Anda di halaman 1dari 24

Curiculum Vitae

Nama : Dr Evalina Panorangan Manurung, SpPA


TTL : Banjarmasin / 07 Agustus 1972
Pendidikan :
- S1 Kedoketeran Umum Univ. Sumatera Utara
- Spesialis Patologi Anatomik Univ. Indonesia
Dinas :
- 2000 2002 PTT Puskesmas Kampung Delima
Rejang Lebong Bengkulu
- 2002 2007 Dokter Puskesmas Kampung Delima
Rejang Lebong Bengkulu
- 2012 sekarang Dokter RSUD Curup Rejang
Lebong Bengkulu
- 2013 sekarang Dokter Penanggung Jawab
Laboratorium YKI Prov. DKI
Manifestasi kanker dan
mayoritas kanker di
Indonesia
Dr Evalina P Manurung SpPA
2016
Neoplasma = Tumor
Kumpulan sel abnormal yang terbentuk oleh
sel-sel yang tumbuh terus-menerus secara
tidak terbatas, tidak terkoordinasi dengan
jaringan sekitarnya & tidak berguna bagi
tubuh.
Terbagi atas yang jinak (benigna) dan yang
ganas (maligna).
Semua tumor ganas disebut kanker
Kanker
Kanker Cancer (bahasa latin = kepiting) proses
infiltratif yg menyerupai bentuk capit kepiting.
Penyebab kematian kedua terbesar di dunia
setelah penyakit kardiovaskuler (15%) WHO 2012
kanker membutuhkan waktu cukup lama dan
panjang ( 15 25 tahun)
Terbentuknya kanker ditandai munculnya
berbagai macam benjolan tidak bersimpai yang
tumbuh menyusup ke bagian lain melalui
pembuluh darah dan pembuluh limfe.
Penyebab/ faktor resiko
kanker
Faktor ekternal :
Rokok
Infeksi organisme
Makanan tidak sehat
Faktor internal :
Mutasi gen
Hormonal
Kondisi imunitas
10 Tumor tersering di Indonesia
menurut tumor primer pada
perempuan
(BRK-2011)

1. Tumor payudara
2. Tumor leher
rahim 6.
7.
Tumor kulit
Tumor korpus uteri
3. Tumor ovarium 8. Tumor kolon
9. Tumor kelenjar getah bening
4. Tumor tiroid 10. Tumor nasofaring

5. Tumor rektum
10 Tumor tersering di Indonesia
menurut tumor primer pada laki-
laki
(BRK-2011)

1. Tumor nasofaring
2. Tumor rektum
6. Tumor kandung kemih
3. Tumor prostat 7. Tumor kolon

4. Tumor kulit 8. Tumor jaringan lunak


9. Tumor tiroid
5. Tumor kelenjar 10. Tumor rongga hidung

getah bening
Kanker Payudara
Urutan ke 2 penyakit penyebab kematian
Angka kejadian seiring dengan
bertambahnya usia (80% usia >50 thn)
Semua wanita mempunyai resiko
(1 diantara 150 kasus adalah laki-laki)
Kanker Payudara
Terjadi perubahan anatomi kulit payudara
Munculnya benjolan disekitar payudara
Puting susu akan terlipat ke dalam
Keluar cairan dari puting susu
Faktor resiko kanker payudara
Memiliki riwayat keluarga yang menderita
kanker payudara
Wanita yang belum pernah hamil dan
melahirkan
Kehamilan pertama terjadi setelah usia 30
tahun
Mendapat mensturasi pertama di bawah
usia 12 tahun dan menopause setelah
usia 55 tahun
Pencegahan
Melakukan deteksi dini
Sedari setiap bulan setelah masa haid
pemeriksaan klinis mammografi per 3 tahun
(usia 20-30 thn) atau setiap tahun (>40 thn)
Hindari komsumsi makanan yg berlemak tinggi
Penggunaan obat atau alat kontrasepsi atas
petunjuk dokter
Menyusui bayi selama mungkin (2 tahun)
Banyak mengkomsumsi buah dan sayur
termasuk produk olahannya.
Kanker leher rahim (serviks)
4/19/17 16
4/19/17
Kanker Prostat
Kanker Prostat
Pembengkakan lebih dari 50 gr (normal : 20 gr)
Kencing sedikit dan terasa sakit
Sering kram di bagian perut bawah (abdomen)
Terlalu sering kencing & pancaran kencing lemah
(pancaran kencing normal 10 cc perdetik)
Air kencing warna kemerahan seperti darah
Saat ejakulasi terasa sakit dan keluar bercak
darah
Tak mampu menahan kencing /ngompol
Prostat mengeras
Kanker Paru
Kanker Paru
Batuk yg terus menerus dan hebat
Dahak berdarah,berubah warna dan makin
banyak
Napas sesak dan pendek-pendek
Sakit kepala yang nyeri dan sebabnya
tidak jelas
Kelelahan yang kronis
Kehilangan selera makan
Suara menjadi serak atau parau
Pembengkakan di wajah atau leher
Cara hidup sehat mencegah kanker

Hindari pola makan tidak sehat


Hindari dan tidak merokok
Hindari kurang bergerak dan kurang
beraktifitas fisik
Hindari paparan sinar matahari
Lakukan keseimbangan dalam hidup
Lakukan deteksi dini dan vaksinasi

Anda mungkin juga menyukai