Anda di halaman 1dari 4

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN PADA

APLIKASI CANVA TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA


MENGGUNAKAN METODE DELONE AND MCLEAN

TUGAS AKHIR

Disusun Oleh :
Wulandari Permatasari
8040200270

Untuk Persyaratan Penelitian dan Penulisan Tugas Akhir


Sebagai Akhir Proses Studi Starata I

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS DINAMIKA BANGSA
JAMBI
2024
LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING

Judul Tugas Akhir : Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Pada Aplikasi


Canva Terhadap Kepuasan Pengguna Menggunakan
Metode Delone and Mclean
Nama : Wulandari Permatasari
NIM : 8040200270
Tanggal Sidang : 21 Februari 2024

Mengesahkan

Pembimbing I Pembimbing II

(Irawan, S.Kom, M.Kom) (Daniel Sintong PS, S.Kom, M.S.I)


NIK : YDB.11.89.082 NIK : YDB.10.87.075

Ka. Prodi Sistem Informasi

(Herti Yani, S.Kom, M.S.I)


NIK : YDB.11.83.078

ii
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Wulandari Permatasari

NIM : 8040200270

Judul Tugas Akhir : Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Pada


Aplikasi Canva Terhadap Kepuasan
Pengguna Menggunakan Metode Delone and
Mclean

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Tugas Akhir ini merupakan


hasil penelitian, pemikiran dan pemaparan asli saya sendiri. Saya tidak
mencantumkan tanpa pengakuan bahan - bahan yang telah dipublikasikan
sebelumnya atau ditulis oleh orang lain, atau sebagai bahan yang pernah diajukan
untuk gelar atau ijazah pada Universitas Dinamika Bangsa.

Apabila dikemudian hari terdapat penyimpangan dan ketidak benaran


dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik sesuai
dengan peraturan yang berlaku di Universitas Dinamika Bangsa.

Demikian pernyataan ini saya buat.

Jambi, 16 Januari 2024

Yang membuat pernyataan,

Wulandari Permatasari

iii
ABSTRAK

Wulandari Permatasari (8040200270)


ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN PADA APLIKASI CANVA
TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA MENGGUNAKAN METODE
DELONE AND MCLEAN Kata Kunci: Analisisis, Aplikasi, Kualitas Layanan,
Kat Kata Kunci: Analisisis, Aplikasi, Kualitas Layanan, Canva

(xii+75+Lampiran)

Desain grafis merupakan salah satu hal yang tidak bisa diabaikan apapun jenis
bisnisnya baik untuk membuat logo, packaging, promotion tools, infografik
maupun sekedar posting di media sosial untuk branding produk agar dikenali
orang dan memikat hati para pembeli. Canva adalah salah satu tools aplikasi
desain grafis gratis yang dapat membantu dalam membuat, merancang, atau
mengedit desain bagi pemula secara online Penelitian ini dilakukan dengan tujuan
untuk Menganalisis pengaruh kualitas layanan pada Aplikasi Canva dengan
melihat aspek Delone and Mclean. Sampel penelitian ini sebanyak 384 responden.
Penelitian menggunakan kuesioner google form dan diolah dengan SEM PLS.
Dari Analisa yang dilakukan variabel kualitas informasi (X1), kualitas
system(X2), dan kualitas layanan (X3) berpengaruh positif dan signifkan terhadap
variabel kegunaan (Y1) dan kepuasan pengguna (Y2). Sementara itu variabel
kegunaan (Y1) tidak berpengaruh terhadap manfaat bersih (Z), dan kepuasan
pengguna (Y2) berpengaruh positif dan siginifikan terhadap manfaat bersih (Z).

Daftar Pustaka (2014-2023)

iv

Anda mungkin juga menyukai