Anda di halaman 1dari 11

SYSTEMIK LUPUS

ERYTEMATOSUS
(SLE)

Sukamto Koesnoe
Internis di RS HGA, Hermina Depok

Direktur Layanan sekunder dan Unggulan RSUI, Depok


Apa Itu Penyakit Lupus?
◦ Lupus adalah suatu penyakit yang menyerang
sistem imunitas dimana jaringan yang ada di
dalam tubuh dianggap sebagai benda asing.
Seberapa banyak kasusnya?
◦ Di dunia penyakit ini cukup banyak di derita,
dimana terdeteksi lebih dari 5 juta orang
mengidap penyakit lupus dan lebih dari 100 ribu
kasus baru ditemui setiap tahunnya.
SLE : penyakit autoimun yang ditandai
dengan terjadinya kerusakan jaringan.

Faktor yang mempengaruhi :


Genetik, Hormonal,
Lingkungan

Wanita : pria ( 9-14 : 1 )


EPIDEMIOLOGI

Indonesia

USIA Perempuan :
REPRODUKTIF Laki-laki
15-40 TAHUN (9-14 : 1)
Etiologi
Gejala yang dapat timbul
◦ Gejala Konstitusional
 Kelelahan
Penurunan Berat Badan
 Demam
Munculnya bercak merah di bagian wajah
terutama pipi
 rambut mulai rontok
 pembengkakan pada sendi
Lain-lain
Tipe Penyakit Lupus?
◦ SLE atau Systemic Lupus Erthematosus
◦ Discoid Lupus Erthematosus
◦ Neonatal Lupus
◦ Subacute Cuteneous Lupus
◦ Lupus Akibat Penggunaan Obat
Bagaimana pencegahannya ?
- Hindari stres berlebih
- Rutin berolahraga
- Hindari kebiasaan merokok
- Istirahat yang cukup
- Pahami kondisi tubuh
- Hindari paparan sinar matahari di siang hari
- Konsumsi makanan sehat, seperti buah kaya
antioksidan, sayuran hijau, omega 3, dan makanan
sehat lainnya.
Terapi

edukasi Konservatif

Agregasi
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai