Anda di halaman 1dari 11

PENULIS KURATOR HASIL KURASI

Rika Kusdianingsih, S.Pd Agus Waluyo, M.Pd

SMK Negeri 6 Balikpapan KURATOR DIREKTORAT SMK

MODUL AJAR
MATEMATIKA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)

EKSPONEN DAN LOGARITMA


FASE E
OLEH
Rika Kusdianingsih

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 6 BALIKPAPAN


TAHUN AJARAN 2022/2023
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 6 BALIKPAPAN
Laman/Website : www.smkn6-bpn.sch.id Email : sekolah@smkn6-bpn.sch.id
Kompetensi Keahlian : 1. TKJ 2. RPL 3. MM 4. TITL 5. TP 6.TKR 7. TPL 8. TSM
NSS : 321166103002 Jl. Soekarno Hatta KM 7,5 Kel. Graha Indah Kec. Balikpapan Utara Telp.(0542) 8830033 NPSN 30409918

MODUL AJAR
A. Identitas Modul
• Nama Penyusun : Rika Kusdianingsih, S.Pd
• Institusi : SMK Negeri 6 Balikpapan
• Tahun penyusunan : 2022
• Jenjang/ Fase/ Kelas : SMK/ E/ kelas X
• Alokasi Waktu : 16 jp (4jp x 4 Pertemuan)
B. Capaian pembelajaran / Pokok Bahasan
Capaian Pembelajaran : Di akhir fase E, peserta didik dapat menggeneralisasi sifat-sifat bilangan
berpangkat (termasuk bilangan pangkat pecahan).
Pokok Bahasan : Eksponen dan Logaritma
C. Kompetensi Awal
• Menyebutkan bilangan-bilangan prima.
• Menyelesaikan operasi perkalian berulang
D. Sarana dan Prasarana
Media ❖ Video Pembelajaran pada you tube
❖ Whatsapp grup
❖ Laptop/LCD
❖ LKPD
Alat ❖ HP/ Laptop
E. Model Pembelajaran :
Discovery learning
F. Kompetensi Inti
Tujuan Pembelajaran Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran (KKTP)
Menggeneralisasi sifat-sifat bilangan Mendiskripsikan sifat
berpangkat (termasuk bilangan pangkat Menyerderhanakan eksponen dan menentukan nilai
pecahan). eksponen
Mendiskripsikan kaitan antara bentuk akar
Menentukan hasil operasi penjumlahan, pengurangan,
perkalian dan merasionalkan bentuk akar
Mendiskripsikan sifat logaritma
Menggunakan sifat logaritma untuk menentukan nilai suatu
logaritma
Menyelesaikan Masalah Yang Berkaitan Dengan
Eksponen, Bentuk Akar Dan Logaritma Berdasarkan
Analisis Atas Informasi Yang Diberikan
❖ Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 1 (4 x 45 Menit)

Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak siswa berdoa dengan menunjuk 15 menit
salah satu siswa untuk memimpin doa (Bertakwa Kepada Tuhan
YME)
2. Guru mengecek kehadiran dan kesiapan siswa (Asesmen Awal)
https://bit.ly/3LDSwkQ
3. Guru mengkaitkan materi yang lalu dengan materi yang akan
dipelajari sekarang
4. Guru menyampaikan tujuan belajar
5. Guru menyampaikn garis besar materi yang akan diajar pada
pertemuan hari ini yakni mengenai bentuk eksponen, akar dan
logaritma
6. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok terdiri dari 4-5
orang
Kegiatan Stimulation 15 menit
Inti 1. Guru memberikan ilustrasi cerita dan gambar yang berkaitan dengan
pemahaman konsep eksponen. (Bernalar Kritis)

Apa hubungan gambar tersebut dengan materi eksponen?


(Pertanyaan Pematik)
2. Secara berkelompok siswa diminta untuk mengamati dan memahami
cerita dan gambar yang disajikan tersebut.
3. Siswa mengamati permasalahan yang diberikan.
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Problem Statement 10 menit
4. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami dalam cerita dan gambar tersebut
Data Collecting 10 menit
5. Siswa diminta untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap konsep eksponen.
Data Processing and Verification 60 menit
6. Dari informasi yang diperoleh, siswa diminta berdiskusi dengan
kelompoknya untuk menemukan pemahaman terhadap konsep
eksponen. (Bergotong Royong)
7. Siswa diminta untuk menemukan sifat-sifat eksponen yang terdapat
pada LKPD dengan melihat hal-hal yang sudah diidentifikasi
sebelumnya (Mandiri)
https://bit.ly/3LDSwkQ
8. Setelah siswa memahami sifat-sifat eksponen guru memberikan
Latihan soal kontekstual yang nanti akan dipresentasikan kepada
kelompok lainnya
Generalization 45 menit
9. Guru menugaskan siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada kertas
karton, sebagai bahan untuk di presentasikan kepada kelompok teman
lainnya.
10. Dari hasil diskusi yang diperoleh pada tiap-tiap kelompok, siswa
diminta mempresentasikannya di depan kelas sedangkan siswa lain
memberikan tanggapan terhadap presentasi tersebut.
11. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
12. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan.
Penutup 13. Secara klasikal dan melalui tanya jawab siswa dibimbing untuk 15 menit
merangkum isi pembelajaran yaitu memahami dan mampu
menjelaskan konsep eksponen.
14. Secara individu siswa melakukan refleksi (penilaian diri) tentang hal-
hal yang telah dilakukan selama proses pembelajaran. Jika dirasa perlu
guru dapat memberikan tugas.
15. Siswa mencermati Informasi dari guru mengenai kegiatan pada
pertemuan berikutnya
16. Guru mengajak siswa untuk berdoa, dan salam

Pertemuan 2 (4 x 45 Menit)
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak siswa berdoa dengan menunjuk 15 menit
salah satu siswa untuk memimpin doa. (Bertakwa Kepada Tuhan YME)
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
2. Guru mengecek kehadiran dan kesiapan siswa
3. Guru mengkaitkan materi yang lalu dengan materi yang akan dipelajari
sekarang
4. Guru menyampaikan tujuan belajar
5. Guru menyampaikn garis besar materi yang akan diajar pada pertemuan
hari ini yakni mengenai bentuk eksponen, akar dan logaritma
6. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok terdiri dari 4-5 orang
Kegiatan Stimulation 15 menit
Inti 1. Guru memberikan ilustrasi cerita yang berkaitan dengan pemahaman
konsep bilangan akar

a. Apa hubungan ilustrasi cerita tersebut dengan materi bilangan


akar? (Pertanyaan Pematik)
2. Secara berkelompok siswa diminta untuk mengamati dan memahami
cerita dan gambar yang disajikan tersebut. (Bergotong Royong)
3. Siswa mengamati permasalahan yang diberikan.
Problem Statement 10 menit
4. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami dalam cerita dan gambar tersebut. (Bernalar Kritis)
Data Collecting 10 menit
5. Siswa diminta untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap konsep bilangan akar. (Mandiri)
Data Processing and Verification 60 menit
6. Dari informasi yang diperoleh, siswa diminta berdiskusi dengan
kelompoknya untuk menemukan pemahaman terhadap konsep bilangan
akar.
7. Siswa diminta untuk menemukan sifat-sifat eksponen yang terdapat
pada LKPD dengan melihat hal-hal yang sudah diidentifikasi
sebelumnya
https://bit.ly/3LDSwkQ
8. Setelah siswa memahami sifat-sifat logaritma guru memberikan
Latihan soal kontekstual yang nanti akan dipresentasikan kepada
kelompok lainnya
Apa kaitan antara pangkat pecahan dangan bilangan akar?
(Pertanyaan Pematik)
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Generalization 45 menit
9. Guru menugaskan siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada kertas
karton, sebagai bahan untuk di presentasikan kepada kelompok teman
lainnya.
10. Dari hasil diskusi yang diperoleh pada tiap-tiap kelompok, siswa
diminta mempresentasikannya di depan kelas sedangkan siswa lain
memberikan tanggapan terhadap presentasi tersebut.
11. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
12. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan.
Penutup 1. Secara klasikal dan melalui tanya jawab siswa dibimbing untuk 15 menit
merangkum isi pembelajaran yaitu memahami dan mampu menjelaskan
konsep logaritma.
2. Secara individu siswa melakukan refleksi (penilaian diri) tentang hal-
hal yang telah dilakukan selama proses pembelajaran. Jika dirasa perlu
guru dapat memberikan tugas.
3. Siswa mencermati Informasi dari guru mengenai kegiatan pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengajak siswa untuk berdoa, dan salam

Pertemuan 3 (4 x 45 Menit)

Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak siswa berdoa dengan menunjuk 15 menit
salah satu siswa untuk memimpin doa. (Bertakwa Kepada Tuhan
YME)
2. Guru mengecek kehadiran dan kesiapan siswa
3. Guru mengkaitkan materi yang lalu dengan materi yang akan
dipelajari sekarang
4. Guru menyampaikan tujuan belajar
5. Guru menyampaikn garis besar materi yang akan diajar pada
pertemuan hari ini yakni mengenai bentuk eksponen, akar dan
logaritma
6. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok terdiri dari 4-5
orang
Kegiatan Stimulation 15 menit
Inti 1. Guru memberikan ilustrasi cerita yang berkaitan dengan pemahaman
konsep logaritma (Bernalar Kritis)
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu

Apa hubungan ilustrasi cerita tersebut dengan materi logaritma?


(Pertanyaan Pematik)
2. Secara berkelompok siswa diminta untuk mengamati dan memahami
cerita dan gambar yang disajikan tersebut.
3. Siswa mengamati permasalahan yang diberikan.
Problem Statement 10 menit
4. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan mengenai hal-hal yang
belum dipahami dalam cerita dan gambar tersebut
Data Collecting 10 menit
5. Siswa diminta untuk mengumpulkan informasi yang berguna untuk
menemukan pemahaman terhadap konsep logaritma. (Mandiri)
Data Processing and Verification 60 menit
6. Dari informasi yang diperoleh, siswa diminta berdiskusi dengan
kelompoknya untuk menemukan pemahaman terhadap konsep
logaritma. (Bergotong Royong)
7. Siswa diminta untuk menemukan sifat-sifat eksponen yang terdapat
pada LKPD dengan melihat hal-hal yang sudah diidentifikasi
sebelumnya
https://bit.ly/3LDSwkQ
8. Setelah siswa memahami sifat-sifat logaritma guru memberikan
Latihan soal kontekstual yang nanti akan dipresentasikan kepada
kelompok lainnya. (Bernalar Kritis)
Generalization 45 menit
9. Guru menugaskan siswa untuk menyajikan hasil diskusi pada kertas
karton, sebagai bahan untuk di presentasikan kepada kelompok teman
lainnya.
10. Dari hasil diskusi yang diperoleh pada tiap-tiap kelompok, siswa
diminta mempresentasikannya di depan kelas sedangkan siswa lain
memberikan tanggapan terhadap presentasi tersebut.
11. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
12. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan.
Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Penutup 1. Secara klasikal dan melalui tanya jawab siswa dibimbing untuk 15 menit
merangkum isi pembelajaran yaitu memahami dan mampu
menjelaskan konsep logaritma.
2. Secara individu siswa melakukan refleksi (penilaian diri) tentang hal-
hal yang telah dilakukan selama proses pembelajaran. Jika dirasa
perlu guru dapat memberikan tugas.
3. Siswa mencermati Informasi dari guru mengenai kegiatan pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengajak siswa untuk berdoa, dan salam

Pertemuan 4 (4 x 45 Menit)

Rencana
Kegiatan Uraian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak siswa berdoa dengan menunjuk 15 menit
salah satu siswa untuk memimpin doa. (Bertakwa Kepada Tuhan
YME)
2. Guru mengecek kehadiran dan kesiapan siswa
3. Guru menyampaikan tujuan belajar
4. Guru menyampaikn garis besar materi yang akan diajar pada
pertemuan hari ini yakni mengenai bentuk eksponen, akar dan
logaritma
5. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok terdiri dari 4-5
orang
Kegiatan Inti 1. Peserta didik menyelesaikan latihan soal Keterampilan (Soal 45 Menit
Kontekstual) (Bernalar Kritis)
2. Peserta didik menpresentasikan hasil pekerjaannya, dan peserta didik 30 Menit
lain menanggapinya. Berdasarkan kegiatan tersebut guru menggiring
peserta didik untuk menyimpulkan materi yang telah dipelajari pada
pokok bahasan eksponen dan logaritma.
3. Ulangan harian materi eksponen dan logaritma 75 Menit
Penutup 1. Secara klasikal dan melalui tanya jawab siswa dibimbing untuk 15 menit
merangkum isi pembelajaran yaitu memahami dan mampu
menjelaskan konsep logaritma.
2. Secara individu siswa melakukan refleksi (penilaian diri) tentang hal-
hal yang telah dilakukan selama proses pembelajaran. Jika dirasa
perlu guru dapat memberikan tugas.
3. Siswa mencermati Informasi dari guru mengenai kegiatan pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengajak siswa untuk berdoa, dan salam
❖ Refleksi Peserta Didik Dan Pendidik
Peserta didik Pendidik
1. Setelah belajar mengenai eksponen dan 1. Guru meminta peserta didik melakukan refleksi
logaritma Guru meminta peserta didik terhadap apa yang sudah mereka pelajari dengan
untuk menyimpulkan menjawab pertanyaan refleksi. Alternatif jawaban
pertanyaan pada refleksi:
a) Apa itu eksponen dan logaritma? a) Eksponen atau bilangan berpangkat
didefinisikan sebagai berikut:
Jika 𝑎 adalah bilangan real dan 𝑛 adalah bilangan
bulat positif, maka 𝑎𝑛 menyatakan hasil kali
bilangan 𝑎 sebanyak 𝑛 𝑓𝑎𝑐𝑡𝑜𝑟 dan di tulis
dengan

Logaritma didefinisikan sebagai berikut :


Misalkan 𝑎 adalah bilangan positif dengan 0 <
𝑎 < 1 atau 𝑎 > 1, 𝑏 > 1, maka berlaku
𝑎
log 𝑏 = 𝑐 jika dan hanya jika 𝑏 = 𝑎𝑐 . Di
mana 𝑎 adalah bilangan pokok atau basis
logaritma, 𝑏 adalah numerus dan 𝑐 adalah hasil
b) Apa hubungan antara eksponen dan logaritma
logaritma? b) Eksponen merupakan kebalikan dari logaritma

G. Asesmen
❖ Asesmen Dianostik (Lampiran 9 )
❖ Asesmen Formatif (Lampiran LKPD)
❖ Asesmen Sumatif (Lampiran 10)
https://bit.ly/3LDSwkQ
H. Remedial dan Pengayaan
a. Remedial b. Pengayaan
✓ Remidial dapat diberikan kepada ✓ Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan
peserta didik yang belum mencapai peserta didik mengenai materi pembelajaran
KKM yang dapat diberikan kepada peserta didik yang
✓ Guru memberi semangat kepada telah tuntas mencapai KKM atau mencapai
peserta didik yang belum mencapai Kompetensi Dasar.
KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). ✓ Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak
Guru akan memberikan tugas bagi ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta
peserta didik yang belum mencapai didik
KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal),
misalnya sebagai berikut.
➢ Pembelajaran remedial
dilakukan bagi Peserta didik
yang capaian KD nya belum
tuntas
➢ Tahapan pembelajaran
remedial dilaksanakan melalui
remidial teaching (klasikal),
atau tutor sebaya, atau tugas
dan diakhiri dengan tes.
➢ Tes remedial, dilakukan
sebanyak 3 kali dan apabila
setelah 3 kali tes remedial
belum mencapai ketuntasan,
maka remedial dilakukan
dalam bentuk tugas tanpa tes
tertulis kembali.

I. Lampiran
1. LKPD dan Metode/Rublik penilaian (Terlampir)
2. Rencana Remedial dan pengayaan (Terlampir)
3. Bahan bacaan Guru dan peserta didik (Terlampir)
4. Glosarium (Terlampir)
https://bit.ly/3LDSwkQ

Mengetahui Balikpapan, 12 Juli 2022


Waka Kurikulum Guru Mata Pelajaran

Endah Priyanti,S,Kom Rika Kusdianingsih,S.Pd


NIP. 19760802 201101 2 003 NIP. 19900506 202221 2 026

Anda mungkin juga menyukai