Anda di halaman 1dari 21

PENERIMAAN,

PENYIMPANAN, DAN
PENDISTRIBUSIAN SARANA
PRASARANA KANTOR
Firza Insanudzaky
Hi Everyone!
Firza Insanudzaky

Firza Insanudzaky 20 tahun, asal bandung


Jurusan Pendidikan Manajemen
Perkantoran
Pembelajaran
hari ini
Mengenal penerimaan dan
penyimpanan sarana dan prasarana
kantor
Mengenal pendistribusian sarana dan
Prasarana kantor
Mengenal jenis jenis moda
transportasi dalam saranan dan
prasarana kantor
Mengenal dokumen pelaksanaan
pendistribusian sarana dan prasarana
PENERIMAAN SARANAN DAN
PRASANARA KANTOR
Pengertian penerimaan
Perimaan merupakan kegiatan yang dilakukan satuan kerja untuk menerima
barang dari pabrik distributor yang disesuaikan dengan dokumen dengan
persyaratan penangangan barangnya
Point Penting dalam penerimaan barang
Fisik barang yang diterima
Dokumentais
Cara penangan barang
Contoh surat perjanjain /
Dokumentasi
PENERIMAAN SARANAN DAN
PRASANARA KANTOR
Pengertian penerimaan
Perimaan merupakan kegiatan yang dilakukan satuan kerja untuk menerima
barang dari pabrik distributor yang disesuaikan dengan dokumen dengan
persyaratan penangangan barangnya
Point Penting dalam penerimaan barang
Fisik barang yang diterima
Dokumentasi
Cara penangan barang
Tahapan Penerimaan

Masuk Gudang Parkir dan Antri Bongkar muat Penyusunan Barang


Bongkaran
Tahapan Penerimaan

Pengecekan Barang Pemasukan Data ke Legitimasi Dokumen Keluar Gudang


dan Dokumen dalam sistem
Prosedur Administrasi
Penerimaan
Pemeriksaan
Pemeriksaan Dokumen
Membandingkan dokumen yang terkait dengan pengiriman
barang, seperti order pembelian, dengan berita acara atau
dokumen penerimaan yang dimiliki oleh penerima
Pemeriksaan Fisik Barang
Penandatanganan
Bukti Tanda Terima Barang
Berkas Penagihan
PENYIMPANAN SARANAN DAN
PRASANARA KANTOR
Pengertian Penyimpanan
Penyimpanan sarana dan prasarana adalah kegiatan menyimpan suatu
barang baik berupa alat tulis kantor, surat-surat, maupun barang elektronik

Aspek dalam penyimpanan


Aspek Fisik (Gudang)
Aspek Administratif (Pelaksanaan kegiatan)
Hal-hal yang perlu diperhatikan
dalam penyimpanan
Persediaan alat-alat pemeliharaan Pergudangan yang memiliki
Sifat barang yang disimpan
yang tersedia beberapa syarat

Prosedur dan Tata kerja Biaya yang tersedia Tenaga yang Diperlukan

Jangka Waktu Penyimpanan


Jangka Waktu Penyimpanan
PROSEDUR TATA CARA
PENERIMAAN DAN PENYIMPANAN

Penerimaan Penyimpanan
Menerima pemberitahuan Mengelompokan barang berdasarkan
pengiriman barang kepada tanggal masuk
pihak penjual Meniliti barang yang akan disimpan
Memeriksa barang yang Mencatat barang kedalam buku
diterima baik secara penerimaan, kartu barang dan kartu stok
kelangkapan administrasi Membuat denah lokasi barang
Membuat berita acara Pengeluaran barang harus disimpan
penerimaan sesuai dengan surat perintah
mengeluarkan barang
PENDISTRIBUSIAN SARANAN
DAN PRASANARA KANTOR
Pengertian Pendistribusian
Pendistribusian merupakan kegiatan yang mencakup pemindahan barang
dan tanggung dari intansi yang satu kepada instansi lain atau dair karyawan
satu kelainnya
Hal yang perlu diperhatikan dalam distribusi
Ketepatam barang yang disampaikan
Ketepatan sarana penyampaiannya
Ketepatan kondisi barang
Langkah-Langkah
Pendistribusian

01 02 03
Penyusunan Alokasi Pengiriman Barang Penyerahan Barang
Alokasi penting dilakukan karena Pengiriman barang dilakukan dari Ketika barang diterima maka perlu
dapat menghindari pemborosan pusat penyyaluran b arnag hingga mengisi daftar, dan serah terima,
dan menghindari kesalahan dalam ke pembongkaran setlah itu dilakukan pengecekan
jumlah, waktunya dan lainnya mengenai kebenaran barang oleh
inventaris
SISTEM PENDISTRIBUSIAN

SISTEM PENDISTRIBUSIAN SISTEM PENDISTRIBUSIAN


SECARA LANGSUNG SECARA TIDAK LANGSUNG

Dalam distribusi langsung, produsen


Dalam distribusi tidak langsung, produk
atau produsen menjual produk
melewati satu atau lebih perantara
langsung kepada konsumen akhir
sebelum mencapai konsumen akhir.
tanpa melalui perantara.
Syarat
Pendistribusian

Asas ketepatan Asas Kecepatan Asas Keamanan Asas Ekonomi


Pengertian Mode
Transportasi
Moda transportasi merujuk pada berbagai
sistem atau metode yang digunakan untuk
mengangkut orang atau barang dari satu
lokasi ke lokasi lainnya. Ini mencakup
berbagai jenis kendaraan, infrastruktur, dan
teknologi yang digunakan dalam proses
perpindahan. Moda transportasi sangat
penting dalam memfasilitasi perdagangan,
mobilitas manusia, distribusi barang, dan
konektivitas antar wilayah. Berikut adalah
beberapa aspek penting dari moda
transportasi:
MACAM-MACAM MODA
TRANSPORTASI KELEBIHAN
DAN KEKURANGAN
DARAT UDARA AIR
Dokumen Pelaksanaan
Pendistribusian Sarana dan
Prasarana Kantor
Surat Pengantar barang
Surat pengantar barang adalah dokumen yang digunakan untuk mengirim
barang. Isinya mencakup informasi tentang pengirim, penerima, deskripsi dan
jumlah barang yang dikirim, serta detail penting lainnya terkait pengiriman.
Surat tanda terima barang
Surat tanda terima barang adalah dokumen yang mencatat penerimaan
barang oleh penerima. Ini menegaskan bahwa barang telah diterima sesuai
dengan persyaratan yang disebutkan dalam surat pengantar. Surat ini juga
berfungsi sebagai bukti penerimaan barang dalam kondisi yang baik.

Anda mungkin juga menyukai