Anda di halaman 1dari 7

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN

DARING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

DISUSUN OLEH
KELOMPOK 5
-Wini Marsya
-Nurmasita
-Febriana
-Putra Tamandalan
-Sisilia
-Reskian alisyah akbar
Puji syukur kami haturkan kehadirat Allah Swt. yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami
bisa menyelesaikan karya ilmiah tentang "efektivitas
metode pembelajaran daring terhadap hasil belajar
siswa"

Tidak lupa juga kami mengucapkan terima kasih kepada


semua pihak yang telah turut memberikan kontribusi
dalam penyusunan karya ilmiah ini. Tentunya, tidak akan
bisa maksimal jika tidak mendapat dukungan dari
berbagai pihak.

Sebagai penyusun, kami menyadari bahwa masih


terdapat kekurangan, baik dari penyusunan maupun tata
bahasa penyampaian dalam karya ilmiah ini. Oleh karena
itu, kami dengan rendah hati menerima saran dan kritik
dari pembaca agar kami dapat memperbaiki karya ilmiah
ini.

Kami berharap semoga karya ilmiah yang kami susun ini


memberikan manfaat dan juga inspirasi untuk pembaca.

Mamuju 15 februari 2024

Penulis
kata pengantar...................................................
daftar isi..............................................................

1.PENDAHULUAN
-latar belakang masalah.....................................
-tujuan penelitian.................................................
-manfaat penelitian..............................................

2.PEMBAHASAN
-tinjau pustaka......................................................
-metode penelitian...............................................
-hasil penelitian.....................................................
-pembahasan hasil penelitian............................

3.KESIMPULAN
A. Latar belakang masalah
pada masa pandemi COVID-19 ,
proses pembelajaran d sklh dilakukan
secara daring.metode pembelajaran
yang memanfaatkan teknologi
informasi dan komunikasi untuk
menyampaikan materi pembelajaran
kepada siswa

B.Tujuan penelitian
penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui efektivitas metode
pembelajaran daring hasil belajar siswa

C.Manfaat Penelitian
penelitian ini di harapkan dapat
memberikan informasi tentang
efektivitas metode pembelajaran daring
terhadap hasil belajar siswa
A.Tinjauan pustaka:

Metode pembelajaran daring memiliki beberapa


kelebihan, yaitu:

Siswa dapat belajar di mana saja dan kapan saja.


Siswa dapat belajar secara mandiri.
Siswa dapat belajar dengan kecepatan yang sesuai
dengan kemampuannya.
Namun, metode pembelajaran daring juga memiliki
beberapa kekurangan, yaitu:

Siswa dapat mudah terdistraksi.


Siswa dapat merasa kurang bersemangat dalam
belajar.
Siswa dapat merasa kesulitan dalam memahami
materi pembelajaran.

B.Metode penelitian:

Penelitian ini menggunakan metode eksperimen.


Populasi penelitian adalah siswa kelas XI MIPA 2 SMA
Negeri 2 Mamuju. Sampel penelitian adalah 38 siswa
yang dibagi menjadi dua kelompok, yaitu kelompok
eksperimen yang menggunakan metode
pembelajaran daring dan kelompok kontrol yang
menggunakan metode pembelajaran tatap muka.
C.Hasil penelitian:

Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode pembelajaran daring


efektif terhadap hasil belajar siswa. Rata-rata nilai hasil belajar siswa
kelompok eksperimen lebih tinggi daripada rata-rata nilai hasil belajar
siswa kelompok kontrol.

Pembelajaran yang efektif dapat didefinisikan sebagai pembelajaran


yang berhasil mencapai tujuan belajar peserta didik sebagaimana yang
diharapkan oleh guru . Model pembelajaran efektif, mencakup empat hal
pokok, yaitu: 1) kualitas pembelajaran, 2) tingkat pembelajaran yang
memadai, 3) ganjaran dan 4) waktu.

Pengukuran efektivitas menurut Djusar dkk. (2021) meliputi enam


indikator diantaranya yaitu indikator aplikasi yang digunakan, konten
yang ada pada pembelajaran, perangkat yang digunakan, waktu yang
dipakai, biaya yang digunakan, serta interaksi antara peserta didik dan
guru.

D.Pembahasan hasil penelitian:

Efektivitas metode pembelajaran daring terhadap hasil belajar siswa


dapat dijelaskan dengan beberapa faktor, yaitu:

Siswa dapat belajar secara mandiri dengan memanfaatkan bahan ajar


yang telah disediakan oleh guru.
Siswa dapat belajar dengan kecepatan yang sesuai dengan
kemampuannya.
Siswa dapat berdiskusi dengan teman-temannya secara online.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan
bahwa metode pembelajaran daring efektif terhadap
hasil belajar siswa.

Maka pembelajaran dapat dikatakan efektif, apabila


dapat mempasilitasi pemerolehan pengetahuan dan
keterampilan si belajar melalui penyajian informasi
dan aktivitas yang dirancang untuk membantu
memudahkan peserta didik dalam rangka mencapai
tujuan khusus belajar yang diharapkan.

Anda mungkin juga menyukai