Anda di halaman 1dari 4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Mata Pelajaran : Sejarah


Kelas/Semester : XI. IPS /I
Pertemuan ke :1
Alokassi Waktu : 3 x 45 Menit
Standar Kompetensi : Menganalisis perjalanan bangsa Indoesia pada masa Negara-negara
Tradisional
Kompetensi Dasar : Menganalisis Pengaruh perkembangan agama dan kebudayaan Hindu-
Buddha terhadap masyarakat di berbagai daerah di Indonesia
Indikator :
• Menjelaskan proses perkembangan agama dan budaya Hindu-Buddha di Indonesia.
• Menjelaskan teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan Hindu-Buddha ke
Indonesia.

A. Tujuan Pembelajaran :
Setelah proses belajar mengajar selesai diharapkan siswa mampu :
• Mendeskripsikan dan menganalisis proses perkembangan agama dan budaya
Hindu-Buddha di Indoneisa.
• Mendeskripsikan dan menganalisis teori masuk dan berkembangnya agama serta
kebudayaan Hindu-Buddha ke Indonesia.
B. Materi Ajar :
• Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia.
C. Metode/ strategi pembelajaran
• Ceramah, tanya jawab/ Kombinasi metode pembelajaran

D. Langkah-langkah Pembelajaran :

No. Kegiatan pembelajaran Alokasi


waktu
• • Pendahuluan 15 menit
• Mengucapkan salam
• Memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian
kelas
• Apersepsi (mengulang kembali pelajaran pada minggu
sebelumnya)
• Motivasi : memberikan dorongan kepada siswa agar dapat
memahami lebih luas tentang hakikat dan ruang lingkup
ilmu sejarah dan lebih aktif untuk mencari sendiri serta
dapat membandingkan materi tersebut antara buku yang
atu dengan buku yang lainnya.

• Kegiatan inti 90 menit


• Eksplorasi
• Guru menyampaikan materi dan tujuan yang akan
dicapai.
• Siswa memahami materi ajar yang diberikan oleh
guru.
• Elaborasi
• Guru menjelaskan proses perkembangan agama
dan kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia
• Guru menjelaskan teori masuknya agama dan
kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia
• Guru membagikan lembaran kegiatan yang
berisikan materi dan jawaban (sesuai contoh).
• Guru memandu siswa dalam menjawab
pertanyaan/soal.
• Guru memberikan poin pada setiap jawaban yang
diberikan siswa.
• Guru melibatkan peserta didik dalam menjawab
pertanyaan yang diberikan oleh Guru sesuai
dengan materi yang telah diberikan.

• Konfirmasi
• Guru bertanya kepada siswa tentang hal-hal yang 30 menit
belum dimengerti siswa.
• Penutup
• Kesimpulan
• Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan
materi pembelajaran.

• Evaluasi
• Guru memberikan tugas rumah kepada siswa
untuk memperdalam materi sekaligus mendorong
keaktifan siswa.
• Guru menutup pembelajaran dengan salam.

E. Alat
• White Board dan alat tulis
• Power point
• Internet (rumahbelajar)
• Gambar
• Infocus
• Buku teks anak
• Laptop / Komputer

F. Sumber :
• Buku sejarah indonesia untuk SMA Kelas XI Program IPS, I Wayan Badrika,
Penerbit Erlangga
• LKS
• Buku Sejarah Kebudayaan Indonesia Jilid I, R. Soekmono, Penerbit Kanisius
• Buku Sejarah Nasional Indonesia, Nugroho Notosusanto, Dkk. Depdikbud.

G. Penilaian :
• Tes Tertulis :
• Jelaskanlah proses masuk dan berkembangnya agama dan budaya Hindu-
Buddha di Indonesia ? (bobot 30)
• Sebutkanlah beberapa teori tentang masuk dan berkembangnya agama
serta kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia ? (bobot 40)
• Mengapa hanya golongan brahmana yang dianggap pantas menyebarkan
agama Hindu-Buddha ke Indonesia ? (bobot 30)
• Non Tes
Penilaian Kinerja
NamaSiswa………………………….Tanggal……………………….Kelas…………
……………………….
No Aspek yang dinilai Tingkat Kemampuan
1 2 3 4
1. Religius
2. Sosial
3. Pengetahuan
4. Keterampilan

Jumlah

KriteriaPenskoranKriteriaPenilaian
• BaikSekali 4 10-12 A
• Baik 3 7 -9 B
• Cukup 2 4 -6 C
• Kurang 1< 3D

Mengetahui Palangki, September 2014


Guru Pamong Guru Mata Pelajaran

PISNETTI S.P,d DESNI HARNITA


NIP. 196905092007012024

Anda mungkin juga menyukai