Anda di halaman 1dari 10

PATOFISIOLOGI

AUTAKOID
KELOMPOK 8
INTAN NURLITA UTAMI (31171049)

MUHAMMAD DODIT (31171047)

NENG WAFA PATIMAH (31171052)

RAIDA AFIFATUL HAQ (31171054)


PENGERTIAN

Histamin dan serotonin Bersama dengan


peptida endogen prostaglandin dan
AUTAKOID leukotrien yang memiliki efek fisiologis dan
patologis yang kompleks melalui berbagai
subtipe reseptor, dan sering kali dilepaskan
setempat .
Reseptor Histamin

HISTAMIN 1 HISTAMIN 2
(H1) (H2)
ENDOGEN EKSOGEN
Fungsi Histamin
Histamin mengatur fungsi normal dari saluran pencernaan dengan mengatur sekresi asam lambung, membantu untuk
meregulasi tidur.

Histamin Endogen :
Berperan penting dalam fenomena pisiologis dan fatologis terutama pada anafilaksis, alergi, trauma dan syok.
Pelepasan Histamin oleh Zat kimia dan Obat
1. Enzim kimotripsin, fosfolipase dan tripsin
2. Beberapa surfaktan (detergen)
3. Racun dan endoktoksin
4. Folipeptida alkali dan ekstrak jaringan
Pelepasan Histamin oleh sebab lain :
Proses fisik seperti mekanik, termal, atau radiasi cukup untuk merusak sel mast yang akan melepaskan histamin.

Histamin Eksogen : bersembur dari daging dan bakteri dalam lumen usus dan kolon yang membentuk histamin dari
histidin. Sebagian histamin diserap dan sebagian besar akan dihancurkan dalam hati sebagian kecil masih ditemukan
dalam ateri tetapi jumlahnya terlalu rendah untuk merangsang sekresi lambung.
Etiologi / Penyebab Alergi

Gigitan
serangga

Udara Urtikaria Makanan

Trauma
fisik
PATOFISIOLOGI URTIKARIA
1. Kontak awal dengan allergen

2. Melepaskan antibody IgE

3. Mengubah kestabilan dari isi sel mast

4. Kontak dengan allergen kemudian sel


mast akan mengalami degranulasi.

5. Sel mast akan mengeluarkan histamin yang


ada di dalamnya. Sehingga menimbulkan reaksi
seperti merah, gatal dan sedikit ada benjolan.
Cara untuk membantu meredakan
gejala yang dialami akibat urtikaria :

1. Hindari menggaruk bagian yang muncul bilur atau ruam.


2. Jangan memakai sabun yang mengandung bahan kimia yang keras.
3. Gunakan pakaian yang longgar dan ringan.
4. Hindari faktor pemicu seperti zat aditif di dalam makanan, minuman
beralkohol, obat pereda rasa sakit, kondisi panas atau dingin dan stres.
Daftar fustaka

1.) Katzung BG. Histamine, serotonin, & the ergot alkaloids


In: Katzung BG, ed Basic & Clinical Pharmacology 9th ed
Singapore: McGraw-Hill: 2004. p.259-79.
2.) Underword,JCE. 1999. patologi umum dan sistemik vol
2nd ed jakarta
3.) Skidgel RA, Erdos DG. Histamine, bradykinin, and their
antagonist. In : Brunton ML, Lazo JS, Parker KL, eds.
Goodman & Gilman’s the Pharmacologycal Basis of
Therapeutics. 11th ed. New York: McGrow-Hill: 2006. p.629-
49.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai