Anda di halaman 1dari 11

Ide Kamu, Masa Depan Kita

Siap jadi generasi yang membawa perubahan?


Yuk, ikutan & tuangkan ide inovatifmu dalam bentuk proposal (concept paper)!

SAMSUNG SOLVE FOR TOMORROW


adalah konsep pembelajaran dan kompetisi yang unik di bidang STEM (Science, Technology, Engineering, Math)
bagi para calon pemimpin dengan membekali mereka keterampilan yang esensial untuk masa depan.

PERIODE KOMPETISI: MEI - SEPTEMBER 2023


PENDAFTARAN: 4 MEI – 17 JUNI 2023

Tema Proposal:

Pendidikan & Pembelajaran Lingkungan & Keberlanjutan

Cara Ikutan!
1. Siswa-siswi kelas 10-13 (SMA, SMK, Madrasah Aliyah dan yang sederajat).
2. Bentuk tim yang terdiri dari 2 – 4 orang.
3. Isi formulir pendaftaran dan consent letter (wajib).
4. Identifikasi isu/permasalahan di masyarakat.
5. Tuangkan solusi yang kamu tawarkan dengan memanfaatkan teknologi
dalam bentuk proposal/concept paper (template disediakan).
6. Daftarkan proposal/concept paper tim kamu melalui
solvefortomorrowindonesia.com

Juara
2
Juara
1 Juara
3

Mendapatkan produk Mendapatkan produk Mendapatkan produk


Samsung senilai Samsung senilai Samsung senilai

Rp70.000.000 Rp150.000.000 Rp45.000.000

People Choice Awards


Produk Samsung senilai
Rp25.000.000

Info lebih lanjut kunjungi:


solvefortomorrowindonesia.com
atau hubungi 085726592992 (Retno) / e-mail: retno@prestasijunior.org
Petunjuk Teknis Kompetisi

Challenge young innovators to dream,


develop, and build real world solutions to
positive social change
Latar Belakang
Pentingnya Pendidikan STEM di Indonesia

Profil pelajar pancasila sebagaimana diamanatkan oleh kurikulum merdeka bertujuan untuk menciptakan generasi
berkompetensi tinggi dengan berkarakter pancasila yang salah satu fokus utamanya adalah meningkatkan kompetensi
abad 21 siswa seperti berpikir kritis, kreatif, pemecahan masalah, pengambilan keputusan, kolaborasi, serta komunikasi.
Pendidikan STEM (Sains, Teknologi, Engineering, Matematika) merupakan salah satu pendekatan pembelajaran yang
dapat mengakomodir karakteristik pembelajaran abad 21. Pendidikan STEM menekankan pada hubungan pengetahuan
dari berbagai disiplin ilmu dan keterampilan untuk mengatasi masalah di dunia nyata. Pendekatan STEM sejalan
dengan Kurikulum Merdeka yang dapat diimplementasikan melalui penggunaan model pembelajaran berbasis proyek
(PJBL). Fakta lain pentingnya Pendidikan STEM di Indonesia adalah sebagai berikut:

“Pada tahun 2030, 75% dari karir dengan Indonesia masih tertinggal
Indonesia membutuhkan Secara umum, jurusan pertumbuhan yang cepat dalam jumlah lulusan
9 juta talent digital untuk non-STEM masih mensyaratkan STEM dibandingkan China
mendukung mendominasi di sekola kemampuan STEM. dan USA yang
pertumbuhan ekonomi atau Universitas. 57% of 40% perkerjaan akan menghasilkan sekitar 1,3
digital” 29,777 jurusan di juta dan 300 ribu lulusan
digantikan oleh automasi
perguruan tinggi STEM setiap tahunnya.
dan teknologi lain.
(Airlangga Hartanto merupakan Non-STEM
(Association of Indonesia's
Coordinating Minister for (MoE, 2021). Private Universities (Aptisi)
Economic Affairs) (ILO Prediction, 2021) - 2022)
Tentang Program

SSFT adalah pembelajaran dan kompetisi yang bertujuan untuk mendorong


terciptanya generasi inovator dan pemimpin masa depan di bidang STEM
serta membekali siswa dengan keterampilan esensial masa depan.

PJI bekerjasama dengan PT Samsung Electronic Indonesia mengadakan


Program Samsung Solve for Tomorrow (SSFT) untuk mendorong generasi muda
memanfaatkan keterampilan dan kreativitas STEM yang dimilikinya dalam
mengatasi masalah sosial mendesak yang telah diidentifikasi dan memberikan
kesempatan untuk belajar secara mandiri dan kontekstual.

Dengan berpartisipasi dalam program ini, siswa akan belajar cara


mengembangkan dan menerapkan solusi inovatif untuk mengatasi tantangan
yang dihadapi oleh masyarakat sekitar. Sepanjang program ini, pakar STEM dari
Samsung atau perusahaan lain akan memberikan training/mentoring tentang
keterampilan teknis untuk dapat berpikir kreatif, komunikasi, dan kolaborasi
yang tentunya sangat penting bagi pemimpin masa depan. Program ini
sepenuhnya dilakukan secara online dan 100% Gratis!!

Program Samsung Solve for Tomorrow (SSFT) ini merupakan program global
yang telah dilaksanakan di berbagai negara di dunia baik Asia, Amerika, maupun
Eropa.
Tantangan Kompetisi

Setiap tim ditantang untuk membuat ide inovatif yang berupa produk (software/hardware) atau
service (program/campaign) berkaitan dengan pemanfaatan STEM (Sains, Teknologi, Engineering,
dan Matematika) untuk mengatasi masalah yang berkaitan dengan dua tema di bawah ini:

Pendidikan dan Pembelajaran Keberlanjutan Lingkungan


Perkembangan teknologi telah mengubah tatanan Bumi kita dalam bahaya mulai dari peristiwa cuaca
kehidupan termasuk skill dan pekerjaan di masa depan. ekstrem hingga naiknya permukaan air laut, kita tidak
Pendidikan harus dapat menyesuaikan dengan bisa lagi mengabaikan tanda-tanda peringatan yang ada.
perkembangan dan dinamika global. Pendidikan harus Banyak yang menyebut bahwa kemajuan teknologi yang
mampu mengembangkan potensi dan kompetensi pesat sebagai salah satu penyebab utama perubahan
siswa abad 21 melalui pembelajaran yang efektif, iklim. Dari munculnya metaverse hingga cryptocurrency
menyenangkan, dan menciptakan karakter serta pola dan NFT, dampak lingkungan dari perkembangan
pikir belajar seumur hidup (lifelong learning mindset) teknologi telah dipertanyakan. Namun, kami yakin bahwa
dengan memanfaatkan teknologi. teknologi digital dipadukan dengan keahlian dari bidang
lain, seperti teknik dan bioteknologi, memegang peranan
Melalui kompetisi ini, kami ingin mendorong Anda penting dalam menciptakan masyarakat yang lebih hijau
untuk berkontribusi dalam pendidikan dan dan ekonomi berkelanjutan.
pembelajaran dengan menciptakan ide-ide serta
terobosan baru yang akan mengubah pendidikan Silahkan memberikan ide-ide berani dan inovatif untuk
menjadi lebih baik efektif dan membantu Anda serta menyelamatkan planet kita dan membangun masa
rekan-rekan Anda mencapai pengetahuan serta depan yang lebih berkelanjutan.
keterampilan yang lebih baik untuk masa depan.
Tahapan dan Timeline Program

4 Mei – 17 Juni 26 Juni 30 Juni- 13 Agustus 21 Agustus 22 – 31 Agustus 2 September September

Pengumuman Pengumuman
Babak Final
✓ Pengumuman 40 tim yang ✓ Pengumuman 15 tim yang
✓ Presentasi & demonstrasi
lolos ke babak semifinal lolos ke babak final melalui
prototype ide oleh 15 finalis
melalui website Samsung website Samsung Solve for
Tomorrow dan email. ✓ Interview dengan juri panel
Solve for Tomorrow dan
✓ Pengumuman juara
email.

Babak Penyisihan Babak Semifinal Public Voting Pelaporan


✓ Registrasi tim ke website SSFT ✓ Workshop online design- ✓ Pemilihan pemenang ✓ Disribusi hadiah
✓ Pembuatan ide oleh setiap tim thinking secara online untuk ✓ Pendampingan realisasi ide tim
✓ Sesi konsultasi ide kepada tim ✓ Sesi mentoring Bersama tim kategori People's Choice pemenang
PJI (jika dibutuhkan) Samsung Award dimulai. Para
✓ Pendaftaran dan pengumpulan ✓ Siswa dan guru membuat finalis mulai
ide di Website SSFT prototype ide dan video mempromosikan video
pitching pitchnya untuk
mendapatkan online
✓ Pengumpulan video pitching
voting sebanyak-
ke website SSFT
banyaknya.
Konsep Design Thinking Untuk Menemukan Ide
Design Thinking adalah proses yang digunakan oleh para profesional di seluruh dunia untuk menemukan solusi atas
masalah yang dihadapi. Berikut adalah langkah-langkah untuk menemukan ide solusi yang bagus.

INSPIRATIONS IDEATION IMPLEMENTAIONS

START SHARE
Mempublikasi
Find a kan ide ke
Problem skala yang
Mengidentifikasi lebih besar
potensi masalah EMPHATISE DEFINE IDEATE PROTOTYPE TEST
Mengumpulkan Melakukan riset, Menemukan ide Membuat prototype Uji coba prototype
dan solusi yang
informasi untuk pengamatan untuk solusi untuk ide. kapada calon
ada di sekitar
memahami masalah mengidentifikasi mengatasi masalah pengguna untuk PRODUCT
secara mendalam masalah secara lebih yang telah dipilih mendapatkan
spesifik dan jelas. Dalami masukan
masalah tersebut
dengan bertanya
langsung kepada calon
pengguna atau yang
mengalami. Lihat
masalah dari berbagai
perspektif.

Note: PJI akan menyelenggarakan training design thinking secara online melalui zoom kepada seluruh guru dan
siswa yang lolos ke Babak semifinal
Informasi Pemenang dan Kriteria Penilaian

Kategori Pemenang Utama Kriteria Penilaian

1. Juara 1: mendapatkan hadiah berupa Relevansi (25%)


produk Samsung senilai Rp. 150.000.000 Ide yang diajukan (app, produk, jasa) relevan dengan
isu/permasalahan di masyarakat dan dijabarkan
2. Juara 2. mendapatkan hadiah berupa secara detail, spesifik, dan jelas.
produk Samsung senilai Rp. 70.000.000
Kelayakan (25%)
3. Juara 3 mendapatkan hadiah berupa Ide dapat diimplementasikan sesuai perkembangan
produk Samsung senilai Rp. 45.000.000. teknologi, kebutuhan masyarakat, dan peraturan
yang berlaku.

Kreativitas (25%)
Kategori Tambahan Selain unik, juga berpotensi memberikan dampak
positif bagi masyarakat.
Pemenang People’s Choice Award akan mendapatkan hadiah
berupa produk Samsung senilai Rp. 25.000.000 STEM (25%)
Ide dibuat berdasarkan riset, pengamatan, dan data
nyata. Selain itu, pemahaman dan kemampuan yang
baik mengenai STEM juga mutlak dibutuhkan.
Langkah-Langkah Mendaftar (4 Mei – 17 Juni)

Mendaftar dengan Mendaftarkan Anggota


Pembuatan dan Pendaftaran
Membuat Akun di Website Tim Beserta Guru dan
pengembangan Ide Selesai.
SSFT Submit Ide
1 2 Setiap tim membuat ide dan
3 Silahkan Log-in ke website SSFT
4 Pendaftaran selesai
Kunjungi website SSFT di:
solvefortomorrowindonesia.com mendeskripsikannya ke dalam format menggunakan akun Anda untuk dan tunggu
proposal ide (concept paper) dan mendaftarkan anggota, mensubmit pengumuman
menandatangani surat pernyataan surat pernyataan, dan proposal ide selanjutnya.
Buatlah akun dan downloads surat
penyataan, template proposal ide yang telah disediakan (Concept Paper)
Peserta akan
(concept paper), dan syarat &
Jika selama pengembangan ide, (Pengumpulan paling lambat dihubungi jika lolos
ketentuan kompetisi pada website.
peserta mengalami kesulitan, tanggal 17 Juni, pukul 00.00 WIB) ke babak semifinal.
Satu tim cukup satu akun yang perserta dapat berkonsultasi via zoom
dengan tim dari PJI dengan Pantau terus
dapat diwakili oleh ketua tim atau
website SSFT untuk
guru. Setelah mendaftar, tim akan menguhubungi Kriteria Peserta: mengetahui
dimasukkan ke dalam group WA Retno (085726592992) untuk
menentukan jadwalnya. ✓ Kompetisi terbuka untuk seluruh pelajar informasi terupdate.
untuk koordinasi lebih lanjut. kelas X – XII dari SMA/SMK/MA di seluruh
Indonesia baik negeri maupun swasta.
(website baru dapat diakses ✓ Peserta berusia antara 15 – 18 tahun
mulai tanggal 4 Mei) sampai dengan 30 september 2023.
✓ Setiap siswa tidak diperbolehkan
merangkap ke dalam dua tim yang
berbeda.
✓ Setiap sekolah dapat mengirimkan
maksimal 3 tim dengan jumlah siswa per
timnya sebanyak 4 orang (1 ketua, 3
anggota) dan 1 guru pembimbing.
Sosialisasi Program WA Group
Untuk mengetahui lebih detail tentang: Untuk masuk ke dalam group WA SSFT
1. Gambaran umum dan Teknis pelaksanaan kompetisi
dan mendapatkan info terupdate seputar
2. Tantangan dan Kriteria ide/solusi yang diharapkan
3. Konsep design thinking untuk menemukan solusi inovatif kompetisi silahkan daftarkan nomor tim
4. Cara pengisian concept paper Anda di G-form link berikut ini:
5. Tanya Jawab langsung seputar kompetisi
https://bit.ly/REG-SSFT-2023
Silahkan hadir dalam acara sosialisasi online yang akan kami
adakan pada:
Hari, tanggal : Jumat, 17 Juni 2022
Pukul : 15.00 – 16.00 WIB
Media : Daring melalui Zoom Meeting
Link Zoom: https://bit.ly/Sosialisasi-SSFT
Meeting ID: 843 8400 5070
Passcode : SAMSUNG
For further information, please click on:
solvefortomorrowindonesia.com

Email
retno@prestasijunior.org
utami@prestasijunior.org

WhatsApp
Retno: 085726592992

Head Office
Aldevco Octagon Building 3rd Fl.
Jalan Warung Jati Barat Raya No.75
Jakarta Selatan 12740, Indonesia
Phone: 62-21-798 5457

prestasijuniorID prestasijunior Prestasi Junior Indonesia

Anda mungkin juga menyukai