Anda di halaman 1dari 12

NAMA : HENI AJI NURHAYATI

NIM : 22323299526
KELAS :B
1. Materi : Interaksi antara komponen Penyusun Suatu Ekosistem
LK. 1.1. Identifikasi Masalah
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
1 1. Pedagogik - Guru kesulitan mengatur - kurangnya pelatihan
pembelajaran di luar mengenai
ruangan dalam materi pembelajaran diluar
interaksi antara ruangan yang efektif
komponen penyusun
suatu ekosistem

2. Literasi - Beberapa kesulitan - Siswa belum lancar


mengkomunikasikan dalam membaca serta
hasil dari temuan pada kurangnya perhatian
saat studi lapangan pada keluarga terhadap
materi interaksi antara aktivitas literasi anak
komponen penyusun di rumah
ekosistem

- Sebagian siswa tidak - Siswa jarang


dapat menyebutkan membaca buku
contoh interaksi antar bacaan yang
komponen ekosistem digunakan dalam
pembelajaran

3. Numerasi - Sebagian siswa kesulitan - Tidak semua siswa


membaca gambar mengenali jenis
jaring-jaring makanan makhluk hidup yang
dan piramida makanan di maksud dalam
terkait peranan makhluk gambar karena
hidup dalam ekosistem minimnya
pengetahuan

- Siswa belum dapat - Siswa kurang


membuat bagan alur memahami konsep
dalam siklus air, karbon materi dalam siklus
dan oksigen materi dengan baik

2 kesulitan belajar - Siswa selalu kurang - Siswa merasa bebas


siswa termasuk fokus apabila di bawa ke belajar di luar dan
siswa lapangan terkait materi guru kurang bisa
berkebutuhan interaksi antar menguasai
khusus dan komponen ekosistem. pembelajaran di luar
masalah kelas
pembelajaran
(berdiferensiasi)
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
di kelas
berdasarkan
pengalaman
mahasiswa saat
menjadi guru.
3 membangun
relasi/hubungan
dengan siswa Hubungan Orangtua
dan orang tua
siswa.
komunikasi yang
antar guru sibuk
dan bekerja
orangtua dan
peserta kurang
didik memperh
terkait atikan
pembelajar pola
an belajar
masih anaknya
- Metode guru kurang
kurang dan menarik dalam
melakukan diskusi

terbatas
Hubungan
komunikasi
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah

antar guru
dan
orangtua
peserta
didik
terkait
pembelajar
an
masih
kurang dan
terbatas
Hubungan
komunikasi
antar guru
dan
orangtua
peserta
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah

didik
terkait
pembelajar
an
masih
kurang dan
terbatas
- Siswa cenderung kurang
menanggapi guru ketika
diajak berdiskusi
mengenai
lingkungan/ekosistem

4 pemahaman/ - Guru kesulitan - Guru tidak terbiasa


pemanfaatan mengeksplorasi melaksanakan
model-model pembelajaran inovatif pembelajaran di luar
pembelajaran terkait pembelajaran kelas
inovatif berbasis lingkungan - Belum maksimalnya
berdasarkan untuk materi interaksi penggunaan fasilitas
karakteristik antar komponen dalam sekolah yang
materi dan ekosistem menunjang
siswa. pembelajaran
5 Materi terkait - Guru belum memberikan - Guru memberikan
Literasi evaluasi pembelajaran evaluasi belajar
numerasi, yang berbasis literasi dengan tipe berpikir
Advanced seperti konsep-konsep rendah karena guru
material, pada interaksi pada belum sepenuhnya
miskonsepsi, makhuk hidup memahami konsep
HOTS. pembelajaran literasi

- Siswa lemah dalam - Siswa kurang terbiasa


memahami teks mengerjakan soal
numerasi terutama numerasi berupa
analisis gambar atau gambar bagan
bagan yang berkaitan
dengan aliran energi dan
siklus materi
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah

- Siswa kurang menguasai - Siswa jarang berlatih


soal HOTS seperti pada soal-soal HOTS terkait
materi daur materi bagan daur materi
dalam bentuk bagan alur

- Sering terjadi - Daya tangkap siswa


miskonsepsi pada contoh terhadap
simbiosis penyampaian guru
masih kurang dan
pendalaman materi
secara mandiri juga
tidak dilakukan

6 pemanfaatan - Guru kurang memberi - Guru lebih dominan


teknologi/inovasi kebebasan dalam menggunakan media
dalam memanfaatkan teknologi yang mononton,
pembelajaran. seperti PPT atau video misalnya : gambar
dalam pembelajaran yang ditempelkan di
interaksi antar karton dan jarang
komponen yang sesuai menggunakan
dengan zaman anak teknologi informasi
seperti PPT dan video

- Penggunaan media - Guru kurang


charta yang belum memberikan
maksimal pada pengarahan pada
persentasi siswa terkait siswa terkait inovasi
materi siklus materi apa yang tepat terkait
media yang tepat
untuk materi siklus
materi

- Siswa belum
memahami materi
dengan baik sehingga
belum bisa berinovasi
dalam pembuatan
media pembelajaran
yang menarik
2. Materi : Zat Makanan dan uji Makanan
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
1 1. Pedagogik - Minat siswa terhadap - Materi terlalu banyak
materi zat makanan hafalan dan konsep
masih rendah

- Metode pembelajaran - Guru belum


guru dalam materi zat melakukan
makanan masih identifikasi terhadap
cenderung teks book dan karakteristik peserta
belum memanfaatan didik seperti gaya
media dalam belajar peserta didik
pembelaran dalam pembelajaran

2. Literasi - Mengidentifikasi - Sebagian siswa ada


masalah siswa masih yang tidak memiliki
rendah terhadap buku pendamping dan
kandungan zat makanan kurangnya informasi
pada beberapa jenis dari media
makanan
- Siswa kurang
- Siswa belum bisa memahami setiap
membuat kesimpulan hasil dari
dari hasil praktikum uji praktikumnya
makanan

3. Numerasi - Siswa kesulitan - Siswa kurang


menafsirkan fungsi zat memahami fungsi dari
makanan pada data setiap zat pada
hasil sebuah percobaan makanan

- Siswa belum bisa - Siswa kurang terlatih


mengkaitkan isi tabel untuk menganalis
kandungan zat makanan kasus yang terkait
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
ke dalam kasus penyakit dengan data tabel
pencernaan.
2 kesulitan belajar - Sebagian siswa yang - Siswa tidak pernah
siswa termasuk belum bisa membedakan memperhatikan
siswa kandungan zat makanan komposisi zat
berkebutuhan pada makanan kemasan makanan dalam
khusus dan makanan kemasan
masalah
pembelajaran - Sistematika siswa masih - Siswa kurang
(berdiferensiasi) kurang dalam memahami konsep uji
di kelas melakukan praktikum makanan sehingga
berdasarkan uji bahan makanan mereka kesulitan
pengalaman dalam menerapkan
mahasiswa saat langkah-langkah
menjadi guru. dalam praktikum

- Keterampilan siswa - siswa tidak membaca


dalam melakukan dengan baik langkah-
praktikum uji zat makan langkah praktikum
masih kurang misal dan masih hanya
dalam memegang alat- mengandalkan
alat masih salah penjelasan guru saja

- Siswa masih takut


dan ragu dalam
penggunaan alat-alat
praktikum
3 membangun - Siswa masih belum aktif - kurangnya tingkat
relasi/hubungan dalam melakukan kepercayaan diri siswa
dengan siswa diskusi
dan orang tua - Guru kesulitan - materi yang diajarkan
siswa. memancing keaktifan sangat teoritis
siswa
4 pemahaman/ - Pada saat melakukan - Guru kurang
pemanfaatan metode demostrasi guru memahami metode
model-model dan siswa kurang demostrasi yang lebih
pembelajaran menarik sehingga siswa menarik.
inovatif lain kurang - Minim mendapatkan
berdasarkan memperhatikan dengan pelatihan mengenai
karakteristik baik langkah-langkah metode demonstrasi
materi dan praktikum menarik
siswa.
5 Materi terkait - Kemampuan dalam - Siswa sulit mendalami
Literasi memahami teks konsep materi terkait
numerasi, numerasi siswa terutama uji zat makanan
Advanced hasil praktikum yang
material, berkaitan dengan uji zat
miskonsepsi, makanan masih rendah - Siswa dominan
HOTS. mencari sumber
- Siswa sering mengalami materi dari internet
miskonsepsi mengenai bukan dari buku
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
hasil uji makanan bacaan sehingga ada
dengan menggunakan miskonsepsi dalam
larutan. sumber belajar

6 pemanfaatan - Sebagian siswa kesulitan - Siswa tidak memiliki


teknologi/inovasi mengakses teknologi HP/ada HP tp tidak
dalam seperti pada saat suport atau tidak ada
pembelajaran. mengerjakan soal UH akses internet untuk
materi zat makanan mengerjakan soal UH.
melalui google form.

- Sebagian besar siswa - Siswa tidak


belum memanfaatkan menguasai
teknologi komputer pengoprasian
untuk membuat laporan komputer dengan baik
praktikum dengan baik. misal untuk
masih cenderung pembuatan
tabel/grafik yang ada
di dalam praktikum

3. Materi : Perkembangbiakan Tumbuhan Paku dan Lumut


Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
1 1. Pedagogik - Minat siswa dalam - siswa belum
mengikuti pembelajaran memahami tujuan
reproduksi tumbuhan dari pembelajaran
paku masih kurang reproduksi tumbuhan
telihat dari siswa yang paku dan lumut dan
cenderung pasif apersepsi guru kurang
menarik perhatian
siswa

2. Literasi - Tingkat pengetahuan - siswa kurang familiar


siswa masih rendah dengan tumbuhan
terkait ciri-ciri paku dan lumut
tumbuhan paku dan dalam kehidupan
lumut sehari-hari dan akses
akan informasi juga
kurang

- Keaktifan dan - Kurangnya informasi


kemandirian siswa dan hanya
kurang dalam mengandalkan
mempresentasikan hasil sebagian orang saja
diskusi pengelompokan dalam kelompoknya.
jenis tumbuhan paku
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
dan lumut

3. Numerasi - Siswa belum bisa - siswa masih kurang


membaca bagan dengan familiar dengan
benar pada siklus istilah-istilah yang ada
metagenesis tumbuhan dalam reproduksi
lumut dan paku paku dan lumut

2 kesulitan belajar - Sebagian siswa tidak bisa - siswa kurang familiar


siswa termasuk mendeskripsikan gambar dengan tumbuhan
siswa dengan baik terkait ciri- paku dan lumut serta
berkebutuhan ciri tumbuhan lumut dan kurangnya informasi
khusus dan paku dari lingkungan
masalah sekitar
pembelajaran
(berdiferensiasi) - Siswa kesulitan - kurangnya
di kelas mengkomunikasikan kemampuan verbal
berdasarkan hasil praktikum pada siswa dan siswa
pengalaman reproduksi tumbuhan kurang berlatih
mahasiswa saat paku dan lumut mengaitkan hasil
menjadi guru. praktikum dengan
teori yang ada.

- Siswa pasif dan tidak - Siswa memiliki


fokus ketika kebutuhan khusus
pembelajaran tidak lancar dalam
mengidentifikasi ciri berbicara dan cacat
tumbuhan paku fisik

- Kurangnya pemahaman - Minimnya sosialisasi


guru terkait metode pemerintah tentang
pembelajaran yang sesuai pendidikan inklusi
untuk siswa ABK yang disertai dengan
pelatihan

3 membangun - Siswa masih belum aktif - kurangnya tingkat


relasi/hubungan dalam melakukan kepercayaan diri
dengan siswa diskusi siswa
dan orang tua
siswa. - Guru kesulitan - materi yang diajarkan
memancing keaktifan sangat teoritis dan
siswa banyak istilah
4 pemahaman/ - Guru kesulitan - Guru kurang
pemanfaatan menerapkan memahami metode
model-model pembelajaran inovatif pembelajaran
pembelajaran yang berkaitan dengan berbasis diskusi
inovatif identifikasi tumbuhan yang lebih menarik.
berdasarkan paku dan lumut
karakteristik
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
materi dan - Siswa kurang aktif - Siswa masih belum
siswa. ketika melakukan terbiasa dengan
diskusi dalam istilah-istilah yang
metagenesis tumbuhan muncul dalam
paku dan lumut tahapan metagenesis
tumbuhan paku dan
lumut
5 Materi terkait - Siswa lemah dalam - Siswa belum
Literasi memahami teks mendalami konsep
numerasi, numerasi terutama materi terkait
Advanced bagan dalam tahapan metagenesis
material, metagenesis tumbuhan tumbuhan paku dan
miskonsepsi, paku dan lumut lumut.
HOTS.
- Siswa belum bisa - Siswa masih bingung
menyusun bagan dengan konsep istilah
tahapan metagenesis bagan dan siklus
tumbuhan paku dan pada metagenesis
lumut berdasarkan lumut dan paku
gambar.

- Beberapa siswa - Guru belum


kemampuan bertanya mengintegrasikan
mengenai ciri khas tingkat berpikir tinggi
tumbuhan paku dan dalam (HOST) dalam
lumut sudah muncul pembelajaran
tetapi belum mungkin karena
menggambarkan tingkat belum dilakukan
berpikir kritis pembiasaan

6 pemanfaatan - Guru kurang dalam - Guru lebih dominan


teknologi/inovasi memanfaatkan teknologi menggunakan media
dalam seperti PPT atau video yang mononton,
pembelajaran. dalam pembelajaran misalnya : gambar
reproduksi pada yang ditempelkan di
tumbuhan paku dan karton dan jarang
lumut menggunakan
teknologi informasi
seperti PPT dan video

- Sebagian besar siswa - Siswa tidak


belum memanfaatkan menguasai
teknologi komputer pengoprasian
untuk membuat media komputer dengan baik
persentasi yang menarik misal untuk PPT yang
mencantumkan
gambar dan bagan
yang ada di dalam
metagenesis
tumbuhan paku dan
Jenis Masalah yang Analisis Identifikasi
No.
Permasalahn Diidentifikasi Masalah
lumut

Refleksi pembelajaran yang dapat saya bagikan adalah sebagai berikut:

1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab: Pada kegiatan pendalaman materi ini saya menentukan masalah yang
terpilih yang akan diselesaikan untuk ditindak lanjut dan dicari solusi
alternatifnya, diskusi yang dilakukan sudah sangat aktif namun belum semua
bisa berkesempatan menanggapi dan mempresentasikan karena terbatas waktu.

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab: Aktivitas yang sudah saya laksanakan pada pendalaman eksplorasi


masalah kali ini mulai dari penentuan akar penyebab masalah lalu
menentukan masalah yang akan diselesaikan dengan menentukan solusi
alternatif yang sesuai. Semuanya sudah terlaksana cukup baik perserta juga
melakukan persentasi untuk mendapatkan saran dan masukan dari dosen
pembimbing dan peserta lain

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum


dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Jawab: Untuk mengatasi kegiatan yang belum dilaksanakan, saya berharap


akan ada komunikasi yang lebih aktif lagi di grup WA, sehingga setiap guru bisa
mendapatkan masukan untuk menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh
tiap-tiap peserta.

4. Upaya apa yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang
sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini

Jawab: Kegiatan sharing melalui forum diskusi merupakan usaha untuk


mendapatkan masukan, saran, serta motivasi dari dosen dan rekan guru untuk
mendapatkan input solusi dan cara mengatasi permasalahan yang dihadapi.
Dari sana, diharapkan ada hasil yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut
dan dapat memberikan pengaruh positif untuk kemajuan sekolah tempat saya
serta yang lainnya mengajar.

Anda mungkin juga menyukai