Anda di halaman 1dari 79

Modul Ajar

Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5 )


Tema: Gaya Hidup Berkelanjutan
Fase B – Kelas 4 SD
Disusun oleh : BAIQ SHOBARIAH JUNIATI

KAMI PAHLAWAN LINGKUNGAN

DAFTAR ISI
Bab 1: Pendahuluan

A. Latar Belakang

B. Tujuan

C. Sasaran

D. Hasil Yang Diharapkan

Bab 2: Perencanaan

A. Deskripsi Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan


Lingkungan

B. Tujuan Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan


Lingkungan

C. Elemen Dimensi Profil Pelajar Pancasila

D. Alur Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan


Lingkungan

Bab 3: Langkah-Langkah Kegiatan Project

1. Kegiatan aksi nyata 9 topik utama selama 16 Aktivitas

A. Pengenalan dan kontekstualisasi)


B. Kontekstualisasi( Pengantar aksi dan aksi )
C. Aksi
D. Refleksi dan Tindak Lanjut )

DAFTAR PUSTAKA

Modul Proyek
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila( P5 )
Tema Gaya Hidup Berkelanjutan
Judul Proyek “Kami Pahlawan Lingkungan”
SEMESTER 1 TP.2023/2024

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas IV

SUMIADIS, S.Pd. BAIQ SHOBARIAH JUNIATI, S.Pd.


NIP. 197012311998031060 NIP. 198506242006042008

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Sampah merupakan sesuatu yang dekat dengan kehidupan manusia. Dengan bertambahnya pop
ulasi dan ekonomi akan meningkatkan jumlah sampah itu sendiri. Sampah yang sangat dekat dengan k
ehidupan manusia pada zaman sekarang adalah sampah kertas, plastik, dan kaleng. Contoh sampah ker
tas yaitu berupa kertas-kertas Koran, kertas buku tulis dan banyak lagi. Sampah-sampah kertas seperti i
ni sangat sering ditemukan dalam kehidupan sehari-hari. Selanjutnya contoh dari sampah plastik itu be
rupa sampah makanan yang membungkus makanan yang dimakan, sedangkan contoh dari sampah loga
m juga sangat banyak dalam kehidupan, seperti botol minuman, kaleng minuman bersoda dan lain seba
gainya. Apabila sampah dapat di pisahkan maka akan mendukung UU no 18 tahun 2008 tentang pengo
lahan sampah dan memisahkan sampah. Tiga macam sampah ini adalah sampah yang biasa di daur ula
ng oleh pemerintah karna jumlahnya banyak dan gampang untuk dijadikan barang baru atau lain sebag
ainya.
Sehingga melalui proyek ini peserta didik diharapkan lebih peduli terhadap lingkungan rumah
dan sekolah dengan menjaga kebersihan rumah dan sekolah,membuang sampah pada tempatnya,
memanfaatkan sampah anorganik yang bisa diolah menjadi barang yang bernilai lebih. Melalui proyek
yang mengangkat tema “Gaya Hidup Berkelanjutan” dan mengacu kepada dimensi profil Pelajar Panca
sila, judul proyek “Kami Pahlawan Lingkungan” diharapkan peserta didik Beriman, bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia dan bergotong royong dalam kehidupan sehari-
hari.

B. Tujuan Pembelajaran
Bertujuan mewujudkan peserta didik berkesadaran lingkungan yang mampu berperan aktif dalam
menjaga dan mengatasi permasalahan lingkungan, permasalahan sampah, mengajar masyarakat agar sa
dar pentingnya menjaga lingkungan khususnya di rumah, sekolah dan lingkungan masyarakat.

C. Sasaran
1. Guru Kelas 3 - 4 SD

2. Kepala Sekolah

3. Pengawas Sekolah

4. Pengelola Sekolah

5. Peserta didik

D. Hasil yang diharapan

1. Pengguna panduan ini mendapatkan informasi mengenai tata cara penyelenggaraan project
penguatan profil pelajar pancasila dengan tema Gaya Hidup Berkelanjutan.

2. Pengguna panduan ini dapat melaksanakan project penguatan profil pelajar pancasila dengan tema
Gaya Hidup Berkelanjutan .

3. Melalui projek ini, peserta didik diharapkan dapat mengembangkan dua dimensi Profil Pelajar Panc
asila yaitu:
1. Beriman Bertakwa pada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia, khususnya elemen akhlak terhada
p alam,
2. Bergotong Royong, khususnya elemen kerja sama dan kepedulian.

BAB II
PERENCANAAN
A. Deskripsi Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan
Lingkungan
Berangkat dari tema "Gaya Hidup Berkelanjutan", Judul project Kami Pahlawan Lingkungan
pada dimensi Profil Pelajar Pancasila ini diharapkan dapat membentuk pelajar yang memiliki
kesadaran dan tanggung jawab atas kebersihan yang ada dilingkungannya, serta mampu merubah
sampah menjadi barang berharga dan bernilai jual.

Alur Kegiatan Projek ini dimulai dengan :


1. Tahap pengenalan; peserta didik mengeksplorasi isu lingkungan, isu sampah, dan faktor-faktor
yang mempengaruhi kerusakan lingkungan. T
2. Tahap kontekstualisasi, peserta didik mempelajari bagaimana kerusakan lingkungan mempenga
ruhi kehidupan manusia termasuk dirinya sendiri, juga kehidupan makhluk lain. Kedua tahap in
i bertujuan menumbuhkan kesadaran peserta didik tentang keterhubungan antara berbagai elem
en alam, juga empati terhadap makhluk hidup lain.
3. Tahap aksi, peserta didik mengembangkan penguasaan kemampuan gotong royong melalui lati
han-latihan kerjasama, komunikasi, dan merumuskan tujuan bersama. Tahap aksi membekali p
eserta didik dengan kemampuan melakukan aksi nyata menjaga lingkungan dan mengelola sam
pah, sembari terus mengasah kemampuan gotong royong dengan berbagai pihak. Kedua tahap i
ni juga dirancang agar memberikan dampak nyata dari aksi nyata menjaga lingkungan.

4. Tahap Refleksi dan Tindak Lanjut, perayaan proyek dan tindak lanjut merupakan penutup alur
pembelajaran. Peserta didik menyebarluaskan ilmu yang diperoleh dari projek dan mendapatka
n apresiasi, diakhiri dengan refleksi serta penguatan motivasi untuk menerapkan hasil belajar d
alam praktik sehari-hari. Karena itu, proyek Kami Pahlawan Lingkungan menggunakan strategi
pembiasaan untuk menumbuhkan perilaku ramah lingkungan pada peserta didik.

B. Tujuan Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan


Lingkungan
1. Menguatkan profil pelajar pancasila pada pelajar, seperti beriman bertakwa kepada
Tuhan YME dan berakhlak mulia; dan bergotong royong.

2. Meningkatkan kesadaran pelajar akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan sekitar

3. Mengenalkan pelajar pada bagaimana mengolah sampah dengan membuat karya sederhana.

4. Menginspirasi pelajar untuk menjadi Generasi yang cinta lingkungan.

C. Elemen Dimensi Profil Pelajar Pancasila

Dimensi dan Elemen


Profil Pelajar Pancasila yang berkaitan
Dimensi Elemen Sub-elemen Target Pencapaian di Aktivitas
Fase B terkait

Beriman, bertakwa  Akhlak kepada  Memahami keter  Memahami keterhubungan


kepada Tuhan Yang alam hubungan ekosis antara satu ciptaan dengan
Maha Esa dan tem Bumi ciptaan Tuhan yang
Berakhlak mulia lainnya.

 Menjaga lingkun  Terbiasa memahami


gan alam sekitar tindakan-tindakan yang
ramah dan tidak ramah
lingkungan serta
membiasakan diri untuk
berperilaku ramah
lingkungan

Bergotong- royong  Kolaborasi  Kerja sama  Menampilkan tindakan


yang sesuai dengan harapan
dan tujuan kelompok.

 Komunikasi unt  Memahami informasi yang


uk mencapai tuj disampaikan (ungkapan
uan bersama pikiran, perasaan, dan
keprihatinan) orang lain
dan menyampaikan
informasi secara akurat
menggunakan berbagai
simbol dan media .
 Kepedulian  Tanggap  Peka dan mengapresiasi
terhadap orang orang di lingkungan
lingkungan sekitar, kemudian
Sosial melakukan tindakan untuk
menjaga keselarasan dalam
berelasi dengan orang lain.

Rubrik Utama Projek Profil


1. Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan akhlak mul
ia
Sub elemen Belum Berkemb Mulai Berkemban Berkembang Sesua Sangat Berkembang
ang g i Harapan

Memahami Mengidentifikasi be Memahami keterhub Memahami konsep har Memahami konsep sebab-aki
keterhubung rbagai ungan moni dan mengidentifi bat di antara berbagai ciptaan
ciptaan Tuhan antara satu ciptaan d kasi adanya saling Tuhan dan mengidentifikasi b
an
engan ciptaan Tuhan ketergantungan antara erbagai
ekosistem Bu yanglainnya berbagai sebab yang mempunyai damp
mi ciptaan Tuhan ak baik atau buruk, langsung
maupun tidak langsung, terha
dap alam semesta
Menjaga Membiasakan bers Terbiasa memahami Mewujudkan rasa syuk Mewujudkan rasa syukur den
lingkungan a yukur atas lingkung tindakan-tindakan ya ur dengan terbiasa ber gan berinisiatif untuk menyel
an alam ng ramah dan tidak r perilaku ramah esaikan permasalahan lingkun
lam
sekitar dan berlatih amah lingkungan sert lingkungan dan mema gan alam sekitarnya dengan
sekitar untuk menjaganya a membiasakan diri u hami akibat mengajukan.
ntuk berperilaku ram perbuatan tidak ramah
ah lingkungan lingkungan dalam lingk
up kecil maupun besar.
Rubrik Utama Projek Profil
2. Bergotong-royong
A.Elemen Kolaborasi
Sub elemen Belum Berkem Mulai Berkemba Berkembang Sesu Sangat Berkembang
bang ng ai Harapan

Kerja sama Menerima dan Menampilkan tindaka Menunjukkan ekspekta Menyelaraskan tindakan sendi
melaksanakan tugas n yang si ri
serta peran yang dib sesuai dengan harapa (harapan) positif kepad dengan tindakan orang lain
erikan kelompok da n dan a orang untuk melaksanakan kegiatan
lam sebuah kegiata tujuan kelompok lain dalam rangka men dan mencapai tujuan kelompo
n capai k
bersama tujuan kelompok di lin di lingkungan sekitar, serta
gkungan memberi semangat kepada
(sekolah dan rumah) orang lain untuk bekerja efekt
if dan mencapai tujuan bersa
ma
Komunikasi un Memahami informa Memahamiinformasi Memahami informasi d Memahami informasi, gagasa
tuk si sederhana dari or yang disampaikan (un ari berbagai sumber da n, emosi, keterampilan dan ke
mencapai tujua ang lain dan menya gkapan pikiran, peras n menyampaikan pesan prihatinan yang diungkapkan
n mpaikan aan dan keprihatinan) menggunakan berbagai orang lain melalui berbagai si
bersama Informasi sederhan orang lain dan menya simbol dan media secar mbol danmedia secara efektif,
a kepada orang lain mpaikan informasi se a efektif kepada orang l serta
dengan kata-kata cara akurat mengguna ain untuk mencapai tuj memanfaatkannya untuk meni
sendiri kan uan ngkatkan kualitas hubungan i
berbagai simbol dan bersama nterpersonal
media

A.Elemen Kepedulian

Tanggap terh Peka dan mengapre Peka dan mengapresi Tanggap terhadap ling Tanggap terhadap lingkungan
adap siasi asi kungan sosial sesuai dengan peran
orang-orang di orang-orang di lingku sosial sesuai dengan tu sosialnya dan berkontribusi
lingkungan s
lingkungan sekitar, ngan sekitar, kemudi ntutan sesuai dengan kebutuhan
osial kemudian melakuk an melakukan tindak peran sosialnya, dan m masyarakat
an an untuk enjaga
tindakan sederhana menjaga keselarasan keselarasan dalam ber
untuk mengungkap dalam berelasi denga elasi
kan n orang lain dengan orang lain
nya
D. Tahapan Project Gaya Hidup Berkelanjutan “Kami Pahlawan
Lingkungan
Sebelum melakukan tahapan proyek perlu kita ketahui tentang :

1. Perangkat Ajar

Dalam projek ini asesmen pem


Perangkat ajar ini lebih berup Perangkat ajar untuk proj belajaran dilakukan dengan du
a acuan bagi guru. Guru dapat ek ini terdiri dari: a cara:
memodifikasi projek atau me 9 Topik Utama 1. Formatif (instrumen lembar
milih aktivitas sesuai kondisi d 16 Aktivitas refleksi dan lembar observasi)
an kebutuhan sekolah. 126 Jam Pelajaran 2. Sumatif (instrumen lembar s
umatif I dan II)

2. Materi
3. a. Lingkungan hidup adalah kesatua b. Peserta didik dapat melakukan berbagai keg M
n ruang dengan semua benda, day iatan sederhana dalam mengelola sampah d
eto a, keadaan, dan makhluk hidup, te an menjaga lingkungan. Agar peserta didik de
rmasuk manusia dan perilakunya, dapat memahami gambaran besarnya, guru
a. yang
Dalammempengaruhi kelangsunga
projek ini, penguatan perlu memberikan
profil Pelajar Pancasila dilakukan‘kait’ dari
melalui satu yaitu
2 cara aktivitas
aktiv
n itas
perikehidupan dan
dan pembiasaan. kesejahteraa ke aktivitas lain, sehingga keseluruhan proj
b. n Peserta
manusiadidik
sertadapat
makhluk hidup laiberbagai kegiatan
melakukan ek ini menjadi
sederhana satu ceritamengelola
dalam yang utuh.sampah da
n.n menjaga lingkungan. Agar peserta didik dapat memahami gambaran besarnya, guru pe
rlu memberikan ‘kait’ dari satu aktivitas ke aktivitas lain, sehingga keseluruhan projek i
ni menjadi satu cerita yang utuh.
c. Untuk usia Sekolah Dasar, pembelajaran perlu dilakukan secara konkret (melalui pengal
aman indera). Karena itu, aktivitas untuk menyampaikan konsep dirancang dalam bentu
k permainan, simulasi atau penyelidikan.

4. Peran guru dalam proyek


1. Perencana Project

2. Fasilitator

3. Pendamping

4. Narasumber

5. Supervisi dan Konsultasi

6. Moderator
5. Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memulai Projek

1. Guru perlu terlebih dahulu mempelajari dan memahami isu kelestarian lingkungan, khususn
ya pengelolaan sampah dan menyampaikannya pada peserta didik.

2. Sekolah perlu terbuka terhadap usulan dan aksi peserta didik yang membutuhkan kerjasam
a, respon serta dukungan sekolah.
3. Orang tua perlu mendapatkan sosialisasi tentang projek. Orang tua juga perlu mendapat edu
kasi dasar tentang lingkungan, agar dapat mendampingi dan mendukung proses belajar anak
di rumah.
4. Guru dan sekolah dapat membangun kemitraan dengan lembaga / komunitas yang bergerak
di bidang kebencanaan, juga lembaga riset atau perguruan tinggi setempat yang memiliki ris
et atau jurusan terkait lingkungan.
5. Guru dan sekolah berkomitmen merancang pembelajaran yang ramah lingkungan. Guru perl
u memahamkan hal tersebut pada peserta didik sebelum memulai program.
Alur Proyek antara lain :
1. Pengenalan Mengenali dan membangun kesadaran peserta didik
terhadap tema yang sedang dipelajari
2. Kontekstualisasi Menggali permasalahan di lingkungan sekitar yang
terkait dengan topik pembahasan
3. Aksi Merumuskan peran yang dapat dilakukan dalam aksi
nyata
4. Refleksi dan Tindak Lanjut Menggenapi proses dengan berbagai karya serta
melakukan evaluasi dan refleksi serta menyusun
langkah strategis.

Aktivitas yang dilakukan :


No Aktivitas Jumlah JP
1 Memperkenalkan istilah lingkungan pada peserta 5 JP
didik

2 Menganalisis berbagai jenis lingkungan dan sampah di sekitar. 5 JP

3 Mengamati berbagai keadaan nyata lingkungan sekitar. 5 JP

4 Mengenal bahaya sampah 5 JP

5 Menganalisis berbagai kerusakan lingkungan di Indonesia. 5 JP

6 Menganalisis berbagai Dampak Kerusakan Lingkungan di Indonesia 5 JP

7 Mengidentifikasi cara-cara menjaga lingkungan. 5 JP

8 Mencari tahu tokoh-tokoh lingkungan di sekitar. 5 JP

9 Mengidentifikasi berbagai cara mengelola sampah. 5 JP

10 Mengetahui cara membuat Kerajinan tangan dari sampah. 5 JP

11 Melakukan aksi nyata menjaga lingkungan dan membuat kerajinan 20 JP


tangan dari sampah plastik

12 Melakukan aksi nyata menjaga lingkungan 16 JP


rumah dan sekitar (mengumpulkan sampah yang bisa dibuat kerajinan )
13 Melakukan aksi nyata dalam bentuk kampanye/ajakan 5 JP
menjaga lingkungan.
14 Melakukan aksi nyata Gerakan Sekolah Bersih. 10 JP

15 Melakukan aksi nyata Pilah dan kelola sampah. 10 jp

16 - Melatih kerjasama mencapai tujuan bersama 15 jp


- Memperluas dampak aksi

JUMLAH 126 JP
BAB III
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN

1. Kegiatan aksi nyata 9 topik utama selama 16 Aktivitas


AKSI NYATA TAHAPAN PROYEK :

AKTIVITAS I
Topik 1 Apa Itu Lingkungan?
Apa itu Sampah?
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Memperkenalkan istilah lingkungan pada peserta didik
Alat dan Bahan Buku catatan, bahan ajar, proyektor, laptop,Artikel /Vidio,lembar kerja peserta didik 1 (LKPD
1) dan lembar Observasi guru
Peran Guru Pasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum pertemuan pertama, peserta didik menyiapkan satu buku catatan untuk ‘jurnal proje
k.’ dan guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok.
Pelaksanaan
1. Guru meminta Peserta didik menyebutkan apa saja ciptaan Tuhan.
2. Guru menyajikan video/ artikel yang menunjukkan ciri-ciri dan keterhubungan antar ciptaa
n Tuhan sebagai awal pengenalan tentang Elemen Akhlak Terhadap Alam ( https://www.yout
ube.com/watch?v=mcSsZDTpgGk) selanjutnya Guru memberitahukan peserta didik,Bahwa ki
ta akan menjalani sebuah petualangan untuk mengenal pelestarian lingkungan. Guru bertanya,
apakah peserta didik pernah mendengar kata lingkungan sebelumnya,dan apa yang mereka ras
akan/pikirkan ketika mendengarnya.
3. Peserta didik bergiliran mengungkapkan apa yang mereka rasakan/pikirkan ketika mendeng
ar istilah lingkungan.
3. Peserta didik menyimak berbagai pengertian dari lingkungan yang disampaikan guru baik d
alam bentuk video, bacaan dan lain sebagainya.
https://www.youtube.com/watch?v=-D7Qgjlft8Y
5. Guru menyampaikan tentang berbagai jenis sampah yang ada di sekitar lingkungan sekolah
dan lingkungan sekitar.
Tugas
1. Peserta didik Menyimak Vidio sederhana tentang berbagai jenis sampah, dan bersama
kelompok menjawab soal yang sudah disiapkan guru.
• https://rimbakita.com/sampah/
• https://www.youtube.com/watch?v=EzTr-tXUkQU
Lembar Refleksi untuk peserta didik
Lembar ini digunakan di akhir setiap aktivitas. Peserta didik dapat menggambar dan menuliskan refleksinya pa
da jurnal projek.

Selama kegiatan hari ini, aku merasa (boleh lebih dari 1):

1. Apa yang membuatmu merasa demikian? Coba ceritakan!


2. Hal baru yang kupelajari hari ini:
3. Hal yang ingin kucari tahu lebih banyak tentang :

4. Menurutku, temanku hari ini...


Nama teman Alasannya

1.

2.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 1
Dimensi: Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

Elemen: Akhlak terhadap alam

Sub Elemen: Memahami keterhubungan ekosistem bumi

Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik (Lembar Assesment 1)

Cermati 2 video yang kalian tonton dan jawablah pertanyaan di bawah ini!
PERTANYAAN JAWABAN
Sebutkan ciptaan-ciptaan Tuhan yang kamu
ketahui ?

Apakah ciri-ciri dari ciptaan Tuhan yang telah


kamu sebutkan pada jawaban nomor 1?

Jelaskan hubungan antara ciptaan Tuhan yang


satu dengan ciptaan Tuhan yang lainnya?

Apa itu lingkungan ?

Apa itu sampah ?

Sebutkan Jenis-jenis sampah ?

Apa dampak sampah yang berserakan bagi


lingkungan sekitar ?

Bagaimana cara Mengelola sampah agar


lingkungan tetap bersih ?
Lembar Observasi :
Akhlak terhadap Alam
34
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait perhatian terhadap materi
yang disajikan baik berupa penjelasan guru dan menyimak artikel/vidio .
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Siswa hanya Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat
dapat menyebutkan menyebutkan menyebutkan ciptaaan
menyebutkan ciptaaan-ciptaan ciptaaan ciptaan Tuhan dan
Tuhan dan meng ciptaan Tuhan dan mengidentifikasi ciri-ciri
ciptaaan-ciptaan identifikasi ciri- mengidentifikasi ciri ciptaan Tuhan, serta
ciri ciri ciptaan Tuhan, dapat menjelaskan
Tuhan ciptaan Tuhan serta dapat konsep harmoni dan
menjelaskan mengidentifikasi adanya
keterhubungan saling kebergantungan
antara satu ciptaan antara berbagai ciptaan
dengan ciptaan Tuhan
Tuhan
yang lainnya

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI
INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 2
Topik 1 Apa Itu Lingkungan?
Apa itu Sampah?
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Menganalisis berbagai jenis lingkungan dan sampah di sekitar
Alat dan Bahan Buku catatan, bahan ajar, proyektor, laptop,Artikel /Vidio,lembar kerja peserta didik 2 (LKPD
2), dan lembar Observasi Guru
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum pertemuan pertama, peserta didik menyiapkan satu buku catatan untuk ‘jurnal proje
k.’
Pelaksanaan
1. Guru mengajak peserta didik mengenal berbagai jenis lingkungan yang ada di sekitar mere
ka.
2. Peserta didik menganalisis ciri-ciri dan kekhasan setiap lingkungan yang ada. Peserta didik
dapat mencari tahu bersama teman-temannya dalam bentuk kelompok.
3. Guru dapat menjadi fasilitator dan mendampingi peserta didik dalam mengumpulkan data t
entang lingkungan.
4. Guru mendampingi peserta didik dalam kelompok.
5. Guru dapat mengajak peserta didik untuk mengenal jenis-jenis sampah dengan bermain “Pil
ah Sampah dengan gambar”.
6. Guru menjelaskan cara bermain Pilah sampah dengan gambar.
7. Peserta didik bermain secara berkelompok dan menyampaikan pengalaman mereka bermain
Pilah sampah dengan gambar.
8. Penutup: peserta didik menamai dan menghias jurnal projek miliknya.
Tugas
Peserta didik menjawab soal dari gambar yang disajikan dan melakukan kegiatan membuat kli
ping tentang berbagai jenis sampah yang ada di sekitar mereka.

Pilah sampah dengan gambar


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 2
Dimensi: Bergotong Royong
Elemen: Kolaborasi
Sub Elemen: Menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok.
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik dan (membuat kliping )
Ayo temukan perbedaannya!

Sebutkan ciri-ciri lingkungan bersih dan kotor!

A B
Jawablah pertanyaan berdasarkan gambar !

Jelaskan perbedaan Gambar A dan dan


gambar B ?

Sebutkan ciri-ciri lingkungan yang


bersih ?

Sebutkan ciri-ciri lingkungan yang


kotor ?
2.Peserta didik secara berkelompok membuat kliping tentang berbagai jenis sampah yang ada di
sekitar lingkungan sekitar

Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kerjasama dalam
mengerjakan tugas kelompok yang diberikan.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Menerima dan Menampilkan tin Menunjukkan ekspe Menyelaraskan tindakan se
melaksanakan tu dakan yang ktasi ndiri
gas serta peran sesuai dengan ha (harapan) positif kep dengan tindakan orang lain
yang diberikan k rapan dan ada orang untuk melaksanakan kegiat
elompok dalam s tujuan kelompok lain dalam rangka m an
ebuah kegiatan encapai dan mencapai tujuan kelo
bersama tujuan kelompok di l mpok
ingkungan di lingkungan sekitar, serta
(sekolah dan rumah) memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja ef
ektif dan mencapai tujuan
bersama
AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI
INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 3
Topik 2 Keadaan Lingkungan Kita
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mengamati berbagai keadaan nyata lingkungan sekitar.
Alat dan Bahan Buku catatan, bahan ajar, proyektor, laptop, lingkungan sekitar,lembar kerja peserta didik 3
(LKPD 3), dan lembar Observasi Guru
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum pertemuan pertama, peserta didik menyiapkanalat dan bahan.
Pelaksanaan
1.Guru dapat mengajak peserta didik mengunjungi berbagai lingkungan yang ada di sekitar.
Misalnya di sekitar SDN 1 Suela siswa dapat mengamati lingkungan sekolah, lingkungan seki
tar masyakarat, Desa Suela dan lain sebagainya.
2. Peserta didik diberikan lembar pengamatan yang diisi selama memperhatikan lingkungan se
kitar.
3. Lembar pengamatan dapat berisi nama tempat, keadaan sekitar, ketersediaan tanaman, kebe
rsihan, jenis kerusakan (jika ada), jenis sampah yang ada dan sebagainya.
4. Guru mendampingi setiap kegiatan pengamatan peserta didik.
5. Penutup: peserta didik menamai dan mengisi jurnal proyek miliknya.
Tugas
Peserta didik membuat laporan Observasi secara berkelompok tentang keadaan lingkungan di
sekitar (Sekolah) dan mempresentasikan di depan kelas.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 3
Dimensi: Bergotong Royong

Elemen: Kolaborasi

Sub Elemen: Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama


Bentuk Instrumen: Lembar Observasi

Ayo amati lingkungan sekolah kita, dan isilah hasil observasi kalian pada tabel berikut!

No Aspek yang diamati Deskripsi hasil pengamatan Keterangan

1 Kondisi kelas

2 Keterlibatan siswa dalam


menjaga

3 kebersihan lingkungan

4 Fasilitas kebersihan di
setiap kelas (sapu,
pel,sekop, tempat sampah)
5 Ruang UKS

6 Perpustakaan

7 Toilet dan tempat wudhu

8 Tempat Ibadah
Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kerjasama dalam
mengerjakan tugas kelompok yang diberikan.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Terbiasa bekerja Menerima dan Menampilkan Menunjukkan ekspektasi
bersama dalam tindakan yang sesuai
melakukan melaksanakan dengan harapan dan (harapan) positif kepada
kegiatan dengan tugas serta peran tujuan kelompok orang lain dalam rangka
kelompok yang diberikan
kelompok dalam mencapai tujuan kelompok
(melibatkan dua di lingkungan sekitar
atau lebih sebuah kegiatan
bersama. (sekolah dan rumah).
orang).

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI
INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 4
Topik Keadaan Lingkungan Kita
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mengenal Bahaya Sampah
Alat dan Bahan Video tentang mengenal bahaya sampah,lembar kerja peserta didik 4 (LKPD 4)

Peran Guru Moderator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru memberikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik:

a. Apa saja bahaya yang disebabkan oleh sampah?

b. Bagaimana bahaya tersebut bisa terjadi?

2. Guru memberikan tayangan atau penjelasan tentang bahaya sampah.

Bahaya sampah : https://www.youtube.com/watch?v=qnG751WYoJw

bagian 1 https://www.youtube.com/watch?v=Z1C8j393gXg

bagian 2 https://www.youtube.com/watch?v=txZMdhT1K0Q

3.Guru memberikan tayangan atau penjelasan poster tentang bahaya sampah bagi makhluk
hidup.

https://www.youtube.com/watch?v=AKzb5CbuJAI

https://www.youtube.com/watch?v=nwfdDO160MA

Tugas
1. Guru memberikan LKPD 4 untuk didiskusikan oleh masing-masing kelompok peserta
didik.

2. Peserta didik menyampaikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.

3. Guru memimpin proses diskusi untuk menemukan kesimpulan dari hasil

diskusi LKPD 4.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 4
Dimensi: Bergotong Royong

Elemen: Kepedulian

Sub Elemen: Tanggap terhadap lingkungan Sosial


Bentuk Instrumen: Lembar Observasi

1. Apa saja bahaya sampah yang ada di lingkungan sekitar tempat tinggal dan sekolah?

2. Bagaimana bahaya tersebut bisa terjadi?

3. Bagaimana cara mengatasi agar bahaya sampah tersebut tidak terjadi?

4. Buatlah poster atau ajakan agar tidak terjadi bahaya sampah ?


Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kepedulian terhadap tugas
yang dikerjakan
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Peka dan menga Peka dan menga Tanggap terhadap li Tanggap terhadap lingkun
presiasi presiasi ngkungan gan
orang-orang di orang-orang di li sosial sesuai dengan sosial sesuai dengan peran
Lingkungan sekit ngkungan sekita tuntutan sosialnya dan berkontribus
ar, r, kemudian mel peran sosialnya, dan i
Kemudian melak akukan tindakan menjaga sesuai dengan kebutuhan
ukan untuk keselarasan dalam b masyarakat
Tindakan sederh menjaga keselar erelasi
ana untuk meng asan dalam bere dengan orang lain
ungkapkan lasi dengan oran
nya g lain

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN
FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 5
Topik 3 Kerusakan Lingkungan
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Menganalisis berbagai kerusakan lingkungan di Indonesia.
Alat dan Bahan Video tentang contoh kerusakan lingkungan, peserta didik 5 (LKPD 5)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru memberikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik:

a. Sebutkan contoh kerusakan lingkungan yang ada di Desa Suela?

b. Apa yang menyebabkan terjadinya kerusakan Lingkungan ?


2. Peserta didik menyimak berbagai kerusakan lingkungan yang terjadi di Indonesia.
3. Guru dapat menampilkan berbagai contoh kerusakan lingkungan, baik dengan media tertu
lis/cetak atau dengan menampilkan video.
https://www.youtube.com/watch?v=QyUf1W2EwPE
https://www.youtube.com/watch?v=Fs2JIUM_V_E
4. Peserta didik bersama kelompoknya mendiskusikan berbagai kerusakan lingkungan yang t
erjadi.

Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membuat kliping tentang berbagai jenis kerusakan lingkun
gan yang ada di Indonesia.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 5
Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
Elemen: Akhlak Kepada Alam

Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar

Bentuk Instrumen: Lembar Observasi

Ayo Buat Kliping!


Peserta didik secara berkelompok membuat kliping tentang berbagai jenis sampah yang ada di sekitar
lingkungan sekitar
Lembar Observasi :
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan
Berakhlak mulia
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Menjaga lingkungan alam sekitar
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.
Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Membiasakan b Terbiasa memah Mewujudkan rasa sy Mewujudkan rasa syukur d
ersyukur atas lin ami ukur dengan terbias engan berinisiatif untuk m
gkungan alam tindakan-tindak a berperilaku ramah enyelesaikan permasalaha
sekitar dan berla an yang ramah d lingkungan dan me n lingkungan alam sekitarn
tih untuk menjag an tidak ramah li mahami akibat ya dengan mengajukan.
anya ngkungan serta perbuatan tidak ram
membiasakan di ah lingkungan dala
ri untuk berperil m lingkup kecil mau
aku ramah lingk pun besar.
ungan

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN
FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 6
Topik 3 Kerusakan Lingkungan
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Menganalisis berbagai Dampak Kerusakan Lingkungan di Indonesia
Alat dan Bahan Video tentang Dampak kerusakan lingkungan,lembar kerja peserta didik 6 (LKPD 6)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru memberikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik:

a. Sebutkan contoh dampak kerusakan lingkungan?

b. Bagaimana cara mengurangi dampak kerusakan lingkungan ?


2. Guru dapat menampilkan berbagai contoh Dampak kerusakan lingkungan, baik dengan me
dia tertulis/cetak atau dengan menampilkan video.
https://www.youtube.com/watch?v=4KM173HwiSs
3. Peserta didik bersama kelompoknya mendiskusikan berbagai dampak kerusakan lingkunga
n yang terjadi.

Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan mengisi Tabel tentang dampak Kerusakan lingkungan
melalui vidio yang telah ditonton. Setelah itu masing-masing kelompok bergiliran
mempresentasikan hasilnya di depan kelas.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 6
Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
Elemen: Akhlak Kepada Alam

Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar

Bentuk Instrumen: Rubrik Assesemen


Tugas

Mengisi Tabel Tentang dampak Kerusakan Lingkungan Bagi Makhluk Hidup melalui Vidio yang telah ditonton!

NO DAMPAK KERUSAKAN LINGKUNGAN KETERANGAN

10
Rubrik Penilaian :

KATEGORI PENGAMATAN

Interaksi siswa Ketertibaan disaat Penampila


NO NAMA SISWA saat melakukan mengikuti n hasil JUMLAH
diskusi secara pembelajaran kerja siswa
berkelompok dalam
kelompok

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA
KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA SA'BANI

MUHAMMAD CENDIKIAWAN
MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA WILIANA

TIFANI HAFIZATUS SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

Keterangan :
Skor tertinggi =12
Skor terendah =3
Skor BB = 1- 6
Skor MB= 7 -8
Skor BSH=9-10
Skor SB = 11-12
ALUR PERKEMBANGAN :
Belum Berkem Mulai Berkembang Berkembang Sesuai Sangat Berkembang (SB)
bang (BB) (MB) Harapan (BSH)
1 2 3 4
Membiasakan b Terbiasa memahami Mewujudkan rasa syuk Mewujudkan rasa syukur denga
ersyukur atas lin tindakan-tindakan yang ur dengan terbiasa berp n berinisiatif untuk menyelesaik
gkungan alam ramah dan tidak ramah erilaku ramah an permasalahan lingkungan ala
sekitar dan berla lingkungan serta membi lingkungan dan memah m sekitarnya dengan mengajuka
tih untuk menja asakan diri untuk berpe ami akibat n.
ganya rilaku ramah lingkunga perbuatan tidak ramah
n lingkungan dalam ling
kup kecil maupun besa
r.

AKTIVITAS 7
Topik 4 Tips Menjaga Lingkungan
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mengidentifikasi cara-cara menjaga lingkungan.
Alat dan Bahan Video tentang menjaga lingkungan,lembar kerja peserta didik 7 (LKPD 7)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru memberikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik :

a. Jelaskan ciri-ciri lingkungan bersih ?

b. Bagaimana menjaga lingkungan agar tetap bersih?

2. Guru menampilkan tayangan atau menjelaskan tentang menjaga lingkungan

https://www.youtube.com/watch?v=iNhIhRtmyak

3. Guru menampilkan tayangan lagu tentang lingkunganku bebas sampah.mengajak siswa


menyimak lagunya dan mencatatnya dibuku catatan setelah itu menyanyikannya secara
bersama-sama

https://www.youtube.com/watch?v=fpoE3xEi-GU

Tugas
Peserta didik mengisi Angket secara individu tentang kebiasaan yang dilakukan berkaitan
menjaga lingkungan
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 7
Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
Elemen: Akhlak Kepada Alam

Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar

Bentuk Instrumen: Angket


Tugas

Isilah lembar berikut sesuai dengan kebiasaan yang kamu lakukan. Jujurlah dalam
memberikan jawaban! S = Selalu, K = Kadang-kadang, TP = Tidak Pernah

Nama :_____________________
S K TP
Kelas :_____________________

1 Saya membuang sampah pada tempatnya.

2 Saya mematikan lampu apabila tidak digunakan.

3 Saya membantu orangtua menanam pohon

4 Ketika saya makan, tidak ada makanan yang tersisa.

5 Saya menggunakan tempat makanan dan minuman


yang dipakai berulang
6 Saya membantu orangtua membersihkan rumah dan
halaman.
Lembar Observasi :
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan
Berakhlak mulia
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Terbiasa memahami tindakan-
tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan

Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.
Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Membiasakan b Terbiasa memah Mewujudkan rasa sy Mewujudkan rasa syukur d
ersyukur atas lin ami ukur dengan terbias engan berinisiatif untuk m
gkungan alam tindakan-tindak a berperilaku ramah enyelesaikan permasalaha
sekitar dan berla an yang ramah d lingkungan dan me n lingkungan alam sekitarn
tih untuk menjag an tidak ramah li mahami akibat ya dengan mengajukan.
anya ngkungan serta perbuatan tidak ram
membiasakan di ah lingkungan dala
ri untuk berperil m lingkup kecil mau
aku ramah lingk pun besar.
ungan

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA


DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 8
Topik 4 Tips Menjaga Lingkungan
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mencari tahu tokoh-tokoh lingkungan di sekitar.
Alat dan Bahan Video tentang tokoh-tokoh lingkungan,lembar kerja peserta didik 8 (LKPD
8)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru menampilkan berbagai informasi tentang tokoh-tokoh yang melakuka
n aksi nyata menjaga lingkungan di Indonesia bisa berupa tulisan/media cetak
atau melalui video yang ditampilkan.
https://thinkconscious.id/6-aktivis-lingkungan-indonesia-yang-inspiratif/
https://www.youtube.com/watch?v=L7SKulXyKlk
2. Peserta didik bergiliran membaca tokoh-tokoh aktivis lingkungan yang
inspiratif

Tugas
Peserta didik secara berkelompok melakukan kegiatan membuat majalah dindi
ng tentang tokoh-tokoh yang menjaga kelestarian lingkungan.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 8
Nama Kelompok :
Anggota :

Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
Elemen: Akhlak Kepada Alam

Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar

Bentuk Instrumen: Angkat


Tugas

Peserta didik melakukan kegiatan membuat majalah dinding tentang tokoh-tokoh yang menjaga
kelestarian lingkungan .
Lembar Observasi :
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan
Berakhlak mulia
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Terbiasa memahami tindakan-
tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan

Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.
Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Membiasakan b Terbiasa memah Mewujudkan rasa sy Mewujudkan rasa syukur d
ersyukur atas lin ami ukur dengan terbias engan berinisiatif untuk m
gkungan alam tindakan-tindak a berperilaku ramah enyelesaikan permasalaha
sekitar dan berla an yang ramah d lingkungan dan me n lingkungan alam sekitarn
tih untuk menjag an tidak ramah li mahami akibat ya dengan mengajukan.
anya ngkungan serta perbuatan tidak ram
membiasakan di ah lingkungan dala
ri untuk berperil m lingkup kecil mau
aku ramah lingk pun besar.
ungan

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA
DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 9
Topik 5 Mengelola sampah dengan tepat
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mengidentifikasi berbagai cara mengelola sampah.
Alat dan Bahan Video tentang cara mengelola sampah dengan tepat,lembar kerja peserta didik
9 (LKPD 9)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru menampilkan berbagai informasi tentang cara mengelola sampah
dengan tepat.
https://www.youtube.com/watch?v=CGd3lgxReFE
2. Peserta didik bersama kelompoknya saling berdiskusi dan mencatat hal-hal
penting tentang cara mengelola sampah dengan tepat.
Tugas
Peserta didik secara berkelompok melakukan kegiatan mengisi angket tentang
cara mengolah sampah organik, anorganik, dan bahan berbahaya dan beracun
( B3)
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 9
Dimensi: Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
Elemen: Akhlak Kepada Alam

Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar

Bentuk Instrumen: Rubrik Penilaian


Tugas

Peserta didik secara berkelompok melakukan kegiatan mengisi angket tentang cara mengolah
sampah organik, anorganik, dan bahan berbahaya dan beracun ( B3). Dengan menceklis cara
B= Benar dan S= Salah
Nama kelompok :_____________________

Anggota : B S KET

1 Saya membuang sampah ke sungai

2 Memilah jenis sampah

3 Menerapkan 3R ( Reduce (mengurangi timbunan sampah),


Reuse (menggunakan kembali), dan Recycle (daur ulang sa
mpah).
4 Membuat tempat pembuatan Kompos

5 Kurangi Penggunaan barang sekali pakai seperti plastik


makanan
6 Membakar sampah plastik dan bahan berbahaya beracun
Rubrik Penilaian :
KATEGORI PENGAMATAN

Interaksi siswa Ketertibaan disaat Penampila


NO NAMA SISWA saat melakukan mengikuti n hasil JUMLAH
diskusi secara pembelajaran kerja siswa
berkelompok dalam
kelompok

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI
KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA SA'BANI

MUHAMMAD CENDIKIAWAN
MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA WILIANA

TIFANI HAFIZATUS SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

Keterangan :
Skor tertinggi =12
Skor terendah =3
Skor BB = 1- 6
Skor MB= 7 -8
Skor BSH=9-10
Skor SB = 11-12
ALUR PERKEMBANGAN :
Belum Berkem Mulai Berkembang Berkembang Sesuai Sangat Berkembang (SB)
bang (BB) (MB) Harapan (BSH)
1 2 3 4
Membiasakan b Terbiasa memahami Mewujudkan rasa syuk Mewujudkan rasa syukur denga
ersyukur atas lin tindakan-tindakan yang ur dengan terbiasa berp n berinisiatif untuk menyelesaik
gkungan alam ramah dan tidak ramah erilaku ramah an permasalahan lingkungan ala
sekitar dan berla lingkungan serta membi lingkungan dan memah m sekitarnya dengan mengajuka
tih untuk menja asakan diri untuk berpe ami akibat n.
ganya rilaku ramah lingkunga perbuatan tidak ramah
n lingkungan dalam ling
kup kecil maupun besa
r.

AKTIVITAS 10
Topik 5 Mengelola Sampah Dengan Tepat
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Mengetahui cara membuat Kerajinan tangan dari sampah.
Alat dan Bahan Video tentang cara membuat kerajinan tangan,lembar kerja peserta didik 10
(LKPD 10)

Peran Guru Fasilitator


Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru menampilkan berbagai informasi tentang cara membuat kerajinan
tangan dengan barang bekas.
https://www.youtube.com/watch?v=j1zXMpc-1As
2. Peserta didik menyimak cara membuat kerajinan dari vidio yang disiapkan
guru
3. Guru meminta peserta didik dalam kelompok berdiskusi untuk menentukan
produk yang akan dibuat peserta didik .
4. Guru meminta peserta didik mengidentifikasi bahan dan cara pembuatan
produk. Guru memandu diskusi peserta didik dan tujuan dari diskusi ini
adalah peserta didik bebas mengutarakan idenya mengenai produk yang
akan mereka buat.

Tugas
1. Guru meminta peserta didik menuliskan hasil diskusi kelompoknya dalam
LKPD
2. Guru meminta perwakilan setiap kelompok mempresentasikan ide produk
pengelolaan sampah yang akan mereka buat, alat dan bahan yang mereka
perlukan untuk membuat produk tersebut
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 10
Dimensi : Bergotong royong
Elemen : Kolaborasi
Sub Elemen : Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik

Tugas
Nama kelompok :
Nama Anggota :

Peserta didik bersama kelompoknya membuat ide produk pengelolaan sampah yang akan mereka buat,
alat dan bahan yang mereka perlukan untuk membuat produk tersebut

1 Rencana produk yang akan kami buat adalah

2 Alat dan bahan yang kami perlukan adalah

3 Cara membuat produk tersebut adalah


Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kerjasama dalam
mengerjakan tugas kelompok yang diberikan.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Menerima dan Menampilkan tin Menunjukkan ekspe Menyelaraskan tindakan se
melaksanakan tu dakan yang ktasi ndiri
gas serta peran sesuai dengan ha (harapan) positif kep dengan tindakan orang lain
yang diberikan k rapan dan ada orang untuk melaksanakan kegiat
elompok dalam s tujuan kelompok lain dalam rangka m an
ebuah kegiatan encapai dan mencapai tujuan kelo
bersama tujuan kelompok di l mpok
ingkungan di lingkungan sekitar, serta
(sekolah dan rumah) memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja ef
ektif dan mencapai tujuan
bersama
AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI
AKTIVITAS 11
Topik 6 Mari Mulai Jaga Lingkungan

Durasi/Waktu 20 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas


Aktivitas Melakukan aksi nyata menjaga lingkungan dan membuat Kerajinan tangan
dari sampah plastik.
Alat dan Bahan Buku,laptop, LCD,lembar kerja peserta didik 11 (LKPD 11)
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru mengarahkan peserta didik yang telah dibentuk ke dalam beberapa
kelompok untuk melakukan aksi menjaga lingkungan sekolah.
2. Peserta didik bersama kelompoknya melakukan kegiatan membersihkan
lingkungan sekolah sesuai dengan pembagian guru.
3. Setiap kelompok mengisi lembar kegiatan yang dibagikan guru. Setiap
kelompok juga membuat kerajinan dari sampah plastik makanan yang
dikumpulkan saat membersihkan.
Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membersihkan lingkungan sekolah dan
membuat laporan keadaan dilingkungan sekitar serta membuat kerajinan
tangan dari sampah plastik yang dikumpulkan.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 11
Dimensi : Bergotong royong
Elemen : Kolaborasi
Sub Elemen : Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik

Tugas
Nama kelompok :
Nama Anggota :

1. Peserta didik bersama kelompoknya melakukan kegiatan membersihkan lingkungan sekolah dan
membuat laporan keadaan di lingkungan sekitar serta membuat kerajinan tangan dari sampah plastik
yang dikumpulkan.
Lembar kegiatan peserta didik

Nama Tempat/ Keadaan sekitar Ketersediaan Kebersihan Jenis Jenis sampah


lingkungan tanaman kerusakan

Halaman depan
sekolah

Halaman
belakang
sekolah

Halaman dekat
mushola

Halaman dekat
perpustakaan

Halaman depan
kelas 1 dan 2

Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kerjasama dalam
mengerjakan tugas kelompok yang diberikan.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Menerima dan Menampilkan tin Menunjukkan ekspe Menyelaraskan tindakan se
melaksanakan tu dakan yang ktasi ndiri
gas serta peran sesuai dengan ha (harapan) positif kep dengan tindakan orang lain
yang diberikan k rapan dan ada orang untuk melaksanakan kegiat
elompok dalam s tujuan kelompok lain dalam rangka m an
ebuah kegiatan encapai dan mencapai tujuan kelo
bersama tujuan kelompok di l mpok
ingkungan di lingkungan sekitar, serta
(sekolah dan rumah) memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja ef
ektif dan mencapai tujuan
bersama
AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI


AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

AKTIVITAS 12
Topik 6 Mari Mulai Jaga Lingkungan
Durasi/Waktu 16JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Melakukan aksi nyata menjaga lingkungan rumah dan sekitar (mengumpulkan
sampah yang bisa dibuat kerajinan )

Alat dan Bahan Artikel tentang kegiatan menjaga lingkungan rumah,lembar kerja peserta didik
12 (LKPD 12)
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1.Guru mengarahkan peserta didik untuk melakukan kegiatan menjaga
lingkungan rumah dan sekitar masyarakat.
2. Peserta didik melakukan praktik kegiatan menjaga lingkungan rumah
bersama keluarga, ikut kegiatan kerja bakti di lingkungan masyarakat.
Kegiatan dapat berupa membersihkan rumah, halaman rumah, memilah
sampah, dan merawat tanaman.
3. Guru meminta bantuan orang tua/wali mendokumentasikan kegiatan peserta
didik di rumah.
4. Peserta didik mengisi lembar kegiatan yang dibagikan guru. Setiap peserta
didik juga membuat laporan kegiatan yang telah dilakukan.
5. Peserta didik menceritakan pengalaman mereka menjaga lingkungan rumah.
Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membersihkan lingkungan rumah dengan
mendokumentasikannya berupa poto membersihkan rumah dan mengisi
lembar kegiatan yang dilakukan.
Mengumpulkan sampah yang bisa dibuat kerajinan (menyimpan didalam
karung dan membuat kerajinan apabila telah cukup ).

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 12


Dimensi : Bergotong royong
Elemen : Kepedulian
Sub Elemen : Tanggap terhadap lingkungan sosial
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik
Tugas
Nama :
Peserta didik melakukan kegiatan membersihkan lingkungan rumah dengan mendokumentasikannya
berupa poto membersihkan rumah dan mengisi lembar kegiatan yang dilakukan.
Lembar kegiatan peserta didik

Dilakukan Bukti Foto


NO Kegiatan
ya tidak

1 Membersihkan kamar tidur


2 Membantu ibu mencuci di
dapur

3 Menyiram bunga

4 Menyapu halaman rumah

5 Membantu ayah mencuci


motor atau mobil

Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kepedulian terhadap
lingkungan sosial .
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Peka dan menga Peka dan menga Tanggap terhadap li Tanggap terhadap lingkung
presiasi presiasi ngkungan an
orang-orang di orang-orang di li sosial sesuai dengan sosial sesuai dengan peran
lingkungan sekit ngkungan sekita tuntutan peran sosial sosialnya dan berkontribusi
ar, r, kemudian mel nya, dan menjaga sesuai dengan kebutuhan
kemudian melak akukan tindakan keselarasan dalam b masyarakat
ukan untuk erelasi
tindakan sederha menjaga keselar dengan orang lain
na asan dalam berel
untuk mengungk asi dengan orang
apkan lain
nya

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH
AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH


RAFA SANI ADE
MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

AKTIVITAS 13
Topik 7 Kampanye Jaga Lingkungan
Durasi/Waktu 5 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Melakukan aksi nyata dalam bentuk kampanye/ajakan menjaga lingkungan.
Alat dan Bahan Video tentang Kampanye menjaga lingkungan,lembar kerja peserta didik 13
(LKPD 13)
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru mengarahkan peserta didik untuk melakukan kegiatan
kampanye/ajakan menjaga lingkungan rumah dan sekitar masyarakat.
Ajakan Kampanye :https://www.youtube.com/watch?v=uKwK-Q6DvGY
Puisi :https://www.youtube.com/watch?v=1Tb68q8cvRs
Pantun :https://www.youtube.com/watch?v=OeLYL9tLqzg
2. Peserta didik membuat konten yang berisi ajakan menjaga lingkungan.
Konten yang dibuat dapat berupa: poster, puisi, syair lagu, cerita pendek,
pantun dan sebagainya.
3. Konten media sosial dapat dibuat secara individu atau kelompok.
4. Guru dapat berkolaborasi dengan orang tua/wali dalam mendampingi
kegiatan peserta didik.( menginformasikan melalui wa grup tentang
kegiatan siswa).
Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membuat ajakan/kampanye menjaga
lingkungan dan konten yang diunggah.

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 13


Dimensi: Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia
Elemen: Akhlak terhadap alam
Sub Elemen: Menjaga lingkungan alam sekitar
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik
Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membuat ajakan/kampanye menjaga lingkungan dan konten yang
diunggah.
Lembar Observasi :
Akhlak terhadap Alam

Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Menjaga lingkungan alam sekitar.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.
Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Membiasakan b Terbiasa memah Mewujudkan rasa sy Mewujudkan rasa syukur d
ersyukur atas lin ami ukur dengan terbias engan berinisiatif untuk m
gkungan alam tindakan-tindak a berperilaku ramah enyelesaikan permasalaha
sekitar dan berla an yang ramah d lingkungan dan me n lingkungan alam sekitarn
tih untuk menjag an tidak ramah li mahami akibat ya dengan mengajukan.
anya ngkungan serta perbuatan tidak ram
membiasakan di ah lingkungan dala
ri untuk berperil m lingkup kecil mau
aku ramah lingk pun besar.
ungan

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY


ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

AKTIVITAS 14
Topik 7 Kampanye Jaga Lingkungan
Durasi/Waktu 10 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Melakukan aksi nyata Gerakan Sekolah Bersih.
Alat dan Bahan Video tentang Gerakan Sekolah Bersih,lembar kerja peserta didik 14 (LKPD
14)
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru Menayangkan vidio tentang lagu gerak sekolah bersih dan sehat
https://www.youtube.com/watch?v=gl56oxJOWVo
2. Peserta didik menyimak lagu dan bersama- sama mengikuti gerakan
lagunya.
3. Guru bersama peserta didik melakukan aksi pungut sampah di sekitar
sekolah.
Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membuat ajakan/kampanye gerakan sekolah
bersih dan konten yang diunggah seperti contoh vidio secara berkelompok.

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 14


Dimensi: Bergotong Royong
Elemen: Kerjasama
Sub Elemen: Menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok.
Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik

Tugas
Peserta didik melakukan kegiatan membuat ajakan/kampanye gerakan sekolah bersih dan konten yang
diunggah seperti contoh vidio secara berkelompok.
Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kerjasama dalam
mengerjakan tugas kelompok yang diberikan.
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Menerima dan Menampilkan tin Menunjukkan ekspe Menyelaraskan tindakan se
melaksanakan tu dakan yang ktasi ndiri
gas serta peran sesuai dengan ha (harapan) positif kep dengan tindakan orang lain
yang diberikan k rapan dan ada orang untuk melaksanakan kegiat
elompok dalam s tujuan kelompok lain dalam rangka m an
ebuah kegiatan encapai dan mencapai tujuan kelo
bersama tujuan kelompok di l mpok
ingkungan di lingkungan sekitar, serta
(sekolah dan rumah) memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja ef
ektif dan mencapai tujuan
bersama
AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH
AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI

MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA
PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

AKTIVITAS 15
Topik 8 Aksi Pilah dan Kelola Sampah
Durasi/Waktu 10 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas Melakukan Melakukan aksi nyata Pilah dan kelola sampah.

Alat dan Bahan Video tentang aksi pilah dan kelola sampah,lembar kerja peserta didik 15
(LKPD 15)
Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
Sebelum kegiatan dimulai, peserta didik menyiapkan alat dan bahan.
Pelaksanaan
1. Guru menyajikan vidio tentang pilah sampah dan kelola sampah
lingkungan.
https://www.youtube.com/watch?v=tVuNnac7m0o
https://www.youtube.com/watch?v=9XF3lf5575o
2. Peserta didik mengisi lembar kegiatan pilah sampah yang dilakukan di
rumah. Guru dapat berkolaborasi dengan orang tua/wali dalam melakukan
pendampingan.
3. Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pembiasaan aksi pilah
sampah di lingkungan sekolah. Setiap kelompok mengisi lembar kegiatan.
4. Setiap kelompok/individu peserta didik membuat berbagai daur ulang dari
sampah yang dapat bernilai guna dan bernilai jual.
5. Guru melakukan pendampingan dan penguatan selama kegiatan.
Tugas
Peserta didik melakukan aksi pilah sampah di rumah dan sekolah dan
membuat daur ulang/kelola sampah yang bernilai guna dan bernilai jual.

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 15


Dimensi: Bergotong Royong

Elemen: Kepedulian

Sub Elemen: Tanggap terhadap lingkungan sosial

Bentuk Instrumen: Lembar Kerja Peserta Didik

Nama Siswa :

Tugas
Peserta didik melakukan aksi pilah sampah di rumah dan sekolah dan membuat daur ulang/kelola
sampah yang bernilai guna dan bernilai jual. Menceklis jenis sampah sesui dengan sampah yang
ditemukan di rumah dan sekolah!

A. Pilah sampah di rumah

N Nama Sampah Jenis sampah Ket


O Organik Anorganik Bahan Berbahaya
Beracun (B3)

B. Pilah sampah di sekolah

Jenis sampah
N
Nama Sampah Organik Anorganik Bahan Berbahaya Ket
O
Beracun (B3)

Lembar Observasi :
Bergotong-royong
Lembar ini dapat digunakan guru untuk mengamati perilaku peserta didik terkait Kepedulian terhadap tugas
yang dikerjakan
Ceklis hanya diberikan ketika peserta didik melakukan hal tersebut tanpa diminta (bukan instruksi dari guru).
Observasi dilakukan ketika berkegiatan baik di dalam maupun di luar ruangan/di alam terbuka.

Nama Peserta Didik Belum Berkem Mulai Berkemb Berkembang Sesua Sangat Berkembang
bang ang i Harapan
Peka dan menga Peka dan menga Tanggap terhadap li Tanggap terhadap lingkun
presiasi presiasi ngkungan gan
orang-orang di orang-orang di li sosial sesuai dengan sosial sesuai dengan peran
Lingkungan sekit ngkungan sekita tuntutan sosialnya dan berkontribus
ar, r, kemudian mel peran sosialnya, dan i
Kemudian melak akukan tindakan menjaga sesuai dengan kebutuhan
ukan untuk keselarasan dalam b masyarakat
Tindakan sederh menjaga keselar erelasi
ana untuk meng asan dalam bere dengan orang lain
ungkapkan lasi dengan oran
nya g lain

AL DATOL AENI

ALISYA LATIFAH

AMELIA SEPTIAZZAHRA

AMRU DAFA AL-GHAZY

ANINDITA KHAIRIN
NISWA

ARFA ARYA SAPUTRA

AZIRA AYUNANDA FITRI

AZIRUL HAQ

BAIQ ADZIBA KANZA


MAUDUDY

CAHYA ASMA'UL HUSNA

CANDRA WIRAFA

CITRA KHAERONNISA

DALILA NUR PADIA

DIKY IRAWAN

FARHIYATURRAPIPA
HAFIZA

GEA AMESILA

GUMBANG ABDI. S

HAFIFI

INDRIANI SAFITRI

KAYLA ZIVARA
MEYDEANDRA

KHAZANA RIDHA NAILA

LL. RAHADIAN AZKA


PAHRAZA

M. DHAKWAN ABIYYU
GHAISAN

M. KHAEKAL INDRA
WIJAYA

M. SUHERDI

M. ZAKIRUDDIN

MELINDA SARI

MUH. NUR IHSAN

MUHAMMAD ALKA
SA'BANI
MUHAMMAD
CENDIKIAWAN MUSLIM

MUHAMMAD DAFA ILMI

NARA ELVIANA

PAIDA PUTRI ANUGRAH

RAFA SANI ADE


MAULANA

SITI AMRINA ROSADA

SOFIA ANANDA
WILIANA

TIFANI HAFIZATUS
SAUFI

TIRTA HADIWINATA

TSULITS ILWANI

AKTIVITAS 16
Topik 9 Kami Pahlawan Lingkungan
Durasi/Waktu 15 JP (1 JP = 35 menit) termasuk tugas
Aktivitas - Melatih kerjasama mencapai tujuan bersama
- Memperluas dampak aksi

Alat dan Bahan Menyiapkan alat dan bahan pameran


Peran Guru Fasilitator
Langkah- langkah Persiapan
1. Guru berkoordinasi dengan sekolah untuk pemakaian ruang pameran.
2. Peserta didik mengumpulkan semua hasil proyek (karya, lembar kerja,
dokumentasi, dll).
3. Guru dan peserta didik mengundang orang tua serta masyarakat sekitar untuk
mengunjungi pameran.
Pelaksanaan
1. Guru memberikan apresiasi atas usaha peserta didik dalam menjaga lingkungan.
2. Guru lalu mengajak peserta didik menyebarluaskan pengetahuan dan pengalaman
mereka melalui sebuah pameran.
3. Dengan bimbingan guru, peserta didik berbagi tugas menyiapkan pameran dan
presentasi. Setiap peserta didik bertugas dalam salah satu hal berikut:
a. Menjelaskan hal yang dipelajari dalam satu aktivitas spesifik, atau
b. Menceritakan aksi mitigasi yang dibuat kelompok.
4. Peserta didik mempersiapkan display pameran yang menjadi tugasnya. Guru
memantau dan memberikan konsultasi jika dibutuhkan.
5. Guru dan peserta didik membawa seluruh display yang sudah jadi ke ruang
pameran, lalu bersama-sama memasang display sesuai alur proyek.
6. Guru memandu peserta didik berlatih presentasi di samping display masing-
masing.
7. Pelaksanaan pameran: peserta didik bertugas di display masing-masing, guru
berkeliling dan mengobservasi. Pengunjung berinteraksi dan memberikan
apresiasi pada peserta didik.
8. Peserta didik menuliskan refleksi kegiatan dalam jurnal projek

Evaluasi
Evaluasi dilakukan untuk mengetahui apakah pelajar sudah melakukan tindakan berkaitan
dengan profil pelajar pancasila, seperti: beriman, bertakwa kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia,
dan bergotong royong memiliki kesadaran untuk mengurangi sampah melalui daur ulang.

Asesmen Sumatif I oleh Siswa


Nama peserta didik: ……………………………….

1. Dari hasil pengamatanmu, apa saja jenis-jenis sampah yang ada di lingkungan Suela?
2. Di lingkungan sekitarmu, apa saja kegiatan manusia yang mencerminkan aksi nyata menjaga kelestaria
n lingkungan? Ceritakan dengan kalimatmu sendiri.
3. Menurutmu, apakah warga Kota Suela khususnya di sekitarmu telah memiliki kesadaran yang tinggi ak
an pentingnya menjaga kelestarian lingkungan? Tuliskan alasanmu.
Asesmen Sumatif II oleh Guru
Nama peserta didik: ……………………………….

Apek Penilaian Sangat Kurang Kurang Baik Sangat


Kognitif: pemahaman yang benar tent
ang lingkungan.
Kognitif: keluasan wawasan tentang p
ermasalahan, konteks, data, dan solusi
kelestarian lingkungan.
Afektif: keinginan berperan aktif dala
m aksi, yang terwujud dalam antusiasm
e ketika bertugas dan memberi presenta
si
Afektif: kepedulian terhadap orang lai
n, yang terwujud dalam sikap ketika ber
komunikasi, inisiatif untuk menolong, da
n lain sebagainya
Psikomotorik: kemampuan menyam
paikan gagasan dan berdialog secara efe
ktif, baik dengan teman maupun pengun
jung pameran
Psikomotorik: kemampuan mengelol
a kerjasama yang harmonis dengan tem
an, seperti berbagi tugas, menghormati
perasaan teman, saling mengisi, tahu ka
pan mengalah dan kapan harus tampil,
dan lain sebagainy

Berikut ini adalah contoh Raport Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.
Raport proyek diawali dengan identitas Sekolah dan Siswa. Pada bagian awal
deskripsikan tentang tema dan tujuan proyek. Pada bagian akhir deskripsikan
tentang catatan proses pelaksanaan proyek yang dilakukan siswa.

Raport Proyek Profil Penguatan Pelajar Pancasila

Nama Sekolah : SD Negeri 1 Suela


Alamat : Jln. Pesanggrahan No. 1 Suela
Nama Siswa :
Kelas : IV/Empat
Fase :B
Tahun Ajaran : 2023/2024

Kami Pahlawan Lingkungan


Projek ini mengambil tema Gaya Hidup Berkelanjutan. Dimensi yang diambil dari
Profil Pelajar Pancasila dalam proyek ini yaitu 1) Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan
Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia; dan 2) Bergotong Royong. Melalui proyek ini
diharapkan peserta didik dapat memahami keterhubungan ekosistem bumi, menjaga
lingkungan alam sekitar, Kerjasama,Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama,dan
tanggap terhadap lingkungan sosial.
Petunjuk Pengisian Raport
1. Perhatikan alur perkembangan (kompetensi) yang akan dicapai pada tiap sub elemen dari dimensi
Profil Pelajar Pancasila yang menjadi tujuan proyek.
2. Perhatikan hasil pengisian lembar assesmen oleh guru (baik yang berbentuk lembar observasi
maupun lembar penilaian hasil karya siswa) dan hasil pekerjaan siswa pada lembar assessment (baik
yang berbentuk LKPD maupun Angket) dan bandingkan dengan indikator pada capaian BB (Belum
Berkembang), MB (Mulai Berkembang), BSH (Berkembang Sesuai Harapan), SB (Sangat
Berkembang).
3. Isilah penilaian berdasarkan kompetensi yang dicapai siswa untuk tiap sub elemen pada Raport
dengan memberikan tanda centang (√) pada kolom (BB, MB, BSH, SB)

Kami Pahlawan Lingkungan B MB BSH SB


B
Beriman, Bertaqwa Kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia
Memahami keterhubungan ekosistem bumi.Memahami keterhubungan antara
satu ciptaan dengan ciptaan Tuhan yang lainnya.

Menjaga Lingkungan alam sekitar.Terbiasa memahami tindakan-tindakan yang


ramah dan tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah
lingkungan

Bergotong Royong
Kerjasama.Menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok.
Komunikasi Untuk mencapai tujuan bersama.Memahami informasi yang
disampaikan (ungkapan pikiran, perasaan, dan keprihatinan) orang lain dan menyampaikan
informasi secara akurat menggunakan berbagai simbol dan media .

Tanggapan terhadap lingkungan sosial.Peka dan mengapresiasi orang orang di


lingkungan sekitar, kemudian melakukan tindakan untuk menjaga keselarasan dalam
berelasi dengan orang lain

Catatan Proses :

Anda mungkin juga menyukai