Anda di halaman 1dari 13

Kelebihan dan kekurangan

artikel pendidikan kimia


Oleh :
Marlina Sihombing
(4133331021)

Pengaruh Model Pembelajaran Predict Observe Explaint (POE)


Menggunakan Metode Eksperimen Dan Demonstrasi Terhadap
Prestasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Larutan
Penyangga Kelas Xi Sma Al Islam 1 Surakarta Tahun Pelajaran
2013/2014

Penelitian yang dilakukan merupakan jenis penelitian


komparasi yang membandingkan metode eksperimen
dan demonstrasi pada penerapan model pembelajaran
POE

Penelitian

dikerjakan

dalam

bentuk

dua

kelas

eksperimen, yaitu: kelas eksperimen I dan eksperimen


II

KELEBIHAN

Pada kelas eksperimen I semua siswa berperan aktif dalam


melakukan setiap percobaan.

Metode eksperimen dapat membantu siswa dalam memahami teori


maka metode ini tepat digunakan dalam pembelajaran sains untuk
lebih memudahkan siswa memahami teori.

KELEMAHAN

Kelemahan penggunaan model pembelajaran POE dalam percobaan


memerlukan

waktu yang lebih lama untuk memperoleh hasil dan

dijelaskan kembali.

Kegagalan dan kesalahan dalam bereksperimen akan berakibat pada


kesalahan kesimpulan, sehingga guru harus memastikan eksperimen
berhasil diteliti.

Pada kelas eksperimen II dengan metode Demosntrasi, tidak semua


siswa berperan aktif

karena guru yang melakukan percobaan dan

salah seorang perwakilan siswa, Sedangkan siswa yang lain hanya


memperhatikan. Hal ini membuat siswa yang tidak ikut berpartisipasi
dalam demonstrasi menjadi pasif dan kurang tertarik dengan
pembelajaran yang berlangsung.

Penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Team Assisted


Individualization (TAI) Dilengkapi Handout Untuk Meningkatkan
Kualitas Proses Dan Prestasi Belajar Siswa Pada Materi Larutan
Penyangga Kelas Xi Ipa 4 Sman 2 Karanganyar
Tahun Pelajaran 2013/2014

Tujuan dari

penelitian adalah mendapatkan kualitas proses

yaitu keaktifan siswa dan prestasi belajar pada materi pokok


Larutan Penyangga.

Dalam

penelitian

ini

peneliti

menggunakan

metode

pengumpulan data melalui teknik observasi, wawancara, kajian


dokumen atau arsip, angket, dan tes prestasi belajar.

KELEBIHAN
Penerapan
metode
pembelajaran
Team
Assisted
Individualization (TAI) dapat meningkatkan kualitas proses
siswa dan kualitas prestasi belajar siswa

Proses pembelajaran menjadi efektif dan aktif


yang
ditunjukkan dengan semakin banyaknya siswa yang bertanya,
mengemukakan pendapat, menulis jawaban soal di depan
kelas, dan menjawab pertanyaan tanpa ditunjuk oleh guru.

KELEMAHAN
Apabila siswa kurang menguasai konsep yang ada, maka pada
akhirnya
siswa
akan
mengalami
kesulitan
untuk
menyelesaikan soal-soal yang merupakan aplikasi dari konsep
pada larutan penyangga

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF NUMBERED


HEADS TOGETHER (NHT) DAN THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN
MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN MATEMATIKA TERHADAP PRESTASI
BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK LARUTAN PENYANGGA DI SMA
NEGERI 1 JUMAPOLO TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah prestasi belajar


siswa pada materi pokok larutan penyangga yang meliputi aspek
kognitif dan afektif.
Prestasi belajar kognitif dan afektif siswa pembelajaran kimia
materi Larutan Penyangga tidak hanya dipengaruhi pada
kemampuan matematika yang dimiliki siswa, tetapi juga
pemahaman konsep saat penggunaan rumus.hal ini terlihat dari
hasil perhitungan siswa.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa prestasi belajar kognitif
siswa pada metode pembelajaran kooperatif NHT lebih tinggi
daripada metode pembelajaran

Kelebihan dari metode ini yaitu jumlah anggota


kelompok yang sedikit sehingga memudahkan mereka
dalam berkomunikasi dan memperlancar jalannya
diskusi
Kelemahan metode ini adalah keterbatasan dalam
penyampaian gagasan atau ide yang dimiliki setiap
siswa

Penerapan Metode Numbered Heads Together (NHT)


Dilengkapi Lingkaran Buffer Untuk Meningkatkan Motivasi
Dan Prestasi Belajar Siswa Pada Materi Larutan Penyangga
Kelas XI Ipa 4 Sman 2 Karanganyar Tahun Pelajaran
2012/2013

Motivasi yang tinggi akan memberikan dampak pada luasnya


pengetahuan siswa dan pemahaman suatu materi sehingga akan
memberikan prestasi belajar yang baik

Dari

hasil

tindakan,

pengamatan

dan

pembahasan

dapat

disimpulkan penerapan metode pembelajaran Numbereds Heads

Together

(NHT)

dilengkapi

lingkaran

buffer

dapat

meningkatkan motivasi dan prestasi belajar pada materi larutan


penyangga

KELEBIHAN

Meningkatkan motivasi siswa

agar menjadi lebih aktif sehingga

prestasi belajarnya akan meningkat.

Guru mampu memberikan bentuk motivasi yang positif kepada siswa


sehingga siswa memiliki rasa ingin tahu yang mendorong siswa aktif
mencari tahu.

Siswa dan guru terlibat aktif, guru menyediakan lingkungan


pembelajaran yang baik dan siswa menjalani proses pembelajaran
yang menyenangkan sehingga mendapat hasil yang diinginkan.

KELEMAHAN

Apabila dalam kelompok tidak bekerja sama dengan baik atau tidak
saling berbagi pandangan, maka kelompok tersebut akan sulit untuk
memahami materi pelajaran

Penerapan Pembelajaran Problem Solving


Untuk Meningkatkan Kreativitas Dan Prestasi Belajar
Pada Materi Pokok Larutan Penyangga Siswa Kelas Xi Mia 3
Semester Genap Sma Batik 2 Surakartatahun Pelajaran 2014/2015

Model pembelajaran problem solving merupakan suatu


pembelajaran yang melatih siswa dalam pemecahan
masalah dengan cara memberikan persoalan-persoalan

Problem Solving dapat mengembangkan kreativitas siswa


karena siswa dituntut untuk mengungkapkan berbagai
gagasan untuk memecahkan suatu pokok permasalahan

KELEBIHAN

Meningkatkan

kreativitas

siswa

karena

melibatkan

siswa

dalam

pembelajaran, memunculkan ide-ide baru

Mendorong siswa untuk menerapkan strategi-strategi yang efektif dalam


menyelesaikan suatu masalah

Mempermudah

pemahaman

siswa

tentang

materi

karena

dalam

pelaksanaanya dilakukan tahap demi tahap dengan memberikan permasalahan-permasalahan dalam ben-tuk soal
KELEMAHAN

Kurangnya kerjasama diantara siswa yang dengan siswa lainnya

Dalam penerapan model pembelajaran problem solving kreativitas dan


prestasi siswa masih belum tercapai sepenuhnya

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai