Anda di halaman 1dari 6

NAMA : YULIA NUR ‘AENI

NIM : 049541347

PRODI : ILMU HUKUM S1

1. Konstruksi pengertian iman dalam Al-quran berkaitan dengan assyaddu


hubban (QS. Al- Baqarah (2) : 165), qalbu, mata, dan telinga (QS. Al-A’raaf (7):179).

a. Tuliskan ayat dan terjemah QS. Al- Baqarah (2) : 165 dengan teliti dan benar!

‫َو ِم َن ال َّن ا ِس َم ْن َي َّت ِخ ُذ ِم ْن ُد و ِن ال َّل ِه َأ ْن َد ا ًد ا ُيِحُّبو َن ُه ْم َك ُح ِّب ال َّل ِهۖ َو ا َّل ِذ ي َن آ َم ُن وا‬
‫َأ َش ُّد ُح ًّب ا ِل َّل ِهۗ َو َل ْو َيَر ى ا َّل ِذ ي َن َظ َل ُموا ِإْذ َيَر ْو َن ا ْل َع َذ ا َب َأ َّن ا ْل ُق َّو َة ِل َّل ِه َج ِم يًع ا‬
‫َو َأ َّن ال َّل َه َش ِد ي ُد ا ْل َع َذ اِب‬
Wa minan-nāsi may yattakhiżu min dụnillāhi andāday yuḥibbụnahum
kaḥubbillāh, wallażīna āmanū asyaddu ḥubbal lillāhi walau yarallażīna
ẓalamū iż yaraunal-'ażāba annal-quwwata lillāhi jamī'aw wa annallāha
syadīdul-'ażāb

Artinya: Dan ada diantara manusia mengambil dari selain Allah sebagai
tandingan, mereka mencintainya sebagaimana mencintai Allah. Dan orang
yang beriman. Bersangatan cintanya kepada Allah. Dan jika sekiranya
orang orang yang berbuat zalim itu mengetahui ketika mereka melihat
azab ( tahulah mereka) bahwa sesungguhnya kekuatan itu kepunyaan
Allah dan sesungguhnya Allah itu sangat keras azab-Nya (npasti mereka
menyesal)

(i) Jelaskan pengertian hubban dalam ayat tersebut?

Asyaddu hubban berati sikap menunjukkan kecintaan atau kerinduan luar


biasa. Lillah artinya kepada atau terhadap Allah, Orang orang yang
beriman kepada Allah berati orang yang rela mengorbankanjiwa dan
raganya untuk mewujudkan harapan atau kemauan yang dituntut oleh
Allah kepadanya.

(ii) Jelaskan pengertian iman kepada Allah SWT menurut ayat tersebut?

Pengertian iman menurut QS, Al-Baqarah (2) 165, iman identik dengan
asyaddu hubban.. Hub artinya kecintaan atau kerinduan yang luar biasa.
Lillah artinya kepada atau terhadap Allah. Dari ayat tersebut tergambar
iman adalah sikap (atitude), yaitu kondisi mental yang menunjukkan
kecenderungan atau keinginan luar biasa terhadap Allah. Orang orang
beriman kepada Allah berati orang yang rela mengorbankan jiwa dan
raganya untuk mewujudkan harapan atau kemauan yang di tuntut oleh
Allah kepadanya
b. Tuliskan ayat dan terjemah QS. Al-A’raaf (7):179 dengan teliti dan benar!
‫َو َلَقْد َذ َر ْأَن ا ِلَج َه َّن َم َك ِثْيًر ا ِّم َن اْلِجِّن َو اِاْلْن ِۖس َلُهْم ُقُلْو ٌب ٰۤلاَّل َي ْف َقُهْو َن ِبَه ۖا َو َلُهْم‬
‫َاْع ُيٌن اَّل ُيْب ِص ُرْو َن ِبَه ۖا َو َلُهْم ٰا َذ اٌن اَّل َي ْس َم ُعْو َن ِبَه ۗا ُاو ِٕىَك َك اَاْلْن َع اِم َب ْل ُه ْم‬
‫ُل‬ ‫ْلٰغ‬ ‫ُا ٰۤل‬
‫َاَض ُّلۗ و ِٕىَك ُه ُم ا ِف ْو َن‬
Wa laqad żara`nā lijahannama kaṡīram minal-jinni wal-insi lahum qulụbul lā
yafqahụna bihā wa lahum a'yunul lā yubṣirụna bihā wa lahum āżānul lā yasma'ụna
bihā, ulā`ika kal-an'āmi bal hum aḍall, ulā`ika humul-gāfilụn

Artinya : Dan sesungguhnya Kami telah sediakan untuk ( isi ) neraka jahanam
kebanyakan dari jin dan manusia; mereka mempunyai hati ( tetapi ) tidak mau
memahami dengannya, mereka mempunyai mata, mereka tidak melihat dengannya
tetapi mereka mempunyai telinga ( tetapi ) tidak mendengar dengannya. Mereka itu
seperti binatang ternak bahkan mereka lebih sesat. Mereka itulah orang orang yang
lalai

c. Jelaskan pengertian iman kepada Allah SWT menurut ayat QS. Al-A’raaf (7):179
tersebut?

Pengertian iman menurut QS. Al-A’raaf berdasarkan tafsiran tersebut diketahui,


bahwa struktur iman ada 3 aspek yaitu kalbu, lisan dan perbuatan. Tepatlah iman di
definisikan dengan pendirian yang diwujudkan dalam bentuk bahasa dan prilaku
meyakini dengan hati dan dibuktikan dalam amal perbuatan dengan menggunakan
seluruh indera yang ada

d. Jelaskan secara ringkas pengertian iman kepada Allah SWT dari kedua ayat
tersebut?

Iman kepada Allah menurut QS. Al-Baqarah (2):165 orang yang sangat besar
cintanya kepada Allah (asyaddu hubban lillah), Mereka yang merindukan ajaran
Allah, yaitu Al-Quran menurut sunah rasul.

Iman kepada Allah menutut QS.Al-A’raaf (7) :179 meyakini dalam hati dan dibuktikan
dalam amal perbuatan dengan menggunakan seluhur indra yang ada

2. Manusia berbeda dengan makhluk lainnya dari segi fisik, non fisik dan tujuan
penciptaannya. Namun, kesempurnaan manusia lebih ditekankan kepada aspek non
fisik dan pencapaian tujuan penciptaan tersebut daripada aspek fisik. Hal ini
diantaranya diisyaratkan dalam kandungan ayat-ayat Q.S. Ali-Imran (3) : 190-191
dan Q.S. Qaaf (50) : 16.

a. Tuliskan terjemah Q.S. Ali-Imran (3) : 190-191 dan jelaskan secara ringkas
hakikat manusia menurut kedua ayat tersebut!

-Q.S. Ali-imran (3):190


‫ِاَّن ِفْي َخ ْلِق الَّس ٰم ٰو ِت َو اَاْلْر ِض َو اْخ ِتاَل ِف اَّلْي ِل َو الَّن َه اِر‬
‫ٰاَل ٰي ٍت ُاِّلوِلى اَاْلْلَب اِۙب‬
Artimya sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan pergantian malam
dan siang terdapat tanda tanda kebesaran Allah bagi orang yang berakal‫ا‬

Q.S. Ali-imran (3):191

‫اَّلِذ ْي َن َي ْذ ُك ُرْو َن َهّٰللا ِقَي اًما َّو ُقُعْو ًد ا َّو َع ٰل ى ُج ُنْو ِبِه ْم‬
‫َو َي َتَفَّك ُرْو َن ِفْي َخ ْلِق الَّس ٰم ٰو ِت َو اَاْلْر ِۚض َر َّب َن ا َم ا َخ َلْق َت‬
‫ۚاًل‬
‫ٰه َذ ا َب اِط ُسْب ٰح َن َك َفِقَن ا َع َذ اَب الَّن اِر‬
Artinya orang orang yang mengingat Allah dalam berdiri, duduk atau dalam keadaan
berbaring, dan mereka menikirkan tentang penciptaan langit dan bumi ( saya
berkata ). Ya Tuhan kami, tidakkah engkau menciptakan ini sia sia, maha suci
engkau lindungilah kami dari api neraka

b. Tuliskan terjemah Q.S. Qaaf (50) : 16 dan jelaskan secara ringkas hakikat
manusia menurut ayat tersebut!

‫َو َلَقْد َخ َلْق َن ا اِاْلْن َس اَن َو َن ْع َلُم َم ا ُتَو ْس ِو ُس ِبٖه َن ْف ُسٗه ۖ َو َن ْح ُن‬
‫َاْق َر ُب ِاَلْي ِه ِم ْن َح ْب ِل اْلَو ِر ْي ِد‬
Artinya : Dan sesungguhnys kami telah menciptakan manusia dan mengetahui apa
yang dibisikkan oleh hatinya, dan kami lebih dekat kepadanya daripada urat
lehernya

c. Jelaskan hakikat kesempurnaan manusia menurut ketiga ayat tersebut!

Allah telah menciptakan manusia dengan sangat sempurna , Allah menciptakan


manusia dengan memberinya akal dan pikiran agar manusia dapat berpikir

3, Manusia dari sisi perwujudannya sebagai makhluk sosial, bertempat tinggal dan
berinteraksi dengan sesamanya dalam waktu yang lama dalam suatu masyarakat.

a.Jelaskan pengertian terminologis tentang masyarakat ?

Manusia pada dasarnya aadalah mahluk sosial yang memiliki kodrat untuk
saling membutuhkan satu sama lainnya. Sekelompok individu yang disebut
masyarakat terbentuk di sebabkan karena ada nyasuatu hasrat yang
berkaiatan dengan perasaan dan pikiran yang memberi respon terhadap
lingkungan disekelilingnya.Terminologis masyarakat adalah sekelompok
individu yang memiliki hubungan erat yang di seababkanoleh kesamaan
dalam sistem, tradisi, konvensi, dan hukum yang mengarah kepada
kehidupan yang kolektif diamana di dalam sistem tersebut masyarakaat saling
berhubungan satu sama lainnya dalam bentuk dalam suatu kesatuan

b. Jelaskan asal-usul masyarakat menurut fitrah manusia dalam QS. Al-Hujuraat: 13


dan QS. Az-Zukhruf: 32

‫ٰٓي َا ُّي‬
‫َه ا الَّن اُس ِاَّن ا َخ َلْق ٰن ُك ْم ِّمْن َذ َك ٍر َّو ُاْن ٰث ى َو َج َع ْلٰن ُك ْم ُشُعْو ًبا َّو َقَب ۤا ِٕىَل ِلَت َع اَر ُفْو اۚ ِاَّن‬
‫َاْك َر َم ُك ْم ِع ْن َد ِهّٰللا َاْت ٰق ىُك ْم ۗ ِاَّن َهّٰللا َع ِلْي ٌم َخ ِبْيٌر‬
Artinya : Hai manusia, sesungguhnya kami jadikan kamu dari laki laki dan
perempuan ( bapak dan ibu ) dan kami jadikan kamu berbangsa bangsa dan
bersuku suku supaya kamu berkenal kenalan. Sesungguhnya orang yang paling
mulia di sisi Allah adalah yang paling bertaqwa di antara kamu. Sungguh Allah maha
nengetahui lagi maha amat mengetahui.

‫َاُه ْم َي ْق ِس ُمْو َن َر ْح َم َت َر ِّب َۗك َن ْح ُن َقَس ْم َن ا َب ْي َن ُهْم َّمِع ْي َشَت ُهْم ِفى‬
‫اْلَح ٰي وِة الُّد ْن َي ۙا َو َر َفْع َن ا َب ْع َض ُهْم َفْو َق َب ْع ٍض َد َر ٰج ٍت ِّلَي َّت ِخ َذ‬
‫َب ْع ُضُهْم َب ْع ًض ا ُس ْخ ِر ًّي اۗ َو َر ْح َم ُت َر ِّب َك َخ ْيٌر ِّمَّما َي ْج َم ُعْو َن‬
Artinya : Adakah mereka membagi rahmat Tuhannya? Kami membagi kehidupan
mereka di antara mereka itu pada hidup di dunia dan kami tinggikan setengah
mereka di atas yang lain beberapa derajat, supaya setengah mereka mengambil
yang lain jadi pembantu. Dan rahmat Tuhanmu lebih baik dari harta yang mereka
kumpulkan

Asal usul masyarakat menurut fitrah manusia dari kedua ayat tersebut:

-Allah menciptakan manusia laki laki dan perempuan (Adam dan Hawa)

-Kemudain Allah menjadikan berbangsa bangsa dan bersuku suku

-yang paling mulia disisi Allah adalah orang yang paling bertaqwa

-Dalam kehidupan Allah meninggikan sebagian dan sebagian lain beberapa


derajatagar bisa bermanfaan orang sebagian tersebut untuk sebagian orang lain

c. Jelaskan kriteria masyarakat beradab dan sejahtera dari sudut pandang


masyarakat madani!
Kriteria masyarakat beradap dan sejahtera dari sudut pandang masyarakat madani
yaitu masyarakat yang menjujung tinggi toleransi,hidup dalam ketentraman dan
memiliki sikap persatuan dan kesatuan dalam masyarakat

d. Sebutkan dan jelaskan prinsip-prinsip umum masyarakat beradab dan sejahtera!

1. Keadilan

Berbicara tentang keadilan secara horizontal berati berbicara


kesejahteraan umum. Menegakkan keadilan merupakan kemestian yang
bersifat fitrah yang harus di tegakkan oleh setiap individu sebagai
pengejawantahan dari perjanjian primordial di mana manusia mengakui
Allah sebagai Tuhannya.Keadilan merupakan sunnatullahdimana Allah
menciptakan alam semesta ini dengan prinsip keadilan dan keseimbangan.

2. Supremasi Hukum

Dalam usaha mewujudkan supremasi hukum itu maka kita harus


menetaokan hukum kepada siapa pun tanpa pandang bulu, bahkan kepada
orang yang membenci kita sekalipun, kita tetap harus berlaku adil.

3. Egalitarianisme

Egalitarianisme adalah persamaan, tidak mengenal sistem dinasti


geneologis. Artinya bahwa masyarakat madani tidak melihat keutamaan
atas dasar keturunan , ras, etnis dll

4. Pluralisme

Pluralisme adalah sikap dimana kemajemukan merupakan suatu yang


harus diterima sebagai bagian dari realitas obyektif. Pluralisme yang
dimaksud tidak sebatas mengakui bahwa masyarakat itu plural melainkan
juga harus di sertai dengan sikap yang tulus bahwa keberagaman
merupakan bagian dari karunia Allah dab rahmatnya karena akan
memperkayya budaya melalui interaksi dengan petukaran budaya yang
beraneka ragam

5. Pengawasan Sosial

Karena manusia secara fitrah baik dan suci, maka kejahatan yang
dilakukan bukan karena inheren di dalam dirinya akan tetapi lebih
disebabkan oleh faktor faktor luar yang mempengaruhinya, karena itu agar
manusia dan warga tetap berada dalam kebaikan sebagaimana fitrahnya
diperlukan adanyta pengawasan sosial.

Sumber Modul MKDU4221/MODUL 1.4-2.7

Anda mungkin juga menyukai