Anda di halaman 1dari 3

LKPD KETERAMPILAN

Madrasah : MA AL MA’WA CILACAP

Mata pelajaran : Matematika Peminatan

Kelas/semester : X/Ganjil

1. Kompetensi Dasar:
4.1 Menyajikan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan fungsi eksponensial
dan fungsi logaritma
2. Indikator Pencapaian Kompetensi:
4.1.1. Menyelesaikan masalah matematis dengan menggunakan macam-macam bentuk
persamaan eksponen
3. Langkah-langkan kerja:
1. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan salam dan berdoa
2. Guru mengabsen kehadiran siswa
3. Siswa menggali informasi tentang fungsi eksponensial
4. Guru menyampaikan peta konsep penyelesaian persamaan eksponen
5. Siswa menyelesaikan masalah matematis dengan menggunakan macam-macam
bentuk persamaan eksponen
6. Siswa mengerjakan LKPD secara berkelompok dan dikumpulkan 1 minggu setelah
dibagikan
7. Guru dan siswa melakukan refleksi pembelajaran
8. Guru menutup pembelajaran dengan doa dan salam
4. Sumber belajar: E-Book, LKS Matematika Kelas X
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : MA AL MA’WA CILACAP


Kelas / Program : X / MIPA
Mata Pelajaran : Matematika
Materi : Fungsi Eksponen dan Logaritma
Nama Anggota Kelompok : 1…………………………………..
2…………………………………..
3…………………………………..
4…………………………………..

Kriteria penilaian :
 4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
 3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan
 2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan sesuai pernyataan
 1= tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan sesuai pernyataan

Lembar Observasi
a. Indikator Keterampilan: Komunikasi, Kemampuan berpendapat, Sistematika penyajian
b. Bentuk Instrumen : Lembar Observasi
c. Petunjuk penilaian : Isikan skor nilai (1, 2, 3, atau 4) pada tiap nomor soal sesuai
dengan hasil observasi selama siswa berdiskusi dan presentasi.

Penyajian
Kemampuan
Sistematis
Berkomunikasi Mempertahanka
dan Total
No Nama Siswa n Pendapat
Menarik Skor
No Soal
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1
2
3
4

Lampiran Soal

( )
x−2
1
1. Diberikan persamaan =64 , carilah nilai x
16
2
2. Diberikan persamaan 3 x + x−2=81x+2 , carilah nilai x!
3. Diberikan persamaan ( 2 x−1 )x +2=( x+ 1 )x+2 , carilah nilai x

Anda mungkin juga menyukai