Anda di halaman 1dari 16

GLOBALISASI &

PERSPEKTIF
TRANSKULTURAL
DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 1
FITRI UTAMI G1B118003
MONA SRI RAHAYU G1B118002
TANIA FEBRIA AZIZAH G1B118042
MORI FAJAR JAUHARY G1B118058
ISMI ADISTI G1B118033
LIAN SAGITA G1B118001
ROSALINDA OKTAVIA G1B118051
RISKA TAMALA G1B118022
EKA PUTRI G1B118034
YEMIMA ANGGEL LORENCE G1B118043
AULIA MAHESA G1B117014
PERSPEKTIF
a. Sumaatmadja dan Winardit 1999: perspektif merupakan cara pandang
seseorang atau cara seseorang berperilaku terhadap suatu fenomena
kejadian atau masalah.

b. Suhanadji dan Waspada TS 2004: perspektif merupakan cara


pandang/wawasan seseorang dalam menilai masalah yang terjadi di
sekitarnya

c. Martono : 2010, Perspektif adalah suatu cara pandang terhadap suatu


masalah yang terjadi, atau sudut pandang tertentu yang digunakan
dalam melihat suatu fenomena.
Pengertian Transkultural

Berasal dari 2 kata yaitu


Trans : alur perpindahan, jalan lintas atau
penghubung
Culture : Budaya, Kebudayaan, kepercayaan
, nilai-nilai
Transkultural dapat diartikan lintas budaya
yang mempunyai efek bahwa budaya yang satu
mempengaruhi budaya yang lain.
Keperawatan Transkultural

Keperawatan transkultural  suatu


area/wilayah keperawatan yang fokus
memandang perbedaan dan kesamaan
diantara budaya, pengalaman sehat dan
sakit didasarkan pada nilai budaya
manusia, kepercayaan dan tindakan
(Leininger, 2002).
Asumsi Mayor Transkultural Nursing
• “Care” adalah esensi keperawatan serta focus yang
mempersatukan perbedaan sentral dan dominan dalam suatu
pelayanan.
• Perawatan (Caring) yang didasarkan pada kebudayaan adalah
sutau aspek esensial untuk memperoleh kesejahteraan,
kesehatan, pertumbuhan dan ketahanan, serta kemampuan
untuk menghadapi rintangan maupun kematian.
• Perawatan yang berdasarkan budaya adalah bagian yang
paling komprehensif dan holistic untuk mengetahui,
menjelaskan, menginterprestasikan dan memprediksikan
fenomena asuhan keperawatan serta memberikan panduan
dalam pengambilan keputusan dan tindakan perawatan.
Konsep kebudayaan dalam Transcutural
Nursing

Kebudayaan yang mempersepsikan penyakit ke


dalam bentuk pengalaman tubuh internal dan
bersifat personal (contohnya yang disebabkan
oleh kondisi fisik, genetic,stress dalam tubuh)
lebih cenderung menggunakan teknik dan
metode keperawatan diri secara fisik dan
melakukan perawatan berdasarkan budaya
yang memandang penyakit sebagai suatu
keyakinan kultural dan ekstra personal serta
pengalaman budaya secara langsung.
Lanjutan…
Klien (masyarakat umum/tradisional) yang
membutuhkan pelayanan keperawatan (caring),
pertama sekali cenderung untuk mencari bantuan
dari pihak keluarga maupun relasinya dalam
mengatasi masalahnya, baru kemudian mencari
pemberi pelayanan kesehatan professional apabila
orang-orang terdekatnya tidak mampu
memberikan kondisi yang efektif, keadaan klien
semakin memburuk atau jika terjadi kematian.
Lanjutan…
• Kegiatan perawatan yang banyak dipraktekkan di
masyarakat (ethno caring activities), yang
memiliki keuntungan terapeutik bagi klien dan
keluarganya, kurang dipahami oleh kebanyakan
perawat professional
• Jika terdapat prilaku perawatan yang efektif
dalam suatu kebudayaan maka kebutuhan
pengobatan dan pelayanan dari petugas
professional akan berkurang.
PARADIGMA TRANSKULTURAL
NURSING

• manusia
• sehat
• lingkungan
• keperawatan
PARADIGMA TRANSKULTURAL
NURSING

Manusia
•Manusia adalah individu, keluarga atau
kelompok yang memiliki nilai-nilai dan
norma-norma yang diyakini dan berguna
untuk menetapkan pilihan dan melakukan
pilihan
•Menurut Leininger (1984) manusia
memiliki kecenderungan untuk
mempertahankan budayanya pada setiap
saat dimanapun dia berada (Geiger and
Davidhizar, 1995).
PARADIGMA TRANSKULTURAL
NURSING
Sehat
Kesehatan adalah keseluruhan aktifitas yang dimiliki
klien dalam
mengisi kehidupannya, terletak pada rentang sehat
dan sakit.
Kesehatan merupakan suatu keyakinan, nilai, pola
kegiatan dalam konteks budaya yang digunakan
untuk menjaga dan memelihara keadaan
seimbang/sehat yang dapat diobservasi dalam
aktivitas sehari-hari.
Klien dan perawat mempunyai tujuan yang sama
PARADIGMA TRANSKULTURAL
NURSING

Lingkungan
Lingkungan didefinisikan sebagai keseluruhan fenomena
yang mempengaruhi perkembangan, kepercayaan dan
perilaku klien. Lingkungan dipandang sebagai suatu totalitas
kehidupan dimana klien dengan budayanya saling
berinteraksi. Terdapat tiga bentuk lingkungan yaitu : fisik,
sosial dan simbolik
PARADIGMA TRANSKULTURAL
NURSING

Keperawatan
•Asuhan keperawatan adalah suatu
proses atau rangkaian kegiatan pada
praktik keperawatan yang diberikan
kepada klien sesuai dengan latar
belakang budayanya. Asuhan
keperawatan ditujukan memandirikan
individu sesuai dengan budaya klien
REFERENSI
• Johnson, Betty M & Pamela B. Webber. 2005. Theory and Reasoning in Nursing.
Virginia: Wolters Kluwer
• Sagar, Priscilla Limbo. 2014.Transculural Nursing Education Strategies. United
States: Spinger Publishing Company.
• George, J.B. 1995. Nursing Theories. 4th ed. New Jersey: Prentice Hall.
• Leininger. M& McFarland. M.R, (2002), Transcultural Nursing Concepts, Theories,
Research and Practice, 3 Ed. USA. Mc-Graw Hill Companics
• Andrew . M & Boyle. J.S, (1995), Transcultural Concepts in Nursing Care, 2nd Ed,
Philadelphia, JB Lippincot Company.
• The Basic concepts of Trancultural Nursing. Diambil pada 10 Oktober 2006 dari
http://www.culturediversity.org/thirdwrld.htm.
• Tomey, Ann Marriner & Alligood, Martha Raile, (1998). Nursing Theorists and their
work, 4th Ed. Mosby, St. Louis.

Anda mungkin juga menyukai