Anda di halaman 1dari 7

LOVING MASSAGE

PREGNANCY TERHADAP IBU


HAMIL

KELOMPOK 3
Attina ayu fanafisah M
Rifa zulfarihah
Nanda trimayanti
Wulandari
Rahwati
 Ibuhamil selama kehamilan
mengalami perubahan fisik dan
psikologis yang dapat menimbulkan
ketidaknyamanan mulai dari
trimester 1-3, banyaknya perubahan
yang terjadi slama kehamilan,misal
dengan membesarnya uterus maka
akan berpengaruh terhadap
pemenuhan istirahat tidur karena
kesulitan menentukan posisi yang
DEFINISI LOVING MASSAGE
PREGNANCY
 Massage adalah pemijatan atau pengurutan
pada bagian badan tertentu dengan tangan
atau alat-alat khusus untuk melancarkan
peredaran darah.
 Massage loving adalah salah satu terapi
holistik yang diawali dengan relaksasi
pernapasan kemudian berdoa kepada Tuhan
memohon kesejahteraan body,mind,dan
spirit dilanjutkan dengan memunculkan rasa
peduli,mencintai dan penuh kasih pemijat
kepada ibu dengan tulus. (wahyuni,2007)
INSOMNIA PADA IBU
HAMIL
 Gangguan tidur merupakan hal yang umum
diantaranya wanita sehat nulipara dan
meningkat secara signifikan selama
kehamilan,sehingga kualitas tidur yang
memburuk
 Salah satu alasan terjadinya kelelahan dan
masalah tidur selama kehamilan adalah
meningkatnya kadar progesteron yang dapat
menyebabkan kantuk disiang hari secara
berlebih (National Sleep Foundation,2007)
Teknik pijat

Mengusap Menggosok Memijit


Manfaat Loving Massage

Manfaat bagi ibu dan bayi


adalah merangsang produksi
hormon prolaktin dan oksitosin.
Hormon yang berguna untuk
produksi asi dan mebuat bayi
merasa nyaman dirahim ibu.
Selain bermanfaat bagi ibu dan
janin, ayah bayi ternyata bisa
memetik manfaat dari pijat ini.
TERIMAKASIH 

Anda mungkin juga menyukai