Anda di halaman 1dari 13

KEWIRAUSAHAAN

LAPORAN MAGANG :
HISANA FRIED CHICKEN
KELOMPOK 9

DOSEN PENGAMPU : - INSYIRAH PUTIKADEA , S.E.,


M.A.,
- MARIANA, S.PD., M.A.,
ANIFATURROKHMAH
_01 (22080694189)

ANASTASIA ARITHA
_02 (22080694197)

ANGGOTA _03 PRADITA WIDI ARYANI


(22080694208)
KELOMPOK
PROFIL TEMPAT MAGANG
Berikut merupakan profil dari tempat magang yang
kami pilih :
1. Nama UMKM : Hisana Fried Chicken
2. Jenis UMKM : Usaha Makanan Ayam Goreng
3. Alamat UMKM : Jl. Karangrejo Timur X No. 19
4. Staff yang bertugas saat magang : Pak Mustafa
POTRET ASPEK 01 ASPEK PASAR 02 ASPEK
OPERASIONAL
DALAM STUDI
KELAYAKAN
BISNIS DARI 03 ASPEK SDM 04 ASPEK
KEUANGAN
UMKM
ASPEK
05 LEGALITAS DAN
LINGKUNGAN
ASPEK PASAR
Pemasaran dengan menggunakan karakter maskot
Hisana Fried Chicken menggunakan karakter maskot untuk meningkatkan daya tarik dan
mengenalkan merek mereka kepada pelanggan. Dengan menggunakan karakter maskot
menarik, maka mereka dapat menarik perhatian konsumen, terutama anak-anak.

Diskon dan penawaran khusus


Hisana Fried Chicken memberikan diskon dan penawaran khusus saat membuka cabang baru
untuk menarik pelanggan baru dan memperkenalkan produk mereka. Penawaran khusus dan
diskon dapat menarik perhatian pelanggan, mendorong mereka untuk mencoba produk. Diskon
memungkinkan konsumen untuk membeli lebih dengan harga yang lebih murah, dan
penawaran khusus seperti beli dua gratis satu, atau satu paket dengan isi ayam dan nasi
beserta minuman yang harganya akan lebih mahal jika dibeli secara satuan, akan menarik
konsumen untuk datang dan membeli lagi.
ASPEK OPERASIONAL

Pelayanan pelanggan yang baik Kualitas produk Ekspansi bisnis

Setiap cabang Hisana Fried Chicken Hisana Fried Chicken berfokus pada menyajikan Hisana Fried Chicken mungkin juga
produk dengan kualitas terbaik untuk memiliki strategi untuk melakukan ekspansi
memiliki minimal dua staf yang saling
mempertahankan kepuasan pelanggan dan
bisnis dengan membuka cabang-cabang
mendukung untuk memastikan membangun reputasi yang baik. Kualitas produk
baru di lokasi yang strategis. Ekspansi
pelayanan pelanggan yang baik dan yang baik merupakan salah satu faktor kepuasan
pelanggan. Sebagai konsumen, pastinya kita tidak bisnis dapat membuka peluang untuk
efisien. Pelayanan yang baik, akan
ingin disajikan produk dengan kualitas yang tidak konsumen-konsumen baru, dan juga
meningkatkan kemungkinan untuk
sesuai dengan harga. Maka dari itu, untuk menarik produk baru, memungkinkan franchise
pelanggan tersebut untuk datang dan pembeli untuk datang membeli lagi, atau konsumen
untuk memperkenalkan produk dengan
membeli lagi. Pelayanan yang baik juga baru, kualitas produk pun harus dijaga
lebih jauh, kepada lebih banyak konsumen,
membantu menaikkan reputasi franchise konsistensinya. Kualitas produk juga menjaga
reputasi franchise, dan meminimalisir terjadinya dan meningkatkan penjualan.
dan menarik lebih banyak pembeli.
ketidakpuasan di antara konsumen.
ASPEK SDM
Dalam pengelolaan sumber daya manusia, mereka tidak menerapkan sistem penjadwalan shift, dan setiap cabang memiliki minimal dua staf
yang saling mendukung dalam operasional bisnis serta pelayanan pelanggan. Selain tidak ada sistem kerja shift, Hisana Fried Chicken juga
mewujudkan kesejahteraan karyawannya. Seperti, menawarkan gaji dan juga beberapa tunjangan untuk meningkatkan motivasi kerja para
karyawannya.

ASPEK KEUANGAN
Dalam hal keuangan, mereka memiliki laporan inventaris yang digunakan untuk mencatat bahan-bahan yang ada, digunakan, dan sisa
stoknya. Harga yang ditawarkan kepada konsumen cukup bervariasi, dari yang murah hingga yang mahal, karena semua tergantung dari
jenis ayam potong dan menu lainnya. promosi yang dilakukan oleh PT Hisana Fried Chicken melibatkan dua jenis kegiatan yaitu periklanan
offline dan online dengan menggunakan aplikasi bisnis seperti Grabfood, Gofood dan Shopeefood. Hal inilah yang dapat diyakini untuk
meningkatkan aspek keuangan dari usaha Hisana Fried Chicken tersebut.

ASPEK LEGALITAS DAN LINGKUNGAN


Untuk menjalankan operasinya dengan legalitas yang lengkap, Hisana Fried Chicken perlu memperoleh izin usaha dari pemerintah setempat, serta izin lokasi untuk setiap
cabangnya guna memastikan kepatuhan terhadap regulasi tata ruang. Selain itu, Hisana Fried Chicken harus memperoleh izin kesehatan makanan untuk menjual produknya
kepada pelanggan, dan jika diperlukan, izin lingkungan juga harus diperoleh untuk memastikan kepatuhan terhadap peraturan lingkungan yang berlaku. Kadang-kadang,
perusahaan ini juga harus mendapatkan izin gangguan dari pemerintah setempat. Terakhir, Hisana Fried Chicken harus terdaftar sebagai badan hukum yang sesuai dengan hukum
perusahaan di negara atau wilayah tempat operasinya berada.
LAPORKAN AKTIVITAS ANDA SELAMA MAGANG DAN
DOKUMENTASIKAN
Kami mensurvey beberapa tempat UMKM dengan ranah bisnis dan operasional yang mirip
dengan usaha PKM-K kami. Kami mengusahakan untuk memilih UMKM di dekat kampus, untuk
mempermudah perjalanan dari kos masing-masing bila perlu. Kami juga mendiskusikan aspek
apa saja yang akan kami ambil dan mempertimbangkan pilihan UMKM dengan ranah usaha
kami.. Kami juga menuliskan daftar pertanyaan-pertanyaan dan mereview pertanyaan-
pertanyaan tersebut berdasarkan kelayakannya, dan aspek-aspek yang kami cari.

Wawancara kami lakukan dengan salah satu staf yang bekerja pada saat tersebut, dan kami
mulai dengan memperkenalkan diri kami dan meminta ijin untuk wawancara sambil merekam.
Rekan kami, Anifaturrokhmah dan Pradita Widi Aryani melakukan tanya-jawab dengan staf
secara bergantian, sedangkan rekan kami, Anastasia Aritha berada di belakang kamera sebagai
dokumentasi.
BERIKUT KAMI LAMPIRKAN FOTO-FOTO
DOKUMENTASI SELAMA WAWANCARA DENGAN
STAF HISANA FRIED CHICKEN :
BERIKUT KAMI LAMPIRKAN FOTO-FOTO
DOKUMENTASI SELAMA WAWANCARA DENGAN
STAF HISANA FRIED CHICKEN :
BERIKUT KAMI LAMPIRKAN FOTO-FOTO
DOKUMENTASI SELAMA WAWANCARA DENGAN
STAF HISANA FRIED CHICKEN :
Penerapan dari salah satu atau beberapa aspek diatas dalam rencana bisnismu
Penerapan yang dapat kami ambil dari usaha Hisana Fried chicken untuk rencana bisnis yang kami,
dari beberapa aspek diatas yakni:
1. Rencana keuangan yang jelas, disertai dengan adanya laporan inventoris dari setiap bahan
yang digunakan dan stock yang tersedia
2. operasi legalitas yang lengkap, yang dapat membuat usaha ini memiliki berbagai cabang
karena syariat legalitas hukum yang kuat
3. Aspek SDM yang mampu memotivasi kesejahteraan karyawannya
4. Pelayanan dan pemenuhan yang berkualitas dan baik kepada para konsumennya
5. Menciptakan produk yang berkualitas dan terjaga konsitensinya
6. Menciptakan bentuk kerja yang kondusif bagi para karyawannya
7. Membuka peluang bagi para konsumen-konsumennya untuk menjajal produk yang baru
dikeluarkan atau yang baru dimodifikasi
8. Membuat promosi dengan menggunakan maskot untuk menarik para konsumennya
9. Mengadakan diskon dan penawaran khusus untuk produk baru dan pelanggan pertama.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai