Anda di halaman 1dari 30

LAPORAN BEST PRACTICE

Guru Tamu:
Pelibatan Masyarakat Profesional

Penyusun:
Ni Made Adnyani, S.Ag., M.Pd.

SMA NEGERI 1 BONTANG


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
TAHUN 2023

1
DAFTAR ISI

§ Situasi dan Tantangan


§ Aksi
§ Refleksi

2
LAPORAN BEST PRACTICE
Guru Tamu:
Pelibatan Masyarakat Profesional

SMA NEGERI 1 BONTANG


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
TAHUN 2023

3
“Learn From Others”

4
SITUASI
Dalam rangka tindak lanjut kebijakan Kurikulum Merdeka dimana
pembelajarannya dilakukan melalui kegiatan proyek yang dapat memberikan
kesempatan lebih luas kepada peserta didik untuk lebih aktif mengeksplorasi isu-isu
aktual seperti isu lingkungan, kesehatan dan lainnya. Untuk itu, dalam upaya
mendukung pengembangan karakter serta kompetensi Profil Pelajar Pancasila
diperlukan adanya tenaga pengajar (Guru Tamu) dari berbagai bidang yang lebih
relevan dengan kompetensi keahlian yang di miliki.

Analisis Kesiapan Sekolah

Strengths Weaknes Opportunity Threats

•Implementasi •Pelaksanaan •Membangun •Menentukan


Kurikulum Guru Tamu Relasi topik yang
Merdeka pada waktu •Memperluas sesuai dengan
•Upaya yang rawan Wawasan keahlian Guru
Pelibatan mengantuk Tamu
Masyarakat
Profesional

TANTANGAN

Dalam upaya menghadirkan Guru Tamu, tentunya di butuhkan biaya


operasional seperti pengadaan spanduk, honor Guru Tamu, konsumsi dan sarana
prasarana pendukung. Namun keterbatasan dana anggaran operasional sekolah, ini
menjadi tantangan tersendiri untuk melaksanakan program ini tanpa mengganggu
stabilitas anggaran yang sudah ditetapkan. Tantangan lain adalah menyesuaikan
kebutuhan topik guru tamu dengan keahlian calon guru tamu. Keterbatasan sumber
pada topik-topik tertentu dan menumpuknya narasumber pada topik-topik lain.

5
Alur Atap Program Guru Tamu
AKSI
ASET TANTANGAN PERUBAHAN
• Untuk melaksanakan
•Peserta didik •Tidak ada • Perubahan yang
program Guru Tamu, aksi
dikenalkan dengan anggaran biaya diharapkan:
nyata yang harus
P5, semangat untuk dilakukan: •Peserta didik
belajar dalam kelas memberikan memiliki sumber
•Berkoordinasi dengan
P5 perlu ditunjang honor untuk belajar baru dari
Waka Kurikulum dan
dengan dukungan narasumber/fasilita para Guru Tamu
Kepala Sekolah
narasumber/fasilita tor. Selain itu, •Membentuk Tim
•Peserta didik
tor dari menemukan mengenal Guru
Program Guru Tamu
masyarakat narasumber yang tamu dari berbagai
•Membuat MoU dengan
profesional untuk tepat sesuai latar belakang
dengan pihak-pihak
menyempurnakan dengan tema dan profesi
terkait
pemahaman tema relevan dengan •Peserta didik
•Menghubungi Calon
Projek, selain itu, kondisi siswa juga mendapatkan
Guru Tamu
masyarakat kebutuhan belajar wawasan baru
•Membuat Surat dan
profesional dapat murid menjadi •Peserta didik
menyusun jadwal
terlibat aktif dalam tantangan mampu
kegiatan Guru tamu
dunia pendidikan tersendiri memahami tema
•Melaksanakan kegiatan dan topik P5
dengan menjadi
•Mendokumentasikan •Peserta didik
guru Tamu.
Kegiatan memiliki
•Refleksi dan tindak pengalaman belajar
lanjut. menyenangkan

Tema Guru Tamu


Kelas X melaksanakan projek dengan 3 tema, diantaranya:
1. Gaya Hidup Berkelanjutan
2. Kearifan lokal
3. Kewirausahaan

6
Topik Guru Tamu

NO KEARIFAN LOKAL KEWIRAUSAHAAN GAYA HIDUP


BERKELANJUTAN
1 Tari Kalimantan Timur Kuliner Bontang Mendaur ulang sampah plastik
Penanaman Tanaman Pada
2 Wayang Kriya Tanah Liat
Kebun Sekolah
3 Tameng Dayak Kriya Kayu Ecoprint
Kewirausahaan Bagi
4 Batik Beras Basah Filtrasi Air Kotor
Remaja
5 Batik Celup Flower Cara Sukses Jadi Wirausaha Membuat Produk Daur Ulang
Teknik Memulai Usaha
6 Alat Musik Tradisional Pupuk Kompos
Baru
Kebudayaan Kalimantan Gantungan Kunci Manik-
7 Pupuk dari cangkang telur
Timur Manik
8 Batik Kuntul Perak Keripik Bawis Ecoenzime
Permainan Tradisional
9 Pempek Bontang Biopori
Kalimantan Timur
Olah Raga Tradisional
10 Abon Rumput Laut Penghijauan
Kalimantan Timur
Tradisi Masyarakat Membangun Usaha salad
11 -
Guntung buah yang berinovasi
Bangunan Tradisional
12 - -
Kalimantan Timur

7
AKSI
Langkah 1: Menyiapkan Alur Kegiatan

Memahami Menyiapkan Mendesain


Profil Pelajar Tim Guru Modul Guru
Pancasila Tamu Tamu

Mengelola Menghubungi Menyusun


Pelaksanaan Calon Guru Jadwal Guru
Guru Tamu Tamu Tamu

Mendokumenta Refleksi dan


sikan Tindak Lanjut

Langkah 2: Memahami Profil Pelajar Pancasila


Kegiatan ini dilakukan dalam bentuk seminar, mengenalkan setiap dimensi Profil
Pelajar Pancasila. Dalam pengenalan ini, digunakan metode gerak dan Lagu.

Pelajar Pancasila
Beriman dan Bertaqwa pada Tuhan Yang Esa
dan berakhlak mulia
berkebhinekaan global
gotong royong, mandiri
kreatif dan bernalar kritis

Setelah mengenal 6 dimensi Profil Pelajar Pancasila. Kemudian dikenalkan


elemen dan subelemennya dengan lembar kerja.

8
Langkah 3: Menyiapkan Tim Guru Tamu
Tim Guru tamu terdiri dari Koordinator Projek dan Guru BK. Tim Guru Tamu
diantaranya
Penanggung Jawab : Wakil Kepala Sekolah Kurikulum
Ketua : Ni Made Adnyani, S.Ag., M.Pd
Anggota : Yetty Riadhi Ningsih, S.Pd
Noor Rien, S.Pd

Langkah 4: Mendesain Modul Guru Tamu

A. Tujuan Guru Tamu

1. Penguatan Profil Pelajar Pancasila terutama pada dimensi gotong-


royong dan bernalar kritis
2. Meningkatkan wawasan dan pemahaman peserta didik

Target Peserta Didik


¨ Peserta didik regular/tipikal
¨ Peserta didik dengan Kemampuan belajar tinggi
¨ Peserta didik dengan kategori kesulitan belajar

Alat Belajar
¨ Laptop/PC
¨ Tab/HP
¨ LCD Projektor
¨ Internet
¨ Wifi/Paket Data
¨ Ruang belajar kondusif

Media Belajar
¨ E-book/E-modul
¨ Buku tulis
¨ Alat tulis
¨ Video, foto
¨ WhatApss

9
Pengaturan Peserta Didik
¨ Individu
¨ Berpasangan
¨ Berkelompok

Model Pembelajaran
¨ Seminar

Metode Pembelajaran
¨ Presentasi
¨ Demonstrasi
¨ Projek
¨ Eksperimen
¨ Eksplorasi
¨ Permainan
¨ Simulasi

10
B. Langkah - Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (15 menit)

Kegiatan Pendahuluan dilakukan oleh Moderator


(Koordinator Projek/Fasilitator)

Salam dan Doa


• Salam
• Doa Sebelum
Mengatur Kelas Fisik belajar dipimpin
Kebersihan ruang belajar moderator
Kelengkapan alat dan bahan belajar
(Bahan Tayang PPT sudah siap)
Mengatur Kelas Psikis
Psikologi
• Menanyakan
Pembiasaan kabar
Menyanyikan lagu P5 • Motivasi
• Ice Breaking

Pembacaan Curriculum Vitae


Guru Tamu

Menyampaikan Tujuan dan Manfaat


pembelajaran

Menyampaikan Alur Belajar


Paparan – Tanya jawab -
Simpulan
Menyampaikan Rencana Refleksi

11
Kegiatan Inti (90 menit)

Tanya Jawab
Paparan oleh
(Dipandu Kesimpulan
Guru Tamu
Moderator)

Srategi Berdiferensiasi

Komponen Strategi Diferensiasi Konten/Aktivitas/Produk


Diferensiasi Konten Tersedia berbagai topik ¨ Pengertian
¨ Bagian-bagian
¨ Implementasi
¨ Dampak

Diferensiasi Proses Kegiatan berjenjang Ada paparan dan kemudian


diskusi
Dioferensiasi Produk Produk belajar bervariasi Resume dari siswa yang
bervariasi

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Kegiatan Penutup dilakukan oleh Moderator


(Koordinator Projek/Fasilitator)

Menyampaikan

Refleksi Topik Guru Tamu Doa dan Salam


Pembelajaran Berikutnya Penutup

Reward/Testimoni Foto Bersama


Siswa

12
C. Asesmen
Jenis Asesmen Asesmen Formatif
Bentuk Asesmen o Asesmen Individu dengan membuat Resume dan
Formatif Refleksi
o Pengumpulan Resume dan Refleksi (Perkelas)

Asesmen Formatif Individu


Isilah Resume dan Refleksi Pembelajaran oleh Guru tamu dengan mengisi link yang
telah disiapkan

Pertanyaan Refleksi Pembelajaran

Refleksi Pembelajaran menggunakan metode 4P


ASPEK PERTANYAAN
Peristiwa Apa yang telah kalian pelajari hari ini?
Perasaan Bagaimana perasaan kalian setelah pelajaran hari ini?
Pembelajaran Hal baru apa yang kalian peroleh hari ini?
Perubahan Apa perubahan yang ingin dilakukan?

Contoh refleksi:
Hari ini saya belajar tentang alat music tradisional, perasaan saya sangat senang
setelah mendapatkan hal baru tentang alat music seruling. Saya ingin mempelajari
mengenal jenis alat music tradisional lainnya.

13
Langkah 5: Menyusun Jadwal Guru Tamu
Timeline guru tamu semester 1

Juli 2023 Sept 2023 Nov 2023

Memahami Pelaksanaan Pelaksanaan


Profil Tema Tema
Pelajar Kearifan Kearifan
Pancasila Lokal Lokal

7 8 9 10 11 12

Agustus Okt 2023 Des 2023


2023 Evaluasi
Pelaksanaan dan Refleksi
Merencanak Tema
an Program Kearifan
Lokal

Timeline Guru Tamu Semester 2

Jan 2024
Mart 2024 Mei 2024
Pelaksan
aan Pelaksanaan Pelaksanaan
Tema Tema Tema Gaya
Kewirau Kewirausah Hidup
sahaan aan Berkelanjutan

1 2 3 4 5 6

Feb 2024 April 2024 Juni


2024
Pelaksanaan Pelaksanaan
Tema Tema gaya Pelaksan
Kewirausaha Hidup aan gaya
an Berkelanjutan Hidup
Berkelan
jutan

14
Jadwal Guru Tamu

Tema: Kearifan Lokal


Hari September 2023 Oktober 2023 November 2023
Senin
11 02 06
Tari Kalimantan Timur Batik Beras Basah Permainan Tradisional
Kalimantan Timur
Senin
18 09 13
Wayang Batik Celup Flower Olah Raga Tradisional
Kalimantan Timur
Senin
25 16 20
Tameng Dayak Alat Musik Tradisional Tradisi Masyarakat Guntung

Senin -
23 27
Kebudayaan Kalimantan Bangunan Tradisional
Timur Kalimantan Timur
Senin - -
30
Batik Kuntul Perak

Tema: Kewirausahaan
Hari Januari 2024 Februari 2024 Maret 2024
Senin
15 05 04
Kuliner Bontang Kewirausahaan Bagi Keripik Bawis
Remaja
Senin
22 12 11
Kriya Tanah Liat Cara Sukses jadi Empek-Empek Bontang
Wirausaha
Senin
29 19 18
Kriya Kayu Teknik memulai Usaha Abon Rumput Laut
Baru
Senin -
26 25
Gantungan Kunci Membangun usaha salad buah
Manik-Manik yang berinovasi

15
Tema: Gaya Hidup Berkelanjutan
Hari April 2024 Mei 2024 Juni 2024
Senin
01 06 03
Mendaur ulang sampah Pupuk Kompos Penghijauan
plastik
Senin -
08 13
Penanaman Tanaman Pupuk dari Cangkang
Pada Kebun Sekolah Telur
Senin -
15 20
Ecoprint Ecoenzime

Senin -
22 27
Filtrasi Air Kotor Biopori

Senin -
29
Membuat Produk Daur
Ulang

16
EDISI 4 FEBRUARI 2023

BULETIN D'JOURSA

PROJECT
PROFIL PELAJAR PANCASILA

GUEST EACHER
SUSUNAN DEWAN REDAKSI

Penanggung Jawab. : Kepala Sekolah

Sumariyah, S.Pd., M.Pd

Ketua : Ni Made Adnyani, S.Ag., M.Pd

Editor : Cahya Ramadina Mahmudah

Layouter : M. Lutfhi Rahman

Kontributor Naskah : Arya Suta Athaya Habib


Prakata
Program Guru Tamu dirancang dalam rangka
Implementasi Kurikulum Merdeka, utamanya dalam
projek penguatan profil pelajar Pancasila. Pelibatan
masyarakat profesional sangat diperlukan karena
Pasca Pandemi covid-19, terjadi adanya learning loss
sehingga peserta didik kehilangan waktu untuk
berinteraksi dan mengakibatkan keterampilan sosial
emosional murid menurun. Untuk itu perlu diadakan
kegiatan yang menunjang keterampilan sosial
emosionalnya.
Ni Made Adnyani, S.Ag., M.Pd
Ketua Program Guru Tamu

Tujuan umum program Guru Tamu dalam projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
diantaranya yaitu meningkatkan literasi berbagai bidang (psikologi, paedagogi,
professional, Sosial, emotional); Membangun Relasi; Membangun Resilience guru dan
murid; Membangun Well-being; Meningkatkan Student Sosial Emotional Competence;
Meningkatkan Inovasi; dan upaya Pelibatan external.
Program guru tamu ini dikembangkan guna menumbuhkan 4 karakter Profil Pelajar
Pancasila, yaitu berkebhinekaan Global, bergotong royong, bernalar kritis dan kreatif.
Berkebhinekaan global dikembangkan dengan upaya memberi kesempatan
berkomunikasi antar teman, sehingga perbendaharaan dan kemampuan komunikasi
lintas kelas dan lintas budaya dapat terjadi. Bergotong-royong dikembangkan
dengan cara melatih kolaborasi antar murid dalam menyelesaikan tugas-tugas guru
tamu ini. Pembagian tugas yang jelas dan pemilihan peran ditentukan sendiri oleh
murid. Bernalar kritis dikembangkan dengan menemukan solusi terhadap
permasalahan yang disajikan oleh guru tamu, Sedangkan karakter kreatif
dikembangkan dengan pembuatan produk karya hasil belajar yang variatif,
diantaranya berupa resume dan refleksi hasil belajar

Buletin ini merupakan edisi ke-4 yang secara khusus membahas tentang Program
Guru Tamu. Buletin ini merupakan upaya untuk meningkatkan kemampuan literasi
murid. Gagasan Buletin ini adalah kebutuhan akan adanya karya tulis murid. Buletin
ini juga sebagai upaya memberikan ruang dan kesempatan bagi murid dalam
meningkatkan jam terbang menulis dan membaca serta membuat solusi dari
permasalahan.
GURU TAMU_1
12 September 2022
Well-being secara harfiah berarti kondisi
sejahtera/kesejahteraan. American Psychological
Association (APA) mendefinisikan well-being
sebagai keadaan yang memiliki rasa bahagia,
kepuasan, tingkat stres yang rendah, sehat secara
fisik dan mental serta menjaga kualitas hidup yang
baik. Sedangkan Student Well-being adalah
kemampuan siswa untuk menyelaraskan tuntutan
dari dalam diri dan lingkungan yang ditandai
dengan adanya efek positif pada kepuasan diri
dan lingkungannya sehingga siswa mampu
berfungsi secara efektif di sekolah.

Well Being
At The School
Guru dan sekolah perlu memberi
perhatian terhadap kesejatheraan
siswa seperti membuat program
untuk mempromosikan kesehatan
mental dan emosional siswa,
termasuk memberi pembelarajan
ketrampilan sosial emosional

" Happy
student,
happy Berdasarkan dari Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2018,
learner." menunjukkan bahwa terdapat 9,8% penduduk Indonesia berusia 15
tahun ke atas yang mengalami gangguan mental emosional. Dengan
adanya edukasi tentang kesehatan mental untuk pelajar, diharapkan
angka pelajar yang terkena gangguan mental emosional bisa
menurun.

Humas_SMANSA_NM Adnyani PAGE| 1


GURU TAMU_2
Kepemimpinan Dalam
Pengoperasian Pabrik
Supervisor adalah manajer lini
pertama yang biasanya berasal
dari executor atau staf. Seorang " Planning,
executor diharuskan menjadi
kontributor perseorangan Organizing,
sedangkan Supervisor bertindak
sebagai pemimpin tim dituntut
Actuating and
untuk dapat memimpin,
mengatur, dan mengoordinasikan
Controlling."
kontributor individu sehingga
dapat bersinergi untuk
membentuk tim yang solid dan
19 Sepotember 2022

berprestasi.

Sebagai seorang manajer di lini pertama, seorang supervisor


melakukan banyak hal mengarahkan kepada pelaksana yang
jumlahnya relatif besar, supervisor dituntut untuk dapat
memberikan arahan secara efektif agar kegiatan operasional
dapat berjalan dengan lancar. Seorang supervisor harus
memiliki jiwa kepemimpinan yang kuat agar tim berjalan
dengan baik. Jiwa kepemimpinan bukan hanya dibutuhkan
supervisor, bahkan dalam sebuah suku dibutuhkan seseorang
yang memiliki jiwa pemimpin agar suku tersebut hidup
dengan harmonis.

Kepemimpinan Dalam Suku


Pemimpin suku Dayak, bukan seorang
Nama baik bahkan jiwa raga dipertaruhkan
yang hanya memberi perintah atau
demi keberpihakannya kepada warganya.
menerima pelayanan lebih dari
Sikap mamut menteng yang dilengkapi
masyarakat, namun justru sebaliknya.
dengan tekad isen mulang atau pantang
Pemimpin yang disegani ialah pemimpin
menyerah telah mendarah daging dalam
yang mampu dekat dan memahami
kehidupan orang Dayak. Tidak dapat
masyarakatnya antara lain: bersikap
dipungkiri kenyataan itu sebagai akibat
Mamut Menteng, maksudnya gagah
kedekatan manusia Dayak dengan alam.
perkasa dalam sikap dan perbuatan. Ia
Bagi mereka tanah adalah ibu, langit
disegani bukan dari apa yang ia katakan,
adalah ayah dan angin adalah nafas
namun dari apa yang telah ia lakukan.
kehidupan.
Berani berbuat, berani bertanggung jawab.
.

By NM Adnyani
PAGE| 2
GURU TAMU_3
Bhinneka Tunggal Ika
Mampu menyatukan:
1,430 etnik
Bahasa lebih dari 700 jenis
6 agama yang hidup berdampingan
Ras yang berbeda

Identitas persatuan dan kesatuan


Joko Widodo ( Presiden RI 2014 - 2024 )
" Semboyan negara bhinneka tunggal Ika tidak hanya
menjadi tali pengikat dalam kemajemukan, kebhinekaan,
keragaman tapi juga terbukti patut kita banggakan untuk
kita sebarkan ke negara yang lain"

Sikap dalam keberagaman


Tidak memandang remeh: menghormati hak asasi
manusia tanpa terkecuali. Dapat ditumbuhkan
dengan cara menyisihkan uang jajan untuk
membantu orang lain yang sedang kesusahan.

Menghormati dan menghargai dapat ditumbuhkan


dengan cara bangga memakai pakaian adat daerah
lain, mempelajari tarian adat daerah lain.

Toleran, yaitu tidak memaksakan orang lain untuk


berpindah keyakinan, selain itu juga tidak
menggangu proses ibadah orang lain.

Saling membantu seperti membantu kerja bakti di


lingkungan, menolong tetangga yang
membutuhkan bantuan.

Bermusyawarah dalam mengambil keputusan


seperti musyawarah dalam pemilihan ketua kelas,
musyawarah dalam pembagian kelompok tugas.

26 SEPTEMBER 2022

PAGE| 3
GURU TAMU_4 Kewirausahaan
Entrepreneurship adalah mengejar peluang
diluar sumber daya yang bisa dikendalikan;
seseorang yang mampu mengembangkan
serta mengatur jalannya usaha agar dapat
bertahan lama dan mengeluarkan ide serta
inovasi terbaru.

Pola pikir entrepreneurship


memiliki visi dan misi yang
besar, dapat bekerja sama,
berani mengambil resiko,
mampu mengoptimalkan
penjualan, selain ingin
menjadi lebih baik, mencintai
bisnis yang telah dibangun,
belajar dan terus belajar.

Unsur entrepreneurship :
kreatif, inovasi, pecahkan masalah, buka usaha,
mampu menghadapi tantangan, diferensiasi.

Cara mengembangkan mindset :


1. Percaya diri
2. Biasakan untuk terus melangkah
3. Mengatasi masalah
7 Mindset Entrepreneurship
1. Memiliki visi dan misi
2. Dapat bekerja sama
3. Berani mengambil resiko
4. Mampu mengoptimalkan
penjualan
5. Selalu ingin jadi lebih baik
6. Mencintai bisnis yang telah
dicintai
7. Belajar dan terus belajar
PAGE| 4 03 OKtober 2022
17 Oktober 2022

SMANSA APIEK

GURU TAMU_5
APA ITU HUKUM?
MENGAPA PERLU HUKUM?
Hukum merupakan seluruh aturan tingkah laku
berupa norma/kaidah baik tertulis maupun tidak
tertulis yang mengatur dan menciptakan tata tertib
dalam masyarakat yang harus ditaati setiap anggota
masyarakat berdasarkan keyakinan dan kekuasaan
hukum itu. Hukum diperlukan untuk
mengamankan hak setiap manusia agar tidak
diganggu oleh orang lain.

TUJUAN DAN FUNGSI HUKUM


Tujuan Hukum : Fungsi Hukum :
1. Keadilan 1. Alat sosial kontrol
2. Kemanfaatan 2. Alat perekayasa sosial
3. Kepastian hukum 3. Sebagai simbol

PERBEDAAN HUKUM PERDATA


DAN HUKUM PIDANA
Hukum perdata adalah ketentuan yang mengatur
hak dan kepentingan antara individu – individu
dalam masyarakat. Hukum pidana merupakan
hukum yang mengatur hubungan hukum antara
anggota masyarakat dengan negara dan mengatur
batasan perilaku anggota masyarakat dalam aktivitas
sehari-hari.

Radikalisme?
NO WAY!!!
PAGE| 5
Guru Tamu_6 24 Oktober 2022

PENYELENGGARAAN PENANGGULANGAN
BENCANA DAERAH
Bencana adalah rangkaian peristiwa yang
mengganggu kehidupan masyarakat disebabkan
oleh faktor alam dan non alam maupun faktor
manusia sehingga menimbulkan korban jiwa,
kerugian harta benda dan dampak psikologis.
Contoh mitigasi struktural yaitu penurapan
sungai, pembuatan drainase yang baik, Mitigasi adalah serangkaian upaya untuk
pengerukan sungai, dan pembuatan mengurangi risiko bencana, baik melalui
folder/waduk. pembangunan fisik maupun penyadaran dan
peningkatan kemampuan menghadapi ancaman
bencana.
Contoh mitigasi non struktural antara lain
20 December 2024

adalah penerbitan regulasi, penyuluhan


sosialisasi, pelatihan simulasi dan
pembentukan sanitasi.

Peran Satgas
Filosofi PRA
Membantu
Penanggulangan upaya
Bencana pencegahan dan
1. Jauhkan bencana dari masyarakat. kesiapsiagaan
2. Jauhkan masyarakat dari bencana.
3. Hidup harmonis dengan bencana. SAAT
Membantu
upaya
kedaruratan dan
logistik.

PASCA
Membantu
upaya
rehabilitasi dan
rekonstruksi
By NM Adnyani
PAGE| 6
GURU
TAMU_7
Sejak internet masuk ke Indonesia tepatnya sekitar 20 tahun
lalu (90-an), netizen Indonesia sudah menggunakan internet
untuk mencari informasi pendidikan, peningkatan pendapatan,
belanja, mitigasi bencana, menyebarkan agenda politik,
memonitor pemilu, dan lain-lain.

Internet Sehat
Internet berpengaruh besar terhadap masyarakat, contohnya
dahulu orang takut berbicara, sekarang orang berlomba-lomba
untuk berbicara kritis. Berkat media sosial yang menyebar luas,
setiap orang bisa menjadi juru bicara persoalan masyarakat.

Juga masyarakat yang dulunya pasrah ketika hidupnya diatur


oleh negara, kini masyarakat ingin terlibat dalam proses
pengambilan keputusan mulai dari tingkat desa hingga
nasional.
Medsos Adalah Hak
Dalam pasal 28 F disebutkan bahwa setiap orang berhak untuk
berkomunikasi dan memperoleh informasi untuk
mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya, serta
berhak untuk mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan,
mengolah, dan menyampaikan informasi dengan menggunakan
segala jenis saluran yang tersedia.

Tetapi banyak netizen Indonesia yang tidak bijak


memanfaatkan kebebasan yang diberikan, dibuktikan dengan
masih banyaknya netizen Indonesia yang terjerat kasus UU ITE.
Di tahun 2020, tercatat sebanyak 1.794 kasus UU ITE atas
pencemaran nama baik, 223 kasus atas ujaran kebencian, dan
197 kasus atas berita bohong/HOAX.

Manfaat Teknologi Interaktif


Teknologi interaktif membantu menciptakan peluang
komunikasi. Hal ini dapat mendorong guru dan siswa untuk
lebih banyak berkomunikasi, berbagi, dan mendiskusikan "Teknologi perlu ada di
gagasan, serta saling berkolaborasi. setiap kelas dan dikuasai
setiap siswa dan guru,
karena ini adalah pena
dan kertas zaman ini,
dan inilah lensa kita
untuk merasakan
banyak hal di dunia."

- DAVID WARLICK

PAGE| 7
AKTIF PRODUKTIF INOVATIF ENERGIK KREATIF

Guru Tamu_8

Apa Itu Bullying?


Bullying merupakan segala bentuk perilaku kekerasan dimana terjadi pemaksaan
secara fisik ataupun psikologis terhadap seseorang atau sekelompok orang yang lebih
"lemah" oleh seseorang atau sekelompok orang yang merasa lebih kuat.

DAMPAK BULLYING
PADA ANAK
Berita kasus bullying atau perundungan
semakin meningkat dengan bentuk kasus
bervariasi mulai dari kekerasan fisik hingga
cyber bullying.
Dampak bullying pada korban dapat
bersifat jangka panjang, dampak yang
terjadi pada korban tidak hanya
menyerang fisik, tetapi juga psikis bahkan
READ MORE
dapat menyebabkan anak meninggal
dunia.

Bullying di Dunia Pendidikan


Di tahun 2011-2018 Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI)
menerima 37.381 laporan kasus perundungan, 2.473 kasus terjadi
di dunia pendidikan. Dari riset Programme for International
Students Assessment (PISA) tahun 2018, sebesar 41,1% murid di
Indonesia mengaku pernah mengalami perundungan.

READ MORE

7 NOVEMBER 2022

PAGE| 8
GURU TAMU_9
Pengetahuan Umum Keuangan Pribadi_Tabungan dan Pinjaman_Asuransi_Investasi

LITERASI KEUANGAN
Tahap dalam Pengelolaan Keuangan Pribadi:

1. Rencanakan keuangan pribadi


2. Lunasi semua tagihan dan pinjaman
3. Catat semua pengeluaran
4. Alokasikan untuk kebutuhan di masa depan

5 PRINSIP
KEUANGAN PRIBADI
1. Gunakan uang lebih sedikit dari
penghasilan
2. Tingkatkan penghasilan
3. Alokasikan dana darurat
4. Investasi pada aset/property
5. Simpanan untuk masa depan

BIJAK DENGAN UANGMU

Kedamaian finansial bukan soal kepemilikan


benda, tapi belajar hidup dengan uang kurang
dari yang Anda hasilkan, sehingga Anda
punya uang untuk berinvestasi. Anda tidak
bisa menang sampai Anda melakukan hal ini

PAGE| 9 . -Dave Ramsey


21 NOVEMBER 2022

GURU TAMU_10
KAGAMA BONTANG

EKONOMI KREATIF
MILENIAL

Ekonomi kreatif adalah sebuah konsep baru


dengan mengutamakan pengetahuan
kreativitas dan kemudahan informasi yang
sustain dan kontinyu karena akan terus
berinovasi.
Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2022
tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Nomor 24 Tahun 2019 tentang
Ekonomi Kreatif disebutkan kekayaan
intelektual bisa menjadi jaminan.

"Mari gotong royong dan terus fokus bekerja


untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi,
mengurangi ketimpangan dan menurunkan
angka kemiskinan."
- Joko Widodo

WWW.sman1bontang.sch.id
PAGE| 10
10 OKTOBER 2022

AKTIF PRODUKTIF INOVATIF ENERGIK KREATIF

TUTOR SEBAYA

Mental illness (mental disorder), disebut juga dengan gangguan mental atau jiwa, adalah
kondisi kesehatan yang memengaruhi pemikiran, perasaan, perilaku, suasana hati, atau
kombinasi diantaranya. Kondisi ini dapat terjadi sesekali atau berlangsung dalam waktu
yang lama (kronis). Gangguan mental dapat berupa depresi, short-term memory loss
(kehilangan memori jangka pendek), gangguan kepribadian ganda, anxiety (gangguan
kecemasan), dan bipolar.
CIRI -CIRI PENGIDAP
MENTAL ILNESS
1. Cepat marah
2. Tidak suka suasana yang bising
3. Ingin selalu self harm sebab lelah dengan
diri sendiri.
4. Mudah menangis bila ia rasa dirinya
adalah puncak segala hal terjadi.

READ MORE

CARA MENGATASI MENTAL ILLNESS:


Bercerita kepada orangtua/guru,
teman/sahabat, dan orang-orang terdekat yang
dipercaya. Selain itu, kita dapat melakukan
hal-hal berikut:
1. Psikoterapi
2. Obat-obatan
3. Rawat inap
4. Stimulasi otak
READ MORE
5. Planning
6. Support

PAGE| 11

Anda mungkin juga menyukai