat Pembelajaran aktif dalam
Matematika belajar.
Terintegrasi
Keterampilan Abad
21 Melalui Penerapan
Model Problem Based
Learning (PBL). Jurnal
Gantang, 5(1), 77-85.
Sumber:
:https://scholar.archive.
org/work/s7zkbw
gicnh5pnjfs5nxrjpfqi/ac
cess/wayback/https://
ojs.umrah.ac.id/index.p
hp/gantang/article/do
wnload/1609/957

PBL adalah pendekatan


instruksional yang
merangsang peserta
didik untuk terlibat
dalam pemecahan
masalah secara ilmiah
(Safitri, 2022). Model
ini tidak hanya
mengajarkan siswa
untuk memecahkan
masalah, tetapi juga
mendorong mereka untuk
menyelidiki, menyajikan
hasil karya,
mengembangkan
pemecahan masalah,
serta menganalisis dan
mengevaluasi hasilnya
(Ansyah, 2021). Salah
satu materi dalam mata
pelajaran IPA yang
memunculkan masalah
adalah materiinteraksi
makhluk hidup dengan
lingkungan.
Sary, Y. C. C., Yulinda,
R., & Putri, R. F.
(2023). Pengembangan
Modul Pembelajaran
Berbasis PBL pada
Materi Interaksi
Makhluk Hidup dengan
Lingkungan. Journal on
Teacher Education, 4(4),
346-357.
Hasil wawancara
dengan teman sejawat
Ibu Yosse Winda , S.Pd
Gr. Hari:
1. Berikan pemahaman
yang simpel terkait
materi Interaksi
Makhluk Hidup
dengan lingkungan
sebagai dasar dalam
pembelajaran
misalnya dengan
memberikan
Brainstroming yang
real dalam kehidupan
sehari-hari.
2. Membuat
pembelajaran yang
menyenangkan
contohnya dengan
menampilkan
Bukan hanya PPT
saja tetapi juga Video
terkait materi atau
masalah yang akan
diselesaikan untuk
memberikan stimulus
kepada peserta didik
sehingga mereka
tergugah untuk dapat
menganalisis masalah
tersebut.
3. Setelah mereka
paham baru masuk ke
materi inti.
Hasil wawancara
Dengan Rekan Sejawat
IPA Pak Deny
Suharman, S.T
:
1. Memberikan
pemahaman tentang
lingkungan dahulu
kepada peserta didik
melalui contoh-
contoh nyata dalam
kehidupan sehari-
hari.
2. Kemudian
menggunakan
metode pembelajaran
yang menarik seperti
PBL dengan tujuan
peserta didik akan
aktif dan terfokus
pada pembelajaran.
3. Belajar di luar kelas
untuk membantu
mereka memahami
apa itu
lingkungan,interaksi
dll.

2. Kurangnya Kurangnya v v Hasil Kajian Literatur: Kelebihan dari Kekuranganya/k Kelemahan ini
Penggunaan/pe pengetahuan Teknologi di dalam penggunaan elemahannya, dapat diantisipasi
manfaatan dan pendidikan merupakan teknologi yaitu: dengan:
teknologi keterampilan hal yang penting, bagi terkini, yaitu: 1. Keterbatasan 1. Penggunaan
dalam proses guru siswa untuk pembelajaran 1. Memudahkan interaksi teknologi
KBM Materi tentang yang lebih efektif serta kita dalam sosial yang haruslah
Interaksi berbagai meningkatkan prestasi menyampaik terjadi antara disesuaikan
Makhluk teknologi dan potensi siswa. an materi guru dan dengan
Hidup Dengan dalam Sebagian dari pendidik secara baik peserta didik kebutuhan dan
Lingkungannya pembelajaran beranggapan bahwa kepada sedangkan kondisi
(Ekosistem). yang terkesan teknologi merupakan peserta didik Interaksi pembelajaran
itu-itu saja kebutuhan saat di dalam 2. Membuat fisik dan yang ada, dan
sehingga kelas, dalam peserta didik sosial sangat harus diimbangi
menimbulkan perkembangan teknologi menjadi lebih penting dengan interaksi
kejenuhan pada saat ini guru juga dituntut tertarik ketika dalam sosial serta
peserta didik. untuk melatih belajar. membentuk kegiatan
pengalaman teknologi di 3. Peserta didik keterampilan pembelajaran
dunia pendidikan. menjadi tidak sosial dan yang bersumber
Penggunaan teknologi merasa bosan kemampuan dari guru.
dalam proses dalam komunikasi 2. Contoh dari
pembelajaran dapat pembelajaran 2. Jika seorang penggunaan
memaksa siswa untuk dikarenakan peserta didik teknologi bukan
mengontrol kegiatan adanya terus hanya sekedar
belajar siswa(Syarif, variasi menggunaka menggunakan
Izuddin, 2012 penggunaan n metode ini, media laptop
dalamZabir, 2018). teknologi. mereka akan dan internet saja
memiliki pola tapi bisa juga
Artinya Teknologi dapat 4. Meningkatka pikir bahwa dengan
dikatakan diperlukan n minat mereka tidak menggunakan
untuk siswa dan literasi dan perlu bahan atau hasil
penggunaan teknologi ini numerasi mengalami karya anak
membantu untuk peserta didik. secara dalam bentuk
menggali ilmu langsung 2D diatas
pengetahuan dan proses untuk karton.
kegiatan belajarnya, menemukan
sehingga pemanfaatan apa yang
teknologi dapat mereka
meningkatkan hasil butuhkan.
belajar siswa dalam 3. Implementasi
proses pembelajaran. teknologi
Dalam dunia pendidikan, dalam
guru sangat berperan pembelajaran
penting dalam belajar dapat
siswa. Selainitu, guru memerlukan
juga berperan penting biaya yang
dalam meningkatkan tinggi,
minat siswa dalam terutama bagi
partisipasi belajar. Secara sekolah atau
umum, guru mengajar di lembaga yang
sekolah dengan tidak
menggunakan sistem memiliki
pendidikan yang anggaran
konvensional yakni yang cukup.
ceramah. Ceramah adalah
suatu metode pengajaran
yang sering digunakan
oleh guru, dan jika guru
tersebut hanya
menjelaskan sambil
mengajar maka akan
membuat siswamenjadi
cepat bosan (Putri
&Syofyan, 2019 dalam
Ratih &Syofyan, 2021).

https://prosiding.esaungg
ul.ac.id/index.php/snip/ar
ticle/download/141/142

Menurut Rahmadi
(2019)
TPACK merupakan
salah satu jenis
pengetahuan baru yang
harus dikuasai
guru untuk dapat
mengintegrasikan
teknologi dengan baik
dalam
pembelajaran.
Pengetahuan ini
merupakan gabungan
dari beberapa
pengetahuan yang
didalamnya
terdapat pengetahuan
teknologi,
pedagogik dan
pengetahuan content.
Untuk menciptakan
sebuah
pembelajaran digital
yang baik
seorang guru harus
dapat menguasai
pengetahuan tersebut.

https://www.researchgat
e.net/publication/363482
982_Pemanfaatan_Tekn
ologi_Informasi_dan_K
omunikasi_dalam_Pemb
elajaran_PPKn_di_SMP
_N_7_Padang

Hasil wawancara
Dengan Rekan Sejawat
IPA Ibu Yosse Winda,
S.Pd Gr. :
1. Menggunakan
teknologi terkini
menjadi salah satu
alternatif solusi yang
baik untuk
pembelajaran yang
lebih menarik agar
tidak terkesan itu-itu
saja yang digunakan.
2. Contoh dari
penggunaan teknologi
bukan hanya sekedar
menggunakan media
laptop dan internet
saja tapi bisa juga
dengan menggunakan
bahan atau hasil karya
anak dalam bentuk
2D diatas karton.

Anda mungkin juga menyukai