Anda di halaman 1dari 14

Membran

Buku: Transport Processes and


Unit Operation
C. J. Geankoplis
Tipe membran
1. Difusi gas pada pori:
pemisahan pada fluida menurut ukuran
dan berat molekul lewat pori mikro.
2. Permeasi gas pada membran:
biasanya dengan polimer (tidak berpori)
seperti hidrogen dg membran karet dan
helium dg membran fluorocarbon.
Tipe membran
3. Permeasi cairan (dialysis)
Pemisahan berdasarkan ukuran molekul misal
pemisahan asam sulfat dari tembaga sulfat dan
cuci darah.

4. Reverse osmosis
Pemisahan pelarut dengan memberikan tekanan
sehingga pelarut melewati membran misal
pemurnian air laut.
Tipe membran
5. Membran ultrafiltrasi
Menggunakan membran polimer
semipermeable untuk memurnikan protein,
polimer, partikel koloid (molekul berukuran
besar).
6. Kromatografi gel
Digunakan untuk analisis senyawa yang
kompleks (misal metode elektroforesis).
Perpindahan massa pada membran

Bila gas maka konsentrasi C menggunakan tekanan P


• Neraca massa dan permeabilitas

• Koefisien distribusi saat setimbang

• Flux permeasi
80
a) Flux
b)

(dari neraca massa)


Permukaan
luar
membran

Permukaan
dalam
membran
Flux

Anda mungkin juga menyukai