Anda di halaman 1dari 39

DOSIS AMINOGLIKOSIDA

Pada Pasien Anak dan


Dewasa dengan Gangguan
Ginjal dan Gangguan Hati
Kelompok 5 :

Ice Laila Nur NPM. 260120160010


Ade Joharudin NPM. 260120160018
Farmakokinetik Aminoglikosid
PARAMETER UTAMA : Antibiotik Aminoglikosida
Konsentrasi Terapetik dalam Serum
Gentamisin, Tobramisin Pendosisan Konvensional Pendosisan sekali sehari

Puncak 5-8 mg/L 20 mg/ L


Terendah (palung) < 2mg Tidak terdeteksi

Amikasin Puncak 20-30 mg/L 60 mg/L


Terendah (palung) < 10 Tidak terdeteksi
mg/L
Volume distribusi (V) 0.25 L/kg
Klirens (Cl)
Fungsi ginjal normal Sama dengan Clcr
Pasien aneferik 0.0043 L/kg/jam
fungsional
Pasien anferik operasi 0.0021 L/kg/jam
Farmakokinetik Aminoglikosid (lanjutan)
PARAMETER UTAMA : Antibiotik Aminoglikosida
Konsentrasi Terapetik dalam Serum
Gentamisin, Tobramisin Pendosisan Konvensional Pendosisan sekali sehari

Hemodialisis 1.8 L/jam


AUC 24 70-100 mg X jam/L Gentamsin dan tobramisin
(amikasin kurang lebih tiga
kali lebih tinggi)

t 1/2 Fungsi ginjal normal 2-3 jam


t Pasien anferik
fungsional 30-60 jam
Fu ( Fraksi tidak terikat >0.95
dalam plasma)
/wEPDwU
Dosis Lazim Aminoglikosid pada
Dewasa

Amikacin
IV or IM
15 mg/kg daily given in 2 or 3 equally divided doses
(i.e., 5 mg/kg every 8 hours or 7.5 mg/kg every 12
hours).
Once daily regimen: 15 mg/kg once daily has been
used
Gentamycin
Treatment of Serious Infections : IV or IM: 3 mg/kg
daily given in 3 equally divided doses every 8 hours
Derajat Gangguan Ginjal berdasar Kadar kreatinin dan
kreatinin klirens

Perlu diperhatikan Kadar Serum Cr dan Kliren Kreatinin pada Dewasa:


DEWASA (normal) : Laki-laki : 0,6-1,3 mg/dl. Perempuan : 0,5-1,0
mg/dl. (Wanita sedikit lebih rendah karena massa otot yang lebih
rendah daripada pria).
Penyesuaian Dosis
Amikasin
CrCl (mL/min Dosis tinggi-interval Konvensional
diperpanjang
> 60 15 20 mg/kg (24 jam) 5 - 7,5 mg/kg (8 jam)

40-59 15 mg/kg (36 jam) 5 - 7,5 mg/kg (12 jam)


30 39 15 mg/kg (48 jam) 5 - 7,5 mg/kg (24 jam)

20 - 29 Tidak ada rekomendasi 5 - 7,5 mg/kg (24 jam)

< 20 Tidak ada rekomendasi 5 mg/kg

Hemodialisis Tidak ada rekomendasi 5 - 7,5 mg/kg setelah HD


Penentuan Dosis (Dewasa)
1. Hitung ideal body weight (IBW)

M : 50 + 90,5 [(Ht (meter) 1,524)] F : 45 + 90,5 [(Ht (meter) 1,524)]

2. Hitung creatinin clearance


BB dalam rentang IBW (Cockcroft-Gaul)
Penentuan Dosis Pasca
Hemodialisa

Penentuan Dosis (Anak)


1. Hitung Luas Permukaan Tubuh (LPT)

2. Dosis Anak
Rumus Du Bois
Penentuan Dosis (Anak)

3. Hitung creatinin clearance


Rumus Schwartz (Berdasarkan Tinggi Badan)

K = konstanta bayi aterm : 0,45 anak dan remaja putri : 0,55 anak
dan remaja putra 0,7
Rumus Shull et al (berdasar usia)
Penentuan Dosis (Anak)

4. Penyesuaian Dosis
Kadar kreatinin dan Kliren Kreatinin
pada anak
Perlu diperhatikan
Kasus

Anak dan Dewasa dengan BB dalam rentang


IBW dengan Gangguan Fungsi Ginjal
Pediatri dengan gangguan fungsi
ginjal
Pediatri dengan gagal ginjal (kasus 1)
Pasien A, anak perempuan berusia 7 tahun (BB = 20
kg, TB = 120 cm), rencana mendapat terapi Amikasin.
Pasien diketahui mengalami penurunan fungsi ginjal
(Scr =2,7 mg/dL).Tentukan penyesuaian dosis untuk
pasien A, cara pemberiannya dan apa yang harus
diperhatikan. Diketahui dosis lazim amikasin = 5-7,5
mg/kg BB setiap 8 jam atau 15-20g/kg BB/hari, BB
normal anak 7 tahun = 16,7 31,4 kg; TB normal anak
7 tahun = 109-131 cm; Scr normal untuk anak
perempuan 7 tahun adalah 0,2 0,7 mg/dL).
Kasus pediatri 1 (lanjutan)

Kasus pediatri 1 (lanjutan)

Kasus pediatri 1 (lanjutan)


Cara Pemberian Amikasin
Amikasin dapat dilarutkan dengan RL, D5% atau Normal Salin. Sediaan yang
ada dipasaran untuk amikasin adalah Injeksi, Larutan Sebagai Sulfat 50 mg/ml
(2 ml, 4 ml), 62,5 mg/ml (4 ml), 250 mg/ml (2 ml, 4 ml) Mengandung
Metabisulfit.
Dari perhitungan diatas dosis yang diperlukan adalah 104 mg setiap 48 jam
Amikasin diberikan 50 mg/ml (2ml) setiap 48 jam diberikan secara bolus
30-60 menit
Amikasin merupakan antibiotik concentration dependent shg sebaiknya
diberikan dalam dosis tinggi interval diperpanjang.

Yang harus diperhatikan :


Urinanalysis, serum kreatinin, tanda vital, temperatur, berat badan, pendengaran.
Dewasa dengan Gangguan Fungsi Ginjal

Kasus 1
Pasien Ny I dengan wound dehiscence post
sampling kelenjar getah bening pelviks kanker
serviks stadium IIb, usia 51 tahun, berat badan
48 kg tinggi badan 148 cm. Tentukan dosis
inisial untuk 1x pemberian/hari bila dikehendaki
kadar puncak dalam darah 20 mg/L. Hitunglah
penyesuaian dosis dengan mengetahui kadar
serum kreatinin pasien 2 mg/dl.
Kasus 1 (dewasa)

Untuk dosis awal


Dosis = C target x Vd
SxF
= 20 mg/L x 12 L
= 240 mg
S dan F diasumsikan 1 (bentuk garam via IV)
Vd pasien = 0,25 L/kg x 48 kg = 12 L
Kasus 1 (dewasa) Penyesuaian
dosis
Perhitungan IBW
IBW F= 45+ 90,55 * [(Ht(meter) -1.524)]
IBW F= 45 + 90,55 * [(1,48-1,524)]
IBW F= 45+ (-3,98) = 41,02 kg
*BW30% = 28,72kg 53,33kg

Pasien dalam rentang IBW sehingga untuk kreatinin


klirens menggunakan Rumus Cochrof-Gault
Kasus 1 (dewasa) Penyesuaian
dosis
Perhitungan Kreatinin klirens Pasien

CrCl (ml/menit) = (0,85) (140-51) (48)


72x 2
= 25,21 ml/menit
Kasus 1 (dewasa) Penyesuaian
dosis
Perhitungan Kreatinin klirens normal

CrCl (ml/menit) = (0,85) (140-51) (48)


72x 0,7
= 72,05ml/menit
Ket : Diketahui kadar kreatinin normal pd
perempuan 0,5-0,9 mg/dl (diasumsikan 0,7mg/dl)
Kasus 1 (dewasa) Penyesuaian
dosis
Perhitungan Dosis
Dosis = CrCl pasien x Dosis normal
CrCl normal
= 25,21 ml/menit x 7mg/kg BB
72,05ml/menit
= 2,5 mg/kg BB
Dosis Pasien = 2,5 x 48 kg =120mg/48 jam
Kasus 1 dewasa lanjutan
Cara Pemberian
Pasien membutuhkan 120mg/48 jam, sediaan
yang ada dipasaran biasanya berupa
gentamicin sulfate vial injeksi 20 mg / 2 ml,
vial injeksi 40 mg / ml, vial injeksi 60 ml / 1.5
ml, dan vial injeksi 80 mg / 2 ml
Sehingga dapat digunakan yang sediaan
60mg/1,5ml 2 vial pemberian IV bolus atau
drip selama 30-60 menit.
Kasus 2 dewasa (hemodialisa)
Pasin DK laki-laki usia 29 tahun dengan tinggi
badan 165 cm dan berat badan 60 kg (dalam
rentang IBW) masuk MIC dengan HAP dan gagal
ginjal tahap akhir. Pasien menjalani hemodialisa
selama 4 jam setiap 48 jam. Pasien dinyatakan
anefrik secara fungsional dan akan mendapat
terapi Gentamisin. Hitunglah regimen dosis yang
diperlukan untuk mencapai konsentrasi puncak
6mg/L dan mempertahankan kadar rata-rata
3,5mg/L.
Kasus 2 Dewasa Hemodialisa
(lanjutan)
. Perhitungan Volume distribusi
1

Diketahui dari parameter farnakokinetik Gentamisin memiliki (V) 0,25 L/Kg


sehingga volume distribusi pasien tersebut adalah 0,25 L/Kg x 60 kg = 15L

2. Perhitungan Dosis Muatan

Gentamisin bentuk garam dan diberikan melalui IV sehingga nilai S dan F


(bioavailabilitas) adalah 1
Dosis muatan = (V) (C)
SxF
= 15 L x 6mg/dl
1
= 90mg
Kasus 2 Dewasa Hemodialisa
(lanjutan)
3. Perhitungan penyesuaian Dosis
Hemodialisa
Gentamisin terdialisa sehingga dosis harus
disesuaikan
Terdapat 2 cara :
Memberikan dosis harian untuk
mempertahankan dosis rata-rata dan dosis
pengganti pasca dialisis
Memberikan dosis hanya setelah dialisis
Kasus 2 Dewasa Hemodialisa
(lanjutan)
4. Perhitungan dosis pemeliharaan
Dibutuhkan data klirens pasien, klirens dialisis dan volume distribusi.
a. Klirens aminoglikosid pada psien anefrik adalah 0,0043 L/kg/jam
sehingga klirens pasien adalah
= 0,0043L/kg/jam x 60kg
= 0,3 L/jam
b. Klirens dialisa
Klirens aminoglikosid pada hemodialisa fluks rendah adalah 20-
40ml/menit (diasumsikan 30ml/menit)
c. Volume distribusi hemodialisa
Dari parameter farmakokinetik diketahui bahwa (V) aminoglikosid pada
hemodialisa adalah 1,8L/jam.
Kasus 2 Dewasa Hemodialisa
(lanjutan)
Dosis Harian = Css rerata x Cl pasien x 24
jam
(S)(F)
= 3,5mg/dl x 0,3 L/jam x 24 jam
(1)(1)
= 25,2 mg atau 25mg
Kasus 2 Dewasa Hemodialisa
(lanjutan)

Kasus

Anak dan Dewasa dengan BB dalam rentang


IBW dengan Gangguan Fungsi Hati
Kasus Dewasa dengan BB dalam
rentang IBW dengan Gangguan Fungsi
Hati 1
Pasien wanita, usia 65 tahun, BB 65 kg, TB 165 cm, dengan
kondisi total bilirubin 3, serum albumin 3, prolong PT 5,
ascites sedikit, encephalopaty sedang, akan diberikan
amikasin. Berapa dosis yang akan diberikan ?
IBW (F) = 45 + [90,55 * (tinggi badan dlm mtr-1,524)]
IBW (M) = 50 + [90,55 * (tinggi badan dlm mtr-1,524)]
Dari soal :
IBW (F) = 45 + [90,55 * (1,65 -1,524)] = 56 kg
Berat badan ideal adalah 56 kg, rentang ideal adalah 39 73
kg
Berat badan pasien masuk dalam rentang ideal
Lanjutan Kasus Dewasa dengan BB dalam
rentang IBW dengan Gangguan Fungsi Hati 1
Dari tabel child pugh score di atas, pasien tersebut seharusnya
termasuk dalam kategori moderate (2+2+2+2+1=9), sehingga dosis
yang diberikan adalah 25% dari inisial dosis. Akan tetapi untuk amikasin
tidak dibutuhkan penyesuaian dosis bagi pasien dengan gangguan hati.
Inisial dosis amikasin yang diperlukan untuk pasien tersebut adalah :
15-20 mg/kg/BB perhari, dengan BB 65 kg diperlukan 975 - 1300 mg
perhari
Pasien diberikan injeksi amikasin secara iv dengan waktu pemberian 2
kali sehari sebesar @500 mg. (2 vial 250).
Yang harus diperhatikan :
Urin analysis, serum kreatinin, tanda
vital, kondisi pendengaran, SGPT dan SGOT,
kondisi klinis pasien

36
Kasus Anak dengan Gangguan
Fungsi Hati 1

Lanjutan Kasus Anak dengan


Gangguan Fungsi Hati 1
Dari tabel Child pugh Score di atas, pasien tersebut
termasuk dalam kategori signifikan (dengan > 10),
sehingga seharusnya dosis yang diberikan adalah 50%
dari inisial dosis. Akan tetapi untuk amikasin tidak dibutuhkan
penyesuaian dosis bagi pasien dengan gangguan hati
Inisial dosis amikasin yang diperlukan untuk pasien
tersebut adalah : 15 mg/kg/BB perhari, dengan BB 26 kg
diperlukan 420 mg perhari
Pasien diberikan injeksi amikasin secara iv dengan waktu
pemberian 2 kali sehari @210 mg (ambil 250 mg/5 ml
diambil 4,2 ml)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai