Anda di halaman 1dari 13

Analisis Kualitatif Zat Warna Yang

Diizinkan dan Tidak Diizinkan


Alifaa Rizki Salsabila
P24840422005
4A
Jurnal

Optimasi Komposisi Fasa Gerak dan pH


Buffer Asetat Pada Analisa Zat Warna
Sintetik Rhodamin B dan Ponceau 4R
Menggunakan Metoda HPLCv
Prosedur Refrensi
Preperasi Sampel
1. Sampel Minuman
Pada sampel minuman sebelum dianalisa harus disaring dengan syringe filter
0,45µm, ini dilakukan untuk menyaring partikel kotoran yang tersisa pada
sampel untuk menghindari penyumbatan pada kolom, lalu di ultrasonik untuk
menghilangkan gas agar sampel menjadi homogen.

2. Sampel Makanan
Sampel Makanan seberat 5,0 gram ditimbang, kemudian
sampel dimasukkan ke dalam Erlenmeyer 250 mL yang
bertutup asah dan diberi label. Sampel kemudian ditambahkan
100 mL larutan ammonia 2% dalam etanol 70% dan
didiamkan semalam hingga semua pewarna larut
Pembuatan Larutan Standar
Rhodamin B dan Ponceau 4R

Rhodamin B Ponceau 4R
Larutan standar 1000 ppm Cara yang sama dilakukan juga
dapat dibuat dengan cara untuk Ponceau 4R. Kemudian
menimbang pewarna dibuat larutan standar 10 ppm.
Rhodamin B sebanyak 100 mg Larutan standar 10 ppm dapat
lalu dimasukkan kedalam labu dibuat dengan cara memipet 1
ukur 100 mL. Kemudian mL laruatan induk 1000 ppm
larutan ditambahkan dengan Rhodamin B dan masukkan
kedalam labu ukur 100 mL, lalu
aquabides hingga tanda batas
ditambahkan aquabidest
dan dihomogenkan.
sampai tanda batas dan di
homogenkan.
Alat dan Bahan
Alat Bahan
1. Timbangan Analitik 1. Pewarna Rhodamin B
2. Syiringe Filter 0,45 2. Pewarna Ponceu 4R
mikrometer 3. Metanol p.a
3. Hot plate 4. Asam Asetat
4. Erlenmeyer 250 mL 5. Natrium asetat
5. Pipet tetes 6. Aquadest
6. Ultrasonik untuk 7. Ammonia 2%
menghilangkan gas pada 8. Etanol 70%
larutan sampel. 9. H2sO4 P 10 %
7. Beakerglass 10. Hcl P
8. Tabung reakasi 11. NaOH 10%
9. Gelas ukur
10. Labu ukur 100 mL
Langkah Kerja
Larutan Standar Rhodamin B dan Ponceau 4R

Larutan standar 1000ppm Larutan standar 1000ppm dapat


dapat dibuat dengan cara dibuat dengan cara

1. Timbang pewarna Rhodamin 1. Timbang pewarna Ponceau


sebanyak 100 mg menggunakan sebanyak 100 mg menggunakan
kertas perkamen kertas perkamen
2. Dimasukkan kedalam labu ukur 2. Dimasukkan kedalam labu ukur 100
100 mL mL
3. Ditambahkan dengan aquadest 3. Ditambahkan dengan aquadest
hingga tanda batas dan hingga tanda batas dan
homogenkan. homogenkan.
Langkah Kerja
Sampel Minuman

1. Disiapkan alat dan bahan yang akan digunakan


2. Disaring dengan syringe filter 0,45 mikrometer
3. Di ultrasonik untuk menghilangkan gas agar sampel menjadi homogen
4. Sehabis itu dilakukan analisa kualitatif pewarna Rhodamin B dan
Ponceau 4R ketabung Reaksi, dengan cara :
a)Di teteskan asam sulfat hidroksida 10 %
b)Di tetesi asam klorida pekat
c) Di tetesi natrium hidroksida 10%
Perubahan warna yang terjadi diamati dengan larutan standar.
Langkah Kerja
Sampel Makanan
1. Sampel seberat 5,0 gram ditimbang menggunakan timbangan analitik
2. Sampel dimasukkan kedalam erlenmeyer 250 mL bertutup asah dan
diberi label
3. Ditambahkan 100 mL larutan ammonia 2% dalam etanol 70%
4. Di diamkan semalam hingga semua pewarna larut
5. Sehabis itu dilakukan analisa kualitatif pewarna Rhodamin B dan
Ponceau 4R ketabung Reaksi, dengan cara :
a)Di teteskan asam sulfat hidroksida 10 %
b)Di tetesi asam klorida pekat
c) Di tetesi natrium hidroksida 10%
Perubahan warna yang terjadi diamati dengan larutan standar
Tabel Hasil Pengamatan Jurnal
Kesimpulan
Alasan saya memakai prosedur “Optimasi
Komposisi Fasa Gerak dan pH Buffer Asetat Pada
Analisa Zat Warna Sintetik Rhodamin B dan
Ponceau 4R Menggunakan Metoda HPLCv”
Karena penggunaan bahan lebih efisien dan lebih
sederhana dalam pengerjaan nya.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai