Anda di halaman 1dari 6

PENGANTAR BISNIS

Sistem Perkuliahan
e-learning

Sunu Puguh H. T., S.T., M.M.


Riwayat Singkat
Nama: Sunu Puguh H. T.
Pendidikan:
• S1 Teknik Telekomunikasi (STT Telkom)
• S2 Magister Manajemen (Telkom University)
Pengalaman Mengajar:
• Telkom University, Fakultas Ekonomi Kreatif, Prodi Desain
Komunikasi Visual, Mata Kuliah: Pengantar ICT
• STIE INABA, Prodi S1 Manajemen, Mata Kuliah:
Kewirausahaan I, Kewirausahaan II, Etika Bisnis, Manajemen
SDM I, Studi Kelayakan Bisnis, Pengantar Bisnis, Perilaku
Keorganisasian
Kontak HP: 085321902433
Kontak email: sunu.puguh@gmail.com
Sistem Penilaian

Komponen Bobot Nilai Akhir Interval


Tugas, quiz, kehadiran, 30% A 80 - 100
partisipasi di kelas

Ujian Tengah Semester 30% B 68 - 79,9

Ujian Akhir Semester 40% C 58 - 67,9

D 48 - 57

• Pengantar Bisnis
E 0 - 47,9
• 3 SKS
• 150 menit
Silabi

Pertemuan ke- Silabi Pertemuan ke- Silabi


Motif dan fungsi dari suatu 9 Struktur Organisasi
1
bisnis
Meningkatkan produktivitas dan
10
Motif dan fungsi dari suatu mutu
2
bisnis
11 Memotivasi karyawan
3 Menilai kondisi ekonomi
Merekrut,melatih dan
12
4 Menilai kondisi global mengevaluasi karyawan

Memilih bentuk kepemilikan Membuat dan menentukan harga


5 13
bisnis produk

Kewiraswastaan dan 14 Mendistribusikan Produk


6
perencanaan bisnis
15 Mempromosikan Produk
7 Mengelola secara efektif
16 UAS
8 UTS
Pelaksanaan e-learning
• Perkuliahan e-learning dilakukan selama 16 kali pertemuan dengan
pertemuan tatap muka sebanyak 3 kali (pertemuan 1, 7 & 15), dan secara
online sebanyak 11 kali pertemuan
• Penyelenggaraan UTS dan UAS dilaksanakan di kelas sebagaimana kuliah
konvensional
• Download panduan pelaksanaan di laman 'Home' siakad
• Install aplikasi Moodle untuk memudahkan Anda mengakses perkuliahan
• Masukkan alamat url: elearning.inaba.ac.id
• Masuk ke akun Anda dan akses perkuliahan
• Download dan baca modul perkuliahan
• Simak tayangan penjelasan materi kuliah
• Kerjakan quiz dan tugas
• Kehadiran dihitung dari download dan menyaksikan tayangan kuliah
• Setiap pertemuan dibuka selama satu minggu (Senin-Minggu), selama 24
jam
• Jika ada yang kurang jelas, bisa menyampaikan pertanyaan melalui forum
yang dibuka oleh dosen ybs
• Semua kegiatan perkuliahan dilakukan melalui sistem e-learning
Referensi

• Jeff Madura. Introduction to Business. 2007. Thomson.


• Prof. Dr. H. Buchari Alma. Pengantar Bisnis. 2014. Alfabeta.
• Dr. Darsono Prawironegoro, S.E., S.F., M.A., M.M. Pengantar Bisnis Modern Abad 21.
2016. Mitra Wacana Media.

Anda mungkin juga menyukai