Anda di halaman 1dari 4

TUGAS TUTON 1 PDGK4405.

36 MATERI DAN PEMBELAJARAN IPS SD


NAMA : MUKAROMATUL TOYYIBAH
NIM : 857194342

JAWABAN
1. Terdapat beberapa hal yang dapat membedakan IPS untuk dunia sekolah dan untuk
perguruan tinggi yaitu salah satunya adalah tujuan dari pendidikannya yang mana
pendidikan IPS di dunia sekolah menunjukan tujuan pendidikan untuk memberikan
gambaran dasar kepada siswa tentang berbagai aspek sosial dalam kehidupan sehari-
hari sedangkan tujuan pendidika IPS di perguruan tinggi memiliki tujuan untuk
mengembangkan pengetahuan dasar yang telah dimiliki untuk dapat mengatasi
permasalahan sosial di lingkungan.penerapannya dalam pendidikan IPS menunjukan
adanya hubungan yang berkelanjutan antara pendidikan IPS di dunia sekolah dan
pendidikan IPS di perguruan tinggi.
IPS merupakan singkatan dari ilmu pengetahuan sosial yang menunjukan tentang ilmu
mengkaji atau membahas mengenai tentang aspek sosial di dalam kehidupan sehari-
hari.IPS merupakan salah satu ilmu pengetahuan yang dimiliki di sekolah formal dalam
pendidikan Indonesia mulai dari sekolah dasar hingga jenjang perguruan tinngi.

2. tujuan pendidikan IPS menurut kurikulum 2013 yaitu menekankan pada pemahaman
tentang bangsa, semangat kebangsaan, patriotisme, dan aktivitas masyarakat di bidang
ekonomi dalam ruang atau space wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.sedangkan
tujuan kurikulum merdeka adalah agar peserta didik memiliki kemampuan untuk
memahami konsep-konsep yang berkaitan dengan kehidupan masyarakat serta memiliki
keterampilan penting di tengah perkembangan dunia untuk bisa berkontribusi
menciptakan kondisi kehidupan yang lebih baik.

3. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang tidak diimbangi dengan kesadaran
tindakan yang tepat dapat memiliki implikasi negativeterhadap sumber daya alam dan
kualitas lingkungan .beberapa implikasi tersebut meliputi:

1.Eksploitasi berlebihan sumber daya alam;kemajuan teknologi dalam industri


pertambangan ,perikanan,dan pertanian dapat meningkatkan kemampuan manusia
untuk mengakses dan mengambil sumber daya alam secara besar-besaran.namun,jika
tidak ada pengelolaan yang baik,ini dapat mengakibatkan eksploitasi berlebihan yang
berpotensi merusak ekosistemdan menghabiskan sumber daya alam secara tidak
berkelanjutan.contoh kasusnya adalah eksploitasi minyak bumi yang berlebihan di
beberapa negara,mengakibatkan penurunan stok minyak yang tidak dapat di perbaharui
dan kerusakan lingkungan seperti tumpahan minyak.

2.pencemaran lingkungan: kemajuan teknologi dalam industry manufaktur ,transportasi


,dan energy dapat menghasilkan polusi udara,air ,dan tanah yang merusak
lingkungan.misalnya,penggunaan bahan bakar fosil dalam industry dan transportasi
menghasilkan emisi gas rumah kaca dan polutan udara lainnya.efeknya adalah
peningkatan pemanasan global,perubahan iklim,dan kualitas udara yang buruk.cantoh
kasusnya adalah polusi udara di kota-kota besar seperti Beijing,China,yanf disebabkan
oleh emisi industry dan kendaraan bermotor.

3.Kerusakan ekosistem:perkembangan teknologi juga dapat mengancam keberlanjutan


ekosistem almi.misalnya,pembukaan hutan untuk perluasan pemukiman atau
perkebunan dapat menghancurkan habitat flora dan fauna yang penting dan
menyebabkan kehilangan keanekaragaman hayati,contoh kasusnya adalah deforestasi
di Amazon,di mana penebangan hutan yang tidk terkendali untuk perkebunan kelapaa
sawit dan peternakan sapi menyebabkan hilangnya habitat yang penting bagi spesies-
spesies unik dan megancam kelangsungan hidupsuku-suku pribumi yang bergantung
pada huta tersebut.

4.Perubahan iklim: kemajuan teknologi yang meghasilkan peningkatan emisi gas rumah
kaca dari aktivtas manusia ,seperti pembakaran bahan bakar fosil,berkontribusi pada
perubahan iklim global.perubahan iklim ini memiliki implikasi serius,termasuk
peningkatan suhu global,cuaca ekstrem,peningkatan permukaan air laut,dan gangguan
pada ekosistem alami.contoh kasusnya adalah pencairan es di kutub utara yang di
sebabkan oleh peningkatan suhu global ,mengancam habitat hewan seperti beruang
kutub dan mengakibatkan kenaikan permukaan air laut yang mengancam pulau-
pulaukecil.

Penting untuk mengembagkan teknologi yang berkelanjutan dan mengadopsi praktik


yang ramah lingkungan untuk meminimalkan implikasi negative terhadap sumber daya
alam dan kualitas lingkungn.

4. Hubungan individu dan masyarakat yaitu bahwa hidup bermasyarakat adalah ciptaan
dan usaha manusia sendiri .manusia berkeluarga ,ia berkelompok .selalu membuat
sesuatu dan berbuat.kelurga,kelompok,masyarakat,dan negara tidak merupakaan
kesatuan-kesatuan yang berdiri di luar.
Contohnya: saling menyapa,berjabat tangan,berbincang-bincang,dan berkelahi.sedangka
individi dan kelompok misalnya terjadi antara seorang pelatih sepak bola dengan para
pemainnya.
hubungan antara masyarakat dan individu yaitu dapat digambarkan sebagai kutub positif
dan kutub negative pada liran listrik.jika dua kutub itu dihubungkan listrik ia akan mampu
memberi kekuatan baginya dan menimbulkan suasana yang cerah.jika individu dan
masyarakat dipersatukan maka kehidupan individu dan masyarakat akan lebih bergairah
dan suasana kehidupan individu dan kehidupan masyarakat akan leebih bermakna dan
hidup serta bergairah.
Contohnya: bergotong royong dalam membersihkan lingkungan

5. Contoh penyimpangan pelajar adalah sebagai berikut:


1.Bolos sekolah tanpa adanya alasan yang jelas
2.Menyontek saat pelaksanaan ujian di sekolah
3.Melakukan tindakan bully kepada siswa lainnya.
4.Datang terlambat kesekolah dengan sengaja
5.Tidak mengerjakan PR dan tugas-tugas lainnya yang di berikan guru
6.terjadinya tauran antar pelajar
7.pelajar merokok

Lembaga keluarga
memiliki fungsi sosial majemuk baagi terciptanya kehidupan sosial dalam
masyarakat.Dalam keluarga diatr hubungan antaranggota keluarga,sehingga setiap
anggota mempunyai peran dan fungsi yang jelas.

Lembaga pendidikan
Pendidikan mulai diterapkan dalam kehidupan seseorang ,semenjak yag bersangkutan
masih ada dalam kandungan ibunya,kemudian lahir dan pendidikan keluarga mulai
dilaksanakan sebagai pendidikan yang paling awal diterima.pendidikan keluarga adalah
pendidikan yang diselenggarakan setiap orang dewasa atau orang tua kepada orang lain
semenjak yang bersangkutan dilahirkan.

Lembaga agama
Kerukunan hidup tidak saja di antara manusia sebagai individu maupun sebagai kelompok
,tetapi juga kerukunan hidup beragama.dengan demikian,setiap agama mengatur
hubungan antarmanusia ,juga mengatur hubungan manusia dengan tuhan sehingga
agama merupakan pedoman hidup yang kekal.

Lembaga pemerintah
Lembaga pemerintah yang beerkedudukan di pusat yang tugas,fungsi,dan kewenangan
secara tegas diatur dalam undang-undang .sederhananya,lembaga negara merupakan
lembaga pemerintah yang dibuat oleh negara,dari neegara,dan untuk negara,demi
mencapai tujuan negara itu.

Lembaga hukum
Organisasi atau entitas yang bertanggung jawab untuk menerapkan dan menegakkan
hukum dalam suatu negara.mereka berperan sebagai garda terdepan dalam menjaga
keamanaan,ketertiban,dan keadilan di masyarakat.

Cara mengatasi penyimpangan adalah sebagai berikut:


1.sanksi sosial
Sanksi sosial dapat diterapkan bagi individu yang melakukan perilaku penyimpangan.

2.peran lembaga sosial


Lembaga atau sebuah institusi sosial juga berperan dalam mengatasi perilaku
menyimpang yang terjadi di masyarakat.

3.penyuluhan
Pemerintah memiliki peran besar dalam upaya penanggulangan perilaku menyimpang
dalam masyarakat,yakni dengan memberikan penyuluhan.

4.kerja sama dengan berbagai pihak


Cara mengatasi penyimpangan sosial selanjutnya adalah melakukan kerja sama dengan
berbagai pihak.keterlibatkan banyak pihak sangat diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai