Anda di halaman 1dari 20

BAB III

TINJAUAN KHIUSUS

3.1 Tempat dan Waktu PKPA


3.1.1 Tempat
Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang berlokasi di pusat Kota
Tangerang, di Jalan Pulau Putri Raya Perumahan Modernland Kelurahan
Kelapa Indah Kecamatan Tangerang
3.1.2 Waktu
Pelaksanaan kegiatan Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) berlangsung
pada tanggal 01 Agustus - 30 September 2023.

3.2 Rumah Sakit Umum Tangerang (RSUD)


3.2.1 Sejarah Rumah Sakit Umum Kota Tangerang
Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang didirikan sebagai upaya
tindak lanjut Pemerintah Daerah dalam memberikan pelayanan kesehatan yang
komprehensif kepada masyarakat Kota Tangerang, yang bertujuan untuk
memberikan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna. Pengembangan
pelayanan di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang adalah pelayanan
berdasarkan standar Rumah Sakit Umum kelas C Non Kelas dengan kapasitas 220
tempat tidur yang dilaksanakan sesuai dengan situasi dan kondisi rumah sakit.
Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang berlokasi di pusat Kota
Tangerang tepatnya di Perumahan Moderland Jl. Pulau Putri Raya No. 101
Kelurahan kelapa Indah Kecamatan Tangerang. Pembangunan fisik RSUD telah
dibuat dengan memperhatikan zoning dan rencana alur pelayanan sehingga tidak
menyalahi aturan standar persyaratan yang ditetapkan oleh Kementrian Kesehatan
RI, yang aman bagi pasien dan pelanggan, serta efektif dan efisien. Pelayanan
rumah sakit melihat dan mengacu kepada sumber daya yang ada akan
memberikan keuntungan kepada masyarakat dengan tetap memperhatikan
kesejahteraan pegawai. Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang dibangun
mulai pada tahun 2012 dan selesai pembangunannya pada tahun 2013, berdiri di
atas lahan seluas 14.000M² dengan luas bangunan 23.743 M² dengan tinggi

64
65

bangunan 8 lantai adalah merupakan Rumah Sakit Tipe C Non Kelas. RSUD Kota
Tangerang memiliki 15 Instalasi yaitu Instalasi gawat darurat, Instalasi Rawat
Jalan dengan 4 bidang spesialistik dasar dan 8 bidang spesialistik tambahan
lainnya, Instalasi Rawat Inap, Instalasi Intensif, Instalasi Bedah, Instalasi
Kebidanan, Instalasi Hemodialisa, Instalasi Radiologi, Instalasi Laboratorium,
Instalasi Farmasi, Instalasi Rehabilitasi Medik, Instalasi Pemularan Jenazah,
Instalasi Gizi, Instalasi Rekam Medis dan IPSRS.
Berdasarkan SK Walikota No 445/Kep.87-RSUD/2014, tertanggal 30
Januari 2014, RSUD Kota Tangerang ditetapkan sebagai Badan Layanan Umum
Daerah (BLUD) dengan status BLUD penuh dan telah diresmikan oleh Walikota
H. Arief R Wismansyah pada tanggal 10 Maret 2014 dengan dihadiri oleh tokoh-
tokoh masyarakat Kota Tangerang. Penyerahan sertifikat penetapan kelas RSUD
Kota Tangerang dilakukan oleh Menteri Kesehatan RI pada tanggal 23 Juli 2014.
Pada Bulan Mei 2017, RSUD Kota Tangerang telah meraih akreditasi Rumah
Sakit dengan predikat "Paripurna". Dalam mengembangkan pelayanan, RSUD
Kota Tangerang saat ini telah membuka sebanyak 30 poli klinik rawat jalan.
Dengan adanya wabah pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID- 19),
dan berdasarkan Instruksi Walikota Tangerang Nomor 3 Tahun 2020 tentang
Penunjukan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang sebagai Rumah Sakit
yang menangani Penanggulangan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di
Kota Tangerang, pada bulan Maret 2020 RSUD Kota Tangerang mulai melayani
pasien dengan kasus suspek, probable, dan konfirmasi Corona Virus Disease 2019
(COVID-19).
Dalam perjalanannya, diterbitkan kembali Instruksi Walikota Nomor 4
Tahun 2020 tentang Penunjukan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang
sebagai Pusat Rujukan Penanggulangan Corona Virus Disease 2019 (COVID-
19) di Kota Tangerang, maka RSUD Kota Tangerang meningkatkan pelayanan
Covid-19 dengan menambah kapasitas ruang perawatan. RSUD Kota Tangerang
melakukan desain ulang beberapa sarana gedung agar dapat menjadi tempat
pelayanan dan rawat inap pasien COVID- 19 yang memadai, selain terus pula
melakukan upaya proteksi kepada seluruh pegawai RSUD Kota Tangerang
dengan memberikan sarana Alat Pelindung Diri (APD) sesuai standar,
66

menyediakan penginapan bagi nakes, skrinning PCR secara berkala dan


memberikan makanan tambahan serta vitamin penambah daya tahan tubuh.
Kemudian untuk meminimalisir penyebaran COVID-19 Rumah Sakit
memberlakukan protokol kesehatan bagi pengunjung, membuat kebijakan dengan
melakukan pendaftaran pasien secara online dan pembatasan jumlah kunjungan
pasien rawat jalan serta larangan jam besuk pasien rawat inap.

3.2.2 Profil RSUD Kota Tangerang


Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Tangerang Nomor 12 Tahun 2012
tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi RSUD Kota Tangerang dirubah
dengan Peraturan Walikota Tangerang Nomor 3 Tahun 2013 tentang Organisasi
dan Tata Kerja Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang.
1. Tugas
2. RSUD Kota Tangerang mempunyai tugas Melaksanakan penyusunan dan
pelaksanaan kebijakan daerah di bidang pelayanan kesehatan pada RSUD
Kota Tangerang.
3. Fungsi
a. Perumusan kebijakan teknis di lingkup pelayanan kesehatan pada
RSUD Kota Tangerang.
b. Pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintahan daerah
lingkup pelayanan kesehatan pada RSUD Kota Tangerang.
c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas pelayanan pada RSUD Kota
Tangerang
d. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh walikota sesuai dengan
tugas dan fungsinya.
3.2.3 Visi dan Misi RSUD Kota Tangerang
1. Visi
“Terwujudnya RSUD Kota Tangerang sebagai Rumah Sakit
rujukan yang berdaya saing dan berahlakul karimah “ Makna dari visi
tersebut adalah bahwa RSUD akan menjadi pusat pelayanan rujukan
terutama bagi masyarakat Kota Tangerang dan sekitarnya dengan sarana
67

prasarana dan sumber tenaga kesehatan yang berkualitas serta berahlak


mulia.
2. Misi
a. Menyelenggarakan upaya pelayanan kesehatan yang bermutu,
terjangkau dan terpercaya.
b. Menyelenggarakan kegiatan pendidikan, pelatihan dan penelitian
kesehatan.
c. Mewujudkan rumah sakit yang aman dan nyaman.
3.2.4 Motto RSUD Kota Tangerang
“ Melayani dengan CINTA (Cepat,Inovatif, Nyaman, Tepat dan Akurat )”
3.2.5 Logo RSUD Kota Tangerang

Gambar 3.1 Logo RSUD Kota Tangerang


Makna Logo :
1. Hati berwarna merah :
Hati melambangkan bahwa RSUD Kota Tangerang melayani
masyarakat dengan CINTA, sesuai dengan motto rumah sakit.\ Warna
merah melambangkan bahwa para pegawai RSUD Kota Tangerang
selalu siap memberikan semangat dan energi positif bagi seluruh pasien
dan pengunjung rumah sakit.
2. Bakti Husada berwarna hijau :
Bakti Husada melambangkan RSUD Kota Tangerang sebagai pusat
pelayanan kesehatan.Warna hijau melambangkan RSUD Kota Tangerang
siap menjadi kepercayaan masyarakat.
3. Tangan terbuka berwarna abu-abu :
Tangan terbuka melambangkan bahwasanya RSUD Kota
Tangerang selalu siap melayani masyarakat.
68

4. Warna abu-abu memiliki arti para pegawai siap melayani dengan


profesional.
5. Warna biru pada tulisan RSUD Kota Tangerang memiliki arti bahwa
RSUD akan selalu mengutamakan pasien.
3.2.6 Pelayanan unggulan RSUD Kota Tangerang
Adalah “DENGAR“ Hearing Solution yaitu pelayan ditujukan kepada
masyarakat yang mempunyai gangguan pendengaran, memiliki fasilitas yang
lengkap untuk mendiagnosis pasien yang memiliki masalah pendengaran, Mulai
dari pemeriksaan OAE, ASSR, BERA, Audiometri dan Timpanometri. Termasuk
juga pemberian alat bantu dengar.
3.2.7 Minimal Invasive Surgery
Minimal Invasive Surgery adalah teknik pembedahan yang dilakukan men
ggunakan instrument khusus sehingga hanya meninggalkan sayatan yang minimal
/kecil pada pasien. Tindakan minimal invasive surgery ini perlahan menggantikan
teknik pembedahan konvensional yang memiliki luka sayatan lebih besar.
Keunggulan Minimal Invasive Surgery yaitu :
1. Bekas luka sayatan yang kecil, sehingga pasien lebih nyaman dikarenakan
rasa nyeri pada luka juga minimal
2. Risiko terjadi perdarahan yang lebih kecil
3. Masa pemulihan pasien lebih cepat
4. Lama rawat di RS lebih singkat
Jenis tindakan operasi dengan teknik Minimal Invasive Surgery di RSUD Kota Ta
ngerang ialah :
1. Tindakan operasi Bedah Umum
2. Tindakan operasi Urologi
3. Tindakan operasi THT
69

3.2.8 Struktur Organisasi

Gambar 3.2 Struktur Organisasi RSUD Kota Tangerang


70

KEPALA INSTALASI

Apt. Arman, M.Farm.

KOORDINATOR PELAYANAN KOORDINATOR PEMBEKALAN

Apt. Laila Shafarina, S.Farm. Apt. Aisyah, S.Farm.

ASISTEN
APOTEKER

APJ RAJAL APJ RANAP APJ FARKLIN APJ PRODUKSI APJ MUTU APJ IGD-OK

Apt.Anggun D.AS. Apt. Apt.Sofie H.A Apt. rinaldy. Apt. Yuliarti Apt. Anggraini
Malihaturosyidah

ASISTEN ASISTEN ASISTEN ASISTEN ASISTEN ASISTEN


APOTEKER APOTEKER APOTEKER APOTEKER APOTEKER APOTEKER

Gambar 3.3 Struktur Organisasi Instalasi Farmasi

Susunan Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang terdiri dari:
1. Unsur Organisasi Struktural
Unsur Organisasi Struktural Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang
terdiri dari:
a. Direktur
Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang membawahi:
1) Bagian Tata Usaha :
a) Sub Bagian Umum
b) Sub Bagian Keuangan
c) Sub Bagian Kepegawaian
b. Bidang Pelayanan Medik Dan Keperawatan :
1) Seksi Pelayanan Medis
2) Seksi Keperawatan
71

3) Bidang Pelayanan Penunjang


c. Bidang Pelayanan Penunjang :
1) Seksi Pelayanan Penunjang Medik
2) Seksi Pelayanan penunjang Non Medik
d. Bidang Perencanaan, Penelitian, Dan Pengembangan :
1) Seksi Perencana
2) Seksi Penelitian dan pengembangan
2. Unsur Organisasi Non Struktural
Unsur Organisasi Non Struktural Rumah Sakit Umum Daerah Kota
Tangerang terdiri dari :
a. Instalasi Rawat Jalan
b. Instalasi Rawat Inap
c. Instalasi Gawat Darurat
d. Instalasi Bedah
e. Instalasi Perawatan Intensif
f. Instalasi Kebidanan
g. Instalasi Radiologi
h. Instalasi Farmasi
i. Instalasi Laboratorium
j. Instalasi Rehabilitasi Medik
k. Instalasi Hemodialisis
l. Instalasi
m. Rekam Medik
n. Instalasi Pemeliharaan Prasarana Dan Sarana
o. Instalasi Gizi
p. Instalasi Pemulasaraan
q. Komite Medik
r. Komite Keperawatan
72

3.2.9 Lokasi dan Waktu Operasional RSUD Kota Tangerang


Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tangerang terletak di pusat
Kota Tangerang, di Jalan Pulau Putri Raya Perumahan Modernland Kelurahan
Kelapa Indah Kecamatan Tangerang. Lokasi ini banyak dilewati oleh kendaraan
umum sehingga mudah untuk di akses. Daerah sekitar Rumah Sakit merupakan
daerah Pertokoan dan perumahan yang cukup ramai, serta disekitar RSUD Kota
Tangerang juga terdapat beberapa Rumah Sakit swasta. Waktu operasional RSUD
Kota Tangerang dilaksanakan pada hari Senin s/d Minggu.

Tabel 3. 1 Jenis Pelayanan di RSUD Kota Tangerang

No Jenis Pelayanan Waktu Pelayanan


1 Laboratorium 24 Jam
2 Farmasi 24 Jam
3 Rehabilitasi Medik 07.30 – 14.00
4 Konsultasi Gizi 07.30 – 14.00
3.2.105 EKG,EEG,CTG 07.30 – 14.00
6 BERA 07.30 – 14.00
7 Audiometri 07.30 – 14.00
8 USG ( 3D dan 4D) 07.30 – 14.00
9 Bronchoscopy 07.30 – 14.00
10 Treatmill Jantung 07.30 – 14.00
11 CT-Scan 07.30 – 14.00
12 Computed Radiography 07.30 – 14.00
13 DR Panoramic 07.30 – 14.00
14 Dental X-Ray 07.30 – 14.00
15 Mobile X- Ray 07.30 – 14.00
16 Radiologi Fluoroscopy 07.30 – 14.00
17 Mobil Ambulance ( 4 unit ) 24 Jam
18 Kereta Jenazah ( 2 unit ) 24 Jam
19 Mobil Angkutan Khusus Pasien (2 unit) 07.30 – 14.00
Sumber Daya Manusia
Berkaitan dengan pernyataan misi RSUD Kota Tangerang periode tahun
2019- 2023 diputuskan Sumber Daya Manusia (SDM) tidak mengalami
perubahan mendasar karena substansi aktivitas dasar RSUD Kota Tangerang
periode tahun 2019 -2023 dinilai tidak berbeda dengan sebelumnya. Namun
demikian, terdapat penyesuaian sedikit terhadap rumusan pernyataan misi RSUD
73

Kota Tangerang periode tahun 2019 - 2023, tanpa mengubah substansi dasarnya.
Di bawah ini adalah profil ketenagaan yang tersedia di RSUD Kota Tangerang.
SDM NO PROFESI JUMLAH

STRUKTURAL / MANAJEMEN
74
1 ESELON III a 1
2 ESELON III b 4
3 ESELON IV a 9

4 PELAKSANA / FUNGSIONAL UMUM 64

5 CPNS -
JUMLAH 78
FUNGSIONAL TERTENTU
1 Dokter Spesialis 16
2 Dokter Gigi Spesialis 5
3 Dokter Gigi 0
4 Dokter Umum 6
5 Apoteker 3
PNS
6 Radiografer 2
7 PERAWAT (S1 Dan DIII) 7
8 Bidan 6
9 Perekam Medis 0
10 Elektro Medik 2
11 Analis Laboratorium Kesehatan 2
12 Ahli Gizi (D4/S1) 1
JUMLAH 50
1 Dokter Spesialis 40

TKK MEDIS & 2 Dokter Gigi Spesialis 2


SPESIALIS 3 Dokter Umum 15
JUMLAH 57
1 Bidan 29
2 Perawat S1 21
3 Perawat D3 Terlatih 77
4 Perawat D3 78
5 Perawat Anestesi 2
TKK-BIDAN DAN
KEPERAWATAN 6 Asisten Perawat 12
7 Perawat Gigi 10
8 Asisten Perawat Gigi 1
JUMLAH 230
1 Perekam Medis 6
2 Sanitarian / Kesehatan Lingkungan 2
3 Analis Laboratorium Kesehatan 14
4 Asisten Apoteker 15
5 Asisten Ahli Gizi 2
6 Ahli Gizi 5
7 Tenaga Elektromedik 4
TKK - 8 Radiografer 6
PARAMEDIS
NON 9 Fisioterapis 4
75

Tabel 3.2 Jumlah Ketenagaan RSUD Kota Tangerang Tahun 2023

3.2.11 Program Pelayanan


1. Program Pengadaan, Peningkatan Sarana Prasarana Rumah Sakit Program
ini ditujukan untuk meningkatkan kegiatan pengadaan peralatan
kesehatan/kedokteran dan meningkatkan sarana serta prasarana rumah
sakit. Rencana kerja indikatif berupa kegiatan pokok yang dilaksanakan
dalam program ini antara lain:
a. Pembangunan rumah sakit.
Pemkot Tangerang membangun sebuah rumah sakit gratis.
Pembangunan RSUD gratis ini merupakan kelanjutan dari upaya
Pemkot dalam melayani kebutuhan dasar masyarakat. RSUD gratis
dibangun di atas lahan seluas 1,4 hektar yang ada di kawasan
Perumahan Modernland, Kelurahan Kelapa Indah, Kecamatan Kota
Tangerang. Bangunannya 8 lantai dengan luas bangunan 15.630 m2.
Pembangunan RSUD gratis ini terbagi dalam dua tahap
pembangunan tahun anggaran 2012 dan 2013. Tahap I sebesar Rp. 44
milyar dan tahap II Rp. 71 milyar. Dengan total keseluruhan biaya
diperkirakan mencapai 115 miliar. Adapun jumlah bangunan meliputi
3 bagian. Bagian pertama terdiri dari 5 lantai. Bagian kedua 3 lantai
dan bagian ketiga 2 lantai, RSUD gratis memiliki kapasitas 30 ruang
rawat inap dengan 120 tempat tidur. RSUD gratis ini memiliki
beberapa layanan kesehatan antara lain layanan rawat jalan atau
poliklinik, layanan gawat darurat, layanan rawat inap, layanan
penunjang medik yang meliputi unit bedah sentral, unit kebidanan dan
kandungan serta penunjang layanan seperti ICU, ICCU, Intermediate
Serta PICU&NICU. Pelayanan penunjang non medik dan layanan
administrasi dan keuangan. Untuk poliklinik terdapat 17 ruang
poliklinik diantaranya poli penyakit dalam, poli kesehatan anak, poli
76

kebidanan dan kandungan, poli bedah umum, poli mata, poli telinga
hidung dan tenggorokan (THT), poli kulit dan kelamin, poli kesehatan
gigi dan mulut, poli jantung dan poli syaraf. Pembangunan RSU
selesai pada Agustus 2013 dan mulai beroperasi penuh Januari 2014.

b. Pengembangan Rumah Sakit


Pada tahun anggaran 2017 menambah fasilitas berupa 5 buahkamar
rawat dan satu ruang isolasi dengan total kapasitas tempat tidur
sebanyak 26 unit.
c. Peningkatan Sarana Prasarana RS.
Kegiatan pengadaan peralatan Rumah Sakit Umum Daerah Kota
Tangerang dilaksanakan mulai tahun anggran 2013 berupa peralatan
kesehatan, peralatan rumah tangga dan peralatan kantor yang dananya
bersumber dari APBN dan APBD. Kemudian terdapat penambahan
alat di tahun 2015 berupa terdiri dari 1 paket alat kedokteran umum, 1
paket alat kedokteran bedah, 1 paket alat kedokteran E-catalog.
2. Program Pelayanan Kesehatan
Program pelayanan kesehatan merupakan setiap upaya yang
diselenggarakan sendiri atau bersama-sama dalam suatu organisasi untuk
memelihara, meningkatkan, dan memulihkan kesehatan atau mencegah
dan mengobati penyakit perseorangan, kelompok maupun masyarakat.
Secara garis besar pelayanan kesehatan yang ada di dalam rumah sakit
terbagi kedalam 3 (tiga) golongan utama yaitu pelayanan medis dan
keperawatan, pelayanan penunjang medis dan pelayanan penunjang non-
medis.
77

Tabel 3. 3 Program Pelayanan RSUD Kota Tangerang Sesuai Dengan Jenis


Pelayanan Tahun 2023
No Program Jenis Pelayanan
Standar pelayanan darurat Kedaruratan Spesialistik
1. Pelayanan Gawat Darurat
Kedaruratan Kebidanan dan Anak
Klinik Gigi dan Mulut,Klinik Kebidanan dan
Kandungan, Klinik Kesehatan Anak, Klinik Bedah
Umum, Klinik Penyakit Dalam Klinik Mata , Klinik
Pelayanan Gawat Darurat THT, Klinik Jantung ,Klinik Paru , Klinik Syaraf,
2. dan Rawat Jalan Klinik Urologi , Klinik Ortopedi, Klinik Kulit dan
Kelamin, Klinik Tumbuh Kembang, Klinik
Kesehatan Jiwa Klinik TB DOTS ,Rehabilitasi Medik
Hemodialisa MCU
Non Kelas (perawatan dewasa dan Anak)
3. Rawat Inap Kebidanan (perawatan Ibu dan ruang bersalin)
HCU ,ICU ,PICU, NICU
4. Rawat Intensif Perinatologi
Minor surgery Mayor surgery
5. Tindakan bedah Pembedahan infeksius dan non infeksius
6. Radiologi Rontgen, USG ,CT Scan
7. Laboratorium Sederhana Sedang Canggih
8. Farmasi Instalasi Farmasi
9. Administrasi Single User LAN
Gizi Laundry CSSD
10. Service
Pemeliharaan Sarana dan Pra Sarana RS
11. Kamar Jenazah Pemulasaran Jenazah
78

/Pemulasaran
Jenazah

3. Fasilitas Pelayanan RSUD Kota Tangerang


a. Poli klinik / Rawat Jalan
Poliklinik rawat jalan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tangerang
terdiri dari 19 poliklinik dengan rincian sebagai berikut:

Tabel 3.4 Jumlah poliklinik Rawat Jalan RSUD Kota Tangerang Tahun 2023

No Poli klinik Jumlah


1 Klinik Spesialis Penyakit Dalam 1
2 Klinik Spesialis Anak 1
3 Klinik Spesialis Bedah 1
4 Klinik Spesialis Obgyn 1
5 Klinik Spesialis Bedah Mulut 1
6 Klinik Spesialis THL – KL 1
7 Klinik Spesialis Mata 1
8 Klinik Spesialis Paru 1
9 Klinik Spesialis Jantung 1
10 Klinik Spesialis Syaraf 1
11 Klinik Spesialis Penyakit Mulut 1
12 Klinik Kedokteran Gigi Anak 1
13 Klinik Konservasi Gigi 1
14 Klinik Spesialis Periodonti 1
15 Klinik Spesialis Orthodonti 1
16 Klinik Spesialis Kulit dan Kelamin 1
17 Klinik Spesialis Urologi 1
18 Klinik Spesialis Orthopedi 1
19 Klinik Spesialis Bedah Saraf 1
20 Klinik Spesialis Jiwa 1
21 Klinik Spesialis Ginjal Hipertensi 1
22 Klinik Spesialis Rehabilitasi Medik 1
23 Klinik Nyeri 1
24 Klinik Cemara 1
25 Klinik MCU 1
Jumlah 25
79

b. Rawat Inap
RSUD Kota Tangerang memiliki 7 ruang rawat inap yang terdiri
dari ruang meranti, ruang jati, ruang cendana, ruang mahoni, ruang
mahoni, ruang eboni, ruang pinus dan ruang intensif. Adapun kapasitas
ruang perawatan dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 3. 5 Jumlah Tempat Tidur Rawat Inap di RSUD Kota Tangerang


Tahun 2023
No Nama Ruangan Jumlah bed
1 Ruang Meranti 16
2 Ruang Jati 26
3 Ruang cendana I dan II 52
4 Ruang Mahoni 26
5 Ruang Eboni 26
6 Ruang Pinus 6
7 Ruang Intensif 16
Jumlah 168

c. Instalasi Gawat Darurat (IGD)


Instalasi Gawat Darurat (IGD) beroperasional 24 jam dan 7 (tujuh)
hari dalam seminggu dengan memberikan pelayanan: Triase,
Resusitasi, Tindakan pelayanan bedah dan non bedah, (dengan zona
merah, kuning dan hijau), IGD maternal dan disediakan ruang isolasi,
dengan jumlah tempat tidur sebanyak 17 tempat tidur, selain itu
instalasi gawat darurat (IGD) juga memiliki apotik untuk menunjang
pelayanan tersebut.
d. Medical Cek Up (MCU)
Pelayanan MCU buka tiap hari kerja jam 07.30 – 14.00, dengan
Jenis pemeriksaan MCU terdiri dari beberapa paket :
1) Paket panel lengkap diabetes mellitus
2) Paket panel resiko jantung coroner
3) Paket panel fungsi hati
80

4) Paket panel tes fungsi ginjal


5) Paket panel resiko jantung (Koroner & Stoke)
6) Paket panel lengkap fungsi hati
7) Paket panel evaluasi kadar lemak
8) Paket panel narkoba
9) Paket permintaan sendiri
10) Paket hemat general medical check up paket A
11) Paket hemat general medical check up paket B
12) Paket hemat medical check up karyawan/CPNS/PNS
13) Uji kesehatan
e. Instalasi Hemodialisa.
Hemodialisa adalah tindakan pengobatan pengganti fungsi ginjal
yang rusak dengan cara membersihkan darah dari racun yang
menumpuk dengan menggunakan mesin Hemodialisa (HD). Unit
Hemodialisa merupakan unit pelayanan yang melengkapi pelayanan di
RSUD Kota Tangerang, dengan jumlah tempat tidur sebanyak 4
tempat tidur dan waktu pelayanan dibuka setiap hari kerja jam 07.30 –
20.30 WIB
4. Promosi kesehatan
Kegiatan berupa kegiatan sosial dan pengelolaan pelanggan rumah
sakit. Dalam kegiatan ini telah dilaksanakan berbagai promosi baik secara
langsung maupun tidak langsung, promosi yang dilaksanakan secara
langsung seperti penyuluhan-penyuluhan yang dikemas dalam paket
seminar gratis di lingkungan rumah sakit seperti Seminar Awam dengan
Tema "Pendengaran Untuk Masa Depan" (Agustus 2018). Berbagai upaya
promosi juga telah dilakukan untuk mencapai mutu pelayanan agar dapat
dirasakan oleh pengguna fasilitas kesehatan atau pasien. Sumber daya
manusia di RSUD Kota Tangerang telah dibekali dengan pengetahuan
hospitality (keramahtamahan atau bersedia menerima tamu), agar dapat
melayani masyarakat yang memerlukan pertolongan dengan baik. Dan
RSUD Kota Tangerang ini juga telah mengumumkan persyaratan,
prosedur dan pelayanan teknis untuk mencapai standar mutu pelayanan
81

secara maksimal seperti halnya program Nasional Pemerintah yaitu


Jaminan Kesehatan Nasional atau dikenal luas sebagai BPJS. Penyuluhan
dilakukan secara langsung kepada pengunjung pasien dan yang
mendampingi di ruang tunggu rawat jalan. Sedangkan penyuluhan secara
tidak langsung melalui pemasangan baliho, lieflet, dan televisi.
Untuk memberikan kepuasan kepada pelanggan rumah sakit dan
masyarakat umumnya, RSUD Kota Tangerang pada tahun 2017 telah
mendapatkan pengakuan secara Nasional dari Komisi Akreditasi Rumah
Sakit (KARS) sebagai rumah sakit dengan pelayanan terbaik atau
Akreditasi Paripurna. Dasar hukum pelaksanaan penilaian atau akreditasi
di rumah sakit menggunakan UU No. 36 tahun 2009 tentang kesehatan,
UU No. 44 tahun 2009 tentang rumah sakit dan Permenkes 1144/ Menkes/
Per/ VIII/ 2010 tentang organisasi dan tata kerja kementerian kesehatan.
RSUD Kota Tangerang mendapat pengakuan dari pemerintah bahwa
semua hal yang ada di dalam rumah sakit sudah sesuai dengan standar.
Sarana dan prasarana yang dimiliki rumah sakit, sudah sesuai standar.
Prosedur yang dilakukan kepada pasien juga sudah sesuai dengan standar.
Penilaian dilakukan terhadap 16 kegiatan pelayanan di rumah sakit,
yaitu: Administrasi dan Manajemen, Pelayanan Medis, Pelayanan
Keperawatan, Pelayanan Gawat Darurat dan Rekam Medik, Farmasi,
Radiologi, Kamar Operasi, Pengendalian Infeksi, Pelayanan Resiko
Tinggi, Laboratorium serta Keselamatan Kerja, Kebakaran dan
Kewaspadaan Bencana (K-3), Pelayanan Intensif, Pelayanan Tranfusi
Darah, Pelayanan Rehabilitasi Medik dan Pelayanan Gizi. Kesopanan dan
keramahan petugas rumah sakit dalam melayani penunjung rumah sakit
juga mendapatkan penilaian baik.
82

3.3 Rincian Kegiatan Praktek Kerja Profesi Apoteker di RSUD Kota

Tangerang

Tabel 3. 6 Rincian Kegiatan PKPA di RSUD Kota Tangerang Minggu 1-3


Minggu1 Minggu 2 Minggu 3
Kegiatan

(3/08/2023 - 12/09/2023) (13/08/2023 - 24/09/2023) (25/08/2023 - 03/09/2023)


Rawat Inap Gudang Farmasi IGD

Pengenalan dengan
semua staf apoteker di Mempelajari alur
1. RSUD dan pengenalan perencanaan,penerimaan,pen Mempelajari alur resep IGD
instalasi farmasi di yimpanan,Pendistribusian
RSUD
Menghafal jenis- jenis serta tata letak obat
Perencanaan : perencanaan
dan alkes dalam penyimpanan.
didasarkan pada data
Alur resep Pasien Pulang :
penggunaan sediaan farmasi,
Pasien datang ke apotek IGD dengan
alat kesehatan dan BMHP
membawa kwitansi, resep di print,
pasien periode sebelumnya
Menghafal jenis-jenis Dilakukan skrining resep, penyiapan obat
(data konsumsi), sisa stok
serta tata letak obat sesuai dengan permintaan resep, Mengambil
2. dan data morbiditas. Kegiatan
dalam penyimpanan obat yang dibutuhkan pada lemari
perencanaan sediaan farmasi,
obat. penyimpanan obat dengan memperhatikan
alat kesehatan dan BMHP di
nama obat, tanggal exp serta keadaan fisik
RSUD Kota Tangerang
obat, Membuat etiket sesuai dengan resep,
dilakukan setiap 3 bulan
Menyerahkan obat ke apoteker untuk
sekali dengan melihat catatan
diperiksa kembali, apabila sudah sesuai
di buku defecta.
apoteker, Kemudian
apoteker melakukan pio penyerahan obat
kepada pasien. Setelah pio, pasien/keluarga
3.
pasien paraf, mencantumkan no.hp dan nama
jelas.

Alur resep rawat inap:


Pasien datang ke IGD dengan indikasi rawat,
Penerimaan harus dikonfirmasi maka perawat membuat resep alkes dan obat,
Penyiapan resep ODD oleh PPTK, di cek kesesuain secara tertulis ke apotek IGD, penyiapan obat
4
(one daily dose) barang dan input ke aplikasi dan alkes sesuai dengan permintaan resep,
SIMRS Mengambil obat dan alkes yang dibutuhkan,
serah terima alkes ke perawat serta double
check.

Penyimpanan barang di
RSUD Kota Tangerang Penyimpanan barang
Penyiapan resep UDD
5 berdasarkan bentuk sediaan, Di apotek IGDberdasarkan bentuk sediaan,
(unit dose dispensing)
alfabetis, golongan, FIFO alfabetis, golongan,FIFO dan FEFO
dan FEFO
83

Pendistribusian di RSUD Kota


Mempelajari alur resep Tangerang dilakukan ke
6
di rawat inap Farmasi(Obat, Alkes dan
BMHP) dan unit lain (BMHP)

Tabel 3. 7 Rincian Kegiatan PKPA di RSUD Kota Tangerang Minggu 4-5

Minggu 4 Minggu 5
Kegiatan

(04/11/2022-15/11/2022) (16/11/2022-25/11/2022)
Rawat Jalan Dispensing

1. Mempelajari alur resep rawat jalan 1. Mempelajari alur obat dispensing


2. Menghafal jenis-jenis serta tata letak obat 2. Tim UDD rawat inap mengirimkan foto daftar
1 dan alkes dalam penyimpanan. obat ke bagian dispensing, apoteker telaah resep
3. Rawat jalan melakukan pelayanan resep dan membuat etiket, serta menghitung jumlah
dari pasien- pasien rawat jalan yang telah obat yang akan di dispensing,
memeriksakan kesehatannya di
poli-poli yang tersedia di RSUD Kota TTK melakukan penyiapan obat dispensing.
Tangerang. Apotek rawat jalan ini melayani Apoteker dan TTK yang sudah mendapatkan
resep dari pasien umum dan pasien BPJS. pelatihan siap membuat dengan menggunakan
Alur resep rawat jalan : APD lengkap dan melakukan i.v admixture yaitu
Pasien datang memberikan barcode, petugas pencampuran obat suntik yang steril ke dalam
cek inputan kemudian resep dicetak, larutan i.v steril untuk menghasilkan sediaan
apoteker melakukan telaah resep dan yang siap digunakan kepada pasien dan tetap
membuat etiket, cek retriksi BPJS, terjaga sterilitasnya. I.V admixture yaitu
kemudian TTK melakukan penyiapan obat, pengenceran, melarutkan dan meracik. Setelah
cek obat sebelum diserahkan, penyerahan siap sediaan diberikan label kemudian disimpan
obat disertai PIO oleh apoteker. di kulkas suhu 2-8Oc.
Penyimpanan barang di Rawat jalan Pendistribusian obat dispensing :
berdasarkan bentuk sediaan, alfabetis, 1. Perawat masing-masing unit datang ke ruang
golongan, FIFO dan FEFO dispensing dengan membawa kotak obat tertutup.
2 2. lakukan serah terima dan
double check. Setelah sesuai, perawat harus
tanda tangan.

Anda mungkin juga menyukai