Anda di halaman 1dari 3

HASIL PEMERIKSAAN PSIKOLOGI

A. IDENTITAS

Nama : Muhammad Anggi Revanza


Jenis Kelamin : Laki-laki
Pendidikan : Lulus SMA
Tanggal Tes : 31 Januari 2023

B. HASIL

Hasil Pemeriksaan Kepribadian, Minat dan Bakat


Kepribadian Pemeriksaan Kognitif Revanza adalah rata-rata anak seusianya.
Artinya, ananda dapat memproses informasi baru dengan cukup
baik sesuai dengan taraf usianya.
Ananda Vanza memiliki kepribadian yang Hangat dan
pertimbangan dalam mengambil keputusan, teliti dan akurat
sehingga membuatnya menjadi individu yang hati hati dalam.
Ananda Vanza juga memiliki sifat yang serius dan tenang
namun sedikit sensitif. Hal tersebut membuatnya mudah sekali
bergaul dengan orang lain dan menjadi pendengar yang baik
serta dapat diandalkan. Namun, kepekaan dan kepeduliannya
pada orang lain dapat membuatnya sulit untuk mengungkapkan
pikiran dan perasaannya.
Minat yang Ananda Vanza memiliki ketertarikan atau minat pada bidang
Menonjol Practical, Aesthetic dan Medical.

Practical : berhubungan dengan minat terhadap pekerjaan yang


praktis dan yang memerlukan keterampilan

Aesthetic : berhubungan dengan hal-hal yang bersifat seni dan


menciptakan sesuatu.

Medical: berhubungan dengan minat terhadap pengobatan,


mengurangi akibat dari penyakit, penyembuhan dan dalam
bidang medis pada umumnya

Minat yang Ananda Vanza kurang memiliki ketertarikan/ minat pada


lemah bidang Scientific, Mechanical dan Clerical

Scientific: berhubungan dengan keaktifan dalam hal Analisa


dan peneyelidikan, eksperimen, kimia dan ilmu pengetahuan
pada umumnya

Mechanical : berhubungan dengan atau menggunakan mesin-


mesin, alat-alat dan daya mekanik
Clerical : berhubungan dengan minat terhadap tugas-tugas rutin
yang menuntut
Saran
Pengembangan - Cobalah hal baru karena ada banyak hal yang menyenangkan
yang mungkin belum pernah dicoba
- Belajarlah mengatakan “tidak”. Jangan menyenangkan
semua orang
- Melihat kejadian lebih dalam dan tingkatkan antusias agar
dapat lebih semangat
Saran Profesi 1. Perencanaan Keuangan
2. Guru
3. Konselor
4. Bidang Anak-Anak

Pangkalpinang, 31 Januari 2023


Psikolog Pemeriksa,

Anda mungkin juga menyukai