Anda di halaman 1dari 5

PORTOFOLIO PJOK JOGGING

KLIPING
Guru pengajar:

Hariono S.Pd

Nama: sarod

Kelas: 9H

No.Absen: 19

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SIDOARJO

SMPN 1 SUKODONO

2021/2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan yang telah memberikan rahmat
serta karunia-Nya kepada saya sehingga saya berhasil menyelesaikan portofolio
ini dengan tepat pada waktunya. Diharapkan portofolio ini dapat memberikan
informasi kepada kita semua tentang jogging.

Saya menyadari bahwa portofolio ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu
kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami
harapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Akhir kata, saya sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berperan serta dalam penyusunan potofolio ini dari awal sampai akhir. Semoga
Tuhan senantiasa meridai segala usaha kita. Amin.

Sidoarjo, 20 Maret 2022

Penyusun
Jogging adalah satu bentuk berlari dengan kecepatan lambat atau santai. Tujuan
utama lari laun adalah untuk meningkatkan kebugaran fisik dengan lebih sedikit
tekanan pada tubuh daripada berlari lebih cepat, tetapi lebih dari berjalan atau
untuk mempertahankan kecepatan tetap untuk jangka waktu yang lebih lama.

Manfaat jogging bagi tubuh adalah:

 Menurunkan berat badan dan mencegah obesitas

 Meningkatkan stamina dan daya tahan tubuh

 Mengurangi kolesterol serta menjaga kadar gula darah dan tekanan darah
tetap stabil

 Mencegah diabetes, stroke, dan penyakit jantung

 Memperbaiki suasana hati, meredakan stres, dan mengurangi risiko


depresi

 Meningkatkan daya ingat dan konsentrasi

 Membuat tidur lebih nyenyak.


Visi saya dalam jogging adalah:

Misi saya dalam jogging adalah:

Pemanasan sebelum jogging:

1. Peregangan betis
Berdirilah tegak dengan kaki kanan di depan dan kaki kiri di belakang,
lurus dengan punggung, kedua kaki sepenuhnya menapak, lurus dan
menghadap depan. Lalu, tekuk kaki kanan depan perlahan dan turunkan
tubuh sedikit. Lakukan ini selama 15 detik untuk setiap kaki.

2. Kupu-kupu
Peregangan ini mudah. Yang perlu Anda lakukan hanyalah duduk di lantai
dan tekuk kedua kaki ke dalam sehingga kedua telapak kaki saling
berhadapan (seperti akan duduk bersila). Kemudian, tekuk tubuh perlahan
ke depan untuk meningkatkan intensitas. Tahan posisi ini selama 30 detik.

3. Kepala ke lutut
Duduklah di bawah dengan kaki kanan menekuk ke dalam dan kaki kiri
tetap lurus. Tekan telapak kaki kanan ke paha kaki kiri, dan cobalah untuk
menekuk tubuh ke arah kaki kiri hingga kepala Anda menyentuh lutut. Jaga
bahu tetap sejajar dengan permukaan. Tahan posisi ini selama 30 detik .

4. Peregangan paha
Berdiri tegak. Dengan menggunakan tangan, tarik kaki kanan ke belakang
menuju bokong. Anda akan merasakan tarikan di bagian depan paha kanan.
Jaga keseimbangan tubuh dan cobalah untuk tidak berpegangan pada
apapun. Tahan posisi ini selama 15 detik dan kemudian tukar kaki.

PENUTUP

KESIMPULAN

Dapat diambil kesimpulan bahwa jogging merupakan olahraga yang


mudah dilakukan oleh siapa saja dan kapan saja. Olahraga jogging juga
mempunyai dampak positif bagi kesehatan tubuh manusia, seperti
meningkatkan kerja otak, awet muda, menghilangkan stress, dan lain-lain.

SARAN

Untuk para pembaca saya harap kajian yang saya susun ini bermanfaat
bagi anda semua, karena kajian ini menjelaskan tentang manfaat jogging
bagi kesehatan, oleh karena itu saya berharap agar kita generasi mudah
bisa meluangkan waktu untuk melakukan jogging. Selain itu
berkonsultasilah terlebih dahulu kepada dokter, untuk porsi jogging yang
akan dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai