Anda di halaman 1dari 39

#1

Laporan Keuangan,
Analisis Laporan Keuangan
dan ALK Perpajakan
Tim Dosen ALKSPT
Pengantar
Materi Pembelajaran
Analisis Laporan Keuangan & SPT #1 :

Laporan Keuangan, Analisis Laporan Keuangan dan ALK 1


Perpajakan

Kualitas Akuntansi, Kinerja Kas dan Akrual 2

Profitabilitas, Risiko dan Benchmarking

Aktivitas Pendanaan 4

Aktivitas Investasi 5

Aktivitas Operasi 6

Praktik Analisis Laporan Keuangan Perusahaan Terbuka 7

UJIAN TENGAH SEMESTER


Materi Pembelajaran
Analisis Laporan Keuangan & SPT #2:

Analisis Penghasilan dengan LK dan SPT Tahunan dan SPT Masa PPh/PPN 9

Analisis HPP dan Biaya dengan SPT Masa PPN dan PPh Pasal 21/22/23/26 10

Analisis Penggalian Potensi Kewilayahan

Analisis Hubungan Istimewa dengan LK dan SPT Tahunan PPh Badan 12

Analisis Transaksi Afiliasi Lampiran V/VI dan Lampiran 3A SPT Tahunan PPh Badan 13

Praktik Penggalian Potensi Pajak dalam meningkatkan Kepatuhan Pajak 14

Review, Praktik Penggalian Potensi dan Penyusunan Kertas Kerja Analisis (KKA) 15

UJIAN AKHIR SEMESTER


Agenda #1

1 Konsep Laporan Keuangan

2 Konsep Dasar Analisis Laporan Keuangan

3 Proses Komponen Analisis Bisnis

4 Konsep Dasar ALK untuk Perpajakan

5 Panduan Praktik ALK untuk Perusahaan Terbuka


CPMK #1

Menjelaskan dan mengimplementasikan konsep-konsep


Laporan Keuangan dalam menganalisis Laporan Keuangan dan
Analisis Laporan Keuangan untuk Tujuan Perpajakan
1.
Konsep Laporan Keuangan
Konsep Laporan Keuangan
Catatan atas Laporan
Laporan Perubahan
Laporan Posisi Ekuitas Keuangan
Keuangan selama periode
pada akhir periode 1 3
2

L/K
Seluruh komponen lengkap laporan
keuangan tersebut memiliki tingkat
keutamaan yang sama 4 6
5 7
Laporan Posisi
Laporan Laba Rugi dan Laporan Arus
Penghasilan Komprehensif Informasi Keuangan pada awal
Lain Kas Komparatif
periode terdekat
selama periode sebelumnya ketika
selama periode Mengenai Periode entitas menerapkan
Terdekat Sebelumnya kebijakan akuntansi
retrospektif
Hubungan Laporan Keuangan

Laporan Posisi Keuangan

Aset Liabilitas dan


Ekuitas
• Aset Lancar Laporan Perubahan
• Liabilitas
• Kas & Setara Ekuitas
Kas • Ekuitas

• Aset Tidak Lancar Ekuitas

Laporan Arus Kas Laporan Laba Rugi

Kas & Setara Kas Penghasilan- Beban

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN


Hubungan antar Perkiraan

Utang
Laba Laba

Saham

Lap.
Lap.
Ekuitas Arus kas ArusKas
Arus Kas
Biay Pertumbuhan Aktiva
a
Aktiva
Dividen
Mengapa penting memahami LK?

Seiring perkembangan
Usaha/bisnis WP semakin teknologi
bervariasi

UU HPP, Super
Fasilitas Pajak utk WP Deduction dll.
semakin banyak

Menyesuaikan dengan
Target penerimaan
kebutuhan belanja pemerintah
semakin naik

AR/Analis : Ujung Tombak Kompetensi & independensi AR penting dalam kegiatan


penggalian Potensi bimbingan/konsultasi, analisis, himbauan, pengawasan (PMK-79/2015)
2.
Konsep Dasar
Analisis Laporan Keuangan
Konsep Dasar ALK
▪ ALK adalah suatu proses analisis terhadap laporan keuangan dengan tujuan
untuk memberikan tambahan informasi kepada para pemakai laporan keuangan
untuk pengambilan keputusan ekonomi, sehingga kualitas yang diambil akan
menjadi lebih baik. (Drs. Djarwanto P. S. (2005)

▪ ALK adalah suatu proses membedah-bedah laporan keuangan ke dalam


komponen-komponennya. Penelaahan mendalam terhadap masing-masing
komponen dan hubungan di antara komponen-komponen tersebut akan
menghasilkan pemahaman menyeluruh atas laporan keuangan itu sendiri (Dwi
Prastowo, M.M., Akt (2004)
Konsep Dasar ALK
▪ Financial Statement Analysis is an integral and important part of the
broader field of business analysis. Business Analysis is the process of
evaluating a company’s economic prospects and risks.

▪ Financial Statement Analysis is the application of analytical tools and


techniques to general purpose financial statement and related data to
derive estimates and inferences useful in business analysis.
(Subramayam, 2014)
Konsep ALK untuk Perpajakan

▪ Mengidentifikasi tingkat kepatuhan WP dengan cara menilai


kewajaran pelaporan unsur-unsur dalam SPT yang pada akhirnya
dapat menggali potensi pajak yang masih terdapat pada WP.
▪ Bagi pemeriksaan pajak digunakan untuk mengidentifikasi
masalah yang mungkin terdapat dalam pos-pos laporan
keuangan sehingga pemeriksa dapat menentukan pos-pos yang
perlu diperdalam dalam pemeriksaan (Audit Scope).
▪ Tujuan perpajakan lain seperti membuat benchmarking.
3.
Proses Komponen Analisis
Bisnis
A
Proses Komponen ALK
Analisis
Lingku
Analisngan Analis
dan
isStrateg is Analisis
Industi Bisnis Strate Laporan Keuangan

ri C gi

B Analisis
D
Keuanga
n

Analisis Analisis
Analisis Prospekti
Akuntans Analisis Arus
Analisis
i Profitabilit Kas
Risiko f
as

Subramayam, 2014, hal 11 Estimasi Biaya Modal Nilai Intrinsik


Analisis Lingkungan dan Strategi Bisnis

❑Analisis Industri (industry analysis):


▪ Langkah pertama yang biasa karena prospek dan struktur industri sebagian
besar mendorong profitabilitas perusahaan.
▪ Dilakukan dengan menggunakan analisis rantai nilai.
▪ Menilai prospek industri maupun tingkat persaingan aktual dan potensial
yang dihadapi perusahaan.

❑Analisis Strategi (strategy analysis):


▪ Evaluasi keputusan bisnis perusahaan dan keberhasilannya dalam
membentuk keunggulan kompetetif.
▪ Memerlukan pengawasan atas strategi kompetitif perusahaan untuk bauran
produk dan struktur biayanya.
Analisis Akuntansi

❑Analisis Akuntansi (accounting analysis): proses evaluasi sampai sejauh mana akuntansi
perusahaan mencerminkan realitas ekonomi.
❑Analisis keuangan tergantung pada kehandalan laporan keuangan yang tergantung pada kualitas
analisis akuntansi.
❑Keterbatasan akuntansi:
▪ Ketidakseragaman akuntansi menyebabkan masalah komparabilitas
▪ Kebijakan dan ketidaktepatan akuntansi dapat mendistorsi informasi laporan keuangan.
❑Distorsi akuntansi : penyimpangan informasi akuntansi dari ekonomi yang mendasarinya.
Bentuknya:
▪ Kesalahan (honest error) atau kelalaian (omission)
▪ Manipulasi atau window dressing
▪ Standar Akuntansi gagal menangkap realitas ekonomi
Analisis Keuangan

❑ Analisis Keuangan: penggunaan laporan keuangan untuk menganalisis posisi dan


kinerja keuangan perusahaan, dan untuk menilai kinerja keuangan di masa
depan.
❑ Analisis Keuangan terdiri dari:
▪ Analisis Profitabilitas: evaluasi terhadap imbal hasil atas investasi perusahaan.
▪ Analisis risiko: evaluasi mengenai kemampuan perusahaan untuk memenuhi
komitmennya.
▪ Analisis sumber dan penggunaan dana
Analisis Prospektif

❑ Analisis Prospektif: prakiraan payoffs di masa depan biasanya laba, arus kas,
atau keduanya.
❑ Analisis ini ditarik dari analisis akuntansi, analisis keuangan dan analisis
lingkungan dan strategi bisnis.
❑ Output analisis ini adalah separangat payoffs masa depan yang diharapkan
digunakan untuk mengestimasi nilai perusahaan.
Overview dan Proses ALK

(Wahlen et all, ch.1 p3)


(Wahlen et all, ch.1 p3)
4.
Konsep Dasar ALK untuk
Perpajakan
Konsep Dasar ALK untuk Perpajakan

ALK = Early Warning

❑Hasil analisis atas Laporan Keuangan hanya berupa tanda-tanda awal adanya
indikasi ketidakwajaran laporan keuangan.
❑Fungsi analisis Laporan Keuangan untuk tujuan Perpajakan:
✔memahami aktivitas Wajib Pajak berdasarkan Laporan Keuangan;
✔Dalam proses penelitian dan pengawasan Wajib Pajak, analisis LK dapat digunakan sebagai
pembuatan Analisis Risiko Wajib Pajak, Kertas Kerja Analisis dan SP2DK;
✔Dalam proses pemeriksaan pajak, hasil analisis laporan keuangan dapat digunakan sebagai
bahan untuk membuat rencana dan program pemeriksaan.
ALK Pengawasan Kepatuhan WP
5.
Praktik ALK untuk
Perusahaan Terbuka
PROSES KOMPONEN ANALISIS BISNIS
A

Analisis
Lingku
Analisngan Analis
dan
isStrateg is Analisis
Industi Bisnis Strate Laporan Keuangan

ri C gi
B
Analisis
D
Keuanga
n

Analisis Analisis
Akuntans Analisis Analisis Analisis Prospekti
Profitabilit Arus Risiko f
i Kas
as

Subramayam, 2014, hal 11 Estimasi Biaya Modal Nilai Intrinsik


29
Praktik ALK untuk Perusahaan Terbuka

1 2 3 4

Pengumpulan Data Proses Analisis Benchmarking Kesimpulan


dan Informasi

▪ LK Audited ▪ Lingkungan & Strategi ▪ Perusahaan sejenis ▪ Sebagai Pemegang


▪ Website Bisnis (Data BEI) Saham
▪ Data Permanen ▪ Akuntansi ▪ Benchmarking DJP ▪ Sebagai Kreditur
▪ Data Akumulatif ▪ Keuangan ▪ Putusan Pengadilan ▪ Sebagai Fiskus
▪ Data Putusan ▪ Prospektif (jika ada)
Pengadilan (jika
ada)
▪ Prospektus
▪ lainnya
Praktik ALK untuk Perusahaan Terbuka

1. Perusahaan Farmasi
2. Perusahaan Makanan/Minuman
3. Perusahaan Pertambangan (Nikel)
4. Perusahaan Otomotif
5. Perusahaan Industri Sepatu
Langkah-Langkah #1
Pengumpulan Data dan Informasi

▪ Laporan Keuangan Audited


▪ Website wajib pajak, perusahaan2
sejenis dan asosiasi industri(jika ada) Silakan kumpulkan data dan
▪ Data Permanen informasi sebanyak mungkin
▪ Data Akumulatif atas PT ….Tbk. yang Saudara
▪ Data Putusan Pengadilan (jika ada) analisis:
▪ Prospektus
▪ Regulasi2 terkait bidang usaha WP
▪ Ketentuan akuntansi yang secara
khusus mengatur sektor usaha WP (jika
1. Perusahaan Farmasi
ada)
2. Perusahaan Makanan/Minuman
▪ lainnya 3. Perusahaan Pertambangan (Nikel)
4. Perusahaan Otomotif

5. Perusahaan Industri Sepatu


Langkah-Langkah #2
Poses Analisis Laporan Keuangan

Supplya Chain
Analysis

Analisis Industri Proses Pabrikasi


A
Analisis Lingkungan & Struktur Biaya Bisa dilakukan dengan
Strategi Bisnis sudut pandang/teori lain
…… (sebutkan sumbernya)
untuk melakukan analisis
industri & strategi
Analisis Strategi Jk. pendek perusahaan
Jk. menengah

Jk. panjang
Langkah-Langkah #2
Poses Analisis Laporan Keuangan

Mengidentifikasi & menilai


kebijakan akuntansi utama
Bisa dilakukan
Mengevaluasi tingkat
dengan sudut
fleksibiltas akuntansi
pandang/teori lain
Evaluasi Kualitas Laba Menentukan strategi (sebutkan
B pelaporan sumbernya) untuk
melakukan analisis
Analisis Akuntansi Mengidentifikasi & Menilai industri & strategi
indikasi adanya sesuatu perusahaan
yang tidak biasa

Penyesuaian Laporan Laporan Posisi Keuangan


Keuangan
Laporan Laba Rugi
Langkah-Langkah #2
Poses Analisis Laporan Keuangan

GPM, NPM

ROA, ROI, ROS, ROE


Analisis Profitabilitas
dll
C

Analisis Arus Kas Likuiditas, Solvabilitas,


Analisis Keuangan
Rentabilitas

Financial flexibility,
Short-term liquidity risk,
Long-term solvency risk,
Analisis Risiko
Credit risk,
Bankruptcy risk,
Market equity risk, dll
Langkah-Langkah #2
Poses Analisis Laporan Keuangan

Analisis data masa lalu


D
Perkiraan Jangka
Analisis Prospektif Panjang

Prakiraan Laporan
Keuangan
Langkah-Langkah #3
Benchmarking Perusahaan Sejenis

• Pelajari data/informasi perusahaan sejenis. Anda dapat menggunakan data2 dari BEI, website
perusahaan, asosiasi, media massa, dll.
Contoh: Sampoerna, Wismilak, Gudang Garam, Djarum, dll.
• Bandingkan kinerja antar perusahaan tersebut, jelaskan jika ada fenomena yang menarik perhatian anda.
Langkah-Langkah #3
Benchmarking DJP

• Benchmarking versi SE-96/2009 hanya menggunakan Laporan Laba Rugi. Gunakan 14 rasio pada SE
tersebut untuk mendapatkan gambaran yang utuh mengenai kegiatan/operasi WP.
• Pengukuran secara utuh tersebut diperlukan agar kita dapat melakukan diagnosa secara tepat dalam
menentukan elemen apa dari penghitungan rugi laba perusahaan tersebut yang mengindikasikan
ketidakwajaran.
• Anda dapat menggunakan format analisis benchmark pada lampiran SE-96, atau menyusun format
sendiri.
Langkah-Langkah #4
Kesimpulan

• Buatlah kesimpulan atas hasil analisis yang telah Anda lakukan. Berikan pendapat anda tentang kinerja
perusahaan secara keseluruhan, serta kemungkinan potensi pajak yang masih bisa digali dari PT… Tbk.
tersebut.
• Selamat mengerjakan.

Anda mungkin juga menyukai