Anda di halaman 1dari 16

PERENCANAAN KEBUTUHAN ASET

DAN PENGADAAN ASET

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Perencanaan
Kebutuhan Aset
L A T A R
BELAKANG
MAKSUD DAN TUJUAN
Mengetahui proses perencanaan kebutuhan aset dan
pengadaan aset dalam manajemen aset
PERENCANAAN
KEBUTUHAN ASET Dasar Hukum :
1. Ayat (2) PP No 6/2006: Pengelolaan
Perencanaan kebutuhan dan penentuan kebutuhan barang milik negara/daerah (BMN/D)
barang/aset merupakan kegiatan merumuskan suatu
2. Ayat (2) ps 3 PP No 27/2013:
dasar atau pedoman dalam rincian rencana pengadaan
barang/perlengkapan/aset yang diperlukan suatu Pengelolaan barang milik
organisasi maupun individu negara/daerah (BDN/D
UNSUR-UNSUR PERENCANAAN
Dimana (Where)
Apa (What)

Siapa (Who) Mengapa (Why)


2 5

Kapan (When) Bagaimana (How)


SIFAT RENCANA YANG BAIK
1. Pemakaian kata-kata yang
sederhana dan jelas

4. Ada dalam pertimbangan

2. Fleksibel

5. Meliputi seluruh tindakan yang


dibutuhkan

3. Stabilitas
AKTIVITAS PROSES
PERENCANAAN
• Prakiraan (forecasting)
• Penetapan tujuan (estabilishing
objective)
• Pemograman (programming)
• Penjadwalan (scheduling)
• Penganggaran (budgeting)
• Pengembangan prosedur
(developing procedure)
• Penetapan dan intepretasi
kebijakan (estabilishing and
interpreting policies)
TIPE PERENCANAAN
Menurut Waktu
01 Rencana jangka panjang, Rencana jangka menengah, Rencana
jangka pendek

Menurut Lingkup
02 Rencana strategis (strategic Plan), Rencana Operasional
(operational plan)

Menurut Frekuensi
03 Rencana sekali pakai, Rencana siaga/beberapa kali
1. Tujuan yang ingin dicapai
2. Jenis dan struktur organisasi yang dibutuhkan
3. Jenis dan jumlah staf yang diinginkan dan uraian
tugasnya
4. Sejauh mana efektivitas kepemimpinan dan
pengarahan yang diperlukan
5. Bentuk dan standar pengawasan yang akan
dilakukan

MANFAAT PERENCANAAN
KELEMAHAN
PERENCANAAN
1. Perencanaan mempunyai keterbatasan
mengukur informasi dan fakta-fakta yang
akan dating dengan tepat
2. Perencanaan yang baik memerlukan
sejumlah dana
3. Perencanaan mempunyai hambatan
psikologis bagi pimpinan dan staf karena
harus menunggu dan melihat hasil yang
akan dicapai
4. Perencanaan menghambat timbuknya
inisiatif gagasan baru untuk mengadakan
perubahan harus ditunda sampai tahap
perencanaan berikutnya
5. Perencanaan juga akan menghambat
tindakan baru yang harus diambil oleh
staf
Pengadaan Aset
PENGADAAN ASET

PENGERTIAN
Pengadaan aset adalah serangkaian kegiatan DASAR HUKUM
untuk memperoleh atau mendapatkan aset, • Perpres no. 16 tahun 2018 tentang
baik yang dilaksanakan sendiri secara
pengadaan barang dan jasa
langsung oleh pihak internal, maupun dari
pihak luar sebagai mitra atau pemerintah
penyedia/pemasok aset • PTK 007 revisi 2
bersangkutan.(sugiama, 2013: 161)
METODE
PENGADAAN

“ •





Pelelangan umum
Pemilihan langsung
Penunjukan langsung
Swakelola
Procard
E-procurement
TUJUAN PENGELOLAAN PENGADAAN

Tujuan Pengelolaan Pengadaan Barang/Jasa yaitu:

Memastikan agar proses pengadaan berjalan


dengan efektif dan efisien sehingga produk dan
jasa yang dibutuhkan bisa didapat :

 dalam jumlah yg tepat


 dengan kualitas yg tepat
 dengan harga yg tepat
PRINSIP DASAR PENGADAAN

1. EFEKTIF 4. TERBUKA

7.
2. EFISIEN 5. BERSAING
AKUNTABEL

3. TRANSPARAN 6. ADIL DAN TIDAK


DISKRIMINATIF

Anda mungkin juga menyukai