Anda di halaman 1dari 8

KERANGKA ACUAN

PROGRAM PENINGKATAN MUTU


PUSKESMAS CINERE

A. Pendahuluan.
Pusat kesehatan masyarakat adalah ujung tombak kesehatan di tingkat dasar.
Sebagian masyarakat yang memiliki masalah kesehatan atau yang ingin berkonsultasi
kesehatan pastinya akan mengunjungi pelayanan kesehatan tingkat dasar. Untuk
memberikan kepuasan kepada masyarakat, maka puskesmas harus tetap menjaga
mutu pelayanannya. Banyak hal yang harus dilakukan oleh puskesmas untuk berbenah
diri dan menjadi lebih baik.
Mutu pelayanan puskesmas dapat dinilai dari berbagai indikator dan kegiatan.
Puskesmas yang baik harus menjamin mutu dan kebersinambungan mutu yang telah
ditetapkan. Mutu memiliki arti bekerja sesuai dengan standar dan memberikan
kepuasan kepada pelanggan yang dilayani
Peningkatan mutu yang dilakukan ini adalah sesuatu yang sejalan dengan tata
nilai puskesmas yaitu C, N, R (cekatan, nyaman dan ramah)

B. Latar belakang
Banyaknya tuntutan di zaman ini membuat instansi pelayanan masyarakat harus
berbenah diri. Jika tidak maka akan terjadinya suatu kekacauan dalam system. Hal ini
akan berakibat akan banyaknya tuntutan kepada pelayanan masyarakat itu sendiri jika
ia tidak memperbaiki mutu pelayanan.
Perbaikan pelayanan pastinya akan berawal pada suatu tim yang berkualitas dan
mau bekerja sama dan bahu membahu untuk melakukan perbaikan. Setelah adanya tim
yang berkualitas, maka hal yang pertama dilakukan adalah membuat perencanaan
yang baik.
Perencanaan yang matang kelanjutannya adalah dilakukannya pelaksanaan
kegiatan kita nantinya. Kegiatan ini haruslah dilakukan penilaian, pengawasan dan
pengendalian
Jika tidak melakukan penilaian, pengawasan dan pengendalian mutu, maka
sering terjadi tuntutan. Dahulu pekerjaan dilakukan, namun tidak tercatat dan
terdokumentasi dengan baik. Sehingga jika ada suatu tindakan yang tidak sesuai
standar, maka lebih mudah untuk dituntut dan dimasukkan dalam penjara. Begitu
banyak hal ini terjadi, sehingga diharapkan seluruh kegiatan prosedur yang ada, maka
dibuatkan standar operasi prosedur yang jelas.
C. Tujuan umum dan tujuan khusus
1. Tujuan Umum
Tercapainya kendali mutu pelayanan kesehatan di Puskesmas Cinere tahun 2021
2. Tujuan Khusus
a. Dilaksanakannya perencanaan peningkatan mutu Puskesmas Cinere tahun 2021
b. Dilaksanakannya penggerakan dan pelaksanaan peningkatan mutu Puskesmas
Cinere tahun 2021
c. Dilaksanakannya pengawasan, pengendalian dan penilaian peningkatan mutu
Puskesmas Cinere tahun 2021

D. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan


NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN
1 PERENCANAAN

a. Penyusunan a. Pertemuan pembahasan pedoman mutu


Pedoman Mutu oleh tim manajemen mutu
b. Sosialisasi pedoman mutu ke seluruh staf
puskesmas
c. Pelaksanaan Pedoman mutu
d. Evaluasi pedoman mutu sekali setahun

b. Penyusunan a. Pertemuan pembahasan pelaksanaan


Kegiatan Mutu kegiatan mutu
b. Membuat perencanaan kerja tim mutu

2 PENGGERAKAN &
PELAKSANAAN

a. Dokumen kontrol a. Pembuatan SOP yang berkaitan dengan


dokumen kontrol
b. Pembuatan formulir yang dibutuhkan
dalam dokumen kontrol
c. Pemberian nomor dan pengecekan
dokumen sesuai tata naskah
d. Kegiatan lain yang berhubungan dengan
pengendalian dokumen
e. Evaluasi kegiatan dokumen kontrol

b. Rapat Tinjauan a. Rencana pelaksanaan RTM


Manajemen b. Pelaksanaan rapat tinjauan manajemen
c. Laporan rapat tinjauan manajemen
d. Evaluasi dan pelaksanaan tindak lanjut
RTM

c. Berkolaborasi a. Melakukan pertemuan secara periodik


dengan tim minimal 2 kali setahun dalam
manajemen mutu pembahasan pencapaian, hambatan,
lainnya di audit rencana tindak lanjut.
internal, PPI, dan
keselamatan pasien.
a. Pertemuan bersama kepala puskesmas,
d. Penilaian indikator TU, ketua tim pokja dalam pembahasan
mutu indikator mutu, sekaligus penetapan
jadwal perekapan data dan evaluasi
b. Penyebaran instrument indikator mutu ke
unit-unit dan program
c. Perekapan data dari unit/pokja per bulan
d. Pengevaluasian dan perencanaan tindak
lanjut hasil capaian indikator mutu
e. Pelaksanaan hasil evaluasi

a. Penunjukkan petugas pelaksana SKM


b. Penetapan instrument SKM
e. Pelaksanaan Survey c. Pelaksanaan SKM
Kepuasan d. Pembuatan laporan SKM
Masyarakat e. Evaluasi dan Tindak lanjut SKM

a. Penetapan penilaian kinerja puskesmas


(PKP) Cinere
f. Penilaiaan Kinerja b. Pengumpulan/ perekapan capaian PKP
Puskesmas per bulan
c. Pengevaluasian PKP per semester dan
rencana tindak lanjut
d. Laporan PKP

a. Penunjukan penanggung jawab kotak


saran dan tampung saran, penetapan
g. Pembahasan Kotak jadwal yang jelas.
Saran dan tampung b. Pembahasan kotak saran dan tampung
saran saran
c. Tindak lanjut dari pembahasan kotak
saran dan tampung saran
d. Sosialisasi kotak saran dan tampung
saran
e. Laporan
E. Cara melaksanakan kegiatan
No Kegiatan Pelaksanaan Program Lintas Lintas Ket
Pokok Program/ Sektor
Unit/Pokj terkait
a terkait
1.
a. Penyusun a. Pertemuan pembahasan a. UKM
b. UKP -
an pedoman mutu oleh tim
c. Audit
pedoman manajemen mutu Internal
mutu b. Sosialisasi pedoman mutu d. Keselam
ke seluruh staf puskesmas ataan
c. Pelaksanaan Pedoman Pasien
mutu e. PPI
d. Evaluasi pedoman mutu
sekali setahun

b. Penyusun a. Pertemuan pembahasan


an pelaksanaan kegiatan - -
Kegiatan mutu
Mutu b. Membuat perencanaan
kerja tim mutu

2
a. Dokumen a. Pembuatan SOP yang
-
kontrol berkaitan dengan -
dokumen kontrol
b. Pembuatan formulir yang
dibutuhkan dalam
dokumen kontrol
c. Pemberian nomor dan
pengecekan dokumen
sesuai tata naskah
d. Kegiatan lain yang
berhubungan dengan
pengendalian dokumen
e. Evaluasi kegiatan
dokumen kontrol

Seluruh
b. Rapat a. Rencana pelaksanaan -
Tinjauan RTM pokja
Manajeme b. Pelaksanaan rapat tinjauan
n manajemen
c. Laporan rapat tinjauan
manajemen
d. Evaluasi dan pelaksanaan
tindak lanjut RTM

c. Berkolabo a. Melakukan pertemuan Audit -


rasi secara periodik minimal 2
Internal
dengan kali setahun dalam
tim pembahasan pencapaian, Kesela
manajeme hambatan, rencana tindak matan
n mutu lanjut. pasien
lainnya di
audit
internal, PPI
PPI, K3,
dan K3
keselamat
an pasien.
Seluruh
pokja
d. Penilaian a. Pertemuan bersama kepala -
indikator puskesmas, TU, ketua tim
pokja dalam pembahasan
indicator mutu, sekaligus
penetapan jadwal
perekapan data dan
evaluasi
b. Penyebaran instrument
indikator mutu ke unit-unit
dan program
c. Perekapan data dari
unit/pokja per bulan
d. Pengevaluasian dan
perencanaan tindak lanjut
hasil capaian indikator mutu
e. Pelaksanaan hasil evaluasi UKP

e. Pelaksana a. Penunjukkan petugas


an Survey pelaksana SKM
Kepuasan b. Penetapan instrument SKM
Masyarak c. Pelaksanaan SKM
at d. Pembuatan laporan SKM
e. Evaluasi dan Tindak lanjut
SKM Seluruh
pokja
a. Penetapan penilaian kinerja
f. Penilaiaan puskesmas (PKP) Cinere
Kinerja b. Pengumpulan/ perekapan
Puskesma capaian PKP per bulan
s c. Pengevaluasian PKP per
semester dan rencana
tindak lanjut
d. Laporan PKP

Seluruh
pokja
g. Pembahas a. Penunjukan penanggung
an Kotak jawab kotak saran dan
Saran dan tampung saran, penetapan
tampung jadwal yang jelas.
saran b. Pembahasan kotak saran
dan tampung saran
c. Tindak lanjut dari
pembahasan kotak saran
dan tampung saran
d. Sosialisasi kotak saran dan
tampung saran
e. Laporan

F. Sasaran
Adapun sasaran dari masing-masing kegiatan mutu adalah:

NO KEGIATAN POKOK SASARAN


1 Penyusunan pedoman Tim manajemen mutu
mutu

2 Penyusunan Kegiatan Tim mutu


Mutu

3 Dokumen control Sekretaris mutu

4 Rapat Tinjauan Seluruh unit dan program


Manajemen

5 Berkolaborasi dengan Tim manajemen mutu


tim manajemen mutu
lainnya di audit internal,
PPI, Kesehatan dan
keselamatan kerja, dan
keselamatan pasien
6 Penilaian indicator Seluruh pokja
mutu admen, UKM,
UKP.
7 Pelaksanaan Survey UKP
Kepuasan Masyarakat

8 Penilaiaan Kinerja Seluruh pokja


Puskesmas

9 Pembahasan Kotak Seluruh pokja


Saran dan tampung
saran

G. Jadwal pelaksanaan kegiatan


No Kegiatan BULAN
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agus Sep Okt Nov Des
1 Penyusunan v
pedoman mutu

2 Penyusunan v
Kegiatan Mutu

3 Dokumen v
control
4 Rapat Tinjauan v v
Manajemen
5 Berkolaborasi v v
dengan tim
manajemen
mutu lainnya di
audit internal,
PPI, dan
keselamatan
pasien
6 Penilaian v V v v
indicator mutu
admen, UKM,
UKP.
7 Pelaksanaan v V
Survey
Kepuasan
Masyarakat

8 Penilaiaan v v
Kinerja
Puskesmas

9 Pembahasan v v v v v v V v V v V v
Kotak Saran
dan tampung
saran

H. Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan


Untuk masing-masing kegiatan mutu, pelaporan, monitoring dan evaluasi akan dibahas
lebih rinci pada table berikut:

NO KEGIATAN PELAPORAN MONITORING DAN EVALUASI


POKOK
1 Penyusunan Pelaporan kepada Per tahun
pedoman mutu
kepala Puskesmas
2 Penyusunan Pelaporan kepada Per tahun
Kegiatan Mutu
kepala Puskesmas

3 Dokumen control Pelaporan kepada Per tahun


tata usaha
4 Rapat Tinjauan Pelaporan kepada 2 kali dalam setahun,
Manajemen kepala puskesmas

5 Berkolaborasi Masing-masing Disesuaikan dengan pokja


pokja membuat
dengan tim masing-masing
laporan ditujukan
manajemen mutu kepada kepala
puskesmas
lainnya di audit
internal, PPI, K3
dan keselamatan
pasien
6 Penilaian Pelaporan kepada Melakukaan evaluasi per tiga
indicator mutu
kepala puskesmas bulan
admen, UKM,
UKP.
7 Pelaksanaan Pelaporan kepada Evaluasi maksimal 1 bulan setelah
Survey Kepuasan
kepala Puskesmas pelaksanaan
Masyarakat

8 Penilaiaan Kinerja Pelaporan kepada Pelaksanaan monitoring setiap


Puskesmas
kepala Puskesmas bulan, dan evaluasi per 3 bulan

9 Kotak Saran dan Pelaporan kepada Pelaksanaan evaluasi kotak saran


tampung saran kepala Puskesmas dan umpan balik dilakukan setiap
bulan minggu ketiga hari Jumat

I. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan


Pencatatan dan pelaporan disesuaikan dengan keperluan. Untuk evaluasi kegiatan
disesuaikan menurut kegiatan

Mengetahui, 25 Maret 2021


Kepala UPTD Puskesmas Cinere Ketua Tim Mutu

drg. Siti Muhimatul Munawaroh dr.Yanmisi Angreni


NIP :197501132006042012 NIP: 198609263014032001

Anda mungkin juga menyukai