Anda di halaman 1dari 3

Job Description and Job Specification

Business Unit/Department No revised Valid from Position ID


BRANCH OPERATIONS 01 November 2011 PGSGUDF
Position Title Prepared by Reviewed by Approved by
Petugas Gudang PBF

No Doc. KSLPBFX HRD DIR

Position Title PETUGAS GUDANG PBF


Reporting To Kepala Seksi Logistik PBF
Scope Proses barang keluar dan masuk (inbond & outbond) di Cabang
Position Class 43
Stakeholders Internal:
• Logistik Cabang PBF
Eksternal:
• -
Business Size Annual Sales • -
Annual Expenses • Operational Expenses
Team Member (If Any) Direct • -
Indirect • -

1. JOB OBJECTIVES
Terlaksananya kegiatan operasional gudang (inbound, storage, dan outbound) sesuai dengan
ketentuan dari perusahaan dan atasan langsung sehingga mampu menghasilkan produktifitas kerja
yang semakin baik.

2. KEY RESPONSIBILITY AREAS AND KEY PERFORMANCE INDICATORS


Key Responsibility Areas Key Performance Indicators
A. Financial Perspective • -
B. Customer Perspective • Basic Service
C. Internal Process • Selisih Batch
• Akurasi Picking, Checking dan Serah Terima
• PAS
• Idx Quality Log Cabang
• Selisih Stok
D. Learning and Growth • In Warehouse Training

3. JOB FUNCTIONS
a. Planning
 Membuat jadwal kegiatan operasional gudang sehingga waktu pengiriman barang tepat waktu.

b. Process and Compliance


1. Melakukan pemeliharaan gudang.
2. Melakukan pencatatan suhu gudang.
3. Meletakkan barang retur pengiriman barang yang sudah di proses ke raknya.

a) Incoming Checker
1. Melakukan pemeriksaan kesesuaian antara barang dan kelengkapan dokumen penyerta serta
pemeriksaan atas kondisi fisik barang yang datang dari DC (Distribution Center), pabrik
atau antar Cabang.
2. Melakukan pencatatan data pada form penerimaan barang.
3. Melakukan penyimpanan barang sesuai dengan FEFO (First Expired First Out) dan locater.
4. Melakukan pencatatan ketersediaan stock pada form penyimpanan barang.

b) Picker
1. Mengambil barang dari locater sesuai dengan acuan formulir pengambilan barang dari
bagian Administrasi Logistik.
2. Memisahkan dan melaporkan kepada atasan mengenai barang-barang yang ED (Expired
Date)/rusak.
Job Description and Job Specification
Business Unit/Department No revised Valid from Position ID
BRANCH OPERATIONS 01 November 2011 PGSGUDF
Position Title Prepared by Reviewed by Approved by
Petugas Gudang PBF

No Doc. KSLPBFX HRD DIR

c) Checker
1. Melakukan pemeriksaan ulang atas barang - barang yang akan dikirimkan dengan cara
melakukan pemeriksaan atas formulir pengambilan barang dengan fisik barang.
2. Melakukan pengepakan barang sesuai dengan jumlah dan prosedur pengepakan yang telah
ditetapkan oleh perusahaan atau ketentuan pengepakan dari prinsipal.
3. Melakukan penimbangan terhadap barang yang akan dikimkan.
4. Melakukan serah terima barang kiriman yang sudah di packing ke Petugas Ekspedisi untuk
diantar.

c. Monitoring
1. Melakukan pengawasan terhadap perubahan suhu gudang setiap jamnya.
2. Melaksanakan stock opname harian dan mingguan (secara sampling), serta bulanan (secara
menyeluruh).

d. People Development
1. Belajar secara mandiri dan/atau mengikuti training (In Warehouse Training) yang disediakan
perusahaan untuk memenuhi kompetensi yang dibutuhkan dalam pekerjaannya.
2. Menciptakan suasana dan hubungan kerja yang baik yang dapat meningkatkan efektifitas dan
efisiensi kerja bagiannya.

e. Relationship Management
1. Menjalin komunikasi yang baik antara rekan sekerja dan dengan atasan agar proses inbound,
storage, dan outbound di gudang Cabang berjalan dengan baik serta sesuai dengan ketentuan
yang telah ditetapkan oleh perusahaan.
2. Melakukan koordinasi dengan rekan kerja untuk penempatan produk sesuai principal.

f. Reporting and Administration


1. Tercatatnya keadaan suhu di gudang setiap jamnya.
2. Laporan pelaksanaan pemeliharaan gudang mingguan atau bulanan.

4. DELEGATION OF AUTHORITY
a. Plan and Propose
1. Memberikan saran atas penambahan alat - alat yang dapat digunakan untuk membantu
pekerjaannya.

b. Evaluate and Recommend


1. Mengusulkan dan menerapkan perubahan metode kerja untuk menunjang proses kerja yang lebih
efektif dan efisien.

c. Approve and Execute


1. Menggunakan sarana kerja dan sarana kantor sesuai dengan batas yang ditetapkan.
Job Description and Job Specification
Business Unit/Department No revised Valid from Position ID
BRANCH OPERATIONS 01 November 2011 PGSGUDF
Position Title Prepared by Reviewed by Approved by
Petugas Gudang PBF

No Doc. KSLPBFX HRD DIR

5. JOB SPECIFICATION
5.1. General
5.1.1. Education : SMU/D3 semua jurusan atau setara
Preferensi :-
5.1.2. Specialized :-
Skills (If any) :-
5.1.3. Experience : 1 - 2 tahun
5.1.4. Language : Bahasa Indonesia
5.1.5. Placement : Cabang
5.1.6. Travels :-

5.2. Spesific
5.2.1. Range Usia : 21 - 28 tahun
5.2.2. License :-
5.2.3. Others :-

5.3. Competency
TECHNICAL INDIVIDUAL
KNOWLEDGE • Time Management
• Warehouse Distribution
• Product Knowledge
SKILLS • Coordination
• Self Managing
• Efficiency
• Process Orientation
• Customer Orientation
ATTITUDE •

Anda mungkin juga menyukai