Anda di halaman 1dari 11

Metabolisme

Vitamin K dan
Peranan di dalam
Tubuh
Humaida Amrah Tri Putri
1811226004
PROGRAM STUDI ILMU GIZI
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS
PADANG
2019
Vitamin K
• Vitamin K yang terdapat di alam larut
dalam lemak, namun beberapa preparat
sintis larut dalam air.
• Merupakan kofaktor enzim
karboksilase yang mengubah residu
protein berupa asam glutamat (glu) 
gama-karboksiglutamat (gla) yang
mampu mengikat kalsium (faktor
penting dalam pembekuan darah)
2
Sifat dan vitamin K1
Struktur (phylloquinone)
kimia

vitamin K2
(menaquinone)

vitamin K3 
2-Metil-1,4 nafrakuinon
(menadione)

3
Klasifikasi Vitamin K1 (phylloquinone)
Vitamin K  tumbuhan berupa sumber bahan
makanan

Vitamin K2 (menaquinone)
 bakteriusus (0,3 – 5 mg) kira-kira sama
dengan jumlah yang disimapan di hati

Vitamin K3 (menadione)
 sintetik bersifat lebih aktif dibanding
vitamin K1.

4
Memelihara kadar normal
faktor-faktor pembeku darah,
yaitu faktor II, VII, IX, dan X,
yang disintesis di hati;

Sebagai komponen Berperan dalam


koenzim dalam Manfaat sintesis faktor II,
yaitu protrombin
proses fosforilasi Vitamin K
Penting dalam
Digunakan untuk pembentukan tulang
memproduksi zat dan pemeliharaan
pembuat darah ginjal.
bisa membeku
5
Metabolisme Vitamin K

6
1 2 3

Penyerapan vit K  Sekitar 40-70% Setelah diabsorbsi,


dipengaruhi oleh vit K makanan vit K bergabung 
kilomikron,
faktor faktor yang  diserap oleh
diangkut melalui
mempengaruh usus. saluran
penyerapan lemak, limfatik  melalui
sekresi empedu dan saluran darah
pankreas yang ditranportasi ke hati
diperlukan untuk
penyerapan vitamin K.

7
4 5

Sekitar 90% vit K yang Dari hati, vit K disebarkan ke seluruh


sampai di hati disimpan jaringan tubuh yang memerlukan melalui
menaquinone. darah. Saat di darah, vitamin K bergabung
dengan VLDL dalam plasma darah.

6 7

Setelah disirkulasikan berkali- Selanjutnya, vitamin K diekskresikan melalui


kali, vitamin K dimetabolisme urin dan feses. Sekitar 20% dari vitamin K
menjadi komponen larut air dieskskresikan melalui feses. Pada gangguan
dan produk asam empedu penyerapan lemak, ekskresi vitamin K bisa
terkonjugasi. mencapai 70 -80 %.
8
9
Vit K tidak ada dalam tubuh dapat meyebabkan
Defisiensi pendarahan atau hemoragik
Vitamin K
Pada Bayi Pada Orang Dewasa
sistem pencernaan mereka
Kurang konsumsi sayuran atau
masih steril dan tidak
mengonsumsi antobiotik terlalu
mengandung bakteri yang
lama. Serta penyakit liver atau
dapat mensintesis vitamin K
masalah pencernaan dan
kurangnya garam empedu.

Diagnosa adanya defisiensi vitamin K adalah timbulnya


gejala-gejala, antara lain hipoprotrombinemia, yaitu suatu
keadaan adanya defisiensi protrombin dalam darah. Selain
itu, terlihat pula perdarahan subkutan dan intramuskuler.

10
1. Rahayu, Imbang Dwi. Vitamin K. Makalah. Fakultas
REFERENSI Pertanian-Peternakan. Universitas Muhammadiyah
Malang. [akses: 13 April 2019]
https://www.academia.edu/5726309/VITAMIN-K
2. Ruslie, Riska, Habriel. 2012. Peranan Vitamin
sebagai Nutrisi pada Bayi Prematur. Dokter RSUD
ZA. Pagar Alam, Way Kanan, Lampung: Jurnal vol 4
no. 1
3. Triana, Vivi. Macam-macam Vitamin dan Fungsinya
Dalam Tubuh Manusia. Jurnal Kesehatan
Masyarakat, September 2006, I (1).

11

Anda mungkin juga menyukai