Anda di halaman 1dari 2

Indikator Pertanyaan

Perencanaan model scramble dalam 1. Apakah kamu telah mengetahui tentang


pembelajaran mengidentifikasi informasi pada rencana Ibu/Bapak guru untuk menggunakan
Teks Deskripsi kelas VII di MTsS Al-Ikhlas model scramble dalam pembelajaran teks
Bilungala deskripsi?
2. Menurut pemahaman kamu, apa tujuan dari
diterapkannya model scramble pada
pembelajaran teks deskripsi kali ini?
3. Apa saja yang kamu ketahui tentang
langkah-langkah dalam model pembelajaran
scramble ini?
4. Apakah Ibu/Bapak guru telah menjelaskan
cara penilaian yang akan digunakan dalam
model pembelajaran scramble?
5. Apa harapan dan tujuan kamu dengan
diterapkannya metode scramble ini untuk
pembelajaran teks deskripsi? Apakah tertarik
dan berminat?
Pelaksaan model scramble dalam pembelajaran 1. Bagaimana tanggapan kamu mengenai
mengidentifikasi informasi pada Teks penggunaan model scramble dalam
Deskripsi kelas VII di MTsS Al-Ikhlas pembelajaran teks deskripsi kemarin?
Bilungala 2. Apakah kamu merasa lebih mudah
memahami materi teks deskripsi melalui
penerapan model pembelajaran scramble?
Mengapa?
3. Apakah kamu mengalami kesulitan saat
mengikuti tahapan-tahapan dalam model
pembelajaran scramble? Kesulitan apa saja?
4. Apakah kamu berperan aktif dalam proses
pembelajaran dengan metode scramble
kemarin? Berikan contoh/penjelasan.
5. Apa saran dan masukan kamu untuk
pembelajaran selanjutnya supaya model
scramble ini bisa lebih menyenangkan?
Hasil pembelajaran dengan menerapkan model 1. Apakah pembelajaran teks deskripsi dengan
scramble dalam mengidentifikasi informasi menerapkan model scramble kemarin dapat
pada Teks Deskripsi kelas VII di MTsS Al- membantu kamu dalam mengidentifikasi
Ikhlas Bilungala informasi pada teks deskripsi? Jelaskan!
2. Sejauh mana pemahaman kamu tentang
struktur dan ciri kebahasaan teks deskripsi
setelah mengikuti pembelajaran dengan metode
scramble?
3. Apakah kamu mengalami peningkatan nilai
tugas dan evaluasi teks deskripsi setelah diajar
dengan model scramble? Jika iya, sebutkan
contoh peningkatannya!
4. Apa saja manfaat yang kamu rasakan dari
pembelajaran teks deskripsi melalui penerapan
metode scramble kemarin?
5. Apakah kamu berminat untuk mengikuti
pembelajaran dengan model scramble untuk
materi lain? Mengapa?
Faktor apa saja yang menjadi pendukung dan 1. Apa saja fasilitas di kelas dan sekolah yang
penghambat dalam penggunaan model mendukung pembelajaran teks deskripsi
scramble dalam mengidentifikasi informasi dengan model scramble menurut kamu?
pada Teks Deskripsi kelas VII di MTsS 2. Apakah kamu mengalami kesulitan teknis
AlIkhlas Bilun tertentu (contoh: mati lampu, peralatan rusak)
pada saat pembelajaran dengan model
scramble kemarin? Jelaskan kesulitannya!
3. Apakah ada teman sekelas yang menurut
kamu kurang antusias atau menghambat pada
saat pembelajaran model scramble? Mengapa?
4. Apa saran kamu agar semua siswa bisa
berperan aktif dan berminat mengikuti
pembelajaran scramble Selanjutnya?
5. Apa harapan dan saran kamu terkait
penyediaan fasilitas atau pelayanan sekolah
agar mendukung pembelajaran siswa dengan
model scramble?

Anda mungkin juga menyukai