Anda di halaman 1dari 28

PERSALINAN PRETERM

DEFINISI

KONTRAKSI UTERUS YANG REGULER DIIKUTI DENGAN DILATASI


SERVIK YANG PROGRESIF DAN ATAU PENIPISAN SERVIK KURANG
DARI 37 MINGGU USIA GESTASI. (ALARM)

KELAHIRAN YANG BERLANGSUNG PADA UMUR KEHAMILAN 20


MINGGU HINGGA 37 MINGGU DIHITUNG DARI HARI PERTAMA HAID
TERAKHIR. (WHO)
SUBKATAGORI

• WHO
• EXTREMELY PRETERM (<28 MINGGU)
• VERY PRETERM ( 28 – 32 MINGGU)
• MODERATE TO LATE PRETERM ( 32 - <37
MINGGU)
INSIDEN

• PERSALINAN PRETERM TERJADI KIRA-KIRA 7% DARI


SELURUH KEHAMILAN
• TERJADI SEDIKIT PERUBAHAN PADA ANGKA
KEJADIANNYA DISEBABKAN TEKNOLOGI BARU
MORTALITAS DAN MORBIDITAS PADA BATAS PREMATURITAS
PENYEBAB PERSALINAN PRETERM
• IDIOPATIK
• PERDARAHAN ANTEPARTUM
• KORIOAMNIONITIS
• KETUBAN PECAH DINI
• KEHAMILAN
• KEMBAR/POLIHIDRAMNION
• SERVIK INKOMPETEN DAN ANOMALI
• SERVIK
• PENYAKIT PADA IBU
• KELAINAN FETUS
FAKTOR PENDAHULU ATAU PENYOKONG
• ABORTUS IMMINENS
• FAKTOR GAYA HIDUP
• RAS DAN ETNIK
• FAKTOR GENETIK
• PENYAKIT PERIODONTAL
• CACAT LAHIR
• INFEKSI
• INTERVAL ANTARA KEHAMILAN DAN KEHAMILAN KURANG BULAN
• RIWAYAT KELAHIRAN KURANG BULAN
• INFEKSI, MIS : VAGINOSIS BAKTERIALIS
INFEKSI (25 – 40%)

• DIHIPOTESISKAN BAHWA INFEKSI INTRAUTERIN MEMICU PERSALINAN KURANG BULAN


AKIBAT AKTIVASI SISTEM IMUN BAWAAN.
• DALAM HAL INI MIKROORGANISME MENYEBABKAN PELEPASAN SITOKIN INFLAMASI,
SEPERTI INTERLEUKIN DAN TUMOR NECROSIS FACTOR (TNF), YANG KEMUDIAN
MERANGSANG PRODUKSI PROSTAGLANDIN DAN/ATAU MATRIX-DEGRADING
ENZYME.
• PROSTAGLANDIN MERANGSANG KONTRAKSI RAHIM SEDANGKAN DEGRADASI
MATRIX EKSTRASELULER PADA MEMBRAN JANIN MENYEBABKAN KETUBAN PECAH
DINI KURANG BULAN.
KEMUNGKINAN RUTE INFEKSI INTRAUTERI
DIAGNOSA
DIAGNOSA

• MENETAPKAN USIA GESTASI


• RIWAYAT KONTRAKSI DAN FAKTOR-FAKTOR RESIKO
• PEMERIKSAAN ABDOMEN UNTUK MENILAI AKTIFITAS UTERUS
• PEMERIKSAAN SERVIK SERIAL BILA BERALASAN
• PEMERIKSAAN DENGAN SPEKULUM STERIL YANG TERSENDIRI SEHARUSNYA
DILAKUKAN PADA KETUBAN PECAH DINI
• MENUNDA PEMERIKSAAN DIGITAL BILA TERDAPAT PERDARAHAN - USAHAKAN
USG UNTUK MENENTUKAN LETAK PLASENTA
• PEMERIKSAAN FIBRONEKTIN JANIN
• MENENTUKAN TAKSIRAN PARTUS
• RUMUS NAEGELE DAPAT DIGUNAKAN BILA :
• HARI PERTAMA HAID TERAKHIR DIKETAHUI
• SIKLUS HAID NORMAL
• SIKLUS TERATUR ANTARA 24 DAN 35 HARI
• TIDAK ADA RIWAYAT MENGGUNAKAN KONTRASEPSI
HORMONAL SEBELUMNYA,TIDAK MENYUSUI ATAU HAMIL
(TIGA KALI BERTURUT-TURUT SIKLUS SPONTAN)
• RUMUS NAEGELE : HARI +7 BULAN -3 TAHUN +1
• USG HARUS DILAKUKAN BILA HARI PERTAMA HAID TERAKHIR
TIDAK DIKETAHUI ATAU TIDAK MEMENUHI KRITERIA UNTUK
MENGHITUNG TAKSIRAN PARTUS
• PENENTUAN TAKSIRAN PARTUS (TP)
• BERITAHU TAKSIRAN PARTUSNYA PADA SI IBU
• INFORMASIKAN MENGENAI TP BERDASARKAN HARI PERTAMA HAID
TERAKHIR APABILA SESUAI DAN ULANGI LAGI PADA SAAT 18
MINGGU
• CATAT TP PADA LEMBARAN ANTENATAL
• CATAT WAKTU DAN GAMBARAN MASING-MASING USG PADA
LEMBARAN ANTENATAL (TERMASUK LOKASI PLASENTA)
• PENANGGALAN YANG BAIK TIDAK AKAN BERGUNA BILA HANYA
DIKETAHUI OLEH PEMERIKSA DAN PADA SAAT ITU DIA TIDAK ADA DI
TEMPAT
PEMERIKSAAN ABDOMEN DAN SERVIKS

1. KONTRAKSI 4 X DALAM 20 MENIT ATAU 8 X DALAM 60 MENIT


DITAMBAH PERUBAHAN PROGRESIF PADA LEHER RAHIM
2. DILATASI SERVIK LEBIH BESAR DARI 1 CM
3. PENDATARAN SERVIKS 80% ATAU LEBIH BESAR
PEMERIKSAAN FIBRONEKTIN JANIN
• SUATU GLIKOPROTEIN DIPRODUKSI DALAM 20 BENTUK MOLEKUL YANG BERBEDA OLEH
BERBAGAI TIPE SEL TERMASUK HEPATOSIT, FIBROBLAS, SEL ENDOTEL DAN AMNION JANIN
• KONSENTRASI TINGGI DALAM DARAH IBU DAN CAIRAN AMNION JANIN
• GLIKOPROTEIN INI DIDUGA BERPERAN PADA ADHESI INTERSELULAR SELAMA IMPLANTASI DAN
PEMELIHARAAN ADHESI PLASENTA PADA DESIDUA UTERUS
• TERDETEKSI SAAT KEHAMILAN ATERM
• KEBERADAANNYA MENCERMINKAN PERUBAHAN STROMA PADA SERVIK SEBELUM PERSALINAN
(TANDA KEMUNGKINAN AKAN TERJADI PERSALINAN)
• PEMERIKSAAN DENGAN ENZYME-LINKED IMMUNOSORBENT ASSAY, DIKATAKAN POSITIF BILA
NILAI >50 NG/ML
PENATALAKSANAAN
PENATALAKSANAAN

• TERDAPAT 2 PENATALAKSANAAN UNTUK MENGHINDARI PERSALINAN PRETERM PADA


KETUBAN PECAH DINI :
A. EXPECTANT MANAGEMENT
TIDAK ADA INTERVENSI TINDAKAN MELAINKAN MENUNGGU TERJADINYA
PERSALINAN SPONTAN
B. INTERVENSI MANAGEMENT
PEMBERIAN KORTIKOSTEROID DENGAN TOKOLITIK
PEMBERIAN KORTIKOSTEROID TANPA TOKOLITIK
• PEMBERIAN KORTIKOSTEROID DIMAKSUDKAN UNTUK MEMACU
MATURITAS PARU
• SEDANGKAN TOKOLITIK DIGUNAKAN UNTUK MENAHAN
PERSALINAN HINGGA KORTIKOSTEROID MEMILIKI CUKUP WAKTU
UNTUK MEMATANGKAN PARU.
• PEMBERIAN ANTIMIKROBA PADA KETUBAN YANG PECAH PADA USIA
KEHAMILAN PRETERM MEMBERIKAN KEUNTUNUGAN YANG SEDIKIT,
KARENA MORBIDITAS NEONATUS DAN DAYA TAHAN HIDUPNYA
TIDAK DAPAT DITINGKATKAN DENGAN PEMBERIAN ANTIMIKROBA
INI, JUSTRU AKAN MENINGKATKAN RESISTENSI OBAT.
KORTIKOSTEROID
• KORTIKOSTEROID DIANGGAP DAPAT MENURUNKAN FREKUENSI RESPIRATORY DISTRESS
KARENA MAMPU MENGINDUKSI SEL TIPE II PADA PULMO FETUS YANG MEMPRODUKSI
SURFAKTAN DAN JUGA MENINGKATKAN VOLUME PARU.
• 15 TRIAL MENILAI PEMBERIAN KORTIKOSTEROID ANTENATAL UNTUK MENGURANGI
KEJADIAN SINDROMA GAWAT JANIN PADA BAYI PRETERM (>24 MINGGU DAN <34
MINGGU)
• PEMBERIAN STEROID YANG TAK LENGKAP MUNGKIN TETAP BERMANFAAT
• DOSIS ANJURAN :
• BETAMETHASONE 12 MG IM 2 KALI SEHARI
• DEXAMETHASONE 6 MG IV 12H (2 HARI)
• ANJURAN PEMBERIAN :
• USIA KEHAMILAN YANG LEBIH MUDA : 22 - 24 MGG
• USIA KEHAMILAN LANJUT : 34 - 36 MGG
• TERAPI PROFILAKTIK : TERGANTUNG DIAGNOSA DAN FAKTOR
RESIKO
• TIDAK DITEMUKAN ADANYA EFEK SAMPING PADA PERKEMBANGAN
ANAK YANG MELIPUTI DEFISIT NEUROLOGIS ( DIPANTAU HINGGA
USIA 12 TAHUN ) . EFEK SAMPING JANGKA PENDEK DITEMUKAN
PADA IBU, ANTARA LAIN EDEMA PULMO, INFEKSI, SERTA KESULITAN
PENGONTROLAN KADAR GLUKOSA PADA PENDERITA DIABETES.
METODE YANG DIGUNAKAN UNTUK MENCEGAH PERSALINAN
PRETERM
1. TIRAH BARING
MERUPAKAN TERAPI YANG BANYAK DIGUNAKAN UNTUK MERAWAT
KOMPLIKASI-KOMPLIKASI PERSALINAN. BELUM ADA PENELITIAN YANG MENILAI
SEJAUH MANA EFEK TIRAH BARING DALAM MENCEGAH PERSALINAN PRETERM.
2. HIDRASI DAN SEDASI
3. AGONIS BETA ADRENERGIK RESEPTOR
EPINEFRIN DOSIS RENDAH MEMILIKI EFEK TOKOLITIK LEMAH DAN DIIKUTI
OLEH EFEK PADA SISTEM CARDIOVASCULAR.
OBAT GOLONGAN INI YANG BANYAK DIPAKAI UNTUK MENCEGAH
KONTRAKSI UTERUS ADALAH RITODRIN DAN TERBUTALINE MESKIPUN
TOKSISITASNYA TELAH TERBUKTI BERBAHAYA, ANTARA LAIN EDEMA PULMO
DAN INTOLERANSI GLUKOSA.
DARI BEBERAPA META ANALISIS, PEMBERIAN BETA AGONIS SECARA
PARENTERAL DINYATAKAN HANYA MAMPU MENUNDA PERSALINAN DALAM
WAKTU YANG SANGAT PENDEK SEDANGKAN PEMBERIAN SECARA ORAL
TERBUKTI TIDAK EFEKTIF.
4. MAGNESIUM SULFAT
MAGNESIUM SULFAT DALAM KONSENTRASI TINGGI DIANGGAP DAPAT MENCEGAH
KONTRAKTILITAS MIOMETRIUM, DIDUGA KARENA BERPERAN SEBAGAI ANTAGONIS
KALSIUM. EFEK INHIBISI MAGNESIUM SULFAT DENGAN KONSENTRASI DI ATAS 8.3
MEQ/L.
PEMBERIAN: DOSIS AWAL 4G IV BOLUS PELAN DILANJUTKAN 2G/ JAM
5. INHIBITOR PROSTAGLANDIN
EFEKNYA MASIH PERLU DITELITI LEBIH LANJUT.
6. CALSIUM CHANNEL BLOCKER
AKTIVITAS OTOT POLOS TERMASUK MIOMETRIUM SECARA LANGSUNG BERKAITAN
DENGAN ADANYA KALSIUM BEBAS PADA SITOPLASMA SEHINGGA REDUKSI PADA
KONSENTRASI KALSIUM DAPAT MENGURANGI KONTRAKSI. PREPARAT YANG PERNAH
DICOBA DIGUNAKAN UNTUK PENCEGAHAN PERSALINAN PRETERM ADALAH
NIFEDIPIN, YANG MEMILIKI EFEK RELAKSASI SEPERTI RITODRINE DAN LEBIH EFEKTIF
DIBANDINGKAN MAGNESIUM.
PEMBERIAN NIFEDIPIN : DOSIS AWAL 30 MG PO DILANJUTKAN 10 MG/8 JAM
PENATALAKSANAAN PERSALINAN DAN
KELAHIRAN
SECARA UMUM, SEMAKIN IMMATUR FETUS, MAKIN BESAR PULA RISIKO PERSALINAN.
PERSALINAN SECARA SPONTAN MAUPUN INDUKSI HARUS MEMPERHATIKAN DENYUT
JANTUNG JANIN SERTA KONTRAKSI UTERUS.
BILA VAGINA TIDAK DALAM KEADAAN RILEKS, EPIFISIOTOMI DAPAT DILAKUKAN UNTUK
MEMUDAHAKN PROSES KELAHIRAN SAAT KEPALA JANIN SUDAH MENCAPAI PERINEUM.
PENGGUNAAN FORSEPS MASIH DIPERDEBATKAN, APAKAH MEMBERIKAN EFEK YANG LEBIH
BAIK TERHADAP JANIN DIBANDINGKAN PERSALINAN SPONTAN ATAUKAH TIDAK. YANG JELAS,
MENEKAN DAN MENARIK KEPALA JANIN YANG PRETERM PASTI LEBIH MENIMBULKAN TRAUMA
DIBANDINGKAN PENGELUARAN SECARA SPONTAN.
PENCEGAHAN PERDARAHAN INTRACRANIAL
NEONATUS
JANIN PRETERM SERINGKALI MENGALAMI PERDARAHAN INTRAMATRIKS YANG AKHIRNY
ADAPAT MENYEBABKAN TERJADINYA PERDARAHAN INTRAKRANIAL SEHINGGA MUNCUL
PEMIKIRAN UNTUK MENGAKHIRI PERSALINAN SECARA BEDAH CAESAR. NAMUN, PENELITIAN
TAHUN 1991 MENUNJUKKAN BAHWA CAESAR YANG DILAKUKAN PADA JANIN DENGAN BERAT
KURANG DARI 1500G TIDAK MENURUNKAN RISIKO MORTALITAS ATAUPUN PERDARAHAN
INTRAKRANIAL.
Preterm labor

Contraction

< 2 in 15 min > 2 in 15 min

observe
Cervical changes
Contraction Frequency
present absent
stop increase
Tocolitic
observe
Treatment
Contraction Contraction
L/S ratio
continue stop
<2 >2
False labour
Stop
No treatment Continue treatment
labour No
treatment
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai