Anda di halaman 1dari 27

BIOKIMIA

Gusliani Eka Putri, M.Si


SILABUS
Aspek kimia dalam tubuh
Enzim dan Hormon
Metabolisme Karbohidrat
Metabolisme Lipid
Metabolisme Protein
Siklus Asam Sitrat Pada Metabolisme
Karbohidrat, Lipid dan Protein
Heme dan Darah
Sistem Imun Tubuh
UAS
Evaluasi
Kehadiran 5 %
Tugas 15%
Quiz 20%
UAS 60%
Materi Diskusi
Penyakit Akibat Gangguan Hormon
Pada Manusia
Penyakit Akibat Ganguan
Metabolisme Lipid dan Protein
Penyakit Akibat Gangguan
Metabolisme Karbohidrat
Penyakit Gangguan Sel Darah
Penyakit Gangguan Sistem Imun
Tubuh
ASPEK KIMIA DALAM
TUBUH
BIOKIMIA
ilmu yang mempelajari mengenai
berbagai molekul di dalam sel hidup
dan organisme hidup, termasuk juga
reaksi kimia yang terjadi.
ASPEK KIMIA DALAM TUBUH
UNSUR -UNSUR KARBON (C), HIDROGEN
UTAMA (H), OKSIGEN (O),
PENYUSUN NITROGEN (N).
TUBUH

No Unsur Persentase No Unsur Persentase


1 Karbon 50 8 Sulfur 0,8
2 Oksigen 20 9 Natrium 0,4
3 Hidrogen 10 10 Klor 0,4
4 Nitrogen 8,5 11 Magnesium 0,1
5 Kalsium 4 12 Besi 0,01
6 Fosfor 2,5 13 Mangan 0,001
7 Kalium 1 14 Iodium 0,00005
URUTAN
KEKOMPLEKSAN
BIOMOLEKUL

Organel
Molekul dan
Molekul MAKRO
bahan agregat SEL
sederhana MOLEKUL
pembangun Supramo
lekul

CO , H2O, Asam amino, PROTEIN, Kompone


NH3, Dll gula Polisakarida n sel:
sederhana, , membran
Nukleotida, Asam inti, e inti, RE,
Asam lemak lipida lisosom
dll
Biomolekul- ADN, ARN, PROTEIN,
biomolekul POLISAKARIDA, DAN
kompleks utama LIPID
penyusun tubuh

BIOMOLEKUL UNSUR PEMBANGUN FUNGSI POKOK


ADN Deoksinukleotida (ribose Bahan genetik
yang kehilangan OH
pada C ke 3)
ARN Ribonuleotida Template untuk sintesis
protein
PROTEIN Asam Amino Aktivitas enzimatik dan
hormonal
POLISAKARIDA Glukosa Sumber energi yang
(GLIKOGEN) langsung atau
tersimpan sementara
(jangka pendek)
LIPID ASAM lemak Penyusun membrane
sel dan cadangan
makanan (jangka
panjang)
Metabolisme

Metabolisme (bahasa Yunani:


metabolismos, perubahan)
adalah semua reaksi kimia yang
terjadi di dalam organisme,
termasuk yang terjadi di tingkat
selular.
Dengan kata lain Biokimia
menyangkut dua aspek yaitu struktur
senyawa dan reaksi antar senyawa
dalam organisme hidup

Reaksi kimia yang terjadi dalam


sel disebut metabolisme
Secara umum, metabolisme memiliki
dua arah lintasan reaksi kimia
organik :
Katabolisme, yaitu reaksi yang
mengurai molekul senyawa organik
untuk mendapatkan energi
Anabolisme, yaitu reaksi yang
merangkai senyawa organik dari
molekul-molekul tertentu, untuk
diserap oleh sel tubuh
Metabolisme

Metabolisme (bahasa Yunani:


metabolismos, perubahan)
adalah semua reaksi kimia yang
terjadi di dalam organisme,
termasuk yang terjadi di tingkat
selular.
Dengan kata lain Biokimia
menyangkut dua aspek yaitu struktur
senyawa dan reaksi antar senyawa
dalam organisme hidup

Reaksi kimia yang terjadi dalam


sel disebut metabolisme
Secara umum, metabolisme memiliki
dua arah lintasan reaksi kimia
organik :
Katabolisme, yaitu reaksi yang
mengurai molekul senyawa organik
untuk mendapatkan energi
Anabolisme, yaitu reaksi yang
merangkai senyawa organik dari
molekul-molekul tertentu, untuk
diserap oleh sel tubuh
Arah lintasan metabolisme
ditentukan oleh suatu
senyawa yang disebut
sebagai hormon, dan
dipercepat (dikatalisis) oleh
enzim.
ZIME
Enzim merupakan senyawa organik
bermolekul besar yang berfungsi
untuk mempercepat jalannya reaksi
metabolisme di dalam tubuh
tumbuhan tanpa mempengaruhi
keseimbangan reaksi
Enzim tidak ikut bereaksi, struktur
enzim tidak berubah baik sebelum
dan sesudah reaksi tetap
Enzim sebagai biokatalisator
Bagian enzim yang aktif adalah sisi
aktif dari enzim
SUSUNAN ENZIM
Komponen utama enzim adalah
protein
Protein yang sifatnya
fungsional, bukan protein
struktural
Tidak semua protein bertindak
sebagai enzim
4) Enzim bersifat koloid, luas permukaan besar,
bersifat hidrofil
5) Dapat bereaksi dengan senyawa asam maupun
basa, kation maupun anion
6) Enzim sangat peka terhadap faktor-faktor yang
menyebabkan denaturasi protein misalnya
suhu, pH dll
7) Enzim dapat dipacu maupun dihambat
aktifitasnya
8) Enzim merupakan biokatalisator yang dalam
jumlah sedikit memacu laju reaksi tanpa
merubah keseimbangan reaksi
9) Enzim tidak ikut terlibat dalam reaksi, struktur
enzim tetap baik sebelum maupun setelah
reaksi berlangsung
10) Enzim bermolekul besar
11) Enzim bersifat khas/spesifik
Spesifik: hanya cocok untuk satu macam
substrat saja atau sekelompok kecil
substrat yang susunanya hampir sama dan
fungsinya sama
E5

A E1 B E2 C E3 D

E4
MEKANISME KERJA ENZIM
Molekul selalu bergerak dan
bertumbukan satu sama lain.
Jika suatu molekul substrat
menumbuk molekul enzim yang
tepat, maka akan menempel pada
enzim.
Tempat menempelnya molekul
substrat pada enzim disebut sisi aktif.
Kemudian terjadi reaksi dan
terbentuk molekul produk.
2 teori mekanisme kerja enzim

a. Teori gembok anak kunci (key-lock)


Sisi aktif enzim mempunyai bentuk tertentu
yang hanya sesuai untuk satu jenis substrat
saja .Substrat sesuai dengan sisi aktif seperti
gembok kunci dengan anak kuncinya.

b. Teori cocok terinduksi (induced fit).


Sisi aktif enzim lebih fleksibel dalam
menyesuaikan struktur substrat. Ikatan antara
enzim dan substrat dapat berubah
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai