Anda di halaman 1dari 12

KONSEP DASAR

SEJARAH
BAB 1 SEJARAH INDONESIA
NISRINA NURUL INSANI, S. PD.,M.PD.
KRONOLOGIS

CARA BERPIKIR SEJARAH DIAKRONIS

KONSEP DASAR SEJARAH


SINKRONIS

RUANG
MANUSIA DALAM RUANG
DAN WAKTU
WAKTU

PERUBAHAN
MANUSIA DALAM
PERUBAHAN DAN
KEBERLANJUTAN
BERKELANJUTAN
SEJARAH
Peristiwa yang terjadi
dari masa lalu
(Inggris) History :
masa lampau
(Arab)
Syajarah / Syajaratun :
pohon
Kronologi diartikan sebagai urutan Chronos : waktu
Yunani
peristiwa yang disusun berdasarkan
Logos : Ilmu
terjadinya.

Tujuan Kronologi adalah untuk menghindari anakronisme atau kerancuan waktu sejarah
Sejarah adalah ilmu yang berkaitan dengan konteks waktu.
Waktu dalam sejarah akan membentuk Periodisasi. Periodisasi
adalah serialisasi rangkaian peristiwa menurut urutan zaman.
Zaman Praaksara Zaman Sejarah
Yaitu zaman dimana manusia belum Yaitu zaman dimana manusia sudah
mengenal tulisan. Zaman ini dimulai mengenal tulisan. Zaman ini dimulai
sejak adanya manusia hingga sejak manusia mengenal tulisan
ditemukannya peninggalan hingga sekarang.
peninggalan tertulis.

Karena sejarah berkaitan dengan waktu saat terjadinya


peristiwa menuntut seseorang berpikir kronologis. Artinya
berpikir runtut, berkesinambungan, dan teratur.
Diakronis >> J.
Yunani V.

G
A
Khronos : L
Dia : Melintasi T
perjalanan Waktu
U
N

DIAKRONIK
G

SUATU PERISTIWA YANG BERHUBUNGAN DENGAN


PERISTIWA PERISTIWA SEBELUMNYA DAN TIDAK MUNCUL
BEGITU SAJA.
Suatu perubahan yang
berkesinambungan
berlangsung dari
Masyarakat terus waktu ke waktu
bergerak dan dalam kehidupan
mempunyai manusia
CIRI- CIRI hubungan
BERPIKIR kausalitas
DIAKRONIS Konsep Berpikir
Diakronis berarti
mempelajari
sejarah
berdasarkan
konsep waktu
SINKRONIK
YUNANI “SYN” >> “BERSAMAAN” CIRI CIRI BERPIKIR SEJARAH SINKRONIS

a. Sistematika yang tinggi


Sinkronik diartikan sebagai ilmu yang
meneliti gejala-gejala yang meluas dalam b. Titik berat pengkajian pada strukturnya
ruang tetapi terbatas dalam waktu. c. Berpikir secara horizontal
d. Cakupan kajian lebih sempit
Sejarah akan menjadi
ilmu yang sinkronik e. Mengkaji peristiwa pada masa tertentu
ketika bersentuhan f. Tidak ada konsep perbandingan
dengan ilmu sosial.
(Geografi, Sosiologi, g. Kajian lebih sempit
Politik, Antropologi,
dan Arkeologi) h. Sifat Kajian mendalam
3 Unsur Utama Sejarah

Manusia Ruang Waktu


Merupakan tempat yang ada Peristiwa sejarah diartikan suatu proses.
Manusia adalah pelaku utama dipermukaan bumi, baik sebagian Waktu akan terus ada dan berjalan
sejarah maupun keseluruhan (Rumah, atau continuity. Waktu dalam sejarah
tempat, daerah, atau Negara) menunjuk masa lampau.
Keterkaitan waktu dan sejarah, meliputi 4 hal yaitu:

4. Perubahan terjadi 1. Suatu masyarakat


apabila masyarakat berkembang dari satu bentuk
mengalami pergeseran dan ke bentuk yang lain.
perkembangan.
PERUBAHAN PERKEMBANGAN

PENGULANGAN KESINAMBUNGAN

3. Setiap peristiwa sejarah 2. Kesinambungan terjadi jika


dapat terjadi kembali di suatu masyarakat mengikuti
dekade yang akan datang tata cara atau aturan lama
yang telah berlaku secara
turun temurun
Perubahan dalam Sejarah diartikan sebagai segala
aspek kehidupan yang terus bergerak seiring dengan
perjalanan manusia.

MANUSIA DALAM
PERUBAHAN DAN KEBERLANJUTAN
Ilmu sejarah merupakan ilmu yang mempelajari peristiwa
yang berkelanjutan dari satu masa ke masa berikutnya.
Berkelanjutan meliputi tiga dimensi waktu, masa lampau,
masa sekarang, dan masa mendatang.
TUGAS PENGETAHUAN 1
1. Buat kelompok berpasangan (2 orang)
2. Tuliskan dalam salah satu buku pasangannya
“Pertanyaan-Jawaban” berkaitan dengan materi
beajar. (Minimal 5 Pertanyaan)
3. Satu orang membuat pertanyaan yang belum
dipahami dari materi belajar
4. Satu orang lainnya menjawab pertanyaan yang
dituliskan oleh pasangannya.
5. 3 pasangan beruntung dapat menjelaskan hasil
tugasnya didepan kelas!

Anda mungkin juga menyukai