Anda di halaman 1dari 25

Koagulasi berbasis sel

Pandji Irani Fianza

Divisi Hematologi-Onkologi Medik


Departemen Ilmu Penyakit Dalam
FKUP/RSHS - Bandung
Pemain

Maureane Hoffman • Geoffrey Allen


• Christine Kempton
• Marianne Kjalke
• Julie Oliver
Harold R Roberts • Amy Stuckey
• Zoya Volovyk
• Alisa Wolberg
Elemen dari model

• Sesuatu di luar darah (tissue factor)


memulai pembekuan
• Trombosit harus terlibat
• Hemostasis pada Hemofilia harus dapat
dijelaskan
Hemofilia dengan inhibitor

Faktor pembekuan
lebih banyak
atau fVIIa

Mengapa?
Transformasi trombosit

Thornber et al FEBS J. 2006 Nov;273(22):5032-43.


Kaskade Koagulasi
Menjelaskan:
• Identitas
• Fungsi
• Interaksi
dari masing-masing
protein prokoagulan

• Rangkaian reaksi
proteolitik
• Phosphatidylserine
Koagulasi berbasis sel

• Tissue factor- 3 fase (overlapping):


bearing cell: •Inisiasi
•stromal fibroblast •Amplifikasi
•sel mononuklear •Propagasi
• makrofag
• sel endotel

• Trombosit
Inisiasi

Terjadi sepanjang waktu


pada orang normal, tapi tidak
dapat menyebabkan
pembentukan bekuan darah
Amplifikasi
Adhesi trombosit ke
komponen matrix
ekstravaskuler
mengaktivasi trombosit
secara parsial

Trombin pada fase inisiasi


meningkatkan sinyal
prokoagulan inisial dengan
meningkatkan adesi
trombosit, aktivasi
trombosit, fV, VIII, XI
Trombosit yang teraktivasi
dapat mensintesis TF
Ikatan trombin pada
permukaan trombosit
Propagasi
Koagulasi
PT assay
aPTT assay
Koagulasi normal dan pada
Hemofilia
Hemofilia
FXa tidak terbentuk cukup
pada fase inisiasi karena
TFPI dan ATIII
menghentikan dengan
cepat jalur fVIIa/TF
FIXa diinhibisi kurang cepat
oleh ATIII dan tidak
diinhibisi oleh TFPI 
permukaan trombosit

Kegagalan pembentukan
fXa pada permukaan
trombosit
rFVIIa in Hemophilia
rFVIIa and hemophilia

Cell based model - faktor VIIa akan


memendekkan aPTT karena faktor
VIIa dapat beraksi tanpa TF
Intrinsic/extrinsic model – faktor VIIa
hanya memendekkan PT
rFVIIa and hemophilia

Cell based model - karena f VIIa


berikatan lemah dengan trombosit,
dosisnya harus tinggi untuk terapi
Intrinsic/extrinsic model - f VIIa
berikatan kuat dengan TF, dosis
rendah cukup
Simpulan
Koagulasi berbasis sel :
• Inisiasi:
• TF bearing cell
• Amplifikasi:
• Trombosit dan kofaktor teraktivasi untuk
pembentukan trombin dalam jumlah
banyak
• Propagasi:
• Trombin dalam jumlah banyak terbentuk
pada permukaan trombosit
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai