Anda di halaman 1dari 24

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI

HOTEL MERCURE KARAWANG


Jl. Galuh Mas Raya, Sukaharja, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat 41361

Disusun oleh :
Sela Putri Apriyana

XI MPLB 2

DINAS PENDIDIKAN
PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT
SMK NEGERI 1 JATISARI
Jalan Raya Jatisari, Kecamatan Jatisari, Kabupaten Karawang
LEMBAR PENGESAHAN PERSETUJUAN SEKOLAH

Laporan Praktik Kerja Industri ini telah Disetujui dan disahkan


Di SMK NEGERI 1 JATISARI
Oleh :

Ketua Program Pembimbing Sekolah

Holilah, S.Pd
Lina Maolina, S.Pd
NUPTK 3535771672230212
NIP 19700303.200501.2.008

Kepala SMKN 1 Jatisari

Abi Suryawan, S.Pd.,M.Pd.


NIP 19640629.198903.1.007

i
IDENTITAS SEKOLAH SMKN 1 JATISARI

Nama : SMK NEGERI 1 JATISARI


Alamat : Jln. Jatisari, Kec. Jatisari, Kab. Karawang
Status Sekolah : Negeri
No. Telp/Fax : 0264-8375251/0264-8375251
Email : smknegeri1jatisari@gmail.com
Website : www.smkn1jatisari.sch.id
Kepala Sekolah : Abi Suryawan, S.Pd.,M.Pd.
NIP : 19640629.198903.1.007
Program Keahlian : 1. Tata Busana
2. Manajemen Perkantoran
3. Akuntansi dan Keuangan
4. Tata Boga
5. Multimedia
6. Perhotelan
Tahun Didirikan : 2003
SK Pendirian No : 421.5/4430/Distik tanggal 6 Desember 2003

ii
LEMBAR PENGESAHAN PERSETUJUAN INSTANSI

Telah disetujui dan disahkan

MERCURE HOTEL KARAWANG


Jl. Galuh Mas Raya, Sukaharja, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat 41361

Pembimbing Perusahaan Pembimbing Prakerin

Bisma Santosa M. Revy Gunadi


Human Resource Development Asst. Front Office Manager

iii
IDENTITAS TEMPAT PRAKERIN

1. Nama Dunia Kerja : MERCURE HOTEL KARAWANG


2. Department : FRONT OFFICE
3. Bagian : Admin Front office
4. Alamat : Jl. Galuh Mas Raya, Sukaharja, Telukjambe Timur
5. Kode Pos : 41361
6. No Telp : T+62 (267) 863 8888 | F+62 (267) 863 8000
7. Nama General Manajer : Dodit Nindyo Hapsoro
8. Nama HRD : Bisma Pandji Santosa
9. Nama Pembimbing : M. Revy Gunadi (Asst. Front Office Manager)
Deni Mardhani A. (Duty Manager)
Rizky (Duty Manager)

iv
IDENTITAS SISWA

1. Nama : Sela Putri Apriyana


2. Tempat, Tanggal Lahir : Karawang, 26 April 2007
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Kelas : XI MPLB 2
5. Sekolah : SMKN 1 Jatisari
6. Alamat : Dsn.Ondang 1 Kec.Cilamaya Wetan
Kab. Karawang RT/RW 08/04 Jawa Barat
7. Agama : Islam
8. No. HP : 085889080848

v
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT karena atas Rahmat, hidayah dan karunianya
kami dapat menyelesaikan Praktik kerja industri (PRAKERIN) yang di
laksanakan di HOTEL MERCURE KARAWANG yang beralamat di Jl. Galuh
Mas Raya, Sukaharja, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat 41361 . Adapun
isi dalam laporan ini memuat tentang kegiatan prakerin di HOTEL MERCURE
KARAWANG, laporan ini di susun untuk memenuhi persyaratan mengikuti ujian
akhir
Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak yang telah membantu
dalam pelaksanaan prakerin, khususnya kepada:
1. Bapak Abi Suryawan, S.Pd., M.Pd. Selaku kepala sekolah SMK Negeri 1
Jatisari
2. Ibu Holilah , S.Pd. Selaku pembimbing prakerin di SMK negeri 1 Jatisari
3. Ibu Lina Maolina, S.Pd. Selaku ketua program di SMK negeri 1 Jatisari
4. Bapak Dodit Nindyo Hapsoro Selaku General Manajer (GM) di HOTEL
MERCURE KARAWANG
5. Bapak Bisma Pandji Santosa Selaku Human Resources Development (HRD) di
HOTEL MERCURE KARAWANG
6. Bapak M.Revy Gunadi Selaku Asst. Front Office Manager Department di
HOTEL MERCURE KARAWANG
7. Bapak Deni Mardhani A, & Bapak Rizky Selaku pembimbing sekaligus Duty
Manager di Departemant Front Office HOTEL MERCURE KARAWANG

8. Ibu Vanny Christiane Selaku pembimbing sekaligus Supervisor di Departemant


Front Office HOTEL MERCURE KARAWANG

9. Semua Staf Selaku Pembimbing di Departemant Engineering HOTEL


MERCURE KARAWANG

10.Semua Pihak Yang telah membantu dalam penyusunan laporan prakerin ini

vi
Penulis menyadari bahwa laporan inimasih jauh dari kesempurnaan. Oleh
karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun bagi
pembaca dan masyarakat umum, semoga laporan ini bermanfaat dan berguna bagi
kita semua yang membaca dan memanfaatkannya.

Karawang,

Sela Putri Apriyana


22231257

vii
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN PERSETUJUAN SEKOLAH................................i

IDENTITAS SEKOLAH SMKN 1 JATISARI.................................................ii

LEMBAR PENGESAHAN PERSETUJUAN INSTANSI...............................iii

IDENTITAS TEMPAT PRAKERIN................................................................iv

IDENTITAS SISWA........................................................................................... v

KATA PENGANTAR........................................................................................ vi

DAFTAR ISI.................................................................................................... viii

DAFTAR TABEL............................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR.......................................................................................... xi

BAB I PENDAHULUAN.................................................................................... 1

1.1 Latar belakang Praktik Kerja Lapangan.......................................................1

1.2 Dasar Hukum............................................................................................. 1

1.3 Pengertian SMK.......................................................................................... 2

1.4 Pengertian Praktik kerja Industri (PRAKERIN)..........................................2

1.5 Tujuan Praktik Kerja Industri......................................................................3

1.6 Manfaat Praktik Kerja Industri....................................................................3

1.7 Batasan Masalah.......................................................................................... 4

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN................................................5

2.1 Sejarah Perusahaan...................................................................................... 5

2.2 Visi dan Misi HOTEL MERCURE KARAWANG .....................................6

2.2.1 Visi HOTEL MERCURE KARAWANG ............................................6

2.2.2 Misi HOTEL MERCURE KARAWANG ............................................6

2.4 Seputar Engineering ...................................................................................7

2.5 Lokasi dan waktu........................................................................................ 8

BAB III TEKNIK PELAKSANAAN.................................................................9

viii
3.1 Deskripsi Lingkup Kerja Praktik Kerja lapangan.........................................9

3.2 Kegiatan Kerja............................................................................................ 9

BAB IV PENUTUP........................................................................................... 10

4.1 Kesimpulan............................................................................................... 10

4.2 Kesan........................................................................................................ 10

4.3 Saran-Saran............................................................................................... 10

4.3.1 Saran Untuk Sekolah........................................................................... 10

4.3.2 Saran Untuk Perusahaan.....................................................................10

DAFTAR PUSTAKA........................................................................................ 11

LAMPIRAN - LAMPIRAN.............................................................................. 12

DAFTAR TABEL

ix
Tabel 1.1 Jam Kerja............................................................................................ 8

Tabel 1.2 Lampiran Agenda ............................................................................ 13

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 HOTEL MERCURE KARAWANG .............................................. 5

x
Gambar 1.2 Struktur Organisasi.......................................................................... 7

Gambar 1.3 Foto Bersama Pembimbing........................................................... 50

xi
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang Praktik Kerja Lapangan


Praktik Kerja Lapangan (Prakerin) adalah sebuah pelatihan dan pembelajaran
yang di laksanakan di Dunia Usaha dan Dunia Industri yang relevan dengan
kompetensi keahlian yang dimilikinya masing-masing. Dalam meningkatkan
mutu SMK NEGERI l JATISARI dan juga menambah bekal untuk masa
mendatang guna memasuki dunia kerja yang semakin luas serta ketat dalam
persaingannya saat ini. Selain itu dengan pesatnya perkembangan ilmu
pengetahuan dan teknologi, banyak peralatan baru yang diciptakan guna
menunjang banyaknya permintaan produksi barang dan jasa yang menimbulkan
perubahan mendasar untuk mendapat pekerjaan, sehingga tenaga kerja dituntut
bukan hanya memiliki kemampuan teknis belaka tetapi juga harus lebih fleksibel
dan berwawasan lebih luas, inovatif serta didukung dengan keterampilan yang
kompeten, maka dengan melakukan kegiatan Prakerin siswa dan siswi dapat
mengasah dan juga mengimplementasikan materi yang didapatkannya di sekolah
langsung ke dunia usaha dan dunia industri yang relevan dengan kemampuan
masing-masing.

1.2 Dasar Hukum


1. Undang-undang No.20 Tahun 2003 tentang system Pendidikan nasional
2. Peraturan pemerintah RI No. 19 Tahun 2005 tentang standar nasional
Pendidikan
3. Keputusan Mentri Pendidikan Nasional No. 22 Tahun 2006 tentang
standar isi Pendidikan dasar dan menengah
4. Keputusan Mentri Pendidikan nasional No. 23 tahun 2006 tentang standar
kompetensi lulusan untuk satuan Pendidikan dasar menengah

1
1.3 Pengertian SMK
Pendidikan menengah kejuruan adalah pendidikan pada jenjang pendidikan
menengah yang mengutamakan pengembangan kemampuan siswa untuk
melaksanakan jenis pekerjaan tertentu. Pendidikan menengah Kejuruan
mengutamakan persiapan siswa untuk memasuki lapangan kerja serta
mengembangkan sikap profesional sesuai dengan bentuknya, sekolah menengah
kejuruan menyelenggarakan program-program pendidikan yang disesuaikan
dengan jenis-jenis lapangan Kerja (Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 1960).
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) merupakan salah satu bentuk satuan
pendidikan formal yang menyelenggarakan pendidikan kejuruan pada jenjang
pendatikan menengah sebagai larjutan dari SMP, MTs, atau bentuk lain yang
sederajat.
Sekolah di jenjang pendidikan dan jenis kejuruan dapat bernama Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK) atau Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK), atau bentuk
lain yang sederajat (Undang-undang Sisdiknas Nomor 20 Tahun 2003) SMK
memiliki banyak program keahlian.
Program keahlian yang dilaksanakan di SMK menyesuaikan dengan
kebutuhan dunia kerja yang ada Program keahlian pada jenjang SMK juga
menyesuaikan pada permintaan masyarakat dan pasar Pendidikan kejuruan adalah
pendidikan menengah yang mempersiapkan peserta didik terutama agar siap
bekerja dalam bidang tertentu. Peserta didik dapat memilih bidang keahlian yang
diminati di SMK.

1.4 Pengertian Praktik kerja Industri (PRAKERIN)


Prakerin adalah bagian dari pendidikan sistem ganda (PSG) sebagai program
bersama amara SMK dan Industri yang dilaksanakan di dunia usaha, industri
Dalam Kurikulum SMK (Dikmenjur, 2008) disebutkan :
Prakerin adalah pola penyelenggaraan diklat yang dikelola bersama-sama
antara SMK dengan industriasosiasi profesi sebagai institusi pasangan (IP), mulai
dari tahap perencanaan, pelaksanaan hingga evaluasi dan sertifikasi yang
merupakan satu kesatuan program dengan menggunakan berbagai bentuk
alternatif pelaksanaan, seperti day release, block release, dan sebagainya.

2
Kemudian dalam jurnal program Prakerin (1999: 1) dijelaskan bahwa
Prakerin adalah suatu komponen praktek keahlian profesi, berupa kegiatan secara
terprogram dalam situasi sebenarnya untuk mencapai tingkat keahlian dan sikap
kerja profesional yang dilakukan di industri.
Pembelajaran di dunia kerja (industri) tersebut merupakan bagian integral
dari program diklat secara menyeluruh, karena itu materi yang dipelajari dan
kompetensi yang dilatihkan harus jelas kaitannya dengan profil kompetensi
tamatan yang telah ditetapkan. Program diklat disusun dan dilaksanakan bersama
secara bertanggungjawab antara sekolah dan industri, serta didukung oleh Kamar
Dagang dan Industri (KADIN) mewakili industri dan tokoh masyarakat yang
mewakili masyarakat umum.

1.5 Tujuan Praktik Kerja Industri


a. Mengimplementasikan materi yang didapatkan di sekolah.
a. Membentuk pola pikir yang membangun bagi siswa Prakerin.
b. Melatih siswa untuk berkomunikasi atau berinteraksi secara
Profesional di dunia kerja yang sebenarnya.
c. Menambah jenis Keterampilan yang dimiliki oleh siswa agar dapat
Dikembangkan dan di implementasikan di kehidupannya sehari-hari.
d. Menjalin kerja sama yang baik antara Sekolah dan dunia Industri maupun
dunia usaha.

1.6 Manfaat Praktik Kerja Industri


1. Menambah pengalaman dalam menghadapi dunia kerja sesungguhnya,
pengalaman ini sangat penting untuk menyiapkan mental.
2. Meningkatkan keterampilan yang dibutuhkan oleh industri. Keterampilan
yang dapat ditingkatkan antara lain keterampilan teknis, manajerial, dan
sosial.
3. Menambah wawasan tentang dunia kerja dan perkembangan teknologi di
industri terkait, dan dapat mempelajari cara kerja yang baik dan menjadi
lebih siap untuk terjun di dunia kerja di masa depan.
4. Meningkatkan kerja sama tim, belajar bagaimana bekerja dengan orang
yang berbeda latar belakang dan meningkatkan kemampuan untuk bekerja
dalam tim.

3
1.7 Batasan Masalah
Dalam laporan pelaksanaan praktik kerja lapangan ada batasan-batasan
masalah yaitu Cara menggunakan Microsoft word dan excel, Penulis ingin
memberikan gambaran mengenai Microsoft Word dan excel.

BAB II

GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Hotel

4
Gambar 1.1 HOTEL MERCURE KARAWANG
Karawang mencatat kemajuan yang luar biasa. Derap pembangunan bertumbuh
pesat. Kota Karawang hampir berdiri sejajar dengan kota-kota lain di sekitar
Jakarta seperti Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi. Kehadiran Hotel Mercure
Karawang, hotel berbintang empat berstandar internasional adalah bukti
Karawang telah menarik minat banyak investor dan pendatang dari luar.

Menurut Komisaris Utama PT Galuh Citarum, Amin Supriyadi, Hotel Mercure


Karawang hadir untuk memenuhi kebutuhan para pebisnis baik dari luar kota
Karawang, maupun pebisinis asing asal manca negara. “Hotel ini juga hadir bagi
para pengunjung yang ingin menikmati sisi cantik kota Karawang,” jelas Amin.
Amin Supriyadi adalah pengusaha lokal sekaligus perintis bisnis hunian dan pusat
belanja di Karawang sejak tahun 1970-an. Mercure Karawang berlokasi di pusat
hunian Galuh Mas Karawang. Kehadiran Hotel Mercure tentu saja akan
melengkapi unit bisnis dan fasilitas komersial lain yang dimiliki PT Galuh
Citarum di Karawang, seperti perumahan Galuh Mas, Mal Karawang Central
Plaza, Wonderland Adventure Waterpark, dan Technomart (pusat otomotif,
perlengkapan teknik, elektronik, dan furniture).
Jaringan Hotel Mercure adalah bagian dari Accor Group yang berpusat di
Perancis. Accor Group atau yang awalnya bernama SIEH (Société
d'investissement et d'exploitation hôteliers) didirikan pada 1967 oleh Paul
Dubrule dan Gérard Pélisson dengan Novotel Hotel sebagai hotel pertama yang
dibangun di Kota Lille, bagian utara Perancis. Selain Mercure, lain yang dimiliki

5
Accor Group adalah Novotel (hotel) dan Adagio (apartemen). Mercure Hotel
sendiri dikelola Accor Group sebagai satu-satunya hotel berskala menengah
dengan sentuhan lokal. Hotel Mercure Karawang adalah hotel berbintang empat
pertama di Karawang yang berstandard internasional. Hotel Mercure mulai
dibangun pada 2013, mendapat dukungan penuh dari kontraktor terbaik serta
konsultan yang profesional di bidangnya. Mercure Karawang menjadi pionir hotel
berbintang empat dengan standard internasional di Karawang.
Hotel berlantai 15 ini menghadirkan 242 kamar hotel yang elegan, ball room luas
dengan desain modern, lounge yang nyaman, coffee shop dan restoran, tujuh buah
meeting room dengan kualitas profesional, gym, spa, business center 24 jam, dan
kids area untuk keluarga yang membutuhkan tempat bermain untuk anak-anak
mereka. Atmosfir yang ditemukan friendly dan sangat sempurna untuk bersantai.

2.2 Visi dan Misi Hotel Mercure Karawang


2.2.1 Visi Hotel Mercure Karawang

2.2.2 Misi Hotel Mercure Karawang

2.3 Struktur Organisasi Dapartemen Front Office

6
Gambar 1.2 Struktur Organisasi

2.4 Seputar Front Office


Front Office department adalah staff hotel yang bertugas menyambut tamu pada
saat pertama kali memasuki hotel, tentunya setelah tim security. Front Office akan
melayani dan mengurus keperluan, mulai dari awal pemesanan hotel, check-in,
saat menginap, hingga akhirnya check-out.

2.5 Lokasi dan waktu


A. Lokasi Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
Hotel Mercure Karawang yang beralamat di JL.Galuh Mas Raya,
Sukaharja, Teluk Jambe Timur, Karawang, Jawa Barat, Indonesia 41361
B. Waktu Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
pelaksanaan prakerin ini berlangsung selama 3 bulan yang dimulai pada
tanggal 02 Oktober 2023 — 05 Januari 2024, di HOTEL MERCURE
KARAWANG

NO Hari Jam Masuk-Jam Pulang


1 Senin 10:00-19.00
2 Selasa 10:00-19.00
3 Rabu 10:00-19.00
4 Kamis 10:00-19.00
5 Jumat 10:00-19.00
Tabel 1.1 Jam Kerja

7
BAB III

TEKNIK PELAKSANAAN

3.1 Deskripsi Lingkup Kerja Praktik Kerja lapangan


Di dalam pelaksanaan Prakerin penulis melaksanakan Praktik Kerja
Lapangan selama 3 bulan pada Hotel Mercure Karawang. Dalam masa
pengenalan kerja kurang lebih satu bulan sebelumnya penulis mendapatkan
pelatihan dan diberikan petunjuk penggunaan metode kerja yang benar sesuai
standard opersional procedure yang berlaku di Hotel Mercure Karawang.

3.2 Kegiatan Kerja


Selama Prakerin mengerjakan bagian-bagian yang menyangkut HOTEL
MERCURE KARAWANG , yang antara lain adalah :

8
BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Dengan adanya kegiatan prakerin ini dapat disimpulkan bahwa kegiatan ini
sangat bermanfaat baik bagi siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).
Penulis mendapatkan banyak pengalaman kerja yang pasti akan sangat bermanfaat
untuk menunjang karir kedepannya. Selain itu, praktek yang dilakukan juga
sangat membantu dalam meningkatkan potensi keahlian yang bertanggung jawab
dan profesional dalam bidangnya.
4.2 Kesan
Adapun kesan yang penulis rasakan selama kegiatan PRAKERIN. Selama
kegiatan PRAKERIN penulis mendapatkan ilmu dan pengalaman dalam hal dunia
kerja. Penulis berterima kasih kepada semua pihak yang telah memberi ilmu dan
pengalaman tersebut sehingga kami dapat mengembangkan keahlian kami dalam
hal praktik.
4.3 Saran-Saran
4.3.1 Saran Untuk Sekolah
1. Perlunya monitoring oleh Guru Pembimbing sekolah terhadap siswa/siswi
yang sedang PRAKERIN agar para siswa/siswi bisa mendapatkan informasi
tekait kebijakan terbaru maupun arahan dari sekolah agar bisa berkonsultasi
mengenai tata cara praktik kerja industri dengan baik
2. Sekolah perlu memberikan wawasan terkait masalah budaya kerja yang
berlaku pada instansi pemerintahan maupun swasta. Dengan demikian, para
siswa-siswi cenderung lebih mudah beradaptasi dalam dunia kerja.
4.3.2 Saran Untuk Perusahaan
1. Pihak perusahaan perlu membimbing serta memberikan arahan dengan tegas
apabila siswa/siswi PRAKERIN belum paham mengenai pekerjaannya.
2. Perusahaan terus melakukan kerjasama dengan pihak sekolah untuk
menerima siswa/siswi PRAKERIN.

9
DAFTAR PUSTAKA

1. Buku panduan praktik kerja industri SMKN 1 JATISARI


2.Catatan harian penulis
3. www.google.com

10
LAMPIRAN

DAFTAR NILAI
PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

11
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1
JATISARI

TEMPAT PRAKTIK :
NAMA SISWA :
NOMOR INDUK :
PROGRAM KEAHLIAN :
NILAI
NO URAIAN KEMAMPUAN Keterangan
Penilaian
NON TEKNIS
a. Kejujuran
b. Kerjasama
1
c. Disiplin
d. Inisiatif
e. Tanggungjawab
KEMAMPUAN KEJUJURAN KEAHLIAN
a. Kearsipan
2 b. Komputerisasi
c. Mengetik
d. Distiribusi
KETERCAPAIAN
3 a. Kecepatan bekerja
b. Ketepatan hasil kerja

TOTAL NILAI

TOTAL
NILAI

Mengetahui,
Pembimbing Instansi, Pembimbing Sekolah,

M. Revy Gunadi Holilah, S.Pd


(Asst.Front Office) NUPTK 3535771672230212

12

Anda mungkin juga menyukai